Anda di halaman 1dari 20

PERJANJIAN PENGHINDARAN

PAJAK BERGANDA DAN PERANANNYA

Inisiasi Tuton ke -6
Mata Kuliah : Pajak Penghasilan III
Program Studi D-III Perpajakan
Fakultas Hukum, Ilmu Sosial, dan Ilmu Politik
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

Dasar hukum

• Pasal 11 (1) UUD tahun 1945


• Pasal 4 ( 1) UU no. 24 tahun 2000
• Pasal 32 A UU PPh

2
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny
Metode hak pemajakan dan penghindaran yang bertujuan umum untuk mengeleminasi
gejala pajak ganda, antara lain :
Unilateral Bilateral Perjanjian Multilateral
Indonesia mempunyai kekuatan hukum Penghitungan pengenaan pajaknya Berdasarkan pada konvensi
didalamnya yang mengatur masyarakat atau harus mempertimbangkan internasional dimana
badan internasional dan ditetapkan sepihak perjanjian kedua negara (Tax ketentuan/ketetapan/keputusan
oleh negara Indonesia sendiri. Treaty). Indonesia tidak dapat yang dihasilkan untuk
menetapkan jumlah pajak terutang kepentingan banyak negara dan
penduduk asing atau badan ditandatangani bersama banyak
internasional yang telah negara , misalnya Konvensi
mengadakan perjanjian. Wina.
Peraturan perpajakan Indonesia
tidak berlaku bilamana terdapat
Tax Treaty

Exemption Credit method

Pure territorial • Direct tax credit General Agreement tariffs &


principle/ • Indirect tax credit Tax treaty Trade (GATT)/WTO
restricted territorial • Fictious tax
principle credit/tax sparing

3
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

Sifat p3b
 Sebagai perjanjian bilateral, sesuai dengan hukum publik internasional, P3B
bersifat mengikat kedua negara (contracting states).
 P3B yang ditutup suatu negara (Indonesia) juga mempunyai validitas internal
domestik dan menjadi self-executing. (Knechtle (1979))
 Sehubungan dengan penghindaran pajak berganda, P3B mempunyai kemungkinan
yang dapat bersifat restriktif atau ekspansif
 Sebagai elemen dari hukum internasional, sesuai dengan prinsip negative effect,
P3B membatasi aplikasi dari ketentuan domestik (kewenangan mengenakan
pajak).

4
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

Pasal 32A UU PPh

 Tujuan P3B:
1. Penghindaran pajak berganda,
2. Pencegahan pengelakan pajak,
3. Peningkatan hubungan ekonomi dan perdagangan dengan negara lain,
4. Memberikan kepastian hukum.

 Kedudukan hukum P3B dan UU PPh


1. Tax Treaty: lex specialis dari UU PPh. (Penjelasan Pasal 32 A UU PPh)
2. Apabila terjadi perbedaan pengaturan antara UU PPh dan Tax Treaty, maka
diberlakukan ketentuan dalam Tax Treaty (”Tax Treaty Superceeding Domestic Tax
Laws”).

[]

5
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

Beberapa tujuan lain dari P3B, Pires (1989) , yaitu :


1. melindungi Wajib Pajak,
2. mendorong atau menarik investasi (dengan berbagai keringanan pajak),

3. memudahkan ekspansi perusahaan negara maju,


4. membantu mengurangi dan menanggulangi penghindaran dan penyelundupan
pajak, meningkatkan kerja sama aplikasi ketentuan domestik, perbaikan
pertukaran informasi dan pengalaman perpajakan, peningkatan pengetahuan
tentang kemampuan bayar wajib pajak, perbaikan interpretasi ketentuan pajak
(misalnya sehubungan dengan praktik transfer pricing),
5. harmonisasi kriteria pemajakan,
6. mencegah diskriminasi,
7 Menumbuh suburkan hubungan ekonomis, dan sebagainya, dan
8. meningkatkan pencegahan penyalahgunaan perjanjian dan kerja sama dalam
penetapan dan penagihan serta aktivitas administrasi pajak lainnya. 6
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

Model perjanjian
(1) OECD, (dengan berbagai variasi dan modifikasi antarnegara anggota OECD/antarnegara
maju, mendasarkan P3B nya pada model OECD)
(2) UN, (antara negara berkembang dan negara maju mendasarkan pada UN dan/atau OECD
model)
(3) US

Model OECD dirumuskan selaras dengan kebutuhan harmonisasi hubungan perpajakan antara
negara anggota OECD, sebagai organisasi dari negara-negara industri maju dengan kekuatan
ekonomi yang cukup untuk melakukan investasi ke manca negara. Situasi demikian merupakan
dasar pijakan alokasi penerimaan pajak dari kegiatan lintas batas antara para anggota yang dapat
menimbulkan PBI cenderung kepada pendekatan negara domisili berdasarkan kesetimbangan
ekonomi dan resiprositas pengorbanan penerimaan.

