Anda di halaman 1dari 21

Ela Rahmawati Nur Azizah Rina Munawar.I.

Rudi Hartono Langgeng Elsa Nur Intan Permata D Ana Yustika

4401410073 4401410020 4401410022 5101410041

4301410005

PENGERTIAN
Sanitasi : pencegahan penyakit dengan menghilangkan/mengatur faktor-faktor lingkungan yang berkaitan dengan rantai perpindahan penyakit

RUMAH SEHAT
Faktor-faktor yang perlu diperhatikan dalam membangun

rumah :
1. Faktor Lingkungan 2. Tingkat kemampuan ekonomi masyarakat 3. Teknologi yang dimiliki masyarakat

4. Kebijaksanaan (peraturan-peraturan) pemerintah yang


menyangkut tata guna tanah

Syarat Rumah yang Sehat


Bahan Bangunan, meliputi : - Lantai - Dinding - Atap - Lain-lain (Tiang, Kaso, Reng)

Ventilasi (alamiah dan buatan) Cahaya (alamiah dan buatan) Luas bangunan rumah Fasilitas-fasilitas rumah

4. Luas Bangunan Rumah Disesuaikan dengan jumlah penghuni Optimum 2,5-3 m2 untuk tiap anggota keluarga Luas bangunan tidak sebanding jumlah penghuni perjubelan (overcrowded)

5.

Fasilitas-Fasilitas di Dalam Rumah Sehat Penyediaan air bersih Pembuangan tinja Pembuangan air limbah Pembuangan sampah Fasilitas dapur Ruang keluarga Gudang Kandang ternak

Fasilitas Air Sehat


Syarat Air Sehat: 1) Syarat Fisik bening (tak berwarna), tidak berasa, suhu di bawah suhu udara di luarnya 2) Syarat Bakteriologis bebas dari segala bakteri, terutama bakteri patogen

3) Syarat Kimia Zat-zat kimia yang terdapat dalam air yang ideal:
Jenis Bahan Fluor (F) Kadar yang Dibenarkan (mg/L) 1-1,5 250 0,05 1,0 0,3 10 6,5-9,0 0

Chlor (CL) Arsen (As) Tembaga (Cu) Besi (Fe) Zat organik Ph (keasaman) CO2

Sumber-Sumber Air Minum


Air hujan Air sungai dan danau Mata air Air sumur dangkal Air sumur dalam

Pengolahan Air Minum Secara Sederhana


Pengolahan secara alamiah Pengolahan air dengan menyaring

Pengolahan air dengan menambahkan zat kimia Pengolahan air dengan mengalirkan udara
Pengolahan air dengan memanaskan sampai mendidih

1) Pengolahan air minum untuk umum Penampungan air hujan Pengolahan air sungai Pengolahan mata air

Air Sumur
Syarat syarat agar tidak mudah tercemar:
Harus ada bibir sumur Pada bagian atas ditembok sekitar (3m) Perlu diberi lapisan kerikil

Air Hujan

Kebutuhan rumah tangga akan air dapat pula dilakukan melalui penampungan air hujan.

Penyakit yang ditimbulkan oleh sanitasi yang kurang baik.


Diare Demam berdarah Disentri Hepatitis A Kolera Tiphus Cacingan dan malaria

Mengapa BAB Harus Sehat?


1. Mencegah terjadinya penyebaran langsung bahanbahan yang berbahaya bagi manusia akibat pembuangan kotoran manusia.

2. Mencegah vektor pembawa untuk menyebarkan penyakit pada pemakaian dan lingkungan sekitarnya.

Air limbah dikelompokkan ke dalam 2 bagian 1. Air bekas yang beral dari limbah rumah tangga. 2. Lumpur tinja yang bersal dari jamban atau water closet.

Penanganan air limbah yang kurang baik 1. Pengaliran air limbah ke dalam saluran terbuka 2. Dinding dan dasar saluran yang rusak karena kurang terpelihara

Ciri kondisi badan air yang tercemar


Timbulnya bau busuk Warna air yang gelap dan pekat Banyaknya ikan dan organisme lain yang yang mati dan mengapung

Sanitasi Lingkungan

Indikator untuk memantau pelaksnaan program kesehatan lingkungan


a. Penggunaan Air Bersih b. Rumah Sehat c. Keluarga dengan Kepemilikan Sarana Sanitasi Dasar

Tempat umum dan pengolahan makanan. (TUPM)


Makanan dan minuman merupakan kebutuhan pokok yang harus diolah dengan baik sehingga tidak akan menjadi media efektif penularan penyakit. Tempat pengolahan makanan (TPM) harus memenuhi syarat kesehatan/sanitasi lingkungan. Adanya hubungan timbal balik antara kesehatan dan lingkungan.

Anda mungkin juga menyukai