Anda di halaman 1dari 8

Menghitung Kebutuhan Daya (PK) AC Ruangan Perkantoran (2) | taufiqu...

http://taufiqurrokhman.com/2012/07/11/menghitung-kebutuhan-daya-pk-...

11

taufiqurrokhman.com

JUL 11 2012

Menghitung Kebutuhan Daya (PK) AC Ruangan Perkantoran (2)


About these ads (h p://en.wordpress.com/about-these-ads/)

i 2 Votes

PERHITUNGAN BEBAN PENDINGINAN Melanjutkan postingan sebelumnya, pada postingan kali ini, sebelum saya menghitung kebutuhan daya AC ruangan perkantoran, saya melakukan pengukuran terhadap geometri ruangan, mengidentikasi kaca, pintu, peralatan, dinding, atap dan lantai-lantai. (h p://tauqurrokhman.les.wordpress.com/2012/07/ac.jpg)Tidak lupa estimasikan jumlah penghuni ruangan maksimum. Disamping itu kita perlu menyiapkan thermometer untuk mengukur suhu dalam ruangan dan suhu luar ruangan. Setelah data-data kita dapatkan, selanjutnya kita bisa menggunakan konsep perpindahan panas, baik konduksi, konveksi maupun radiasi untuk mencari total kalor yang masuk ke ruangan. Sehingga dengan diperolehnya total kalor yang masuk ke ruangan, maka kita bisa mengestimasikan kebutuhan daya AC untuk melepaskan kalor tersebut hingga diperoleh suhu ruangan yang dirasakan nyaman oleh penghuninya. Luas Permukaan Kaca (kaca biasa) panjang (m) lebar (m) luas (m2) luas total (m2)

1 of 8

15/02/2014 11:13

Menghitung Kebutuhan Daya (PK) AC Ruangan Perkantoran (2) | taufiqu...

http://taufiqurrokhman.com/2012/07/11/menghitung-kebutuhan-daya-pk-...

Kaca 1 Jumlah Kaca 2 Jumlah Kaca 3 Jumlah

0.53 28 0.44 14 0.2 42

1.14

0.6042

16,9176

1.06

0.4664

6,5296

0.28

0.056

2,352

Grand Total Luas Permukaan Pintu (kayu) Panjang Pintu Jumlah 0, 81 4 Lebar 2,11 Luas (m2) 1,7091

25,7992

luas total 6,8364

Luas Permukaan Dinding Tanpa Kaca Dan Pintu Luas Permukaan Dinding Dgn Kaca Dan Pintu Luas Permukaan Kaca + Pintu Luas Permukaan Dinding Tanpa Kaca & Pintu Luas Lantai Dan Langit-Langit Panjang = 19, 96 m Lebar = 7,85 m Luas = 313, 372 m2 187,9956 32,6356 155,36

PERHITUNGAN KALOR SENSIBLE Adalah suatu kalor yang berhubungan dengan perubahan temperatur dari udara. Penambahan kalor sensibel (sensible heat gain) adalah kalor sensibel yang secara langsung masuk dan ditambahkan ke dalam ruangan yang dikondisikan melalui konduksi, konveksi atau radiasi. (ASHRAE Handbook : Fundamentals, 1997, SHRAE,Inc.) DINDING (batu bata) (h p://tauqurrokhman.les.wordpress.com /2012/07/rumus-perpindahan-kalor.png)

Luas Permukaan (A)

155,36

m2

2 of 8

15/02/2014 11:13

Menghitung Kebutuhan Daya (PK) AC Ruangan Perkantoran (2) | taufiqu...

http://taufiqurrokhman.com/2012/07/11/menghitung-kebutuhan-daya-pk-...

