Anda di halaman 1dari 11

ADMINISTRASI

PEMBANGUNAN
MATERI 3
Bentuk-Bentuk Bantuan Pembangunan Di
Negara Berkembang
1. Bantuan di bidang politik
2. Bantuan di bidang ekonomi
3. Bantuan di bidang militer
4. Bantuan di bidang teknik
Bentuk-Bentuk Bantuan
1. Bantuan di bidang politik
 bantuan ini “diselubungi” atas nm bantuan ekonomi,
militer atau teknik
motifnya:
a. Mempertahankan kel elit politik yg bersikap bersahabat
dgn ngr pemberi bantuan
b. Mempertahankan atau memperluas ”lingkaran”
pengaruh (sphere of influence)
c. Mempertahankan atau memperluas hegemoni ngr
pemberi bantuan
d. Mencegah terjadinya peralihan kekuasaan politik dr
tangan kel yg bersahabat ke tangan kel lain
e. Minimal agar para politisi di ngr penerima bantuan tdk
memusuhi ngr pemberi bantuan
2. Bantuan di bidang ekonomi
Jk motif bantuan adl kepentingan nasional negara
pemberi bantuan, mk motif tsb tercermin dlm 2 hal yaitu:
a. Ngr penerima bantuan mjd sumber bahan mentah
atau bahan baku yg diperoleh dgn harga yg relatif murah
b. Mjdkan ngr penerima bantuan sbg bagian dr pangsa
pasar internasional yg dikuasai oleh ngr maju ybs.
bentuk2 bantuan ekonomi: hibah, bantuan yg tdk
mengikat, pinjaman yg bersifat jangkan panjang,
menengah atau pendek dgn tingkat bunga tertentu
Bantuan di bidang Militer
• Berakhirnya PD II  perang dingin ant penganut Kapitalisme
dan Komunisme(AS dan US)
akibat  perlombaan senjata (nuklir)
menumbuhkan industri perang
• Bentuk2 bantuan militer:
1. penghibahan & penjualan senjata & berbagai alat perang
mutakhir (psawat terbang,kapal perang)
2. pendidikan militer bagi para perwira
3. pengiriman tenaga ahli
• Contoh program2: Densus 88, Namru(dgn AS), DCA
(Singapura)
Bantuan di bidang teknik
• Bantuan di bidang teknik meliputi bidang pertanian,
perikanan, pertambangan, komunikasi dll
• Bentuk bantuan: pengiriman tenaga2 ahli utk
membantu tenaga lokal, ex. Di bidang administrasi
khususnya adm. Pembangunan
• Bantuan luar negeri di bidang administrasi mengambil 3
bentuk utama yaitu:
1. pengiriman pakar dlm berbagai aspek adm.
2. memberikan kesempatan bagi org2 yg memenuhi
persyaratan akademik utk menempuh pendidikan tinggi
lanjutan
3. bantuan dlm bentuk perangkat keras termasuk
prasarana fisik
1. Mengirimkan pakar dlm berbagai aspek adm ke
ngr penerima bantuan.
Tugas pakar: mendirikan suatu lembaga yg akan
diserahi fungsi dan tanggung jawab utk
meningkatkan kemampuan administratif negara
tsb. Upaya peningkatan kemampuan administratif
ini melalui:
a. Penyelenggaraan program diklat bagi PNS
b. Melakukan kegiatan penelitian dan
pengembangan dlm berbagai aspek adm
c. Memberikan konsultasi kpd berbagai satuan
kerja dlm lingk pemerintahan
d. Menerbitkan hasil penelitian dan
pengembangan tsb
• Ada 4 bentuk lembaga yg biasanya dibentuk oleh
para pakar yg sgt dipengaruhi situasi dan
pengalaman yg diperoleh dari ngr asalnya yaitu:
1. menciptakan suatu departemen yg disebut
Departement atau Ministry of Government
Administration
2. mendirikan LAN
3. mendirikan lembaga administrasi negara yg
berstatus Universitas. Misalx : The Indian Institute of
Public Administration di India
• Motif utama dr semua jenis bantuan tsb (negara maju)
 kepentingan nasional ngr pemberi bantuan
• Pemerintah sering mengikuti kebijakan asing.
misal:
1. Thn 1998 terdapat kesepakatan antara AS, IMF,
Bank Dunia yg dikenal dgn the Washington consensus,
dimana di dlmnya terdapat kebijakan liberasi
perdagangan, privatisasi, dan pencabutan subsidi
2. ketika AS menyerukan war on terorism, Indonesia
juga ikut menerapkan di negaranya
• Mengeluarkan UU yg lebih pro asing
daripada pro rakyat. Misal: UU migas yg
memberikan kesempatan besar bagi asing utk
menguasai migas, UU SDA hingga asing
dibiarkan menguasai sumberdaya air

Anda mungkin juga menyukai