Anda di halaman 1dari 24

INSPEKSI KESEHATAN LINGKUNGAN SARANA AIR

MINUM
DALAM SURVEILANS KUALITAS AIR MINUM DI
INDONESIA
KESEHATAN LINGKUNGAN PROVINSI JAMBI
BAPELKES, 26 SEPTEMBER 2023
FORMULIR INSPEKSI KESEHATAN LINGKUNGAN
(SANITARY INSPECTION FORMS)

• Formulir IKL WHO 1997 dan 2019


• Daftar isian yang terstandarisasi untuk menunjang asesmen
dan pengelolaan risiko dalam sistem penyediaan air minum
• Berisi pertanyaan dasar untuk observasi kondisi fisik SAM dan
lingkungannya sebagai identifikasi risiko lingkungan dan
memperkirakan aksi remediasi dalam rangka perlindungan
kesmas
• Sebagai implementasi rekomendasi utama dalam pedoman
kualitas air minum (WHO 2017)
Mengapa formulir IKL WHO direvisi?

Untuk memastikan:
• Korelasi dengan Rencana Pengamanan Air Minum (RPAM)
• Termuatnya pengembangan faktor risiko pencemaran lingkungan sarana
air minum (SAM) berdasarkan perkembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi
• Tersedianya pilihan teknologi yang dilengkapi dengan saran teknis dan
praktik pengelolaan SAM yang benar
Manfaat Inspeksi Kesehatan Lingkungan (IKL)

• Memastikan kualitas dan keamanan air minum


• Melindungi sumber air minum dalam rangka perlindungan
kesmas
• Mengurangi risiko terjadinya penyakit berbasis air (waterborne
diseases)
Perpektif IKL dari berbagai profesi

• Penggunaannya relatif mudah walaupun dibutuhkan tingkat


pengetahuan tertentu
• Interpretasi setiap pertanyaan dalam formulir
• Aplikasi di berbagai jenis SAM
• Rencana tindaklanjut dan telaah lanjutan
• Pembobotan risiko
• Adaptasi formulir sesuai dengan istilah lokal
• Evaluasi secara menyeluruh dan berkelanjutan
Kelengkapan Formulir dalam Pelaksanaan IKL

1. Formulir IKL
2. Lembar Fakta Teknis (Deskripsi Lingkungan di luar IKL)
3. Lembar saran untuk dalam pelaksanaan
PERBEDAAN FORMULIR
No Instrumen lama YANG LAMA DENGANBaru
Instrumen BARU

1. Hanya satu formulir 1. Ada 3 form/lembar yang harus diisi:


2. Jenis dan kode SAM - form IKL, lembar fakta teknis dan
lembar saran
3. Alamat pengelola surveilans 2. Lokasi SAM dan spesifikasinya:
kualitas air minum (SKAM) - kapan dibangun,
- jml ruta yang dilayani, lokasi di daerah banjir dan
rinciannya
4. Tandatangan pengelola SAM 3. SAM berfungsi atau tidak? dan
- penyebabnya,
- ada air/tidak --> pindah
5. Tanggal sampel air SAM diambil 4. Kondisi cuaca 48 jam sebelum IKL
6. Hasil E.coli/thermotoleran coliform 5. Informasi tentang sampel: Bakteriologi dan lainnya

6. Apakah ada pengolahan air SAM?


- metodenya
- Jika air yang diambil disimpan, maka praktik
pengelolaannya di ruta
7. Ada kolom aksi yang diperlukan setiap pertanyaan
TAMBAHAN ISI PERTANYAAN IKL BARU
(SAM DARI AIR TANAH)

• Apakah saluran keluar/lubang dari akuifer tidak


terlindung
• Adanya sarana sanitasi dalam jarak 100 meter
• Adanya sarana sanitasi di tempat yang lebih tinggi
berjarak 30 meter
• Adanya sumber kontaminasi dalam jarak 15 meter
(horizontal)
Jenis formulir IKL yang telah direvisi

• Sumur Gali dengan Pompa Tangan (SGL-PT)


• Penampungan Mata Air (PMA)
• Penampungan dan Penyimpanan Air Hujan (PPAH)
• Praktik pengelolaan air minum di rumah tangga:
- pengumpulan
- penyimpanan
- pengolahan
- penanganan
Implikasi bagi Pengelola Program Surveilans
Kualitas Air Minum

• Mereview rencana Surveilans Kualitas Air Minum


yang versi lama
• Perubahan sistem monitoring dan evaluasi
elektronik
• Perencanaan kembali tugas dan fungsi sanitarian
sebagai tenaga penuh waktu
• Sanitarian/tenaga sanitasi lingkungan harus
mendapatkan pelatihan yang memadai
• Kepastian sistem pembiayaan surveilans yang
memadai dan berkelanjutan
IKL JARINGAN PERPIPAAN
IKL SGL DGN KEREKAN TIMBA DAN SEPARUH TERTUTUP
IKL SGL TERBUKA
IKL SGL DENGAN POMPA TANGAN (1)
IKL SGL DENGAN POMPA TANGAN (2)
IKL SGL DENGAN POMPA TANGAN (2)
IKL PENAMPUNGAN MATA AIR (1)
IKL PENAMPUNGAN MATA AIR (2)
IKL PENAMPUNGAN MATA AIR (3)
IKL PENAMPUNGAN DAN PENYIMPANAN AIR HUJAN
(PPAH)1
IKL PPAH (2)
IKL PPAH (3)
TERIMA KASIH DAN SELAMAT BERDISKUSI
ALUR KEGIATAN PENGAWASAN KUALITAS AIR

Pemetaan IKL sarana air


akses sarana
air

Risiko rendah dan Risiko tinggi dan amat


sedang tinggi

Perbaikan
sarana

Memenuhi Tidak memenuhi


syarat syarat

Teknologi tepat
guna

Anda mungkin juga menyukai