Anda di halaman 1dari 7

Pengambilan Contoh Udara

15 November 2021
 Pengambil Contoh Uji Udara adalah seseorang yang bertugas melakukan pengambilan contoh uji udara
sesuai dengan metode standar pengambilan contoh uji untuk keperluan pengawasan penataan peraturan,
pemantauan kualitas ingkungan, serta penyidikan kasus lingkungan.
 Kompetensi Kerja adalah kemampuan kerja setiap individu yang mencakup aspek pengetahuan,
keterampilan dan sikap kerja yang sesuai dengan standar yang ditetapkan.
 Uji Kompetensi adalah proses penilaian baik teknis maupun non teknis melalui pengumpulan bukti yang
Kompetensi Dasar relevan untuk menentukan seseorang kompeten atau belum kompeten pada suatu unit kompetensi atau
PERMEN ESDM No.05 tahun kualifikasi tertentu
2015 (SKK Migas)

1 Menerapkan Keselamatan dan Kesehatan Kerja serta


Lingkungan (K3L)

Unit 2 Menerapkan Statistik Pengambilan


Kompetensi 3 Menerapkan Sistem Mutu dan Regulasi Sampling Contoh
Melakukan Persiapan Peralatan dan Uji Kinerja Peralatan
4 Pengukuran Parameter Lingkungan (Udara)
5 Melakukan Pengambilan Contoh Uji Udara
6 Memindahkan dan Menyimpan serta Menyusun Pelaporan Contoh Uji Lingkungan
2
(Udara)
Pendahuluan
1.

6.

Perencanaan
Sampling Pelaksanaa Pelaporan
2. 4 n
Sampling

Persiapa 3. 5.
n Jaminan Mutu dan
Sampling Pengendalian Mutu
Pendahuluan , Pertimbangan Umum

Permasalahan Pengambilan Sampel Lingkungan

Pertimbangan Lokasi dan Titik Pengambilan Sampel, Parameter Kualitas Lingkungan

Ukuran, Jumlah dan Volume Sampel udara, Homogenitas Sampel

Jumlah Titik Pengambilan Sampel, Saat yang Tepat, Lama dan Frekuensi Sampling

Kaidah Ilmiah dan Hukum


Pertimbangan Umum Sampling Udara
1. Permasalahan Pengambilan Sampel Lingkungan
Polutan Lingkungan bersifat dinamis dan bermigrasi sesuai sikon, terutama untuk udara, kecepatan lepas polutan , sumber emisi dan effluent, dapat melalui angin hujan, intervensi manusia. Maka
diperlukan
a. Peralatan pengambilan sampel yang memenuhi syarat
b. Personil yang Kompeten
c. Prosedur dan teknik yang sesuai
d. Jaminan mutu dan control mutu

2. Pertimbangan Lokasi dan Titik Pengambilan Sampel, Parameter Kualitas Lingkungan


a. Tujuan
b. Dokumen Lingkungan Amdal, RKL, RPL, terkait monitoring
c. Parameter Uji Udara,
Primer tanpa ada interaksi dengan senyawa lain
Sekunder akibat interaksi, transformasi atau reaksi kimia, (hujan asam merubah SO2 menjadi Asam Sulfat, Pembentukan Ozon,
d. Lokasi yang representative dan penandaan lokasi
e. Rekaman lapangan udara, kecepatan dan arah angin, suhu dan kelembaban, kecepatan alir pompa penghisap udara

3. Ukuran, Jumlah dan Volume Sampel, Homogenitas Sampel


a. Volume penjerap, Ukuran laju alir, lama waktu sampling ( matriks sampling engineer )
b. Homogenitas sampel udara sangat bergantung pada data lapangan (2.e)

4. Jumlah Titik Pengambilan Sampel, Saat yang Tepat, Lama dan Frekuensi Sampling
Jumalh Tititk Pengambilan Sampel Udara
a. Biaya
b. Masalah dan Tujuan
c. Spesifikasi Teknis cerobong pada emisi
Sampling saat yang tepat
a. Perubahan Regulasi ( sesaat/jam atau 24 jam , jika sejam untuk 24 Jam memakai interval )
regulasi untuk pengambilan udara ambien 24 jam pada Lampiran VI PermenLH 12 / 2010

Frekuensi Sampling
Ditentukan oleh peraturan atau regulasi yang berlaku
Ditentukan oleh tingkat bahaya polutan, factor resiko dan dampak untuk manusia dan lingk.
Optimasi frekuensi ada pada peraturan, tujuan, program dan biaya
Misal NO2, 1 jam, 24 jam, 1 tahun
5. Kaidah Ilmiah dan Hukum

Data yang Valid, Titik sampling yang Representatif, Jaminan Mutu dan Kontrol Mutu, Petugas Sampling Yang Kompeten
Pertimbangan Umum Pengambilan Sampel Air

Perencanaan
Pengambilan Sampel

Persiapan Pengambilan Sampel

Pengambilan Sampel Pendahuluan

Perubahan Perencanaan Pengulangan Pengambilan


Pengambilan Sampel Analisis Sampel di Lapangan Sampel Pendahuluan

Tidak
Sesuai Perencanaan Tidak
Pengambilan
Tahap (2) Tahap (1)
Sampel

Pengambilan Sampel

Pengulangan Pengambilan Perlakuan Sampel di Lapangan


Sampel
Bila diperlukan
Transportasi Sampel

Penyimpanan Sampel di
Preparasi Sampel di Laboratorium Laboratorium

Analisis Sampel di Laboratorium

Sesuai Perencanaan
Tidak
Pengambilan
Sampel

Ya

Pelaporan Hasil
Pengujian Parameter
Air
Bismillahirrohmanirrohiim,…

Anda mungkin juga menyukai