Anda di halaman 1dari 3

PLAT BETON BERTULANG

Plat lantai : Gambar Yang Menunjukkan Keterangan Penulangan Dan Keterangan


Penulangan dan keterangan ukuran jarak-jarak bentangan Pekerjaan plat sebagai
lantai untuk bagian banguan tingkat 2
Ketentuan Tebal plat
Plat Tebal 12-15 cm: digunakan lantai 2,yaitu Plat yang layak Untuk diinjak
manusia Dengan berbagai macam Beban yang bekerja Di atasnya

Plat Tebal 10 cm :Digunakan Untuk Atap Bangunan Yaitu Plat Penampang yang
tidak Layak Dan Tidak Aman Untuk Diinjak Manusia dengan berbagai
macamBeban Yang Bekerja Diatasnya Kecuali Beban Air yang ditahannya contoh
Dak beton

Plat Tebal 7 cm Digunakan Untuk Konsul/kanopi Beton ,Yaitu palat yang hanya
dapat Sedikit Beban Vertical dari curah hujan Diatasnya contoh Plat Konsul

B.Deskripsi Plat Lantai

Penulangan Plat Lantai Berkaitan Dengan Balok Lantai

Jarak bentangan Penulangan Plat di bengkokkan Sebagai Rangkaian


Konstruksi Penahan beban lantai yang lebih dari 2 m

Panjang Bentangan plat lantai dari balok maksimum 4,5 m

B.Plat Dak Beton & Plat Level


A. Untuk Memperlihatkan Penempatan Plat Yang Di lengkapi Dengan Notasi
besar Diameter Dan Jarak Besi.
Dak Beton: Plat Berfungsi Sebagai Atap Penutup Bangunan Membantu Supaya
Kontsruksi Atap Tidak Terlalu Rumit
Plat Level : Plat Yang Berfungsi Sebagai Pijakan Yang Sulit/Pemborosan
Pemakaian Kolom Karna Jarak Bentang Plat Singkat
B.Deskripsi Gambar detail Kamar Mandi Dan Wc

Kamar Mandi berukuran 3.00 X2.00

Interior Kamar Mandi :Closed ,Shower Head,Lafatory,Towelring ,Kran ,Dan


Cermin

Lantai memakai Keramik 30 x 30 + Floor Drain Dan Keramik Lapisan


Dinding 30 x 60 memakai Listello

D.Detail SeptiTank

B.Deskripsi Gambar Detail Septictank

Pembuatan Septictank Dibuat Menurun Agar Cairan Tetap Mengalir

Septitank Memiliki Tiga Ruangan Untuk Proses Penghancuran Kotoran.

Ruang Pertama Merupakan Ruangan Pengahncuran Kotoran Yang datang


Closed

Ruangan kedua Yaitu Ruangan Penguraian ,Ditengah Ruangan Diberi


Batasan Yang memisahkan kotoran Yang Sudah Terurai

Ruangan Ketiga Adalah Ruangan pengendapan ,Ruangan ini Terhubung


Dengan Resapan Yang Akan Menyaring Air Yang Telah Bercampur Dengan
Bakteri

Spetictank Pada Tiap Ruang Dibust Prestres Untuk Mengontrol SeptiTank


Dan Di buatkan Pipa Udara Yang Cukup Tinggi Agar Bakteri Dapat Terurai
Dengan Cepat.

E.Detail Resapan
A.Definisi Gambar Detail resapan
Gambar Ini Akan Menerangkan Tentang Lapisan Yang Dapat Menyaring Air Yang
bercampur Bakteri Dari Septictank

B.Deskripsinya

Pipa PVC 4 Dengan Panjang 3m DiLobangi Dengan Jarak 10 Cm Untuk


Penebaran Air

Lobang Tempat Penimbunan Pipa Resapn Dengan Panjang 3,5 m Dan


tinggi 1,5 m

Lapisan Resapan mulai Dari Paling Bawah 30 cm Batu Kali ,40 cm Ijuk 20
cm pasif ,20 cm Ijuk,Dan 40 Cm Tanah Penutup Pipa Di Bentangkan Miring
Ke Bawah

DETAIL TANGGA
-Gambar Yang Akan Menerangkan Tentang Konstruksi Tangga dan Dilengkapi
Ukuran Dimensi

Anda mungkin juga menyukai