Anda di halaman 1dari 17

Perhitungan Pupuk

dan Kapur
TPP-2
1. Menghitung Kebutuhan Pupuk per Ha
RUMUS PERHITUNGAN PUPUK PER HA

RUMUS PERHITUNGAN PERSEN SERAPAN HARA


Menghitung Kebutuhan Pupuk per Ha
Diketahui : Diketahui :
dosis anjuran P2O5100 kg/Ha Pupuk tersedia TSP 30% P
Pupuk tersedia TSP 46% P2O5
Ditanya :
Ditanya : Berapa persen serapan hara
Berapa jumlah pupuk per ha
Jawab :
Jawab :

= 68,7 %
= 217,39 P2O5 Kg/Ha
2. Menghitung Pupuk per Luasan tertentu

RUMUS PERHITUNGAN KEBUTUHAN PUPUK PERLUASAN TERTENTU


keb. Pupuk

Keterangan :
A = luas lahan yang akan di pupuk (M2)
B = Kadar Pupuk (%)
C = Dosis pupuk (kg/Ha)
Menghitung per Luasan tertentu
Diketahui lahan sawah seluas 500 m2 akan dipupuk dengan dosis 120 kg N, 75 kg P2O5 dan
50 kg K2O. Pupuk yang tersedia yaitu urea (46% N), SP-36 (36% P2O5), dan ZK (50%
K2O). Maka jumlah pupuk yang dibutukan adalah:

Jawab:
Urea
SP – 36 =
ZK =
3. Menghitung Pupuk per Massa tertentu

RUMUS PERHITUNGAN KEBUTUHAN PUPUK PERLUASAN TERTENTU


keb. Pupuk

Keterangan :
A = massa tanah yang digunakan (kg)
B = massa tanah per hektar (kg) (tanah mineral = 2 x 10^6 kg/ Ha)
C = Kadar Pupuk (%)
D = Dosis pupuk (kg/Ha)
Menghitung per massa tertentu
Polybag berisi 5 kg tanah akan dipupuk dengan dosis 120 kg N, 75 kg P2O5 dan 50 kg
K2O. Pupuk yang tersedia yaitu urea (46% N), SP-36 (36% P2O5), dan ZK (50% K2O).
Maka jumlah pupuk yang dibutukan adalah:

Jawab:
Urea
SP – 36 =
ZK =
4. PERHITUNGAN PUPUK BILA TERSEDIA PUPUK TUNGGAL DAN MAJEMUK

Dosis yang digunakan = dosis anjuran – dosis tersedia


J
4. PERHITUNGAN PUPUK BILA TERSEDIA PUPUK TUNGGAL DAN MAJEMUK
Dosis pemupukan tanaman kentang di suatu daerah adalah 100 kg N dan 20 kg P2O5 per hektar.
Pupuk yang tersedia adalah NP 30-20 dan urea (46% N). Berapakah masing – masing pupuk yang
harus disediakan dan kapan waktu pemberiannya?

Jawab :
1. Dosis pupuk per hektar : 80 kg N + 20 kg P2O5
2. Penuhi dengan pupuk NP 20 -20 kebutuhan 20 kg N dan 20 kg P2O5 dan sisanya sebanyak 70
kg urea.
4. PERHITUNGAN PUPUK BILA TERSEDIA PUPUK TUNGGAL DAN MAJEMUK
3. jumlah pupuk NP 30-20 yang harus disediakan adalah : 120 kg pupuk NP 30-20 yang
mengandung 30 kg N dan 20 kg P2O5
4. Sedangkan pupuk urea yang dibutuhkan yaitu 100/46 x 70 kg = 152,18 kg
5. Sehingga jumlah kebutuhan pupuk seluruhnya dan jumlah pemberiannya adalah
120 kg pupuk NP 30-20 diberikan sebagai pupuk dasar.
76,09 kg urea diberikan sebagai pupuk susulan I
dan 76,09 kg urea diberikan sebagai pupuk susulan II
5. Cara menghitung persentase unsur hara yang diketahui jumlah pupuknya

RUMUS :

Jumlah pupuk tunggal = %unsur hara x pupuk yang tersedia


%unsur hara
5. Cara menghitung persentase unsur hara yang diketahui jumlah pupuknya

Contoh :
Diketahui 200 kg ZA (21%N), 350 kg ES (20% P2O5) dan 50 kg KCl (60% K2O). Untuk
mengetahui jumlah N, P2O5 dan K2O yang tersedia dalam campuran pupuk tersebut adalah

Jawab :

N = 200 x 21/100 kg = 42 kg x 100 % = 7,0 % N


x 100 % = 11,66 % P2O5
P2O5 = 350 x 20/100 kg = 70 kg
x 100 % = 5,0 % K2O
K2O = 50 x 60/100 kg = 30 kg
6. Menghitung kebutuhan kapur

Metode al-dd
• Kebutuhan Ca
• Kebutuhan Kapur CaO
• Kebutuhan Kapur Ca(OH)2
• Kebutuhan Kapur CaMg(CO3)2
• Kebutuhan Kapur CaCO3
6. Menghitung kebutuhan kapur

Diketahui : 1 me Ca/100g menghitung kebutuhan dolomit


Ditanya : kebutuhan kapur dolomit/Ha Kebutuhan Kapur CaMg(CO3)2

Jawab:
Keb Ca =(𝐵𝐴 𝐶𝑎)/(𝑉 𝐶𝑎) 𝑥𝐴𝑙−𝑑𝑑 𝑥 𝐵𝑇 = 1840 Kg CaMg(CO3)2 /Ha
= 40/2 x 1 me Ca/100 gram = 1,84 ton CaMg(CO3)2 /Ha
= 20 me Ca/ 100 gram (x10)
= 200 mg Ca /kg x 2x10^6 kg/Ha
= 4 x 10^8 mg Ca/Ha
= 4 x 10^2 Kg Ca/Ha
= 400 Kg Ca/Ha
TUGAS
1. Pada saat dilapangan akan ditanam tanaman jagung dengan 5 kg tanah/polybag sebagai media
tanam dengan dosis pemupukan 120 Kg N, 60 kg P 2O5 dan 45 Kg K2O dan pupuk organik 20
ton/Ha. Hitunglah kebutuhan pupuk :
1) N
2) P
3) K
4) Pupuk Organik
TERIMA
KASIH
RESPONSI
1. Diketahui lahan seluas 2 ha akan dipupuk menggunakan dosis 100 Kg N, 80 Kg P2O5 dan 50
kg K2O. Apabila pupuk yang tersedia adalah ZA (21% N), TSP (46% P2O5) dan KCL (60%
K2O), maka banyaknya tiap jenis pupuk yang harus disediakan adalah
2. Akan ditanam tanaman jagung dengan menggunakan polybag yang berisi 10 kg tanah, jika
dosis pemupukan yaitu 150 kg N, 120 Kg P2O5 dan 90 kg K2O dan pupuk yang tersedia
adalah 46% N) , TSP (46% P2O5) dan KCL (60% K2O), hitunglah berapa banyak jenis pupuk
yang dibutuhkan

Anda mungkin juga menyukai