Anda di halaman 1dari 27

PENILAIAN &

PELAPORAN HASIL
PEMBELAJARAN PAUD
NURINA RAHMA, M.PD.
PAMONG BELAJAR
SEKOLAH NONFORMAL NEGERI-SKB SUBANG
KENALAN DULU YA…
NAMA : NURINA RAHMA, M.PD.
TTL : BANDUNG, 29 FEBRUARI 1984
ALAMAT : RS. BUMI ABDI NEGARA NO. 161
52/16 NO. 161 PASIRKAREUMBI SUBANG
PENDIDIKAN : S2 - JURUSAN PLS - STKIP
SILIWANGI
PEKERJAAN : PAMONG BELAJAR SPNF-SKB
SUBANG
KEPALA TK PEMBINA GOLDEN AGE
ASESOR PAUD –BAN PAUD&PNF
PENGALAMAN KERJA:
1. TIM FASILITATOR PROGRAM PPAUD
2. TIM TRAINER PROGRAM GCD
TUJUAN YANG INGIN DICAPAI
 MENGETAHUI PENGERTIAN PENILAIAN
 MENGAPA PERLU PENILAIAN?
 APA YANG DINILAI?
 KAPAN DILAKUKAN PENILAIAN?
 SIAPA YANG MELAKUKAN PENILAIAN?
 BAGAIMANA PENIALIAN DILAKUKAN?
 PRINSIP PENILAIAN?
 LANGKAH LANGKAH PENILAIAN?
 APA ITU PELAPORAN ?
 BAGAIMANA PELAPORAN DILAKUKAN?
PENILAIAN

Proses pengukuran
terhadap hasil kegiatan
belajar anak
MENGAPA HARUS DILAKUKAN PENILAIAN?

Tahu
Bisa
Bias
a

Tersusun rancangan program pembelajaran yang sesuai dengan minat


dan kebutuhan anak
APA YANG DINILAI?

Pertum Lingkup
perkem
buhan penilaian
bangan anak
KAPAN DILAKUKAN PENILAIAN?

Dilakukan pada saat anak melakukan kegiatan.


Mulai dari anak datang hingga pulang. Penilaian
dilakukan secara alami (autentik)
PROSES PENILAIAN

Perhatikan Lakukan
prinsip proses
penilaian pengamatan

Tetapkan
indikator
PRINSIP PENILAIAN

menyeluru
mendidik sistematis
h

Berkesinamb
ungan
transparan bermakna

objektif akuntable
TEKNIK PENILAIAN

CEKLIS

CATATAN
ANEKDOT

HASIL KARYA
CEKLIS

MENENTUKAN STATUS
PERKEMBANGAN ANAK
PADA AKHIR PERIODE
PENILAIAN MELALUI
SKALA PENILAIAN
SKALA PENILAIAN

BS BS
BB MB
H B
CONTOH FORMAT SKALA CAPAIAN
PERKEMBANGAN HARIAN (CEKLIS PER KELAS)
:A Tanggal : 17 A
No Indikator Penilaian RAY AIRA SYIF FIKA Dst
A A
…..
1 Terbiasa mengucapkan rasa syukur terhadap ciptan Tuhan BSH BB BB BSB
2 Berdoa sebelum dan sesuadah kegiatan MB MB MB BSH
3 Terbiasa mencuci tangan dan gosok gigi MB MB BSH BSH
4 Menyebutkan nama anggota tubuh dan fungsi anggota tubuh BSH BSH BSH BSB
5 Terbiasa merawat diri sesuai tata caranya BB BB BB MB
6 Terbiasa berlaku ramah MB …… …… ……
7 Terbiasa mengikuti aturan BSB …… …… ……
8 Mengelompokkan berdasarkan warna (merah, kuning, biru) MB …… …… ……
9 Menyanyikan lagu “Aku Ciptaan Tuhan” MB …… …… ……
CONTOH FORMAT SKALA CAPAIAN PERKEMBANGAN
HARIAN (CEKLIS PER ANAK)
Nama : Raya
Kelompok : TK A
Minggu
No. ke :1 INDIKATOR PENILAIAN Tanggal
Bulan : April 2017
16 17 18 19 20
1 Terbiasa mengucapkan rasa syukur terhadap ciptan Tuhan MB BS BS BSH BSH
H H
2 Berdoa sebelum dan sesuadah kegiatan BS BS BS BSB BSB
H B B
3 Terbiasa mencuci tangan dan gosok gigi BB MB MB MB MB
4 Menyebutkan nama anggota tubuh dan fungsi anggota tubuh MB BS BS BSH BSH
H H
5 Terbiasa merawat diri sesuai tata caranya MB MB MB MB BSH
6 Terbiasa berlaku ramah BB BB BB MB MB
7 Terbiasa mengikuti aturan BS BS BS BSB BSB
B B B
8 Mengelompokkan berdasarkan warna (merah, kuning, biru) MB MB MB MB MB
CATATAN ANEKDOT

Adalah teknik penilaian dengan cara


mencatat seluruh fakta, menceritakan
situasi yang terjadi , apa yang
dilakukan dan dikatakan anak.
CONTOH CATATAN ANEKDOT