Tebal Dinding T h Kalor melewati Dinding (Q)

= = = = =

0,14 7 0,8 7,7 3567,15

m K W/(mK) W/(m2K) W m2 m K W/(mK) W/(m2K) W

LANGIT DAN LANTAI (cor-coran) Luas Permukaan (A) Tebal T h Kalor melewati langit &lantai (Q) PINTU KAYU Luas Permukaan (A) Tebal T h Kalor melewati Pintu (Q) = = = = = = 6,84 0,04 7 0,15 7,7 120,68 m2 m K W/(mK) W/(m2K) W = = = = = = 313,372 0,6 7 2,1 7,7 5.278,35

Konduksi Dan Konveksi Melalui Kalor Kaca Jendela Luas Permukaan (A) Tebal T h Kalor melewati Jendela (Q) = = = = = = 25,79 0,005 7 0,96 7,7 1336,96 m2 m K W/(mK) W/(m2K) W

3 of 8

15/02/2014 11:13

Menghitung Kebutuhan Daya (PK) AC Ruangan Perkantoran (2) | taufiqu...

http://taufiqurrokhman.com/2012/07/11/menghitung-kebutuhan-daya-pk-...

Radiasi Kalor Melalui Kaca Jendela

(h p://tauqurrokhman.les.wordpress.com/2012/07/rumusperpindahan-kalor-2.png)

Luas Permukaan (A) Luas Permukaan (A) Sc SHGF CLF Kalor melewati Jendela (Q) Kalor melewati Jendela(Q)

= = = = = = =

25,79 277,56 0,59 162 0,39 10.346,31 3.032,33 =

m2 feet2

162 Btu/hr ft2

Btu/hr W

Total kalor yg melalui kaca jendela MANUSIA Jumlah Penghuni jumlah Kalor per orang 1 Kalor Manusia (Q) = Jml orang x Jml kalor/orang

4369,29

= = =

150 72 10.800 W W

Total Beban Kalor/Pendinginan (Sensibel) (Wa ) Dinding Langit Dan Lantai Pintu Kayu Kaca Jendela Manusia Total Beban Pendinginan Total PERHITUNGAN KALOR LATEN Adalah suatu kalor yang berhubungan dengan perubahan fasa dari air. Penambahan kalor laten (latent heat gain) terjadi apabila ada penambahan uap air pada ruangan yang dikondisikan, misalnya karena penghuni ruangan atau peralatan yang menghasilkan uap. (ASHRAE Handbook : Fundamentals, 1997, ASHRAE,Inc.) = = = = = = = 3.567,16 5.278,36 120,68 4369,29 10.800 24.135,49 82.350,29 W Btu/hr

4 of 8

15/02/2014 11:13

Menghitung Kebutuhan Daya (PK) AC Ruangan Perkantoran (2) | taufiqu...

http://taufiqurrokhman.com/2012/07/11/menghitung-kebutuhan-daya-pk-...

MANUSIA Jumlah Penghuni Jumlah Kalor Per Orang Kalor Manusia (Q) LAMPU NEON Jumlah lampu Daya Lampu = = 48 36 buah W Faktor Kelonggaran (BF) Faktor beban pendingin (CLF) Stroge Factor (SF) Q lampu = = = 0,85 0,78 1.432,08 W = 1,25 = = = 150 45 6,750 orang W W

Total Beban Kalor/Pendinginan (Laten) (W) Manusia Lampu Neon Total Total = = = = 6.750 1.432,08 8.182,08 27.917,26 W W W Btu/hr = 110.267,55 Btu/hr

TOTAL KALOR (KALOR SENSIBLE + KALOR LATEN)

Dipasaran Kompresor 1 PK Biasanya diperhitungkan 9000 Btu/hr Kompresor yang dibutuhkan = 110.267,55 / 9000 = 12 PK

5 of 8

15/02/2014 11:13

Menghitung Kebutuhan Daya (PK) AC Ruangan Perkantoran (2) | taufiqu...

http://taufiqurrokhman.com/2012/07/11/menghitung-kebutuhan-daya-pk-...