7
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

Model P3B

Model P3B, yaitu OECD Model dan UN Model, yang dapat digunakan sebagai:
1. Referensi bagi para negara dalam membuat P3B,
2. Untuk menyamakan bentuk P3B yang hendak dirundingkan,
3. Bagi Indonesia kedua model digunakan sesuai dengan kondisi dalam
perundingan, dengan landasan dasar adalah kepentingan nasional.

8
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

CAKUPAN TAX TREATY

SUBJEK OBJEK

Pajak Penghasilan
Orang Atau Badan Sebagai Dari Usaha Atau Modal
Resident Dari Salah Satu Atau
Kedua Negara Yang Mengadakan Pemerintah Pusat/
Perjanjian Daerah/Negara Bagian

 Tempat kedudukan/tempattinggal
 Tempat manajemen secara efektif
Pajak Kekayaan
dilaksanakan
 Kriteria lain namun tidak
semata-mata karena sumber
penghasilan.
9
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny
HAK PEMAJAKAN
Negara Sumber Negara Sumber Negara Domisili
Tanpa Pembatasan Dengan Pembatasan Dari Untuk
Untuk Penghasilan Penghasilan Berupa Penghasilan Berupa

 Harta Tak Gerak  Bunga  Keuntungan Dari Pengalihan


 Laba Usaha But  Dividen Saham & Surat Berharga
Lainnya
 Artis Dan Atlit  Royalti  Pensiunan Pegawai Swasta
 Honorarium Kepada Direktur  Pembayaran Diterima Oleh
 Imbalan/Gaji dalam Rangka PelajarMahasiswa Untuk Diklat
Hubungan Kerja Di Sektor  Laba Usaha Dari
Swasta Pengoperasian Kapal Laut,
Pelayaran Sungai Serta
 Gaji & Pensiunan Pegawai Pesawat Terbangdalam Jalur
Negeri Internasional, Dan Pengalihan
Kapal Laut/Sungai & Pesawat
Terbang

10
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny
PAJAK ATAS PENGHASILAN DALAM P3B

Barang Tak Gerak

Laba Usaha BUT

Perusahaan Pelayaran & Penerbangan

Deviden, Bunga, Dan Royalty

Perusahaan Yang Mempunyai Hubungan Istimewa

Independent & Dependent Personal Services

Capital Gains

Artist, Atlit, Mahasiswa

Modal (Kekayaan)
11
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

Struktur P3B

Karakteristik utama OECD Model adalah melindun


hak pemajakan negara domisili dalam wujud:
Pengelompokan P3B : : • Pencantuman definisi istilah ke dalam P3B untu
mencegah penggunaan definisi yang terdapat
1. Ruang Lingkup (Scope) dalam hukum domestik negara sumber,

2. Definisi • Pembatasan hak pemajakan negara sumber


dalam bentuk seperti: syarat-syarat, time test
3. Substansi (pembagian hak yang lebih panjang, dan pembatasan tarif paja

pemajakan atas penghasilan)


4. Anti Penghindaran Pajak,
Dibandingkan dengan OECD Model, UN
5. Metode menghilangkan pajak Model lebih condong melindungi hak
berganda, dan pemajakan negara sumber
6. Lain-lain.
12
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny
Struktur P3B

Pasal Judul Jenis


1 Personal Scope Scope
2 Taxes Covered Scope
3 General Definitions Definisi
4 Resident Definisi
5 Permanent Establishment Definisi
6 Immovable Property Substansi
7 Business Profits Substansi
8 Shipping Substansi
9 Associated Enterprise Anti-avoidance
10 Dividend Substansi
11 Interest Substansi
12 Royalties Substansi
13 Capital Gain Substansi
14 [Independent Personal Services] Substansi

15 Dependent Personal Services Substansi


16 Directors Substansi
13
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny
Struktur P3B
Pasal Judul Jenis
17 Artistes & Sportsmen Substansi
18 Pensions Substansi
19 Government Services Substansi

20 Students Substansi
21 Other Income Substansi
22 Capital Substansi
23 Elimination of Double Metode menghilangkan
Taxation pajak berganda
24 Non Discrimination Lain-Lain
25 Mutual Agreement Metode menghilangkan
Procedure pajak berganda
26 Exchange of Information Anti-avoidance

27 Diplomats Lain-Lain
28 Territorial Extension Lain-Lain
29 Entry into Force Scope
14
30 Termination Scope
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

 Selaras dengan ketentuan domestik Indonesia, semua P3B memberikan keringanan


pajak berdasarkan metode kredit pajak atas pajak yang dikenakan oleh negara
sumber (Indonesia, dan sebaliknya negara mitra runding) yang harus diberikan
oleh negara domisili (residen) apabila negara tersebut mengenakan pajak atas
penghasilan yang telah dikenakan pajak oleh negara sumber.
 Sistem dan teknik, metode serta prosedur pemberian kredit pajak (atau
keringanan lainnya) dilakukan sesuai dengan ketentuan domestik Indonesia (dan
negara mitra runding).
 Sesuai dengan kelaziman internasional, P3B Indonesia mencantumkan ketentuan
tentang nondiskriminasi serupa dengan Pasal 24 OECD atau UN Model. Tujuannya
adalah memberikan perlakuan pemajakan yang sama, baik jumlah bebannya
maupun persyaratan (administratif), dan keperluan lainnya.
 Kesamaan pemajakan tersebut diberlakukan terhadap :
(1) warga negara dari negara mitra runding (Indonesia dan negara mitranya),
(2) orang yang tidak mempunyai kewarganegaraan ("state less person"),
(3) BUT WPLN, dan
15
(4) anak perusahaan WPLN.
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny
No Negara Tgl berlaku Efektif No Negara Tgl berlaku Efektif
1 Algeria 1 Januari2001 21 Korea, Republic of 1 Januari1990
2 Australia 1 Juli1993 22 Korea, Democratic PR 1 Januari2005
3 Austria 1 Januari1989 23 Kuwait 1 Januari1999
4 Bangladesh 1 Januari2007 24 Luxemburg 1 Januari1995
5 Belgium 1 Januari2002
25 Malaysia 1 Januari1987
6 Brunei Darusalam 1 Januari2003
26 Mexico 1 Januari2005
7 Bulgaria 1 Januari1993
27 Mongolia 1 Januari2001
8 Canada 1 Januari1980
9 Czech 1 Januari1997 28 Netherlands 1 Januari2004
10 China 1 Januari2004 29 New Zealand 1 Januari1989
11 Denmark 1 Januari1987 30 Norway 1 Januari1991
12 Egypt 1 Januari2003 31 Pakistan 1 Januari1991
13 Finland 1 Januari1990 32 Philippines 1 Januari1983
14 France 1 Januari1981 33 Poland 1 Januari1994
15 Germany 1 Januari1992 34 Romania 1 Januari2000
16 Hungary 1 Januari1994 35 Russia 1 Januari2003
17 India 1 Januari1988
36 Saudi Arabia 1 Januari1985
18 Italy 1 Januari1996
37 Seychelles 1 Januari2001
19 Japan 1 Januari1983
38 Singapore 1 Januari1992
20 Jordan 1 Januari1999
39 Slovak 1 Januari3002
16
40 South Afrika 1 Januari1999
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny
No Negara Tgl berlaku Efektif
41 Spain 1 Januari 2000
42 Sri Lanka 1 Januari1995
43 Sudan 1 Januari 2001
44 Sweden 1 Januari1990
45 Switzerland 1 Januari1990
46 Syria 1 Januari1999
47 Taipei 1 Januari1996
48 Thailand 1 Januari2004
49 Tunisia 1 Januari1994
50 Turkey 1 Januari2001
51 United Arab Emirates 1 Januari2000
52 Ukraine 1 Januari1999
53 United Kingdom 1 Januari1995
54 USA 1 Januari1997
55 Uzbekistan 1 Januari1999
56 Venezuela 1 Januari2001
57 Vietnam 1 Januari2000

17
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

Penerapan P3B
Identifikasi Transaksi Internasional (Subjek & Objek Pajak)

Tentukan Perlakuan Pajak menurut UU PPh

PPh terutang?)

ya
Penerapan P3B? tidak

ya tidak

P3B? UU PPh
18
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

Penerapan P3B

Konflik P3B dengan UU PPh


P3B diterapkan apabila: antara lain :
1. Indonesia memiliki P3B 1. Status SPDN,
dengan negara residen, 2. Keberadaan BUT,
2. WP luar negeri adalah 3. Hak pemajakan,
residen dari negara mitra 4. Besarnya penghasilan (taxbase)
P3B Indonesia 5. Besarnya tarif pajak,
3. terdapat SKD yang sah 6.Definisi penghasilan/harta,
7. Sumber penghasilan

19
Perjanjian Penghindaran Pajak Berganda da
Perananny

 WPLN yang melakukan investasi atau menjalankan usaha di Indonesia kadang kala
berusaha untuk merekayasa kegiatannya sehingga dapat memanfaatkan P3B yang
paling menguntungkan. Rekayasa demikian sering disebut sebagai "treaty
shopping".
 Rekayasa pemanfaatan P3B, pada umumnya diwujudkan dalam bentuk
(1) WPLN dari negara yang tidak punya P3B dengan Indonesia mencari,
mempelajari dan meneliti kemungkinan untuk memperluas cakupan
ketentuan pada P3B yang menguntungkan atau
(2) WPLN dari negara mitra perjanjian Indonesia lebih memanfaatkan P3B dengan
negara lain. Treaty shopping tersebut misalnya dapat direalisasikan dengan
membentuk agen atau badan perantara (interposing company) di negara mitra
P3B Indonesia untuk memanfaatkan keringanan pajak atas penghasilan
investasi.

20

Anda mungkin juga menyukai