Anda di halaman 1dari 23

NAHDLATUL ULAMA

AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AH

DIRHAM, S.Sos
INSTRUKTUR GERAKAN
PEMUDA ANSOR
PERPECAHAN UMAT ISLAM PASCA NABI WAFAT

“Umatku akan berpecah belah menjadi tujuh puluh tiga


(73) golongan. Semua akan masuk neraka kecuali satu”.
Para sahabat bertanya, “Siapa mereka wahai
1 Rasulullah?” Rasulullah menjawab, ‘’orang-orang yang
berpegang pada apa yang aku dan sahabatku pegang’’
(HR. Tirmidzi)

“Sungguh, umat ini akan berpecah belah menjadi tujuh


puluh tiga (73) golongan. Tujuh puluh dua (72) golongan
2 dalam neraka. Dan satu (1) golongan dalam surga.
Mereka (yang dalam surga) adalah aljama’ah.”
(HR. Abu Daud)
PERINTAH MENGIKUTI SAHABAT DAN GENERASI SETELAHNYA
PERINTAH MENGIKUTI GOLONGAN MAYORITAS
DEFINISI AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AH
SECARA ETIMOLOGI

1 Ahl, Keluarga, Pengikut, Golongan

Sunnah, Segala yang datang dari Nabi Muhammad SAW.


2 Baik perkataan, perbuatan maupun ketetapan

Al jama’ah, Yakni apa yang disepakati oleh para sahabat


3 terutama khulafaur rasyidin.
DEFINISI AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AH SECARA
TERMINOLOGI

HADRATUSSYAIKH KH. HASYIM ASY’ARI, ZIYADAT TA’LIQAT, HAL 23-24


Siapa Ahlussunnah Wal Jama’ah?

 Apabila Ahlussunnah Wal-


Jama’ah disebutkan, maka
yang dimaksud adalah
pengikut madzhab al-Asy’ari
dan al-Maturidi. (Ithaf al-
Sadah al-Muttaqin, juz 2 hal.
6).
2

Asy-Syaikh Ibn Abidin al-Hanafi (w 1252 H) dalam kitab Hâsyiyah


Radd al-Muhtâr ‘Alâ ad-Durr al Mukhtâr, menuliskan: “Ahlussunnah
Wal Jama’ah adalah kaumAsy’ariyyah dan Maturidiyyah”.

Asy-Syaikh al-Khayali dalam kitab Hâsyiyah ‘Alâ Syarh al-‘Aqâ’id


menuliskan sebagai berikut: “Kaum Asy’ariyyah adalah kaum
Ahlussunnah Wal Jama’ah. Madzhab ini sangat mashur di wilayah
Khurrasan (Iran), Irak, Syam (Siria, Lebanon,Yordania, dan
Pelestina), dan di berbagai penjuru dunia. Adapun di wilayah
seberang sungai Jaihun (Bilâd Mâ Warâ’ an-Nahr)Ahlussunnah
lebih dikenal sebagai kaum al-Maturidiyyah; para pengikutal-Imâm
Abu Manshur al-Maturidi”.

Kholil Abu Fateh, Mengungkap Kebenaran Aqidah


Asy’ariyah, Halaman 13

11/12/2023
3

Muktamar Ulama Ahlussunnah Wal Jama’ah sedunia tanggal


25-27 Agustus tahun 2016 di Grozny Ibu Kota Republik
Chechnya yang dihadiri ulama-ulama besar AhlusSunnah
diantaranya, Syaikh al-Azhar, DR. Ahmad Thayyib, Ulama
Yaman Habib Umar Bin Hafidz, Mufti Mesir Syaikh Syauqi
Alam, Habib Ali Al Jufri, Syaikh Usamah al-Azhari, Mantan
Mufti Mesir, Syaikh Ali Jumah dan lebih dari 200 ulama
AhlusSunnah sedunia. Salah satu kutipan dari 11
rekomendasi yang dikeluarkan muktamar menyebutkan
bahwa muslim AhlusSunnah adalah mazhab Asyairah dan
Maturidiyyah dan mengeluarkan sekte Wahabi dari
kelompok Islam Sunni.

