Anda di halaman 1dari 16

DINAMIKA

KELOMPOK
KELOMPOK 7

Khairil Ihwan Rahmat Ramdhani


(1605622058) (1605622023)
Anisa Siti Waqiah
(1605622015)
PEMBELAJARAN
MELALUI
PENGALAMAN
MATERI
01 CARA BELAJAR

02 TEORI TINDAKAN

03 MEMPELAJARI KETERAMPILAN KELOMPOK

04 PEMBELAJARAN BERDASARKAN PENGALAMAN MOTIVASI

05 ETIKA PEMBELAJARAN MELALUI PENGALAMAN


01
CARA BELAJAR
Pembelajaran melalui pengalaman termasuk menggambarkan
pengalaman seseorang untuk membangkitkan dan terus-menerus
memperbaharui suatu teori tindakan yang mengarahkan keefektifan
tindakan seseorang
Pembelajaran secara prosedural adalah saat di mana Anda mempelajari dinamika
kelompok untuk :

1. Memahami pengertian dari hakikat keterampilan.


2. Menggunakan keterampilan.
3. Mendapatkan feedback dalam prestasi Anda.
4. Menggunakan keterampilan lagi dengan cara yang sudah diperbaiki sampai Anda mengurangi
kesalahan dalam pelaksanaannya dan mencapai tingkat penguasaan yang dapat berjalan
dengan sendirinya.
02
Apa itu
Teori Tindakan?
TEORI TINDAKAN
Teori tindakan adalah suatu teori dalam memahami tindakan apa yang perlu
dilakukan untuk mendapatkan hasil yang diinginkan dalam suatu situasi.
Semua teori mengandung pola “jika-maka”. Teori tindakan dalam suatu
situasi jika kita melakukan sesuatu akan muncul hal lain sebagai akibatnya.
Teori tindakan yang kami buat adalah berdasarkan norma-norma. Norma-
norma tersebut menyebutkan hal-hal apa yang perlu kita lakukan jika kita
ingin mencapai hasil-hasil tertentu.
03
Mempelajari
Keterampilan
Kelompok
Bagaimana Mempelajari Keterampilan Kelompok?

Keterampilan Kelompok yang Harus Dimiliki

Kemampuan Kemampuan memimpin Kemampuan


komunikasi yang dan mengikuti Berpikir Kritis mengelola waktu
baik

Sebagian besar pembelajaran keterampilan dimulai dengan periode


pembelajaran yang lambat, diikuti oleh periode peningkatan yang cepat,
kemudian periode di mana prestasi dalam keadaan stabil (tidak menunjukkan
kemajuan), kemudian periode peningkatan yang cepat lagi, dan sebagainya.
Apa yang Terjadi Bila Keterampilan Kerja Kelompok Tidak Digunakan?

Kesulitan Dalam Pencapaian


01 Tujuan
02 Konflik Berkepanjangan

03 Ketidakseimbangan Peran dalam Tim


04 Rendahnya Kualitas Hasil Kerja
04
Pembelajaran berdasarkan
pengalaman motivasi
Mengapa pengalaman belajar sangat penting dalam proses pembelajaran?

model pembelajaran yang mengaktifkan pembelajaran untuk membangun pengetahuan


dan keterampilan melalui pengalamannya secara langsung atau belajar melalui tindakan

pendekatan yang dipusatkan pada mulainya dengan landasan pemikiran bahwa orang-
orang belajar terbaik itu dari pengalaman.

pengalaman yang telah dimiliki akan digunakan untuk menghubungkan pelajaran yang
telah diketahui dengan pengetahuan yang akan dipelajari.
05
ETIKA PEMBELAJARAN
MELALUI PENGALAMAN
Model experiential learning memiliki keunggulan

dapat meningkatkan kepercayaan diri, komunikasi, perencanaan,


Tres cosas que he aprendido
serta pemecahan masalah, menumbuhkan tanggungjawab,
Dos
memperkuat cosas que
kepercayaan, debodanmejorar
kerjasama kompromi dalam suatu

kelompok.
Una pregunta que quieras consultar
Masalah etika paling serius yang termasuk dalam mengajarkan keterampilan kelompok
adalah menentukan nilai dan pentingnya perubahan pola pemikiran dan perilaku bagi
para pesertanya. Dalam mencoba mengajari orang lain, kita perlu bertanggung jawab
untuk tidak menghalangi ketertarikan dan kebutuhan seseorang. Yang juga perlu
diperhatikan bahwa satu-satunya cara melakukan standar-standar etika dalam
hubungan mengajar dan belajar adalah pengajar sendiri harus melakukan kode etik
tersebut dan menilai apa yang telah mereka lakukan sendiri.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai