Anda di halaman 1dari 16

Sintesa susu melalui jalur

Filtrasi
Sintesis

Energy produksisusu kambing diperoleh


50% dari lemak susu
23% dari protein susu
27% dari karbohidrat susu

Besarnya energy produksi susu Gross Energi (GE) pada kambing


perah 3200-3500 kalori tergantung
Bangsa kambing
Pakan
Tatalaksana pemeliharaan
Tabel. Rataan Produksi Susu Total (PST), Lama Laktasi (LL), Produksi Susu Harian
(PSH) dan Efisiensi Produksi Energi Susu (EPES) pada Kambing PE dan Kambing
Saanen

Menurut peneliti lainnya :


Puncak produksi susu hari 48-72 pada laktasi ke tiga (Devendra dan Burns
(1994)
Lama laktasi Kambing Saanen 305 hari (Ensminger et al., 1990)
Lama laktasi kambing PE 175-208 hari ( Subhagiana, 1998)
Efisiensi Produksi susu berkisar 30-35 %
Uraian Kambing PE Kambing Saanen
PST (kg) 166.53 355.99
PSH (kg/ekor/hari) 0.99 1.29
LL (hari) 170.07 267.41
EPES (%) 10.09 5.52
Puncak Produksi Susu (hari) 11 pada laktasi I 35 pada Laktasi ke 2
HUBUNGAN KONSUMSI ENERGI DAN PRODUKSI SUSU
Dalam menyusun pakan penting diperhatikan
Keseimbangan energy dan protein disamping nutrisi lainnya
Kekurangan energy mengakibatkan protein tubuh sebagai sumber energy
Kekurangan energy akan menurunkan produksi susu
Jumlah energy dan protein selama bulan pertama laktasi
Dibutuhkan lebih banyak dibandingkan akhir kebuntingan

Substrat utama yang diekstraksi kelnjar ambing


glukosa (precursor laktosa)
asam-asam amino untuk sintesis protein
asam-asam lemak untuk sintesis lemak susu
asam asetat
asam butitat
mineral
vitamin
LOKASI, PERKANDANGAN DAN PERALATAN
PADA KAMBING PERAH
LOKASI
Pertimbangan Desain untuk Perkandangan untuk Kambing Perah
I. Lokasi :

A. Akses jalan menuju Kandang


B. Topografi wilayah
C. Orientasi arah matahari dan arah angin
D. Drainase atau aliran air
E. Luas Area yang dibutuhkan untuk ekspansi masa depan
F. Pertimbangan Lingkungan
G. Jarak dari bangunan lain
H. Jenis Tanah
I. Utilitas atau pemanfaatannya
II. Persiapan lokasi
A. Memindahkan Lapisan Top Soil
B. Menambahkan kerikil
C. Menyediakan akses jalan
D. Membuat sistem drainase
E. Lay saluran untuk menjalankan pemasangan kabel
listrik dan pipa.

III. Foundasi
A. Tekanan posting.
B. Beton slab
C. Beton pondasi
Perkandangan
Sistem Pemeliharaan
Intensif
Ekstensif
Semiintensif
Semi ekstensif
Manfaat Perkandangan
Sebagai tempat perlindungan
Untuk tempat melakukan kegiatan
istirahat
makan
buang kotoran
kawin
beranak
Model Kandang

Kandang panggung :
lebih bersih dan kering
lebih sehat
biaya pembuatan mahal
kaki kambing terperosok

Kandang lantai :
kotor dan basah
kurang sehat
biaya pembuatan murah
Kalau kandang hanya satu buah maka ada penyekatan
Urutan penyekatan adalah :
1.Jantan muda
2.Jantan dewasa
3.Induk kering/betina dewasa
4.Sapihan
5.Betina bunting
6.Induk menyususi

Betina dewasa berahi disatukan dengan jantan


Sesudah kawin dipindahkan ke tempat bunting
Fakta kandang panggung di Lokasi
- Tidak ada standar yang baku

Kandang A : Kandang B :
-Ketinggian 50 cm dari lantai bawah -Tinggi dari lantai 110 cm
-Lantai panggung terbuat dari kayu reng - Lantai dasar berupa semen dan dibuat
-Celah lantai kandang ukuran 1.5 cm agak Miring
-Dinding dari bambu dan papan kayu -Lantai kandang terbuat dari kayu reng
Atapnya berasal dari asbes -Celah lantai kandang 2.0 cm
-Kandang berpintu untuk setiap ruangan -Dinding dan pintu terbuat dari papan
Pintu di sebelah belakang Atap dari genteng tanah liat
-Dilengkapi tempat pakan (palungan) -Dilengkapi tempat pakan
-Lantai bawah berupa semen dan dibuat -Bagian muka kandang tidak semua ke
agak miring Arah timur
-Muka kandang menghadap ke timur
Luas Pemakaian Lantai kandang
Luas pemakain lantai kandang tidak ada standar yang baku
Pemakaian disesuaikan dengan kebuthan dan kenyamanan

Kandang A : Kandang B :
Kambing muda 0.35 m2 per ekor Kambing laktasi 3.75 m2 per ekor
Kambing laktasi 0.75 m2 per ekor Kambing dara 1.25 m2 per ekor
Kambing Pejantan 1.5 m2 per ekor Kambing jantan muda 1.25 m2 per
Kambing bunting tua 1.5 m2 per ekor
ekor Kambing Pejantan 3.75 m2 per ekor
Anak kambing 0.25 m2 per ekor Anak kambing 0.375 m2 per ekor
Tempat Pakan

Kandang A : Kandang B :
-Berupa palungan panjang dari papan -Berupa palungan, terbuat dari papan
kayu kayu
-Menempel pada sisi depan kandang -Menempel pada sisi depan kandang
Lebar bawah 45 cm Lebar atas 40 cm
Tinggi (dalam) 30 cm Lebar bawah 30 cm
Lebar bagian atas 55 cm Tinggi (dalam) 40 cm
Panjang sesuai dengan panjang Tinggi panggung kandang 50 cm
kandang -Celah makan 25 x 25 cm dari besi
-Ketinggian 40 cm dari lantai kandang
-Celah kepala untuk makan 20 x 25 cm
MILKING PARLORS

Anda mungkin juga menyukai