Anda di halaman 1dari 56

FLOEM DAN XILEM

Yus Hargono C.Y, M.Sc.

UNIVERSITAS AL-GHIFARI
Kejadian di sekitar
Mencangkok
• Yang dibersihkan adalah
a) Epidermis
b) Klorenkim (biasanya berwarna hijau)
c) Parenkim korteks (putih)
d) Floem
e) Kambium
Mencangkok
• Akibat dihilangkan kambium tidak
terbentuk kulit/epidermis baru
• Akibat dihilangkan floem  Zat makanan
menumpuk di bagian atas
Mencangkok
• Inisiasi akar dipicu oleh auksin.
• Auksin ditranspor dari daun ke daerah target
dengan parenkim dekat berkas pembuluh.
• Auksin memicu pembentukan akar lateral.
Letak Floem

• Dari peristiwa mencangkok, dimanakah letak


floem yg dihilangkan?
Letak Floem
Berkas Pembuluh
Pada Batang Jagung
Floem
Berkas Pembuluh
• Ada beberapa macam, yaitu:
• Kolateral tertutup = floem-xilem
berdampingan; pada jagung, padi, dll
• Kolateral terbuka = ada kambium di antara
floem dg xilem; pada Dikotil, Ricinus communis,
Gymnospermae
• Bikolateral = floem, kambium, xilem, floem
pada Solanaceae, Cucurbitaceae,
convolvulaceae
Jari-Jari Empulur
Kolateral Terbuka
Bikolateral
Membedakan Kambium dg xylem
Floem
• Floem terdiri atas
a) unsur tapis (sel buluh tapis/pembuluh tapis)
b) sel pengiring,
c) sel albumin (sel parenkim buluh tapis & sel
jari2 empulur);
d) serat floem (serabut floem)
e) parenkim floem
Floem
• Serabut floem sebagai penguat jaringan
pembuluh dan pembatas dengan parenkim.
• Serabut floem berupa sel berdinding sangat
tebal, memanjang, kedua ujung runcing.
• Floem juga perlu energi, suplai energi berasal
dari parenkim floem dan sel albumin (sel
parenkim buluh tapis & sel jari2 empulur)
• Berisi butir pati dan tetesan minyak (lipid)
Floem
• Fungsi utama dari pengangkutan dikendalikan
oleh sel pengiring.
Aliran Pada Floem
• Jika antar sel melalui plasmodesmata dan
difusi menembus membran sel.
• Jika antar organ menggunakan jaringan
pengangkut (xilem & floem).
• Berbeda dg xilem yang bergerak ke atas (dari
akar ke daun); aliran pada floem bergerak naik
dan bergerak turun.
Peran protein
• Terdapat Pholem-protein / protein-P.
• Pada lumen pembuluh tapis.
• Berfungsi untuk menyumbat jalur lintasan.
Peran Protein
• Jika tumbuhan dipotong atau luka
• Protein P menyumbat lintasan pada pembuluh
tapis.
• Mencegah fotosintat keluar
• Selain itu, protein P menggumpal saat terkena
udara dari lingkungan.
Pergerakan Fotosintat
• Secara simplas; yaitu dari sel ke sel melalui
plasmodesmata.
• Dari mesofil
• Menuju ke berkas pembuluh floem.
Pergerakan Fotosintat
• Plasmodesmata banyak ditemukan pada
cucurbita pepo;
• Sedikit pada bit, jagung.
Pergerakan Fotosintat
• Fotosintat bergerak naik ke pucuk (daun
muda),
• Bergerak ke bawah, yaitu cabang di bawahnya
• Bergerak ke akar
Tekanan Turgor
• Tekanan turgor pada floem:
• Jumlah total zat terlarut di dalam pelarut
• Zat terlarut = sukrosa, glukosa, dll
• Pelarut = air (H2O)
Aplikasi pertanian
• Ketika umbi, jagung, buah masih kecil; jangan
mengambil daun
• Mengakibatkan umbi kecil
• Jika buah banyak, hasilnya kecil2
• Ambil sebagian buah, hasilnya besar2
Zat yang diangkut
• Muncul pertanyaan apakah yang diangkut
sama?
• Apakah fotosintat sama?
Anatomi Dikotil-Monokotil
Xilem

• Merupakan berkas pengangkut untuk air dan


mineral terlarut.

• Xilem terdiri atas unsur trakeal (trakea dan


trakeid); serat xilem (serat trakeid & libriform);
parenkim xilem.
• Pada xilem sekunder ada parenkim kayu
Xilem

• Anatomi xilem
Transpor

• naiknya air dan mineral terlarut karena:


1. Tekanan akar
2. Kapilaritas batang
3. Daya isap daun
• Ada faktor pendukung berupa daya kohesi air
dan transpirasi.
Transpor

• Laju transpor dipengaruhi transpirasi.