Usia/Kel : 4 Tahun/A Tanggal : 17 April 2017


Nama TempatNama Guru : Bu Yanti
Waktu Peristiwa/perilaku
Anak
Ikbal Halaman Pk. 07.30 Hari ini Ikbal diantar ibunya. Ikbal mengucap salam sambil tersenyum
sekolah ketika bersalaman dengan bu guru.
Radith Ruang Pk. 09.30 Radith membuka kotak bekalnya. Nasi goreng yang ada di kotak nasi
makan radith tumpah ketika radith membuka kotaknya, lalu radith mengambil
sapu dan meyapu nasi gorengnya yang tumpah.
Naila Ruang sentra Pk. 10.00 Ketika Naila melakukan kegiatan menggunting di sentra persiapan,
Naila melempar gunting ke arah meja guru, kemudian naila menangis
sambil teriak-teriak.
Mika Taman Pk. 10.30 Mika mendekati Ratna yang sedang duduk sendiri. Mika memegang
bermain luar tangan ratna dan mengajaknya ke mainan ayunan.
HASIL KARYA

Adalah buah pikir anak yang dituangkan


dalam bentuk karya nyata dapat berupa
pekerjaan tangan , karya seni atau tampilan
anak, misalnya: gambar, lukisan, lipatan,
hasil kolase, hasil guntingan,
tulisan/coretan, hasil roncean, bangunan
balok, tari, dan hasil prakarya.
CONTOH FORMAT CATATAN HASIL KARYA
Hasil Karya Hasil Pengamatan
Hasil karya Katara dan Chalisa • Menggunakan balok unit, setengah unit, ¼ lingkaran dan
segitiga
• Balok unit dibuat alas menumpuk membentuk 2 tahapan
• Balok setengah unit digunakan diatas tumpukan balok unit
• Balok ¼ lingkaran digunakan di tengah tengah
• Di paling atas digunakan balok segitiga

Hasil karya Abhinaya “kepala kelinci dari • Ada 2 potongan karton memanjang ditempel diatas bulatan
piring kertas” piring membentuk telinga kelinci
• Mata ditempel berdekatan di tengah piring agak keatas
• Dibawah mata ditempel bulatan kertas
• Disebelah bulatan kertas (hidung), tepat di kanan dan
kirinya ditempel sedotan masing masing 3 buah membentuk
kumis
• Di bawah bulatan hidung digambar menyerupai huruf “w”
PORTOFOLIO
ADALAH WADAH YANG BERISI
KUMPULAN DATA SELAMA
MENGAMATI ANAK , BAIK CEKLIS,
CATATAN ANEKDOT, DAN HASIL
KARYA
LANGKAH-LANGKAH MENGOLAH DATA

• SELURUH CATATAN SKALA CAPAIAN PERKEMBANGAN HARIAN DISATUKAN


BERDASARKAN INDIKATOR DARI KD YANG SAMA
• SEMUA KEMAMPUAN ANAK DIANALISIS UNTUK MENGETAHUI CAPAIAN
KEMAMPUAN ANAK
• UNTUK MEMUDAHKAN MENENTUKAN KEMAMPUAN ANAK SEBAIKNYA GURU
MERUJUK PADA RUBRIK PENILAIAN
• KUMPULKAN SEMUA DATA ANAK YANG DIPEROLEH DARI CEKLIS, CATATAN
ANEKDOT, DAN HASIL KARYA UNTUK DIOLAH.
KOMPILASI DATA
h Kel
mber Tahun :
Program Kompetensi& Ceklis Catatan Hasil Capaia
Pengembangan Indikator Anekdot Karya n Akhir
NAM 2.1 Terbiasa melakukan kegiatan kebersihan diri MB BB MB
3.3-3.4 Mengenal anggota tubuh dan fungsinya
3.3-3.4 Terampil menggunakan tangan kanan dan MB MB BSH BSH
kiri dalam berbagai aktivitas
SOS-EM 2.5 berani mengemukakan pendapat dan keinginan BSH BSH BSB BSB
dst,…
PELAPORAN

Adalah kegiatan mengkomunikasikan


dan menjelaskan hasil penilaian tentang
perumbuhan fisik dan perkembangan
(sikap, pengetahuan, keterampilan) anak
setelah mengikuti layanan/kegiatan
pembelajaran di satuan PAUD, berkaitan
dengan
JENIS PELAPORAN

Laporan berkala

Laporan insidental
WAKTU PELAPORAN

ul an
Laporan 6
w
bulan/semester
n t ri
ora
L ap
TATA CARA PENULISAN LAPORAN

• MENGGUNAKAN BAHASA YANG MUDAH DIPAHAMI, KALIMAT SANTUN DAN POSITIF


• MEMBERIKAN INFORMASI TENTANG TINGKAT PENCAPAIAN DAN PERKEMBANGAN HASIL
BELAJAR ANAK SECARA NYATA (AUTENTIK)
• ISI LAPORAN MENGGAMBARKAN KEMAJUAN PERKEMBANGAN ANAK YANG TELAH MENCAPAI
BSH DAN BSB DI SETIAP INDIKATOR PADA KOMPETENSI DASAR PROGRAM PENGEMBANGAN
• MEMBERIKAN REKOMENDASI YANG DAPAT YG DAPAT DILAKUKAN ORANG TUANYA UNTUK
MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN YANG MASIH BB DAN MB
• LAPORAN BERSIFAT PERSONAL DAN MENGGAMBARKAN PERILAKU KHUSUS ANAK DI KELAS.
HATUR NUHUN.....

Anda mungkin juga menyukai