Anda di halaman 1dari 2

PIDATO BAHASA INDONESIA

Assalamualaikum Wr.Wb
Yang terhormat Ibu Guru dan teman-temanku sekalian yang saya cintai
Marilah kita panjatkan puji syukur atas kehadirat Allah SWT karena limpahan rahmat
serta hidayahnya kita dapat berkumpul pada hari ini.Iinkanlah saya membacakan pidato
singkat ini yang bertema !endidikan "erkarakter
Mestinya pendidikan berkarakter..
Guru mengajar apa adanya yang sering saya lihat di sekolah-sekolah. Mengajar dengan
cara biasa# kon$ensional. %enomena yang menonjol dari pendidikan di Indonesia# sejak
proklamasi kemerdekaan hingga kini. Akibatnya pendidikan telah kehilangan
obyekti&itasnya# tidak mende'asakan peserta didik# tidak menumbuhkan pola ber&ikir#
tidak menghasilkan manusia terdidik# pendidikan dirasa membelenggu# belum mampu
membangun indi$idu belajar# hal yang demikian itu kemudian juga membuat
kemunduran bangsa# baik dari segi pembangunan ekonomi maupun pengembangan
kualitas sumber daya manusianya.
!ada proses pendidikan ada dua kepentingan yang sama kuat( kepentingan politik
kekuasaan dan kepentingan golongan. )ika demikian# sebenarnya dunia pendidikan di
masa datang bukan lahan lahan paling baik untuk membangun karakter bangsa. "ahkan
pendidikan bisa menjadi lahan paling subur menumbuhkan manusia bermental politis#
Membangun karakter menurut **+ ,-./. "agaimana kebiasaan sis'a belajar yang
akan me'arnai karakter mereka. 0arakter tidak dapat diajarkan# akan tetapi diperoleh
dari pengalaman mereka.
0ebiasaan mereka sehari-hari yang dapat menghasilkan pengalaman pada diri peserta
didik inilah yang akan dapat membangun karakter bangsa# maka situasi dan kondisi yang
memberikan pengalaman belajar terhadap mereka yang perlu dikontrol. !embangunan
moral dan karakter lebih e&ekti& melalui dialogik# dengan mendiskusikan kasus nyata
yang diangkat melalui proses pelatihan itu. !roses dalam pendidikan terbuka kondusi&
untuk pembangunan karakter bangsa.
pembentukan karakter bangsa melalui pendidikan pro&etik# yaitu pendidikan yang ,1
kontekstual atau trans&ormati&# 21 $ertikal dan horiontal# dan 31 menempatkan institusi
pendidikan ditengah-tengah pergaulan masyarakat luas baik lokal maupun global# serta .1
memiliki muatan pendidikan yang seimbang antara kepentingan dan pengalaman. +engan
demikian pendidikan tidak diartikan mengubah# tetapi lebih mengkondisikan agar
pemberdayaan potensi dasar manusia dan masyarakat itu menjadi lebih mengalami
peningkatan kualitas dan adapti& terhadap perkembangan lingkungan.
0arakter yang mampu menumbuhkan etika berkehidupan bersama# termasuk berbangsa
dan bernegara( pemahaman hak asasi manusia secara benar# menghargai perbedaan
pendapat# tidak memaksakan kehendak# pengembangan sensiti$itas sosial dan lingkungan
dan sebagainya# merupakan beberapa hal dari unsur pendidikan melalui belajar untuk
hidup bersama. !endidikan dari unsur keempat ini sudah semestinya di mulai sejak taman
kanak-kanak hingga perguruan tinggi. !enyesuaian dalam materi dan cara
penyampaiannya tentu saja diperlukan.
Yang terlihat sejak sekolah dasar hingga perguruan tinggi memang belum adanya
pembentukan karakter. Itulah sebabnya diperlukan pelurusan benang merah mulai
pendidikan dasar sampai perguruan tinggi perlu segera dimulai
+emikian pidato singkat dari saya# apabila ada kesalahan kata baik yang disengaja
maupun tidak saya pribadi minta maa& yang sebesar-besarnya. Semoga pidato tersebut
dapat berman&aat untuk kita semua. Akhir kata Wassalamualaikum Wr.Wb
4ama 5 Ghu&ron Solikhul Amri
0elas 5 6 T07 ,
4o 5 ,8

Anda mungkin juga menyukai