Anda di halaman 1dari 5

KISI KISI SOAL ULANGAN KENAIKAN KELAS

SDN CIPAMOKOLAN 3
TAHUN PELAJARAN 2012-2013
MATA PELAJARAN
KELAS/SEMESTER
No
1.

Kompetensi Dasar
3.1 Mengenal lembagalembaga negara dalam
susunan pemerintahan
tingkat pusat, seperti
MPR, DPR, Presiden,
MA, MK, dan BPK,
dll.

Indikator

3.2 Menyebutkan
organisasi
pemerintahan tingkat
pusat, seperti presiden,
wakil presiden, dan
para menteri

Menjelaskan lembaga eksekutif dan


legislatif

Menjelaskan Badan Pemeriksa


Keuangan

Menjelaskan pengertian pemerintah


dan sistem pemerintahan

Menjelaskan system pemerintahan


desa, kecamatan, DT I dan DT II

Nomor
Soal
5 PG

Menjelaskan kepemimpinan kepala


daerah

Soal

Menteri-menteri Negara bertanggung jawab kepada


a. DPR
c. MPR
b. Presiden
d. Wakil Presiden

6 PG

Lembaga Negara yang bertugas memeriksa


pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja
Negara adalah .
a. MPR
c. BPK
b. DPR
d. Presiden

5 isian

Pemerintah pusat berkedudukan di .

6 isian

Menteri-menteri diangkat dan diberhentikan oleh

7 isian

Presiden dan Wakil Presiden menurut UUD 1945


dipilih langsung oleh .

1 isian

Kunci Jawaban

Lembaga Negara yang berwenang memberhentikan


Presiden dan Wakil Presiden adalah .
a. MPR
c. MK
b. DPR
d. MA

7 PG

2 isian

: PKn
: 4 (EMPAT)/ 2 (DUA)

Pemerintah tingkat desa dipimpin oleh .


Kepala Desa dipilih oleh .
Kepala daerah tingkat kabupaten disebut .

3 isian

Pemerintah tingkat provinsi dipimpin oleh .

1 essey

Siapakah yang membuat dan mengesahkan APBD


1

Tk.1?
4 essey

Menjelaskan susunan pemerintahan


di Indonesia dari tingkat yang paling
bawah

1 PG

2 PG

Menjelaskan kepemimpinan kepala


daerah tingkat II

3 PG
18 PG

Menjelaskan pembagian wilayah


tingkat I

4 PG

Dimana gubernur berkantor?


Susunan pemerintahan desa yang dipimpin oleh
kepala desa bertanggung jawab kepada .
a. RW
c. Gubernur
b. Kecamatan
d. Presiden
Sistem pemerintahan desa terdiri dari .
a. Kepala Desa dan Perangkat Desa
b. Sekretaris Desa dan Perangkat Desa
c. Kepala Desa dan Badan Permusyawaratan
Desa
d. Badan permusyawaratan Desa dan Sekretaris
Desa
Daerah tingkat II / Kota dikepalai oleh .
a. Lurah
c. Walikota
b. Camat
d. Gubernur
Kepala pemerintahan kecamatan dipimpin oleh.
a. camat
c. walikota
b. kepala desa
d. gubernur
Provinsi dibagi atas beberapa daerah. Daerahdaerah itu disebut .
a. Daerah Desa
c. Daerah Kecamatan
b. Daerah Kelurahan d. Daerah Kabupaten/Kota

5 essey

Sebutkan tiga partai peserta pemilu yang terbanyak


memperoleh suara pada pemilu yang lalu?

Cara mengatasi pemerataan


penduduk

13 PG

Perpindahan penduduk dari desa ke kota disebut


a. transmigrasi
c. imigrasi
b. emigrasi
d. urbanisasi

Kewajiban sebagai warga Negara RI

3 isian

Apa saja yang perlu dibawa bila akan mengendarai

Menjelaskan tentang Pemilu

kendaraan bermotor?

Menjelaskan mata pencaharian


penduduk Indonesia

11 PG

Penduduk Indonesia adalah.


a. Semua orang yang tinggal dan menetap di
wilayah NKRI
b. Semua orang asing yang tinggal di Indonesia
c. Warga negara asli dan warga negara asing
d. Pribumi yang tinggal di luar negeri

13 PG

Setiap warga Negara asing yang akan masuk ke


Indonesia harus memiliki.
a. KTP
c. SIM
b. Visa
d. Akta lahir

20 PG

Orang dewasa yang tidak mempunyai KTP akan


terkena.
a. sanksi
c. hadiah
b. pujian
d. hormat

14 PG

Sebagian besar masyarakat pedesaan bermata


pencaharian sebagai
a. petani
c. berkebun
b. peternak
d. pedagang

15 PG

Koperasi Unit Desa pada umumnya didirikan di.


a. perkotaan
c. patai
b. pusat kota
d. pedesaan

16 PG

Jenis usaha yang termasuk usaha pertanian


adalah.
a. Beternak ayam
c. berjualan pupuk
b. Pembuat cangkul
d. penggilingan padi

17 PG

Penduduk desa yang datang ke kota karena tertarik


oleh.
a. Kepadatan penduduknya
b. Tersedia lapangan kerja
c. gedung-gedung yang tinggi
3

d.

2.

4.1 Memberikan contoh


sederhana pengaruh
globalisasi di
lingkungannya.

Mengetahui berbagai kedinasan

Menceritakan pengaruh dari


globalisasi.

kehidupan yang glamor

2 essey

Apa perbedaan dinas pendidikan dengan dinas


kesehatan?

11 PG

Pengaruh globalisasi menyebabkan majunya alat


transportasi seperti .
a. Dokar
c. beca
b. Sepeda
d. pesawat terbang
Dalam menerima pengaruh globalisasi kita harus
bersikap .
Contoh globalisasi bidang telekomunikasi adalah

Menjelaskan globalisasi kebudayaan

Menyebutkan pengaruh globalisasi


pada makanan, permainan, dan
kebudayaan.

Berubahnya gaya hidup masyarakat menjadi


individulistis merupakan salah satu dampak
globalisasi yang .
Untuk memperkenalkan budaya Indonesia ke
negara lain perlu dilakukan .
a. Misi kebudayaan nasional ke luar negeri
b. Menyediakan pemandu wisata
c. Pengumuman kepada Negara lain
d. Menata tempat-tempat bersejarah
Berikut ini perilaku mencintai budaya daerah
adalah .
a. Mencetak jenis budaya daerah
b. Menyeleksi gambar budaya daerah
c. Mencintai kesenian daerah
d. Membeli koleksi seni budaya daerah
Wisatawan dari dalam negeri disebut.
a. wisman
c. turis
b. wisnu
d. pelancong

Mengetahui,
Kepala Sekolah Dasar Negeri Cipamokolan 3

..
NIP. .

Bandung,, . 2013
Guru Kelas

NIP.

Anda mungkin juga menyukai