Anda di halaman 1dari 12

KONFLIK SOSIAL

SELAMAT DATANG PESERTA


SOSIALISASI
PAPARAN KAPOLRES KOTABARU

MEMBANGUN NILAI INTEGRITAS,


SOLIDARITAS DAN PROFESIONAL KERJA
DALAM PENGAWASAN PEMILU KADA 2020
AKBP ANDI ADNAN SYAFRUDIN, S.H., S.I.K.,M.M.

BANJARMASIN , 1 FEBRUARI 2016


PENGERTIAN
INTEGRITAS (INTEGRITY) ADALAH BERTINDAK KONSISTEN SESUAI DENGAN
NILAI-NILAI DAN KEBIJAKAN ORGANISASI SERTA KODE ETIK PROFESI,

01 WALAUPUN DALAM KEADAAN YANG SULIT UNTUK MELAKUKAN INI. DENGAN


KATA LAIN, “SATUNYA KATA DENGAN PERBUATAN”. MENGKOMUNIKASIKAN
MAKSUD, IDE DAN PERASAAN SECARA TERBUKA, JUJUR DAN LANGSUNG
SEKALIPUN DALAM NEGOSIASI YANG SULIT DENGAN PIHAK LAIN.

02
SIKAP MENTAL MEMPUNYAI SIKAP JUJUR (PERPADUAN DARI KETEGUHAN
WATAK DALAM PRINSIP2 MORAL/LURUS HATI), MEMPUNYAI TABIAT SUKA AKAN
KEBENARAN (TIDAK CURANG), TULUS HATI (IKHLAS) SERTA BERPERASAAN
HALUS MENGENAI ETIKA, KEADILAN DAN KEBENARAN) DAN INTEGRITAS
(KEPRIBADIAN YG DILANDASI UNSUR JUJUR, BERANI, BIJAKSANA DAN
BERTANGGUNG JAWAB SEHINGGA MENIMBULKAN KEPERCAYAAN DAN RASA
HORMAT

03 SOLIDARITAS ADALAH RASA KEBERSAMAAN DALAM SUATU KELOMPOK TER-


TENTU YANG MENYANGKUT TENTANG KESETIAKAWANAN DALAM MENCAPAI
TUJUAN DAN KEINGINAN YANG SAMA.

PROFESIONAL MERUPAKAN ORANG YANG MEMILIKI PROFESI ATAU PEKERJAAN

04
YANG DILAKUKAN DENGAN MEMILIKI KEMAMPUAN YANG TINGGI DAN BER-
PEGANG TEGUH KEPADA NILAI MORAL YANG MENGARAHKAN SERTA MEN-
DASARI PERBUATAN.
INTEGRITAS
INDIKATOR
1. MEMAHAMI DAN MENGENALI PERILAKU SESUAI KODE ETIK
A. MENGIKUTI KODE ETIK PROFESI
B. JUJUR MENGGUNAKAN DAN MENGELOLA SUMBER DAYA DI DALAM LINGKUP ATAU
OTORITASNYA.
C. MELUANGKAN WAKTU UNTUK MEMASTIKAN BAHWA APA YANG DILAKUKAN ITU TIDAK
MELANGGAR KODE ETIK

2. MELAKUKAN TINDAKAN YANG KONSISTEN DENGAN NILAI (VALUES) DAN KEYAKINANNYA


A. MELAKUKAN TINDAKAN YANG KONSISTEN DENGAN NILAI DAN KEYAKINAN.
B. BERBICARA TENTANG KETIDAKETISAN MESKIPUN HAL ITU AKAN MENYAKITI KOLEGA
ATAU TEMAN DEKAT.
C. JUJUR DALAM BERHUBUNGAN DENGAN STAKEHOLDER.

3. BERTINDAK BERDASARKAN NILAI (VALUES) MESKIPUN SULIT UNTUK MELAKUKAN ITU


A. SECARA TERBUKA MENGAKUI TELAH MELAKUKAN KESALAHAN.
B. BERTERUS TERANG WALAUPUN DAPAT MERUSAK HUBUNGAN BAIK.

4. BERTINDAK BERDASARKAN NILAI (VALUES) WALAUPUN ADA RESIKO ATAU BIAYA YANG
CUKUP BESAR
A. MENGAMBIL TINDAKAN ATAS PERILAKU ORANG LAIN YANG TIDAK ETIS, MESKIPUN ADA
RESIKO YANG SIGNIFIKAN UNTUK DIRI SENDIRI DAN PEKERJAAN.
B. BERTANGGUNG JAWAB ATAS KESALAHAN YANG DILAKUKAN.
C. MENENTANG ORANG-ORANG YANG MEMPUNYAI KEKUASAAN DEMI MENEGAKKAN NILAI
(VALUES).
7 PRINSIF INTEGRITAS
RUMUSAN MASALAH
BERTINDAK SESUAI DENGAN PRINSIP LEGITIMASI
1 KEKUASAAN