11/12/2023
APAKAH IMAM ASY’ARI DAN MATURIDI MEMBUAT
ALIRAN BARU DALAM ISLAM ?

Hendaknya diketahui, bahwa masing-


masing dari al-Imam Abu al-Hasan al-
Asy'ari dan al-Imam Abu Manshur al- ‫ْلُيْع َل َأَّن ُك ًّال ِم ْاِإل َم اَم ِنْي َأيِب اَحْل ِن َأ َم ْنُصْوٍر‬
Maturidi –semoga Allah meridhai ‫َس َو ِمْيِب‬ ‫َن‬ ‫َو ِضْم‬
keduanya dan membalas kebaikan ‫ِإل‬
‫ َوَج َزاَمُها َعِن ْا ْس َال َخ رْي ًا ْمَل‬- ‫ِدَر ِمَي اهللِع َعِدْنُه َم ا‬-
mereka kepada Islam-, tidak membuat ‫ْن ا ْأيًا ْش َّق ا ْذ بًا ِإَمَّنا ا َقِّر اِن‬
pendapat baru dan tidak menciptakan ‫ِلُيْب َعاِه ْن َمِه َر ِضَوْمَل ِنَي َت َم َه ِهَمُه ُم َر‬
‫ِف‬
‫َم َذ ا ِب الِمَّس َل ُمَنا َال َعَّم ا َك اَنْت َعَلْي ِهللَأْص َح اُب‬
madzhab baru dalam Islam. Mereka
hanya menetapkan pendapat-pendapat
ulama salaf, dan membela ajaran sahabat ‫ َرُسْو ِل ا‬ ... ‫َو َناَظَر ُك ٌّل ْنُه َم ا َذِوي اْلِبَدِع‬
‫ (احلافظ‬. ‫الَّض َالَالِت َح ىَّت اْنَق َطُع ا ّل ا ُم ْنَه ِزِم َنْي‬
Rasulullah . Mereka telah berdebat
dengan kalangan ahli bid'ah dan ‫إحتاف السادة املتقني) ْو َوَو ْو‬،‫الزبيدي‬.‫َو‬
kesesatan sampai mereka takluk dan
melarikan diri. (Syarh Ihya’ ‘Ulum al-Din).
PENGIKUTI IMAM ASY’ARI DAN MATURIDI ADALAH KELOMPOK
MAYORITAS UMAT ISLAM SEJAK DULU

“Aku telah mendengar dari ayahku sendiri, asy-Syaikh al-Imâm(Taqiyuddin as-


Subki) berkata bahwa risalah akidah yang telah ditulis oleh Abu Ja’far ath-
Thahawi (akidah Ahlussunnah yang dikenal dengan al-‘Aqîdah ath-
Thahâwiyyah) persis sama berisi keyakinan yang diyakini oleh al-Asy’ari,
kecuali dalam tiga perkara saja. Aku (Tajuddin as-Subki) katakan: Abu Ja’far
ath-Thahawi wafat di Mesir pada tahun 321 H, dengan demikian beliau hidup
semasa dengan Abu al-Hasan al-Asy’ari (w 324 H) dan Abu Manshur al-
Maturidi (w 333 H). Dan saya tahu persis bahwa orang-orang pengikut
madzhab Maliki semuanya adalah kaum Asy’ariyyah, tidak terkecuali seorang
pun dari mereka. Demikian pula dengan para pengikut madzhab asy-Syafi’i,
kebanyakan mereka adalah kaum Asy’ariyyah, kecuali beberapa orang saja
yang ikut kepada madzhab Musyabbihah atau madzhab Mu’tazilah yang telah
disesatkan oleh Allah. Demikian pula dengan kaum Hanafiyyah, kebanyakan
mereka adalah orang-orang Asy’ariyyah, sedikit pun mereka tidak keluar dari
madzhab ini kecuali beberapa saja yang mengikuti madzhab Mu’tazilah. Lalu,
dengan kaum Hanabilah (para pengikut madzhab Hanbali), orang-orang
terdahulu dan yang terkemuka di dalam madzhab ini adalah juga kaum
Asy’ariyyah, sedikit pun mereka tidak keluar dari madzhab ini kecuali orang-
orang yang mengikuti madzhab Musyabbihah Mujassimah. Dan yang mengikuti
madzhab Musyabbihah Mujassimah dari orang-orang madzhab Hanbali ini
lebih banyak dibanding dari para pengikut madzhab lainnya”

