Anda di halaman 1dari 12

MODUL

AJAR
Penjelasan
Pertanyaan Pemantik
Penjelasan
1.Apa yang sudah kamu ketahui tentang matriks?
Bisakah kamu memberikan definisi sederhana
untuk matriks?
2.Di mana kita bisa menemukan matriks
dalam kehidupan sehari-hari atau aplikasi
dunia nyata?
KEGIATAN PEMBELAJARAN

1.PENDAHULUAN (25 MENIT)


1.PENDAHULUAN (25 MENIT)
A.GURU MEMBUKA KEGIATAN PEMBELAJARAN DENGAN
MENGUCAPKAN SALAM
B.PERWAKILAN PESERTA DIDIK MEMIMPIN DOA.
C.GURU MENGECEK KEHADIRAN PESERTA DIDIK
D.GURU MEMBERIKAN APERSEPSI
2. KEGIATAN
MATERI
INTI
KETIGA (100
FASE 1. ORIENTASI
1 A.PESERTAMENIT) SISWA
DIDIK DIMINTA UNTUK
PADA MASALAH
MELIHAT VIDEO YANG DITAYANGKAN
GURU
b.Peserta didik mengamati video yang
FASE 2 MENGORGANISASI
SISWA PADA MASALAH

a.Peserta didik dibagi kedalam 4 kelompok heteroge


b.Peserta didik berkumpul ke dalam kelompok masing-masing
c.Peserta didik membuka LKPD yang berisi masalah
kontekstual terkait matriks dalam kehidupan sehari-hari.
d.Peserta didik mengidentifikasi masalah yang disajikan pada
LKPD
FASE 3. MEMBIMBING
PENYELIDIKAN INDIVIDU
DAN KELOMPOK
Peserta didik berdiskusi dengan rekan sekelompoknya
untuk mengumpulkan informasi yang terkait dengan
masalah yang ada pada LKPD

Peserta didik mengolah informasi dan mengerjakan


LKPD bersama rekan sekelompoknya. (Berfikir
kritis)

Peserta didik menyiapkan presentasi


FASE 4. MENGEMBANGKAN
DAN MENYAJIKAN HASIL
KARYA
A.PESERTA DIDIK MEMPRESENTASIKAN HASIL
KERJA KELOMPOK DI DEPAN KELAS
B.GURU MEMBERIKAN UMPAN BALIK TERHADAP
PRESENTASI DAN SOLUSI PESERTA DIDIK, SERTA
PESERTA DIDIK DIBERIKAN KESEMPATAN UNTUK
MEREVISI DAN MENINGKATKAN SOLUSI
FASE 5. MENGANALISA DAN
MENGEVALUASI PROSES PEMECAHAN
MASALAH
• a.Peserta didik bersama dengan guru menyimpulkan
penyelesaian dari permasalahan dalam LKPD
• b.Peserta didik memberikan kesempatan bagi siswa jika ada yang
ingin bertanya
• c.Peserta didik diminta untuk mengerjakan kuis yang sudah
dibagikan guru
MATERI
1.KEGIATAN PENUTUP
KETIGA
(15 MENIT)
1a.Guru bersama siswa melakukan refleksi mengenai
pembelajaran yang telah dilakukan
b.Membaca doa penutup
c.Guru mengahiri dengan mengucapkan salam
LAMPIRAN=LA
MPIRAN

Anda mungkin juga menyukai