Anda di halaman 1dari 11

UJI KOMPETENSI

FR.IA.04. PENJELASAN SINGKAT PROYEK TERKAIT /


KEGIATAN TERSTRUKTUR LAINNYA

Skema Sertifikasi : Ahli Muda Teknik Pantai


Jenjang : 7 (Tujuh)
Nama Asesi :
NIK Asesi :
Tgl. Asesmen :
TUK :
Nama Asesor :
SUBSTANSI PRESENTASI
• Substansi yang harus disampaikan antara lain:
1. Membuat Analisis, Kajian dan Survei dalam Kerusakan Pantai, Mitigasi Bencana dan
Pengembangan Kawasan Pantai
a. Survei identifikasi tingkat kerusakan pantai & penyebab kerusakan
b. Analisis penilaian tingkat kerusakan daerah pantai & prioritas penanganan
c. Konsep penanganan kerusakan pantai
d. Survei lapangan
e. Kajian sistem Pengembangan kawasan pantai beserta bangunan pelindung pantai
f. Kajian Bencana Pesisir
2. Menentukan Jenis dan tipe, tata letak, kala ulang, wave run pada bangunan pantai
a. Menentukan jenis dan tipe struktur bangunan pantai
b. Menentukan tata letak bangunan pantai dan pengaruhnya terhadap angkutan sedimen pantai
c. Melakukan kajian borrow area dan quary
d. Menentukan muka air laut rencana
e. Menentukan kala ulang dan tinggi gelombang rencana

Anda mungkin juga menyukai