Al Imam Tajuddin As Subki, Thabaqât asy-Syâfi’iyyah al-


Kubrâ, juz 2, hal. 25
11/12/2023
AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AH ADALAH KELOMPOK YANG
SELAMAT

Hendaklah engkau memperbaiki akidahmu dengan keyakinan yang benar


dan meluruskannya di atas jalan kelompok yang selamat (al-Firqah an-
Nâjiyah).Kelompok yang selamat ini di antara kelompok-kelompok dalam
Islam adalah dikenal dengan sebutan Ahlussunnah Wal Jama’ah. Mereka
adalah kelompok yang memegang teguh ajaran Rasulullah dan para
sahabatnya. Dan engkau apabila berfikir dengan pemahaman yang lurus
dan dengan hati yang bersih dalam melihat teks-teks al-Qur’an dan
Sunnah-Sunnah yang menjelaskan dasar-dasar keimanan, serta melihat
kepada keyakinan dan perjalanan hidup para ulama Salaf saleh dari para
sahabat Rasulullah dan para Tabi’in, maka engkau akan mengetahui dan
meyakini bahwa kebenaran akidah adalah bersama kelompok yang
dinamakan dengan al-Asy’ariyyah, golongan yang namanya dinisbatkan
kepada asy-Syaikh Abu al-Hasan al-Asy’ari -Semoga rahmat Allah selalu
tercurah baginya-. Beliau adalah orang yang telah menyusun dasar-dasar
akidah Ahl al-Haq dan telah memformulasikan dalil-dalil akidah tersebut.
Itulah akidah yang disepakati kebenarannya oleh para sahabat Rasulullah
dan orang-orang sesudah mereka dari kaum tabi’in terkemuka.

(Al-‘Ârif Billâh al-Imâm as-Sayyid Abdullah ibn Alawi al-Haddad (w 1132 H), Shâhib
ar-Râtib, dalam karyanya berjudul Risâlah al-Mu’âwanah, Halaman 14)
2

Al-Imâm al-‘Allâmah as-Sayyid Abbdullah Alydrus al-Akbar, dalam


karyanya berjudul ‘Uqûd al-Almâs menuliskan: “Akidahku adalah
akidah Asy’ariyyah Hasyimiyyah Syar’iyyah sebagaimana akidah
para ulama madzhab Syafi’i dan kaum Ahlussunnah Shufiyyah”

Mayoritas umat ini adalah Asy’ariyyah, argumen-argumen mereka sangat


kuat dan sangat jelas. Mereka adalah para Imam, para ulama terkemuka,
dan orang-orang pilihan, yang jumlah mereka tidak dapat dihitung.
Katakan oleh kalian terhadap mereka yang mencaci-maki
Asy’ariyyah:“Kelompok kalian adalah kelompok batil dan tertolak”. Dan al-
Maturidiyyah sama dengan al-Asy’ariyyah di dalam pokok-pokok akidah.
Perbedaan antara keduanya hanya dalam beberapa pasal saja (yang tidak
menjadikan keduanya saling menyesatkan). Mereka adalah kelompok
yang selamat. Sandaran mereka adalah Sunnah Rasulullah terdahulu.

(Al-Muhaddits al-Hâfizh asy-Syaikh Abdullah al-Harari al-Habasyi (w 1430 H)

11/12/2023
MENGAPA HARUS IKUT AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AH ?

