Anda di halaman 1dari 9

GAMBARAN UMUM MAN KOTO BARU

A. Lokasi MAN Koto Baru


Sejarah Berdirinya MAN Koto Baru
MAN Koto Baru Dharmasraya berdiri pada 4 juli 1994 yang di dirikan oleh Buya Burhanudin beliau
adalah salah satu toko masyarakat yang paling di seganini oleh berbagai pihak. Awalnya gedung
MAN Koto Baru ini terletak di dusun koto dan memakai gedung TK,beliau membina MAN selama
sembilan tahun,pada tahun 1994 sampai pada tahun 1995 gedung MAN Koto Baru pindah ke
gedung di temaptkan pada gedung TK di pasar Koto Baru, pada tahun 1997 gedung MAN Koto
Baru pindah ke lokasi yang pada saat ini. Dalam mendirikan MAN Koto Baru ini banyak rintangan
yang beliau hadapi tapi tidak merubah tekat untuk menjadikan sekolah yang maju sehinga tujuan
dan cita-cita beliau terwujudlah sudah sehinga dapat mencerdaskan anak-anak di Kabupaten
Dharmasraya. Dan MAN Koto Baru saat ini telah banyak mengeluarkan generasi yang siap
bersaing dengan perkembangan zaman modern saat ini,
B. Visi dan Misi MAN Koto Baru Dharmasraya
Untuk menghadapi perkembangan dan tantangan di masa depan, yang di tandai dengan
perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, globalisasi informasi, maka Madrasah Aliyah
Negeri Koto Baru Dharmasraya ingin mewujudkan citra madrasah

berkualialitas harapan

masyarakat yang dirumuskan dalam Visi dan Misi Madrasah sebagai berikut :
Visi MAN Koto Baru Dharmasraya
Terwujudnya siswa dan siswi yang berakhlak mulia, beriman dan bertakwa serta menguasai Ilmu
Pengetahuan dan Teknologi.
Misi MAN Koto Baru Dharmasraya
1. Meningkatkan Mutu pendidikan melalui penerapan pengembangan sistem pembelajaran
terpadu.
2. Memperkuat kerja sama dengan instansi terkait untuk memberdayakan potensi yang tersedia.
3. Meningkatkan kinerja organisasi siswa sehingga dapat diperdayakan sebagai mana mestinya.
4. Meningkatkan kemampuan sumber daya manusia Madrasah agar dapat memberikan
pelayanan prima kepada masyarakat.

C. KURIKULUM
Kurikulum merupakan komponen yang sangat menentukan dalam suatu sistem pendidikan. Karena
itu, kurikulum merupakan alat untuk mencpai suatu tujuan pendidikan dan sekaligus merupakan
pedoman dalam pelaksanaan pembelajaran pada suatu jenis dan tingkat pendidikan.
Kurikulum juga merupakan landasan yang digunakan pendidik untuk membimbing peserta
didiknya ke arah tujuan pendidikan yang dinginkan melalui akumulasi sejumlah pengetahuan,
keterampilan dan sikap mental.
Di MAN Koto Baru Dharmasraya masih menerapkan kurikulum KTSP. Adapun materi
atau mata pelajaran yang dipelajari di MAN Koto Baru Dharmasraya adalah:
1. Bidang Pendidikan Agama
Al-Quran Hadits
Aqidah Akhlak
Fiqih
Bahasa Arab
Sejarah Kebudayaan Islam
2. Bidang Pelajaran Umum
PKN
Bahasa Indonesia
3. IPS ( Ilmu Pengetahuan Sosial)
a. Sejarah
b. Geografi
c. Ekonomi
4. IPA (Ilmu Pengetahuan Alam)
a. Biologi
b. Fisika
5. Matematika

6. Seni Budaya
7. Pendidikan Jasmani dan Kesehatan
8. TIK (Teknologi Informatika Komunikasi)
9. Bahasa Inggris
10. Bidang Studi Muatan Lokal
BAM
11. Bidang Studi Pengembangan Diri
Muhadharah
TPSA
Qasidah, Nasyid
Tari
Seni Karya
Seni Suara
Menjahit
Bahasa Arab
Bahasa Inggris
BK (Bimbingan dan Konseling)
Boga/Masak.

Untuk kelancaran pelaksanaan kegiatan belajar mengajar, maka MAN Koto Baru
Dharmasraya telah mengeluarkan jadwal pelajaran, yang dimualai dari pukul 06.50 WIB sampai
13.30 WIB. Kecuali hari Jumat sampai pukul 11.40 WIB.
Agar proses pembelajaran ini berjalan dengan lancar, maka diperlukan sarana yang
kondusif dengan menjaga hubungan baik antara masing-masing kompenen pendidikan. Adapun
komponen yang dapat mempengaruhi proses pembelajaran tersebut adalah:
1. Guru
3

2. Peserta didik
3. Kurikulum
4. Metode
5. Lingkungan
D. Evaluasi
Sebagaimana kita ketahui bahwa untuk mengukur sejauh mana pencapaian tujuan yang
diinginkan dari suatu pembelajaran, maka diperlukan evaluasi yang terdiri dari pengukuran dan
penilaian. Pengukuran merupakan perbandingan sesuatu dengan suatu ukuran. Pengukuran
bersifat kualitatif. Sedangkan penilaian adalah mengambil suatu keputusan terhadap sesuatu
dengan ukuran baik dan buruk. Penilaian ini bersifat kualitatif.
Sistem evaluasi yang ada di MAN Koto Baru adalah:
1. Ujian Harian
2. Ujian Mid Semester
3. Ujian Semester
4. Ujian Akhir Sekolah (UAS)
5. Ujian Akhir Nasional.
E. Kegiatan Intra dan Ekstra Kurikuler
Untuk menyalurkan bakat siswa MAN Koto Baru juga mempunyai kegiatan intra dan
ekstra kurikuler di antaranya:
1. Kepramukaan
2. Usaha Kesehatan Sekolah
3. Drumband
4. Paskibra
5. Muhadarah
F. Administrasi dan Personalia MAN Koto Baru Dharmasraya
1. Administrasi MAN Koto Baru Dharmasraya
Keberhasilan pendidikan sangat ditentukan oleh pelaksanaan Administrasi Pendidikan
yang baik. Untuk mengerti administrasi pendidikan, seseorang harus mengerti perkembangan
ilmu administrasi secara umum. Begitu juga dengan MAN Koto Baru Dharmasraya, untuk
4

mencapai keberhasilan di Madrasah ini ada lembaga Administrasi yang mengatur berbagai
surat keluar masuk dan hal lainnya.
2. Personalia MAN Koto Baru Dharmasraya
Adapun jumlah pegawai di MAN Koto Baru Dharmasraya sebagai berikut:
1. Kepala Sekolah

: 1 orang

2. Waka Prasarana

: 1 orang

3. Waka Kurikulum

: 1 orang

4. Waka Kesiswaan

: 1 orang

5. Kepala Urusan TU

: 1 orang

6. Pegawai TU

: 7 orang

7. Pustaka

: 3 orang

. Adapun nama-nama Guru dan Pegawai yang ada di MAN Koto Baru dapat dilihat dari
tabel berikut:
Guru dan Pegawai Tetap di MAN Koto Baru Dharmasraya
Tahun Pelajaran 2011-2012
No.

Nama

NIP

Jabatan/Bidang Studi

Drs.Kardinal,M.MPd

196403151993031002

Kepala Sekolah/ Fiqih

Drs Asril

150 265 245

Waka Kurikulum/ Bhs Ingris

Dra. Maidarlisma

1968051994032002

Waka Humas/ Bhs Indonesia

Desma Arora SPd

196811241995122003

Guru Walas/ Biologi

Dra. Defrinawati

196512111996032001

Waka Prasarana / Bhs


Indonesia

Darwin S, Ag

197305032005011007

Bhs Arab/Fqh

Nasril Yunus S.Ag

197406202003121001

Waka Kesiswaan/ Hadist

Nurbadri S,Ag

1973050420050110006

Guru /Q.H/Ilmu Kalam

Deni Suswati S.Pd

197406192005012006

Guru/ Kimia

10

Desriza S.Pd

197412292005012004

Guru Walas/ Bhs Ingris

11

Sarima, S.Pd

12

Yeni Fitria S. Pdi

19780828200642014

13

Asno Minanda S.Ag

150385600

14

Devi Supenti S.Pd

197312241999032003

15

Darus,S.Ag

197004212003121001

197103102006042005

Guru Walas

Kaur TU

16

Lisa Familia Sari S.Pd

198704232011012005

17

Rini Desnita

198310282005012002

Bendahara APBN

Guru Tidak Tetap MAN Koto Baru Dharmasraya


Tahun Pelajaran 2011-2012
No.

Nama

Jabatan/Bidang Studi

Desma Novalena S.Pd

Sejarah/ Ekonomi, PD

Emi Syafna S.Pd

PD (Qashidah)

Tarmizi

TIK

Linda Nofrianti S.Pdi

Muhadarah

Wisna Darai S.Pdi

PPKN

Ririn Angraini

TU

Merri, S.Pd.

