Anda di halaman 1dari 20

ADAPTASI

3 macam cara adaptasi pada hewan :


1. Adaptasi morfologi Penyesuaian bentuk tubuh terhadap lingkungannya

Beberapa macam mulut serangga

2. Adaptasi fisiologi Penyesuaian fungsi alat tubuh terhadap lingkungannya


Disebut hewan memamah biak karena memamah atau mengunyah makanannya sebanyak dua fase. Pertama saat makanan tersebut masuk ke mulut. Makanan tersebut tidak dikunyah hingga halus dan terus ditelan. Selang beberapa waktu makanan tersebut dikeluarkan kembali ke mulut untuk dikunyah sampai halus.

3. Adaptasi tingkah laku

untuk melindungi diri dari musuh


Kamuflase Autotomi

Menyamarkan tubuhnya dengan lingkungan sekitar

Memutuskan bagian tubuhnya dengan sengaja untuk meloloskan diri

Mimikri

Sengatan

Penyamaran dengan cara meniru bentuk hewan lain

Beberapa hewan mempunyai alat penyengat di bagian tubuhnya untuk melumpuhkan musuhnya

Contoh : sayap kupu-kupu yang menyerupai mata burung hantu

Cairan tinta

Hewan tertentu akan menembakkan cairan/tinta hitam ketika merasa terancam

Menggulungkan

badan

Contoh : cumi-cumi, selain mengeluarkan tinta, hewan ini juga pandai berkamuflase

Mengembangkan

Mengeluarkan bau

duri di tubuhnya

menyengat

Berpura-pura mati

Pelindung tubuh

(Cangkang)

muncul ke permukaan

1. Ikan buntal

2. kecoa

3. lumba-lumba

4. lebah

5. katak

6. Lebah mullerian

7. kumbang

8. luwing

9. siput

10. kupu-kupu monarch

Anda mungkin juga menyukai