“Berpeganglah pada kelompok terbesar, dan jauhilah


perpecahan, karena setan bersama satu orang yang
menyendiri, dari dua orang dia lebih jauh, barangsiapa
ingin masuk surga, hendaknya selalu bersama
kelompok al-jama’ah.” (HR. at-Tirmidzi)

11/12/2023
CIRI-CIRI AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AH

Tidak Mudah Mengkafirkan Dan Membid’ahkan


Sesama Umat Islam

Al-Allamah Al-Imam Al-Sayyid Ahmad Masyhur Al-Haddad mengatakan, “


Telah ada konsensus ulama untuk melarang memvonis kufur ahlul qiblat
( ummat Islam ) kecuali, akibat dari tindakan yang mengandung unsur
meniadakan eksistensi Allah, kemusyrikan yang nyata yang tidak mungkin
ditafsirkan lain, mengingkari kenabian, mengingkari prinsip-prinsip ajaran
agama Islam yang harus diketahui ummat Islam tanpa pandang bulu (Ma
‘ulima minaddin bidldloruroh), mengingkari ajaran yang dikategorikan
mutawatir atau yang telah mendapat konsensus ulama dan wajib diketahui
semua ummat Islam tanpa pandang bulu.''

(Sayyid Muhammad Bin Alwi Al-maliki Al-hasani dalam kitab Mafahim


Yajibu An-Tushohhah , Halaman 79)

11/12/2023
2

BERTAQLID

bertaqlid pada salah satu madzhab tertentu menjamin pada


hakikat kebenaran, dan lebih dekat pada ketelitian, dan lebih
mudah mendapatkan ajaran. Inilah yang telah dianut oleh para
ulama salaf shaleh r.a. Mayoritas para ulama adalah pengikut
madzhab empat. Maka Imam Bukhari adalah bermadzhab
Syafi’i, beliau mengambil hadits dari al-Khumaidi, al-Za’farani,
dan al-Karabisi. Begitu juga Ibnu Khuzaimah dan al-Nisa’i.
Sedangkan Imam Junaid al-Baghdadi bermadzhab Sufyan
Tsauri, Imam al-Syibli bermadzhab Maliki, Imam al-Muhasibi
bermadzhab Syafi’i, Imam al-Jariri bermadzhab Hanafi, Syeikh
Abdul Qadir al-Jailani bermadzhab Hanbali, dan al-Syadili
bermadzhab Maliki

(Hadratussyaikh KH. Hasyim Asy’ari, Risalah Ahlussunnah Wal


Jama’ah, Halaman 24-25)
11/12/2023
‫‪3‬‬

‫‪BERSANAD DALAM MENGAMBIL ILMU‬‬

‫‪1‬‬ ‫ا‬‫َط‬ ‫َل‬ ‫َل‬ ‫ْل‬‫ِع‬


‫‪َ.‬مْن َتَعَّلَم ْال َم َو ْيَس ُه َش ْيٌخ َفَش ْيُخُه َش ْي ٌن‬

‫َّمِم ِمَس ْنِم‬ ‫ْنِم‬


‫‪2‬‬
‫َتْسَم ُعوَن َو ُيْسَم ُع ْم َو ُيْسَم ُع ْن َع ْم‬
‫ُك‬ ‫‪،‬‬ ‫ُك‬

‫‪3‬‬ ‫اَل ُيْؤَخ ُذ اْلِعْل إاَّل َعَّم ْن ُش ِه َد َلُه ِبَطَلِب اْلِعْلِم‬


‫ُم‬
‫‪11/12/2023‬‬
POKOK-POKOK AJARAN ASWAJA

AQIDAH FIQIH
TASAWUF

MADZHAB HANAFI

ABU HASAN AL ASY’ARI MADZHAB MALIKI


IMAM AL GHAZALI

MADZHAB SYAFI’I

ABU MANSUR AL MATURIDI JUNAID AL BAGHDADI


MADZHAB HANBALI

11/12/2023
AQIDAH AHLUSSUNNAH WAL JAMA’AH

TA’WIL TAFWID SIFAT 20

RUKUN
RUKUN IMAN
ISLAM

11/12/2023
TASAWUF ASWAJA

SYARIAT TAUBAT AWAM

TAREKAT SHOFF ALIM

HAKIKAT MAQAM KHAWAS

KHAWASUL
MA’RIFAT FANA
KHAWAS
11/12/2023
FIQIH/SYARIAH

AL-QUR’AN

HADIST

IJMA

QIYAS
11/12/2023
KARAKTER ASWAJA

TAWASUTH TAWAZUN TASAMUH

TAADDUL

11/12/2023
11/12/2023

Anda mungkin juga menyukai