You May Like

By Tauqur Rokhman Posted in Home, Refrigerasi dan Pengkondisian Udara

11 comments on Menghitung Kebutuhan Daya (PK) AC Ruangan Perkantoran (2)


nunu 16/07/2012 @ 10:08 Aslm, Pakpak, saya ingin menanyakan rumus baku perhitungan kalor sensible dari dinding bangunan, disana bisa mendapatkan nilai Q=3567,15 W didapat dari mana ya?sy coba menghitung ko nilai yg didapat sy tidak sama.terimakasih ya pak.waslm. REPLY Tauqur Rokhman 16/07/2012 @ 11:51 Waalaykumussalam wr wb..ohya mas..sebenarnya ada rumusnya,tp begitu di publish dari word ke blog, le bentuk gambar (jpeg) jadi hilangsudah saya tambahkan.. REPLY eko 30/09/2012 @ 18:39 makasih pak,,, buat referensi saya yg baru belajar teknik mesin. REPLY Tauqur Rokhman 01/10/2012 @ 16:09 semoga bermanfaat REPLY Kharisma 16/10/2012 @ 14:37 Assalamualaikum,, Pak mau tanya..? Total = 82.350,29 Btu/hr dan Total = 27.917,26 Btu/hr Itu dari mana ya pak..?

6 of 8

15/02/2014 11:13

Menghitung Kebutuhan Daya (PK) AC Ruangan Perkantoran (2) | taufiqu...

http://taufiqurrokhman.com/2012/07/11/menghitung-kebutuhan-daya-pk-...

Terus misalkan bebannya heater apa juga langsung dimasukkan daya heaternya saja? REPLY Tauqur Rokhman 16/10/2012 @ 18:34 Waalaykumussalam wr wb..Itu hasil konversi dari wa ke btu/hour, dimana, 1 wa = 3.41214163 btu / hr iya ditambahkan aja beban heaternya REPLY fakih hadi 04/11/2012 @ 18:07 assalamualaikum wr. wb. post sebelum ini dimana pak? dan post selanjutnya ini kapan?? REPLY Tauqur Rokhman 05/11/2012 @ 13:55 Waalaykumussalam wr.wb,postingan sebelumnya silahkan bisa dilihat di kategori Refrigerasi dan pengkondisian udara , mas,,.untuk kelanjutannya belum ada.. REPLY Mat 05/11/2013 @ 16:08 assalamualaikum wr. wb. perhitungan untuk kalor sensible yang dinding, perhitungannya seperti apa ya pak, untuk mendapatkan kalor =3567.15, apakah ada konversi satuannya?, karena dari rumus perpindahan kalornya tidak didapatkan angka itu. mohon bantuannya.. terima kasih sebelumnya REPLY Ashar 15/11/2013 @ 22:44 Assalamu alaykum pak. Bagaimana caranya menghitung energi yang terpakai oleh AC mobil. Misalnya jika AC mobil itu terpakai selama suatu rentang waktu .. variabel apa saja yang dihitung dan bagaimana rumusnya Mohon penjelasannya. Terima kasih. salam Ashar (zhizouanaktonra@gmail.com) REPLY Tauqur Rokhman 19/11/2013 @ 18:42 Langkah langkah kerja sebagai berikut : data diolah dan dihitung untuk mengetahui harga laju aliran massa dan unjuk kerja dari mesin pendingin tersebut. Variabel yang dicari harga laju aliran massa, m= .kg /s, kalor per satuan waktu yang dikeluarkan oleh kondensor, Qc = . kj /s, kalor per satuan waktu yang masuk ke evaporator, Qe = .kj /s, dan koesian prestasi mesin pendingin, COP = . Untuk sementara referensi yang saya dapat masih minim mas, saya baru bisa mengirim variabel2 yang dicariadapun perhitungannya mengacu ke ilmu termodinamika dan perpindahan panas REPLY

7 of 8

15/02/2014 11:13

Menghitung Kebutuhan Daya (PK) AC Ruangan Perkantoran (2) | taufiqu...

http://taufiqurrokhman.com/2012/07/11/menghitung-kebutuhan-daya-pk-...

Blog at WordPress.com. | The iTheme2 Theme. Follow

Follow taufiqurrokhman.com
Powered by WordPress.com

8 of 8

15/02/2014 11:13

Anda mungkin juga menyukai