Anda di halaman 1dari 16

PENTINGNYA

WAWASAN
DALAM
PRESPEKTIF
GLOBAL
IDENTITAS MATA KULIAH

Mata Kuliah : Perspektif Global


Pengembang : Muhamad Ibrahim, M.Pd
1. Arifin NIM: 857386923
Kelompok 4 2. Arobi NIM : 857386876
3. Siti Salmah NIM : 857386883
4. Santi Juliyanti NIM : 857386805
5. Monica Mulphyani NIM : 857386869
GLOBALISA
SI
Menurut Makagiansar (𝙼𝚒𝚖𝚋𝚊𝚛
𝙿𝚎𝚗𝚍𝚒𝚍𝚒𝚔𝚊𝚗 1989) agar kita dapat
meningkatkan wawasan global ini maka
pendidikan memegang peranan penting
melalui pendidikan maka harus mampu
mengembangkan 4 hal ini bagi kehidupan
1. Kemampuan mengantisipasi 𝚊𝚗𝚝𝚒𝚌𝚒𝚙𝚊𝚝𝚎 pendidikan
berusaha menyiapkan anak didik untuk dapat
mengantisipasi perkembangan iptek yang begitu cepat
2. Mengerti dan mengatasi situasi 𝚌𝚘𝚙𝚎 mengembangkan
kemampuan dan sikap peserta didik untuk dapat
menangani dan berhadapan dengan situasi baru rasa
kepedulian terhadap suatu masalah serta keinginan untuk
mengatasi masalah merupakan faktor yang
dikembangkan pada diri anak
3. Mengakomodasi 𝚊𝚌𝚌𝚘𝚖𝚘𝚍𝚊𝚝𝚎 mengakomodasi
perkembangan iptek yang pesat dan Segala perubahan
yang ditimbulkannya dalam mengatasi 𝚌𝚘𝚙𝚎 dan
mengakomodasi 𝚊𝚌𝚌𝚘𝚖𝚘𝚍𝚊𝚝𝚎 perlu dikembangkan
sikap bahwa anak didik tidak larut oleh perubahan tetapi
ia harus mengikuti dan mengendalikan perubahan agar
tumbuh menjadi suatu yang positif dan bermanfaat bagi
kehidupan
"Mangan ora mangan ngumpul"
Motto orang Jawa
Arus
Globalisasi

Video tiktok by: @mauryadelia


Untuk mewaspadai hal
tersebut perlu dilakukan hal-
hal berikut ini
Menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi
menguasai informasi dalam berbagai bidang, dan mengolah serta memahami pesan-
pesan yang ada dalam informasi tersebut kemudian menarik kesimpulan dan
menyelesaikannya untuk digunakan dalam kehidupan
Memanfaatkan pertemuan ilmiah seperti seminar diskusi dan sebagainya untuk
memahami informasi tersebut
Dewasa ini tidak ada nilai-nilai suatu bangsa yang benar-
benar homogen dan statis. Setiap bangsa berkembang
berkat interaksi dengan bangsa lain. Tentunya Anda
masih ingat dengan sistem politik "tirai bambu" China
dan "tirai besi" Uni Soviet.

Kedua negara tersebut tertinggal dalam percaturan dunia, karena politik mereka
menutup diri. Kita tidak usah memungkiri bahwa kemajuan yang dicapai oleh
negara kita juga merupakan hasil sentuhan atau interaksi dengan negara lain. Kita
harus terbuka pada dunia luar, tetapi harus tetap kokoh berakar pada nilai budaya
kita
Kecenderungan bidang lainnya yang ikut
dalam arus gelombang globalisasi adalah
pendidikan. Masalah pokok yang dihadapi
dalam pendidikan adalah "identitas bangsa."
Bentuk dan struktur pendidikan di negara
kita dikhawatirkan kurang mampu menjawab
tantangan globalisası.

Walaupun ada globalisasi kita harus mampu


mempertahankan identitas. Hakikat
globalisasi tidak melebur identitas yang ada.
Anda masih ingat sajaknya Mahatma
Gandhi? Baris terakhir dari sajaknya adalah
"tetapi jangan sampai merobohkan fundamen
rumahku". Dalam hal ini, peran pendidikan
sangat besar
Dampak globalisasi terhadap pendidikan
berkenaan dengan bagaimana peranan
pendidikan dalam kerangka globalisasi.

- Aksesibilitasi Informasi
- Standard pendidikan
- Kompetisi global
- Mobilitas guru dan siswa
- Teknologi
1. Pendidikan inklusif : memastikan akses yang lebih
luas terhadap pendidikan yang berkualitas.
2. Pengembangan keterampilan : mendorong
pengembangan keterampilan yang relevan dengan
ekonomi global saat ini
3. Penggunaan teknologi : memanfaatkan teknologi
Kita bisa memanfaatkan informasi dan komunikasi untuk menyebarkan
informasi, memfasilitasi akses terhadap layanan
gelombang globalisasi sosial dan meningkatkan partisipasi masyarakat
untuk mendorong proses saam proses pembangunan.
pembangunan nasional 4. Pengembangan infrastruktur : meningkatkan
dengan cara insfrastrukur fisik dan sosial seperti, akses terhadap
air bersih, layanan kesehatan, dan transportasi.

Dengan langkah langkah ini, gelombang globalisasi


dapat menjadi alat untuk mempercepat proses
pembangunan sosial
Ini semua berarti di butuhkan
kemampuan untuk menjinakan
gelombang globalisasi.
Kepandaian untuk menjinakan itu
karna kita memiliki akal,
kemampuan intelektual, sehingga
tidak akan mengekor tetapi
tumbuh berkembang dengan jati
diri yang kuat yang berakat pda
nasionalisme yang kukuh.

Oleh karena itu kuasailah ilmu


pengetahuab teknologi. Tugas
pendidikan adalah memberikan
landasan yang kuat sehak SD,
termasuk mutunya.
Kutip pendapat HAR Tilaar (1998)
1. Era globalisasi kita berada di dalam
tentang kondisi yang mencetuskan suatu masyarakat yang kompetitif
2. Masyarakat di dalam era globalisasi
konsep-konsep inovasi yang dapat menuntut kualitas yang tinggi baik
meningkatkan wawasan anda tentang dalam jasa barang maupun investasi
modal
masalah global dan globalisasi 3. Era globalisasi merupakan era
seperti berikut: informasi dengan sarana-sarananya
yang dikenal sebagai superhighway
4. Era globalisasi merupakan era
komunikasi yang sangat cepat dan
canggih
5. Era globalisasi ditandai oleh
maraknya kehidupan bisnis
6. Era globalisasi merupakan era
teknologi
Dari 6 butir tersebut, kita dituntut banyak untuk memiliki kemampuan dan kualitas
yang tinggi dari setiap individu termasuk kita menjadi guru. misal, penguasaan
terhadap manajemen bahasa sarana komunikasi informasi.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai