Anda di halaman 1dari 13

Analisis Emosi, kecemasan dan depresi

terhadap diri sendiri


Dospem: Ns. Sri Endriyani, S.kep, Ners, M.Kep
Emosi?
emosi diartikan sebagai pola reaksi kompleks yang
melibatkan pengalaman, perilaku, dan fisiologis,
yang digunakan untuk menangani masalah atau
peristiwa penting yang dialami individu.
Faktor yang Mempengaruhi
Kondisi yang mempengaruhi emosi yang dominan ialah kondisi
kesehatan, suasana rumah, cara mendidik anak, hubungan dengan para
anggota keluarga, hubungan dengan teman sebaya, perlindungan yang
berlebihan, inspirasi orang tua, dan bimbingan.
Upaya
1. Tenangkan Diri
2. Dampak Amarah
3. Jangan Berlebihan
4. Berdoa
5. Waktu yang tepat
Stress?
emosi diartikan sebagai pola reaksi kompleks yang
melibatkan pengalaman, perilaku, dan fisiologis,
yang digunakan untuk menangani masalah atau
peristiwa penting yang dialami individu.
Faktor yang
mempengaruhi
Faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya stress
yaitu faktor internal dan eksternal, faktor internal
terdiri dari perilaku, kondisi fisik, konflik, dan
emosional. Sedangkan faktor eksternal terdiri dari
lingkungan, keluarga, dan ekonomi.
Upaya
1. Mengobrol dengan teman
2. Berolahraga
3. Meditasi
4. Menjalankan hobi
5. Istirahat dengan cukup
Jenis Mekanisme Koping
Menurut penelitian yang dilakukan oleh Holahan dan Moos
pada tahun 1987 yang diterbitkan dalam Journal of
Personality and Social Psychology, mekanisme koping
dibagi menjadi dua jenis, yaitu active coping dan avoidant
coping.
Teori Purwanto T
Mekanisme koping yang umum digunakan
adalah mekanisme pertahanan ego seperti
displacement, sublimasi, depresi, denial,
dan reaksi formasi.
Hasil Analisa
PHOTO
DUMP
Cheers!!
Let's keep going for another week!

Anda mungkin juga menyukai