Anda di halaman 1dari 11

Presentasi Tugas

Akidah akhlak
Guru pembimbing
Lusi Rahmani,S.PD.I
ANGGOTA KELOMPOK
Fakhri
Rozi Andes

Hanifah Rafa

Alvina Nindy
PEMBAHASAN
1 Pengertian gadab

2 Dalil tentang gadab

3 Larangan bersikap gadab

4 Bentuk bentuk gadab


5 Dampak negatif gadab

6 Cara menghindari gadab


1.Pengertian Gadab

Gadab berasal dari bahasa Arab ‫ َغ َض ًبًا‬- ‫ َيْغ َض ُب‬- ‫ َغ ِض َب‬yang berarti merasa (perasaan)
sangat tidak senang dan panas (karena dihina, dipermalukan kurang baik) dan
sebagainya. Rasa sangat tidak senang dan panas tersebut mungkin karena dihina, disakiti
hatinya, atau dirampas haknya. Akibatnya, menimbulkan kekecewaan. Apabila
kekecewaan cukup mendalam, akhirnya dilampiaskan dengan kemarahan.
2.Dalil tentang Gadab
‫ِإَّن اْلَغ َضَب ِم ْن الَّش ْيَطا َو ِإَّن الَّش ْيَطاَن ُخ ِلَق ِم ْن الَّنا َو ِإَّنَم ا ُتْطَفُأ الَّناُر اْلَم اِء َفِإَذ ا َغ ِض َب َأَح ُد ُك ْم َفْلَيَتَو َّض ْأ‬
‫ِب‬ ‫ِر‬ ‫ِن‬

"Sesungguhnya amarah itu dari setan dan setan diciptakan dari api. Api akan padam dengan
air. Apabila salah seorang dari kalian marah, hendaknya berwudhu." (HR Ahmad)
) 200 : ‫َو ِاَّم ا َيْنَز َغ َّنَك ِم َن الَّش ْيٰط ِن َنْز ٌغ َفاْس َتِع ْذ ِباِهّٰللۗ ِاَّنٗه َسِم ْيٌع َع ِلْيٌم ( األعراف‬

Artinya:

Dan jika setan datang menggodamu, maka berlindunglah kepada Allah. Sungguh, Dia maha
mendengar dan maha mengetahui”. (QS Al-A'raf ayat : 200)
3.Larangan bersikap gadab

Gadab atau marah termasuk sikap yang tidak terpuji. Islam mendidik umatnya agar bersikap sabar dan
tidak mudah marah. Dalam sebuah hadis yang diriwayatkan dari Abu Hurairah

Orang yang mampu mengendalikan dirinya (tidak marah) telah memiliki tanda- tanda sebagai orang yang
bertakwa, yang dijadikan Allah akan Firman ny

Q.s Ali Imran/3:133-134


4.BENTUK BENTUK GADAB
1.pandangan mata yang tajam dengan mata memerah dan jarang berkedip
2.Wajah cemberut dan mudah terpancing emosinya
3.susah diajak bicara
4.terkadang melontarkan kata kata kasar yang tidak enak di denger
5.mengancam terhadap orang yang menyebabkan kecewa
5.Dampak negatif
.

a.Dampak bagi pelakunya sendiri.

1) Tidak dapat berpikir secara tenang dalam menghadapi persoalan


2) Mudah terkena sakit batin apabila hal itu sering terjadi.
3) Susah menerima kebenaran dan saran karena emosinya sedang memuncak.

b. Dampak bagi orang lain.


1) Tidak dapat diajak berkomunikasi secara baik.
2) Menimbulkan kekhawatiran apabila melakukan hal-hal yang tidak diingin- kan.
6.Cara menghindari sifat gadab

• Mewaspadai bahaya gadab


• Menyadari bahwa gadab menjadi sumber mara bahaya
• berusaha introspeksi diri terhadap kekurangan dan kesalahan diri
• sabar dapat menyelesaikan persoalan tanpa menimbulkan masalah
• melatih diri untuk dapat memiliki banyak kesabaran
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai