Anda di halaman 1dari 8

PENURUNAN SIFAT (MENDELISME)

PENGERTIAN PENURUNAN

Pewarisan sifat atau yang dikenal dengan Hereditas merupakan suatu pewarisan
sifat dari induk kepada keturunannya. Ilmu yang mempelajari tentang pewarisan
sifat disebut dengan genetika. Pewarisan sifat itu dapat ditentukan oleh kromosom
dan gen. Teori-teori tentang pewarisan sifat yang diturunkan dari induk orang atau
orang tua terhadap anak atau keturunanya
Teori pewarisan sifat

• Teori Embryo
Teori ini dikemukanan oleh William Harvey, 1578-1657 yang menyatakan, bahwa
semua hewan berasal dari telur. Pernyataan ini diperkuat oleh Reiner de Graaf
(1641-1673)
peneliti pertama yang mengenal bersatunya sel sperma dengan sel telur yang akan
membentuk embrio. Reiner de Graaf menyatakan bahwa ovarium pada burung
sama dengan ovarium pada kelinci
• Teori Preformasi
Teori ini dikemukakan oleh Jan Swammerdan, 1637-1689 yang
menyatakan bahwa telur mengandung semua generasi yang akan
dating sebagai miniature yang telah terbentuk sebekamnnya.
Sifat atau ciri yang dimiliki setiap mahkluk hidup

• Pewarisan sifat dari induk kepada keturunanya disebut (hereditas)


• Cabang biologi yang khusus yang mempelajari tenatang hereditas adalah
(genetika)
• Tokoh yang sangat berjasa menemukan hukum-hukum genetika adalah
regormendel dijuliki sebagai bapak genetika.
Variasi variasi (dominan/resesif)yang dapat diturunkan oleh
manusia

• Pipi(belesug pipi/biasa)
• Warna kulit(berpigmen/tidak bergigmen)
• Lidah(dapat mengulung/tidak dapat mengulung)
• Daun telinga(tidak mengantung/mengatung)
• Hidung(besar/kecil)
• Rahang (pesegi/tidak persegi)
• Ibu jari tangan (dapat melipat sampal pergelangan tangan/tidak dapat)
• Tinggi badan (pendek/tinggi)
• Rambut kepala(botak/tidak)
• Bentuk mata(miring/lurus)
• Buluh mata (panjang pendek)
Istilah-istilah dalam pesilangan

• parietal(p),artinya induk atau orang tua


• Filial(f)artinya keturunan
jadi keturunan pertama f1 anak,f2 cucu
• Genotipe adalah sifat-sifat menurun yang tidak nampak dari luar disimbolkan
dengan pasangan huruf contohnya:AA,Aa,aa,AABB,dan AaBB
• Gamet adalah sel kelamin dan bersal dari genotipe.
contohnya:genotipe Aa,gametnya A dan a.
• Fenotipe adalah sifat yang menurun yang nampak dari luar.
contohnya:buag besar, buah kecil, rasa manis,rasa asam,batang tinggi,dan batang
pendek
• Gen dominan adalah sifat gen yang selalu nampak atau muncul,disimbolkan
dengan huruf besar.
contohnya:AA,BB dan CC.
• Gen reselsif adalah sifat-sifat yang selalu nampak baru muncul apabila bersama-
sama gen reselsif lainya,disimbolkan degan hurf kecil.
contohnya:aa,bb,dan cc.
• homozigot adalah pasangan gen yang sifatnya sama
contohnya:AA,aa,BB,bb,CC,cc.
• Heterozigot adalah psangan gen yang tidak sama.
contohnya:Aa,Bb dan Cc.

Anda mungkin juga menyukai