Anda di halaman 1dari 12

PERADABAN

ISLAM
DAULAH
USMANI
PLAY
KEMAJUAN
PERADABAN
DAULAH
USMANI

NEXT
DI ABAD PERTENGAHAN, TURKI USMANI
ADALAH SALAH SATU PERADABAN TERHEBAT
DI DUNIA. DIKUTIP DARI PERADABAN TURKI
(2019), KEJAYAAN TURKI USMANI
DISEBABKAN EMPAT FAKTOR UTAMA YAKNI:
• Pengelolaan pemerintahan yang baik
• Keadaan perekonomian yang baik
• Penguasaan ilmu pengetahuan dan budaya
• Militer yang kuat dan gencar melakukan ekspansi

NEXT
TURKI UTSMANI BERHASIL
MENGEMBANGKAN MILITER DENGAN BAIK,
YAITU DENGAN DIBENTUKNYA PASUKAN
GHAZI (PENAKLUK AWAL) YANG DIAMBIL
DARI ORANG-ORANG TURKI, PASUKAN
MILITER BUDAK (DARI BANGSA NON TURKI)
DAN PASUKAN KAVALERI PROPINSIAL SANGAT
KUAT. DALAM BIDANG ILMU PENGETAHUAN,
MEREKA LEBIH MENGUTAMAKAN DALAM
BIDANG MILITER DAN PERLUASAN WILAYAH,
SEHINGGA KITA TIDAK DAPATI ILMUWAN
YANG TERKENAL DARI TURKI UTSMANI.

NEXT
DIANTARA PARA PENGUASA DAULAH USMANI
GENERASI KEDUA YANG MEMBAWA PUNCAK
KEJAYAAN ADALAH:
• Muhammad I (817-824 H/ 1403-1421 M)
• Murad II (824-855 H / 1421-1451 M)
• Muhammad II Al-Fatih (855-884 H / 1451-1481 M)
• Bayazid II (884-918 H / 1481-1512 M)
• Salim I (1512-1520 M / 918-926 H)
• Sulaiman Al-Qanuni (927-974 H / 1520-1566 M)

NEXT
KEMUNDURAN
PERADABAN
DAULAH
USMANI

NEXT
KEMUNDURAN DAULAH USMANI
DIMULAI. PERIODE SALIM 1, MURAD
III, MUHAMMAD III, AHMAD 1.
MUSTAFA 1. USMAN II. MURAD V
IBRAHIM 1, MUHAMMAD IV,
SULAIMAN II, AHMAD IL HINGGA
MASA TERAKHIR KEKUASAAN ABD
HAMID 11.
NEXT
DAULAH USMANI BERAKHIR PADA TAHUN 1909 M
DAN BENAR-BENAR DIHAPUSKAN PAD TAHUN 1924
DAN BERGANTI MENJADI REPUBLIK TURKI.
RUNTUHNYA DAULAH USMANI SETIDAKNY
DISEBABKAN OLEH FAKTOR-FAKTOR SEBAGAI
BERIKUT:
1. Kondisi pemerintahan yang lemah dan kemerosotan akhlak
para pemimpin Daulah Usmani

NEXT
2.MELEMAHNYA KEKUATAN MILITER DAN
SERANGAN DARI BANGSA EROPA. SEBELUM
TERJADINY PERANG DUNIA I YANG
MENGAKHIRI DAULAH USMANI. BANYAK
TERJADI UPAYA PENYERANGAN DARI RAJA-
RAJA EROPA, HAL INI SUDAH DIMULAI SEJAK
AKHIR ABAD XVI.

NEXT
3. GERAKAN OPOSISI SEKULER. SELAIN SERANGAN
DAN KONSPIRASI DARI PIHAK LUAR. DAULAH
USMANI JUGA MENDAPAT PERLAWANAN DARI
ORGANISASI SEKULER DAN NASIONALIS. DALAM
PERJUANGANNYA, MEREKA BANYAK DIBANTU
OLEH PIHAK BARAT UNTUK MEWUJUDKAN CITA-
CITANYA.

NEXT
PUNCAKNYA TERJADI PADA TAHUN 1909 M,
DENGAN DALIH GERAKAN MOGOK MASSAL,
ORGANISASI PERSATUAN DAN KESATUAN
BERHASIL MEMASUKI ISTAMBUL,
MENYINGKIRKAN ABDUL HAMID II DAN
MELUCUTINYA DARI PEMERINTAHAN
ANY QUESTION?

Anda mungkin juga menyukai