Anda di halaman 1dari 15

Teknik Presentasi

Seminar Proposal
Curah Pendapat

•Apa yang kalian ketahui


tentang seminar Proposal?
Tahap Persiapan

•Apa saja yang harus disiapkan sa


at seminar Proposal?
Penampilan
Tahap Presentasi

•Intonasi
•Kejelasan Penyampaian
•Mimik
•Etika
Simulasi pembukaan
Seminar Proposal
Pengembangan LKPD berbasis Kearifan Lokal dalam Pembelajaran IPA untuk
Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep Siswa Kelas V SDN 55 Kota Bima

Pembimbing I:
Dr. Agustina Disusun Oleh:
Pembimbing II. Putri Damayanti
Anisah, M,Pd.

Prodi Pendidikan Sekolah Dasar


STKIP Taman Siswa Bima Tahun 2022
Bima, 4
November 2022
Penyampaian BAB I
• Sampaikan poin-poin Latar Belakang, Jangan
Power Teks..
• Sebaiknya buatkan dalam bentuk Alur agar lebih
menarik.
• Semua poin-poin pada Bab I wajib di sampaikan.
Contoh Latar Belakang
Penyebab:
1. Pembelajaran
Hasail Monoton Solusi :
Observasi: 2. Tidak Pengembangan LKPD
1. Siswa tidak menggunakan Media Berbasis
memahami penj 3. LKPD kearifan Lokal
elasan Guru belum menjadi alat
2. Siswa Sibuk bantu bagi siswa
Alasan:
Sendiri LKPD memiliki Kelebihan
3. Pemahaman memudahkan siswa dalam
Penelitian Anisah (2022) memahami materi
Konsep Siswa menyatakan bahwa LKPD MAteri lebih mudah di pahami
judul
Rendah dapat meningkatkan Menurut Teori (Anisah, 23: 2019):
prestasi belajar LKPD memeiliki
kelebihan........................
Latihan buat kerangka latar belakang
• Buatlah kerangka Latar Belakang seperti contoh…
Bab ii

Penelitian
Kerangka Hipotesis
Kajian Teori yang
Berpikir Penelitian
Relavan
Kajian Teori
• Definisi Pemahaman Konsep
Pendapat Anisah (133: 2019)
Pendapat Reni (122: 2020)
Pendapat Agus (234: 2018)

Kesimpulan :
Pemahaman Konsep adalah kemampuan seseorang dalam memahami materi yang meliputi aspek
pengetahuan, kreativitas dan kemampuan analisis
Desain atau Jenis Penelitian

Tahapan Penelitian

BAB III Instrumen Penelitian

Teknik Pengumpulan Data

Analisis Data
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai