Anda di halaman 1dari 11

PERUBAHAN SOSIAL

DALAM
PEMBANGUNAN
MASYARAKAT
Salfia Darmi, S.ST, M.Kes
Pokok Bahasan

• Pendahuluan
• Definsi pengembangan masyarakat
• Konsep pengembangan masyarakat
• Prinsip pengembangan masyarakat
• Langkah langkah dalam
pengembangan masyarakat
Pendahuluan
• Pengembangan masyarakat
memiliki sejarah panjang
dalam praktek pekerjaan
social
• Pengembangan masyarakat
merupakan wawasan dasar
bersistem tentang asumsi
perubahan sosial terancang yang
tepat dalam kurun waktu tertentu
Siklus pada negara yang sedang
berkembang
Latar Belakang
Pengembangan Masyarakat
• Dalam negara yang sedang
berkembang, terdapat siklus keadaan
yang merupakan suatu lingkaran yang
tak berujung, yang menghambat
perkembangan masyarakat secara
keseluruhan
• Diperlukan suatu tindakan untuk
memotong lingkaran yang tak berujung
ini untuk meningkatkan keadaan
masyarakat secara menyeluruh
LANJUTAN

• Setiap daerah memiliki sumber


dayanya masing – masing, namun apa
penyebab dari keterbelakangan
masyarakat…?
Kurangnya sumber daya?
Kurangnya pendayagunaan sumber –
sumber ekonomi?
…???
LANJUTAN

• Potensi – potensi yang ada di


masyarakat belum dikembangkan
secara optimal
Dibutuhkan penerapan
pengembangan masyarakat untuk
mengembangkan potensi yang ada di
masyarakat…!!!!
Melalui pendekatan multisektor
Pengembangan
• …Usaha bersama dan terencana untuk
meningkatkan kualitas kehidupan
manusia
• Suatu proses yang kekal dan tetap
menuju ke arah organisasi pada tingkat
integrasi yang lebih tinggi yang terjadi
berdasarkan proses pertumbuhan dan
pembelajaran
Masyarakat …

• Masyarakat dalam arti sempit 


community

Sebuah “tempat bersama”, yaitu


sekelompok orang yang tinggal dan
berinteraksi dalam wilayah geografis
tertentu
Misalnya desa, kelurahan, kecamatan,
dll
Masyarakat …

Masyarakat dalam arti luas


society

- Sebagai “kepentingan bersama” yaitu


interaksi sejumlah orang yang memiliki
kepentingan dan tujuan bersama
berdasarkan kebudayaan atau identitas
- Masyarakat ilmuwan, masyarakat
bisnis, masyarakat peminat sepeda, dll

Anda mungkin juga menyukai