Anda di halaman 1dari 4

AYAM TERNAK

• Ternak hewan ternak atau rajakan dalam bahasa Jawa adalah hewan
dengan sengaja dipelihara sebagai sumber pangan sumber bahan
baku industri atau sebagai pembantu pekerjaan manusia usaha
pemeliharaan ternak tersebut sebagai peternak atau perikanan untuk
kelompok hewan tertentu dan merupakan bagian dari kegiatan
pertanian secara umum
Ayam peliharaan
Ayam peliharaan (Gallus gallus domesticus)
adalah binatang unggas yang biasa dipelihara
untuk dimanfaatkan daging, telur, dan bulunya.
Ayam peliharaan merupakan keturunan
langsung dari salah satu subspesies ayam hutan
yang dikenal sebagai ayam hutan merah (Gallus
gallus) atau ayam bangkiwa (bankiva fowl).
Kawin silang antar ras ayam telah menghasilkan
ratusan galur unggul atau galur murni dengan
bermacam-macam fungsi; yang paling umum
adalah ayam potong (untuk dipotong) dan ayam
petelur (untuk diambil telurnya). Ayam biasa
dapat pula dikawin silang dengan kerabat
dekatnya, ayam hutan hijau, yang menghasilkan
hibrida mandul yang jantannya dikenal sebagai
ayam bekisar.
Macam-Macam ayam peliharaan

Ayam pedaging Ayam petelur


No Jenis Ayam Produksi Penjualan
1 Ayam Pedanging 100 95
2 Ayam peternak 200 185
Jumlah 300 280

Anda mungkin juga menyukai