Anda di halaman 1dari 20

Case Report

TINEA CORPORIS
Oleh:
Bimo Nugroho Sakti, S.Ked
Npm. 19360046

Preseptor :
dr. Arief Effendi, Sp.KK

KEPANITERAAN KLINIK ILMU DERMATOVENEREOLOGI


RUMAH SAKIT PERTAMINA BINTANG AMIN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MALAHAYATI BANDAR LAMPUNG
TAHUN 2019
Status Pasien

A. IDENTITAS
Nama : Nn. N
Jenis Kelamin : perempuan
Umur : 13 tahun
Alamat : Gedong Tataan
Pendidikan : SMP
Pekerjaan : siswai
Status : Belum menikah
Agama : Islam
MRS : 20-01-2020
Anamnesis

• Keluhan Utama : Muncul gatal, kemerahan di daerah perut dan pinggang, gatal dan kemerahan
bertambah luas
• Keluhan Tambahan : os sering berkeringat

Riwayat Penyakit Sekarang :Nn.N datang ke Poliklinik Kulit dan Kelamin dengan keluhan sejak + 7 hari
yang lalu muncul gatal disertai kemerahan di daerah perut dan pinggang, gatal bertambah saat
berkeringat.Pasien menyangkal tidak ada keluarga yang menderita penyakit serupa. Pasien juga menyangkal
bahwa dirinya tidak memakai perlengkapan mandi seperti handuk secara bersama-sama dengan orang lain.
Pasien mempunyai kebiasaan memakai pakaian ketat dan tidak menyerap keringat. Keluhan, demam
disangkal oleh pasien. Pasien mengaku belum pernah memeriksakan ke dokter untuk mengobati keluhan yang
dirasakan pasien saat ini.

• Riwayat Pengobatan : Tidak ada


• Riwayat Penyakit Keluarga : Tidak ada yang mengalami keluhan serupa dengan os
Status Pasien
• Keadaan Umum : Baik
• Kesadaran : Composmentis GCS
: E4V5M6
• Status Gizi : Cukup
• Tanda Vital :
 Tekanan darah : 120/80 mmHg
 Nadi : 90 x/menit
 Pernapasan : 22 x/menit
 Suhu : 36,5 oC
Status Generalis
Kepala : Dalam batas normal
Rambut : Dalam batas normal, warna hitam
Mata : Dalam batas normal
Telinga : Dalam batas normal
Hidung : Dalam batas normal
Mulut/Tenggorokan : Dalam batas normal
Leher : Dalam batas normal
KGB : Dalam batas normal
Thorax : Dalam batas normal
Paru : Dalam batas normal
Jantung : Dalam batas normal
Abdomen : Dalam batas normal
Pemeriksaan penunang

• Tidak dilakukan pemeriksaan penunjang


Resume

Nn.N datang ke Poliklinik Kulit dan Kelamin dengan keluhan sejak + 7 hari yang lalu muncul gatal
disertai kemerahan di daerah perut dan pinggang, gatal bertambah saat berkeringat. Keadaan umum os
tampak baik, kesadaran composmentis, status gizi cukup, tekanan darah 120/80 mmHg, nadi 90 x/menit,
pernapasan 22 x/menit, suhu 36,5 °C. Status dermatologis os pada regio abdomen tampak polisiklik tepi
aktif daerah tengah terkesan menyembung (central healing, didapatkan squama) hiperpigmentasi.
• Tinea cruris et corporis
Diagnosis • Candidosis cutis
Banding
• Eritresma

Diagmosis • Tinea cruris et corporis


Kerja
Pemeriksaan anjuran
• Pemeriksaan kultur jamur

PENATALAKSANAAN
• Non farmakokolig :Meningkatkan kebersihan tubuh Menghindari
pakaian yang ketat, panas dan tidak menyerap keringat seperti wol.
Bila terasa gatal, sebaiknya jangan digaruk terlalu keras karena
dapat menyebabkan luka.
• Farmakologis :
• Oral : Ketokonazole Tab 200 mg 1x1, Loratadine Tab 10 mg 1x1
• Topikal : Miconazole cream 2x1
PROGNOSIS
Quo ad Vitam : ad bonam
Quo ad Sanasionam : dubia ad bonam
Quo ad Fungsionam : dubia ad bonam
Quo ad Kosmetika : dubia ad bona
TINJAUAN PUSTAKA

Infeksi oleh kelompok jamur dermatofita disebut dengan


dermatofitosis.1 Dermatofitosis adalah penyakit jamur pada jaringan yang
mengandung zat tanduk, seperti kuku, rambut, dan stratum korneum pada
epidermis.2 Dermatofitosis selanjutnya dibagi menjadi beberapa kelompok
sesuai jaringan yang diserang nya, yaitu 1 :

Epideromikosis : dermatofita yang menyerang kulit


Trichomikosis : dermatofita yang menyerang rambut dan folikel rambut
Onychomikosis : dermatofita yang menyerang kuku

Tinea korporis merupakan dermatofitosis yang mengenai kulit tidak berambut


(glabrosa), kecuali telapak tangan, telapak kaki, dan sela paha. 1 Tinea kruris
adalah dermatofitosis yang mengenai sela paha, daerah genitalia, pubis,
perineal, dan perianal.1,2 Beberapa penelitian di dunia yang telah dilakukan
melaporkan bahwa tinea korporis dan tinea kruris.
PENATALAKSAAN
PENATALAKSAAN
KESIMPULAN
• Dari data anamnesis yang menunjang adalah adanya masalah pada badan os, yaitu muncul
gatal disertai kemerahan di daerahperut dan pinggang, gatal bertambah saat berkeringat
keluhan dirasakan seminggu yang lalu .

• Pada pemeriksaan fisik yang menunjang ke arah diagnosis kerja adalah pada regio
abdomen, tampak makula eritem, bentuk polisiklik tepi aktif (central healing), squama.

• Terapi farmakologis yang diberikan terapi oral golongan antifungi yaitu ketoconazole
tablet 200 mg 1x1, golongan antihistamin loratadine tab 10 mg 1x1 dan terapi topikal
antifungi miconazole cr tube 1 2x1 s.u.e .

Anda mungkin juga menyukai