Anda di halaman 1dari 4

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Tema Kelas/Semester Hari/Tanggal Pertemuan ke Waktu : Binatang : 2/2 : Senin, 22 Pebruari 2010 :3 : 2 x 35 menit

Standard Kompetensi

Bahasa Indonesia Menulis Menulis permulaan dengan mendeskipsikan benda di sekitar dan menyalin puisi anak

Kompetensi Dasar Bahasa Indonesia Menulis 8.1 Mendeskripsikan tumbuhan/binatang di sekitar secara sederhana dengan bahasa tulis

Indikator

Bahasa Indonesia I. Menyebutkan ciri-ciri binatang contoh: tempat hidup, makanan, suara dsb Mendeskripsikan binatang dengan kalimat yang dibuat sendiri

Tujuan Pembelajaran Mendeskripsikan binatang

II. Materi Ajar Ciri ciri binatang: suara, tempat hidup,makanan, jumlah kaki, cara bergerak dan cirri khusus lain seperti: bisa terbang, mempunyai cula, berkumis dsb. III. Alokasi Waktu 2 x 35 menit IV. Metode Pembelajaran Permainan, penugasan, Tanya jawab, curah gagasan, kerja kelompok, teknik mind mapping V. Langkah-langkah Pembelajaran Kegiatan Pendahuluan (5 menit) Mengkondisikan siswa dengan mengajak bertepuk tangan: Tepuk belajar Aku.. . Siap Belajar prok 3x prok 3 x prok 3x

Yes yes yes!! Apersepsi : menyanyikan lagu Kambing berjalan- ikan berenang

Kambing Berjalan- Ikan Berenang


Lirik: this is a table

Kambing berjalan, ikan berenang Ular melata, burung terbang

Sapi melenguh, anjing menggonggong Kuda meringkik srigala melolong

Menyampaikan tujuan pembelajaran Menyampaikan uraian kegiatan yang akan dilaksanakan

Kegiatan Inti ( 55 menit) Permainan tebak-tebakan ( sebelum guru memasang gambar/alat peraga) Contoh Aku berkaki dua. Aku juga bersayap. Makananku beras, dedak atau jagung Aku mempunyai tanduk di kaki. Dengan suaraku, aku membangunkan orang setiap pagi. Siapakah aku? Mengamati gambar harimau

Tanya jawab/curah gagasan tentang ciri-ciri harimau dengan teknik mind mapping

Di hutan/ di darat Cara bergerak Tempat hidup

berjalan n suara

mengaum

Kulit belang Ciri khusus Buas Taring tajam daging makanan

Jumlah kaki

Siswa berlatih menyebutkan ciri-ciri binatang Makanan - daging Tempat hidup- hutan,darat Ciri khusus taringnya tajam, buas, kukunya tajam, kulitnya belang-belang , dsb

Siswa berlatih menuangkan gelembung mind mapping ke dalam kalimat. Setiap siswa bergiliran menuliskan kalimatnya di papan tulis Contoh:
Aku makan daging. Aku hidup di darat. Aku berkaki empat. Aku buas, mempunyai taring dan kuku yang tajam. Aku berjalan. Kulitku belang-belang hitam dan kuning. Aku mengaum. Siapakah aku ?

Brain storm ( curah gagasan) membuat mind map ( peta pikiran) . Binatang yang akan dideskripsikan diambil dari suara terbanyak siswa. Pilihan binatang yang akan dideskripsikan adalah; burung, ikan, kambing, ular. Guru mengajak anak untuk mengisi gelembung mind dengan menggunakan software mind map ( download di http://www.smartdraw.com/specials/mindmapping.asp Tampilkan hasil mind mapping ke layar LCD) Mengerjakan latihan mendesksripsikan binatang /membuat kalimat deskripsi secara berkelompok dengan peta pikiran yang sudah dibuat bersama ( sesuai dengan di layar LCD) memajang hasil karya siswa

Kegiatan Akhir ( 10 menit) Membuat simpulan pelajaran secara bersama-sama Merefleksikan pembelajaran yang telah dilaksanakan Menyampaikan kegiatan pada pertemuan berikutnya: yaitu mendesksripsikan binatang dengan teknik peta pikiran secara individual. Siswa diharapakan membawa: 1. kertas HVS 2. lem 3. Gambar binatang 4. Spidol mengajak siswa membaca artikel binatang yang tersedia di pojok baca

VI. Penilaian Hasil Belajar Deskripsikan binatang ini! ( siswa membuat kalimat sesuai mind mapping yang telah dibuat bersama di papan tulis) Kunci Jawaban (jawaban anak)

Rubrik Penilaian Mendeskripsikan binatang

No

Aspek

Skor

uraian

1 Kejelasan isi

3 2

Gambar dideskripsikan secara jelas dan tepat Penjelasan cukup lengkap tapi masih menimbulkan jawaban ganda (ambigu)

Pendeskripsian gambar tidak jelas sehingga menimbulkan penafsiran yang kompleks

2 Ejaaan, tanda baca

Tidak terdapat kesalahan struktur kalimat, penggunaan ejaan, dan tanda baca

2 Terdapat beberapa (tidak lebih dari 3) kesalahan struktur kalimat. Penggunaan ejaan, tanda baca Terdapat banyak (lebih dari 3) kesalahan struktur 1 3 Jumlah kalimat 2 1 Terdiri dari 3- 4 kalimat Hanya terdiri dari 1 - 2 kalimat 3 kalimat, penggunaan ejaan dan tanda baca Terdapat lebih atau sama dengan 5 kalimat

Skor penilaian Ket 8-9 = A (sangat baik) 6-7 = B (baik) 4- 5 = C (cukup baik) 1-3 = D (kurang baik)
Sumber: Dari Buku Melaksanakan PTK Itu mudah , Masnur Muslich, penerbit Bumi Aksara, 2009 dan telah disesuaikan sesuai kebutuhan

VII. -

Sumber Belajar Buku sumber, realia, gambar harimau LCD projector, Laptop artikel hewan di http://id.wikipedia.org/wiki/Harimau

Mengetahui Kepala Sekolah

Tangerang, 20 Februari 2010 Guru Kelas

Anda mungkin juga menyukai