Anda di halaman 1dari 2

FREE

FACADE
Free facade atau tampak bebas adalah salah satu dari 5 poin
arsitektur dari Le Corbusier yang diterapkan pada bangunan
dengan menggunakan prinsip dinding non-pendukung, artinya
tidak terlalu mengutamakan dinding massive sebagai penutup
kulit fasadnya. Bangunan free facade biasanya didesain hanya
dengan kolom-kolom, sekat atau dinding partisi atau dengan
dinding kaca, karena prinsip free facade sendiri supaya
pengamat dapat melihat dari luar bangunan dan dari dalam
bangunan secara jelas. Bangunan free facade terbukti masih
dipakai hingga saat ini biasanya untuk gedung-gedung
perkantoran, apartemen, hingga rumah tinggal pribadi. Namun
tidak banyak juga yang minat dengan bangunan free facade
seperti ini karena dinilai kurangnya ruang privasi bagi
penggunanya.

CONTOH
PENERAPAN

Le Corbusier, Assembly Building,


Chandagarh, India, 1961

Le Corbusier, The Shodan House Rear Facade,


Ahmedabad, India, 1956

Mies Van Der Rohe, Lakeshore


Drive Apartments, 1956

Eric Parry Architect, The Holburn


Museum, Bath, Englan

Anda mungkin juga menyukai