MENGHARGAI HASIL DARI PROSES YANG SAH


2 SECARA HUKUM
PROFESIONAL
DAN PERTIMBANGAN

MENGHARGAI HASIL DARI PROSES YANG SAH


3 SECARA HUKUM
PROFESIONAL
DAN PERTIMBANGAN

AKUNTABEL TERHADAP SEMUA TINDAKAN BAIK


4 TERHADAP ATASAN MAUPUN PUBLIK

BERTINDAK SECARA KOMPETEN DAN EFEKTIF


5 MENGHINDARI FAVORITISME,
INDEPENDEN & OBJEKTIF.
BERUSAHA

6 MENJAGA KEPERCAYAAN DAN LEGITIMASI


LEMBAGA-LEMBAGA NEGARA

7 MENGGUNAKAN DANA PUBLIK SECARA HATI-HATI DAN


EFISIEN UNTUK TUJUAN PUBLIK
PIRANTI BANGUN
RUMUSAN INTEGRITAS
MASALAH

01 PENERAPAN KODE ETIK

02 KOMITMEN PAKTA INTEGRITAS

03 PENEGAKAN DISIPLIN

04 FASILITASI PENGADUAN MASYARAKAT

05 PENINGKATAN KOMPETENSI SDM


KONFLIK KEPENTINGAN
RUMUSAN MASALAH

MENERIMA IMBALAN PENGAWASAN TIDAK


OPTIMAL

GUNA ASET MENILAI HASIL


JABATAN UTK KERJA SENDIRI
PRIBADI/GOL

PEMBOCORAN
MEMBERIKAN IN-
RAHASIA
FORMASI LEBIH DRI
YANG DIPERLUKAN
YG MENGUNTUN-
AKSES KHUSUS GKAN PIHAK LAIN/
MELANGGAR MEMBERIKAN PE-
PROSEDUR LUANG LEBIH
HUBUNGAN AFILIASI /
HUBUNGAN KELUARGA
PERUBAHANMASALAH
RUMUSAN POLA PIKIR

BEKERJA SEBAGAI IBADAH, JABATAN MENGHINDARI SIKAP


TIDAK TERPUJI,
HANYA ALAT BUKAN TUJUAN

BERUSAHA MENINGKATKAN
BEKERJA BERDASARKAN
KOMPETENSI DIRINYA
PERATURAN YANG BERLAKU
SECARA TERUS MENERUS,

MENJADI PELAYAN DAN


BEKERJA SECARA
PENGAYOM MASYARAKAT,
PROFESIONAL,

TIDAK RENTAN TERHADAP PERUBAHAN DAN


TERBUKA SERTA BERSIKAP REALISTIS.
RUMUSAN
POLA MASALAH
PIKIR MENUJU KEBERHASILAN

BERFIKIR POSITIF ,
BERSYUKUR

PANTANG KONSISTEN
MENYERAH DAN SABAR

FOKUS, BEKERJA
KOMITMEN
TUNTAS

BERANI MENCOBA
DAN BERANI GAGAL
RUMUSAN
BUDAYA MASALAH
YANG HARUS DIKEMBANGKAN

1. KERJASAMA TIM
2. SALING MEMBANTU
3. KESANTUNAN
4. SALING MENGHARGAI
5. BERORIENTASI PELAYANAN
6. MENGAPLIKASIKAN ILMU
7. SALING MENGHORMATI
8. BERETIKA
9. SEDERHANA
10. TAAT HUKUM
11. AMANAH
12. KERJA KERAS
13. BIJAKSANA
14. PROFESIONAL
15. LEGOWO
16. BERTAQWA
17. BEKERJA CEPAT
18. MENJAGA KEBERSIHAN
19. MAMPU BERADAPTASI
20. TOLERANSI
21. REWARD (PENGHARGAAN)
22. WORK-LIFE BALANCE
PENUTUP

Anda mungkin juga menyukai