Bahasa Arab, PD

Rince Trisnawati S.Pd

Quran Hadits, PD

Erisman Syam S.Pd

Matematika, Matematika Plus

10 Etik Rohayati S.Pd

Seni Budaya, Seni Rupa

11 Ritmi Handayani S.Pd

PD (Menjahit)

12 Indra S, S.i

Kesenian, PD (Tari)

13 Dodi Anzory S.Pd

Bahasa Inggris

14 Widia Lestari

PD (Boga)

15 Marina Pratiwi S.Pd

BP dan BK

16 Susanti S.Pd

Komputer

17 Rian Tranika S.Pdi

Komputer (PD)

18 Erna Wilis, S.Pd.I

PD (Boga)

19 Selvi Yenita S,Pd

Bahasa Inggris

20 Erik Sisnanda

Matematika

21 Gilang

Staf

3. Pergantian Kepemimpinan di MAN Koto Baru Dharmasraya


Untuk kelancaran pembangunan serta kelancaran proses pembelajaran di sekolah MAN
Koto Baru telah terjadi beberapa kali pergantian kepemimpinan.

Dari semenjak MAN Koto Baru berdiri sampai sekarang telah terjadi beberapa kali
pergantian kepemimpinan/kepala sekolah.
1. Buya Burhanudin
2. Muhammad Nasir
3. Samsurijal B.A
4. Drs.Salman
5. Drs. Syarifudin, M.MPd
6. Nelson S.Ag , M.Ag
7. Drs.Kardinal,M.MPd

Jumlah Peserta didik 2012/2013


No.

Kelas

Laki-laki

Perempuan

Jumlah

X .1

13

20

X. 2

14

20

X.3

13

21

4
5
6
7
8
9

XI IPA
XI IPS
XI, IAI
XII IPA
XII. IPS
XII . IAI

7
16
3
5
16
7

15
13
19
29
13
14

22
29
22
34
29
21

Daftar Wali Kelas MAN Koto Baru Dharmasraya


Tahun Ajaran 2011-2012

No. Kelas

Laki-laki

Perempuan

Jumlah

Wali Kelas

X .1

13

20

Emi Syafna S.Pd

X.2

14

20

Desma Arora S.Pd

X.3

13

20

Devi Sufenti S.Pd

XI IPA

15

22

Lisa Familia Sari S,Pd

5 XI. IPS

11

20

31

Desriza, S,Pd

4
6

XI, IA

19

22

Nasril Yunus S,Ag

XII, IPA

29

34

Sarimah S.Pd

XII IPS

16

13

29

Desma Nova Lena S.Pd

XII, IA

14

21

Yenni Fitria S,Pdi

Sarana dan Prasarana MAN Koto Baru Dharmasraya

No.

Nama Sarana Dan Prasarana

Jumlah

Kondisi

Ruang Kepala sekolah

Baik

Ruang Tata Usaha

Baik

Ruang Guru

Baik

Ruang Kelas

12

Baik

Labor IPA

Baik

Labor Komputer

Baik

Perpustakaan

Baik

Mushalla

Baik

Ruang UKS

Baik

10

Ruang BK

Baik

11

Ruang Kesenian

Baik

Prestasi Madrasah Aliyah Negeri Koto Baru Dharmasraya

1. Kurikuler
8

1. Juara 3 lomba bidang studi Ekonomi MA sesumatera Barat 2009

2. Juara 1 Lomba Fisika MA 2012 Kab. Dharmasraya


3. Juara 1 Lomba Kimia MA 2012 Kab. Dharmasraya
4. Juara 1 Lomba Biologi MA 2012 Kab. Dharmasraya
5. Juara 1 Lomba MTK MA 2012 Kab. Dharmasraya
6. Juara 1 Lomba Geografi MA 2012 Kab. Dharmasraya
Tahun 2011 Siswa MAN yang lolos PMDK ke PTN
1. UNP 2 orang
2. IAIN IB Padang 10 orang
3. UNAND 1 orang
4. STAIN Batusangkar 5 orang
5. AKPER Harapan Bunda Medan 34 orang
6. Universitas Al-Azhar Mesir 1 orang hafiz 20 juz
7. Dll
2. Ekstrakurikuler
1. Juara I LSS Kabupaten Dharmasraya 2011
2. Juara III UKS MA se-Sumbar 2011
3. Juara II LSS Kabupaten Dharmasraya 2010
4. Relawan Tsunami Aceh 2009
5. Sunatan Massal MAN Koto Baru 2005 s/d 2012 bersama Pramuka
6. UKS siaga MTQ ke 34 Sumbar di Dharmasraya 2011
7. Penggalangan Dana Korban Gempa Sumbar 2010 ke Pariaman
8. Juara I Pionering Pramuka Unand 2011 di Bumi PerkemahanPadang Besi
9. Juara 1 Lomba PBB di STIKES (Sumbar-Riau-Jambi)
10. Dll

Anda mungkin juga menyukai