• Pada pagi hari (jam 6-10) menunjukkan laju air
meningkat.
• Mencapai laju air maksimal saat siang terik
(jam 11.00-13.00)
• Hal ini karena transpirasi maksimal.
Xilem

• Unsur trakeal (trakea dan trakeid) 


pembuluh pengangkutan, dinding sel
menebal, merupakan sel mati.
• Mengapa perlu sel mati?
• Membentuk kolom yg kompak, tidak tembus
air, dilapisi lignin.
• Trakeid lebih panjang dan sempit daripada
trakea.
Xilem

• Trakea
Xilem

• Tipe trakeid
Xilem

• Pada Angiosperm  trakea dan tarkeid


• Pada Gymnosperm  trakeid

• Akibatnya aliran air pada angiosperm lebih


cepat dan lancar.
Xilem

• Serat xilem (serat trakeid & libriform) 


pendukung kuatnya pembuluh, berupa sel
mati
• Parenkim xilem  pengatur laju transpor.
Xilem pada Pteris
Xilem pada Pteris

• Bagaimana susunan xilem pada batang


berongga?
• Pada Equisetum sp. (paku ekor kuda), xilem
tersusun bersebelahan dekat rongga.
• Tersusun melingkar.
Xilem pada Pteris
Sebaran Lignin

• Mengapa orang merendam batang kelapa


dalam oli?
• Mengapa orang merendam batang bambu
dalam air sungai?
•  untuk mengeluarkan getah-gula
• Lebih tahan dari hewan pemakan kayu.
Sebaran Lignin

• Perbedaan kandungan polimer dan banyak


polimer (pertumbuhan sekunder)
• Menentukan kekuatan batang.
• Misalnya manusia menggunakan batang
tumbuhan tertentu untuk kayu, blandar, usuk,
reng.
Tipe Konsentris
• Konsentris amphikribral =
• Floem mengelilingi xilem.
• Pada Pteris sp.
Tipe Konsentris
• Konsentris Amphivasal
• Xilem mengelilingi floem
• Pada Cordyline sp.
Tipe Radial
• Floem-Xilem berada dalam endodermis
dengan susunan berseling/ bergantian.
• Pada akar dikotil.
Perkembangan Berkas Pengangkut
• Kambium ada dua macam:
• Kambium vaskuler di dalam berkas
pengangkut
• Kambium interfasikuler di luar berkas.

• Kambium vaskuler ke arah luar membentuk


floem
• Kambium vaskuler ke arah dalam embentuk
xilem
Perkembangan Berkas Pengangkut

• Selain itu ada kambium gabus/felogen


• Ke arah luar membentuk felem
• Ke arah dalam membentuk feloderm
Perkembangan Berkas Pengangkut
• Kemudian terbentuk xilem sekunder
(metaxylem, memiliki rongga lebih besar dari
protoxylem)
• Dan terbentuk floem sekunder yang
mendesak floem primer (protofloem) hingga
floem primer rusak dan hilang.
Preparat Floem Sekunder
Perkembangan Berkas Pengangkut
• Menurut Essau dan Smith (1955) bagian
tengah/stele dibedakan menjadi:
• Protostele  xilem bentuk bulat dikelilingi
floem; tanpa empulur.
Perkembangan Berkas Pengangkut
• Protostele-haplostele xilem membulat
ditengah dikelilingi floem
• Protostele-aktinostelexilem bentuk bintang,
dikelilingi floem
• Protostele-plektostelexilem berupa
lempengan dikelilingi floem
• Protostele-capuran kelompok kecil-kecil
xilem dikelililingi floem
Perkembangan Berkas Pengangkut
Perkembangan Berkas Pengangkut
• Ectopholic-Sifonostele empulur bulat,
dikelilingi xilem lalu floem.
• Amphifloic-sifonosteleada empulur, berkas
pengangkut berbentuk C, di dalam floem,
dikelilingi xilem secara utuh.
Perkembangan Berkas Pengangkut
• Diktiostele ada empulur, berkas pengangkut
terdiri atas beberapa buah, xilem dikelilingi
floem
• Eusteleada empulur, pertumbuhan
sekunder, xilem primer, xilem sekunder,
kambium, floem sekunder.
• Ataktostele berkas pengangkut banyak dan
tersebar beberapa buah, tidak dibedakan
empulur, kolateral tertutup.
Perkembangan Berkas Pengangkut
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai