Anda di halaman 1dari 13

Community Development

KELOMPOK 4
Agil Maulana Adinata 2104054
Arfian Guswindra 2104058
Ilsya Zerlinda Gunawan 2104123
Sanaya Putri Rachmadani 2104154
Putri Salma Fauziyah 2104156
Andriansyah Taufik H. 2104251
Alma Fortuna Kirana 2104256
Nur Arsyi Aulia Fasya 2104262
PEMBAHASAN PENGEMBANGAN
MASYARAKAT
Pengembangan masyarakat (Community Deveploment) terdiri dari dua konsep,
yaitu pengembangan dan masyarakat.
Pengembangan atau pembangunan masyarakat merupakan usaha bersama dan
terencana untuk meningkatkan kualitas kehidupan manusia.
Asal konsep Pengembangan Masyarakat (terjemahan dari Community
Development) sebenarnya adalah Pengorganisasian Masyarakat (Community
Organization).
Pengembangan masyarakat dapat terlaksana jika memenuhi
aspek berikut:
 Masyarakat sebagai unit kegiatan yang berkumpul dan tinggal di lokasi yang sama
saling terikat kepentingan dan nilai-nilai yang sama.
 Inisatif dan kepempimpinan lokal yang ditumbuhkan melalui sumber daya manusia
yang dikembangkan untuk kepentingan masyarakat dalam mewujudkan keinginan
dan perubahan dalam masyarakat lokal.
 Penggunaan sumber sumber dari dalam dan luar (Stronght and capabilities) yang
mengacu pada sumber kekuatan yang bermanfaat untuk mengadakan perubahan.
 Partisipasi secara inklusif yang berarti memberikan kesempatan kepada semua
kelompok dan segmen dalam masyarakat untuk berperan serta dalam
pengembangan masyarakat.
 Pendeketan terorganisir, komprehensif sebagai konsep penyerta dari partisipasi
inklusif.
 Proses pengambilan keputusan harus secara demokratis, rasional , dan
diorientasikan pada pencapaian tugas yang khusus.
PRINSIP-PRINSIP PEKERJA SOSIAL DALAM
PENGEMBANGAN MASYARAKAT

01 ASSESSMENT

02 PLAN OF TREATMENT

03 TREATMENT

04 TERMINASI
TUJUAN PENGEMBANGAN MASYARAKAT
 Memperoleh data dan fakta yang cukup sebagai dasar untuk perencanaan.
 Memulai mengembangkan dan merubah program dari usaha kesehjateraan sosial .
 Mengefektifkan efektivitas kerja dari lembaga-lembaga.
 Meningkatkan dan memberikan fasilitas interelasi dan koordinasi antar organisasi,
kelompok, dan individu-individu yang terlibat dalam program dan usaha
kesehjateraan sosial.
 Mengembangkan pengertian tentang masalah-masalah, kebutuhan kesehjateraan
sosial, tujuan , program dan metode pekerjaan sosial.
 Meningkatkan dukungan dan partisipasi masyarakat dalam aktivitas kesehjateraan
sosial.
FUNGSI PENGEMBANGAN MASYARAKAT
 Untuk memperoleh dan memelihara adanya dasar-dasar fakta; yang lengkap bagi
penyusunan perencanaan dan pelaksanaan.
 Memulai mengembangkan, merubah dan mengakhiri program dan usaha
kesehjateraan sosial.
 Menciptakan, mempertahankan dan meningkatkan standar kesehjateraan sosial dan
meningkatkan efektivitas dan efesiensi usaha dan Lembaga kesejahteraan sosial.
 Mengembangkan dan memberikan fasilitas interelasi dan meningkatkan koordinasi
antara organisasi-organisasi kelompok dan individu yang terlibat dalam usaha
kesehjateraan sosial.
 Mengembangkan pengertian yang baik dari seluruh warga masyarakat tentang
kebutuhan-kebutuhan, kesejahteraan sosial, sumber, tujuan, usaha, metode dan
standar setiap lembaga, program bahkan setiap profesi membutuhlan pengertian
masyarakat tentang tujuan, fungsi, status , dsb.
 Mengembangkan dukungan dan partisipasi di dalam kegiatan kesehjateraan sosial.
PERANAN DAN STRATEGI DALAM
PERKEMBANGAN MASYARAKAT

Fasilitator

Pembela

Broker

Pelindung
Mediator
Proses Pengembangan Masyarakat
 Perumusan Masalah yang dilaksanakan berdasarkan masalah atau
kebutuhan masyarakat setempat.
 Penetapan program dilaksanakan setelah rumusan masalah untuk
penanganan masalah.
 Perumusan tujuan dengan tujuan agar program dapat dilaksanakan
dengan baik dan jelas.
 Penentuan kelompok sasaran yang akan ditingkatkan kualitas
kehidupannya melalui program yang telah ditetapkan.
 Identifikasi sumber dan tenaga pelaksana untuk menunjang program
kegiatan.
 Penentuan strategi (metode dan cara yang dapat digunakan dalam
melaksanakan kegiatan).
 Monitoring dan evaluasi untuk memantau proses dan hasil
pelaksanaan program.
MODEL PENGEMBANGAN MASYARAKAT
01 03

Pengembangan
Aksi Sosial
Masyarakat Lokal

02

Perencanaan
Sosial
PENDEKATAN DALAM PENGEMBANGAN
MASYARAKAT

01 02
Pendekatan Pendeketan
Direktif Non-Direktif
KETERAMPILAN POKOK DALAM
PENGEMBANGAN MASYARAKAT
• Komunikasi Personal
• Berkelompok
• Membina Masyarakat
• Menyusun Struktur dan Proses Penggalian
Sumber Masyarakat
• Menulis
• Memotivasi
• Presentasi Masyarakat
• Representasi dan Advokasi
• Bekerja dengan Media
• Memotivasi,Memberi Semangat dan Aktivitas
• Manajemen dan Organisasi
• Riset atau Penelitian
TEKNIK DALAM PENGEMBANGAN
MASYARAKAT

Kolaborasi Kampanye Kontes


 Implementasi

 Pemberdayaan
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai