Anda di halaman 1dari 42

YAYASAN PENDIDIKAN WIJAYA

KUSUMA

UNIVERSITAS DARWAN ALI


FAKULTAS TEKNIK

Ijin Penyelenggaran: SK Dirjen Dikti


No.5586/D/T/K-XI/2011
Sekretariat : Jl.Jenderal Akhmad Yani 1 Kuala Pembuang
Kalimantan Tengah

1.PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


(TSPK 0101 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Pendidikan Agama Islam berisi tentang materi
Manusi dan agama, agama islam, sumber ajaran islam, kerangka
dasar ajaran islam, aqidah, syariah, ibadah, muamalah, taqwa,
akhlak, ilmu pengetahuan dalam islam dan disiplin ilmu dalam islam.
Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test,
post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Pendidikan Agama Islam diselenggarakan dalam 14
kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Pendidikan Agama
Islam dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan
mahasiswa terhadap penguasaan materi Pendidikan Agama Islam
yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Pendidikan Agama Islam (bahan ajar) Fakultas Teknik Universitas
Darwan Ali. 2008

2.PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN


(TSPK 0101 SKS 3 )

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Pendidikan Agama Kristen berisi tentang materi
agama Kristen Protestan, peranan gereja, iman Kristen dalam ilmu
pengetahuan dan teknologi, manusia dan pembangunan, masalah
etika dalm kehidupan sosial. Metode Perkuliahan diberikan dalam
bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan
tugas mandiri.
Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen diselenggarakan dalam
14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Pendidikan Agama
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Kristen dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan


mahasiswa terhadap penguasaan materi Pendidikan Agama Kristen
yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Pendidikan Agama Kristen (bahan ajar) Fakultas Teknik Universitas
Darwan Ali. 2008

3.ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR


(TSBB 0101 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Ilmu Sosial dan Budaya Dasar berisi tentang materi
pengantar ISBD, hakekat manusia, manusia mahluk budaya, individu,
keluarga dan masyarakat, manusia dan adab, manusia dan estetika,
pelapisan social, multikulturalisme, manusia, sain dn teknologi,
manusia dan lingkungan hidup. Metode Perkuliahan diberikan dalam
bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan
tugas mandiri.
Mata Kuliah Ilmu Sosial dan Budaya Dasar diselenggarakan
dalam 14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan
2 kali yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Ilmu Sosial dan Budaya
Dasar dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan
mahasiswa terhadap penguasaan materi Ilmu Sosial dan Budaya
Dasar yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Sekitar Masalah Kebudayaan, Drs. Darmanto Jatman, SU,
Alumni, Bandung, 1985
2. Ilmu Sosial Dasar, Drs. H. Abu Ahmadi, Bina Aksara, Jakarta,
1986
3. Filsafat Manusia, Prof. DR. N Drijarkara SJ, Kanisius, Yogyakarta,
1990
4. Etika Dasar, DR. Frans Magnis Suseno, Kanisius, Yogyakarta,
1987
5. Kebudayaan Mentalitas dan Pembangunan, Prof. DR.
Koentjaraningrat, Gramedia, Jakarta, 1985
6. Filsafat Estetika, Wadjiz Anwar L ph, Nur Cahya, Yogyakarta,
1985
7. Pengantar Sosiologi dan Perubahan Sosial, Susanto, Astrit S, DR.
Phil, Bina Cipta, Bandung, 1977
8. Sain, Teknologi dan Hari Depan MAnusia, MT. zen Ed, Gramedia,
Jakarta 1984
9. Pedesaan, lingkungan dan pembangunan, Drs. N. Daldijoeni dan
Drs. A. Sujitno, Alumni, Bandung. 1982
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

10.
Ilmu Budaya Dasar, Widyo Nugroho dan Achmad Muchi,
Diktat Universitas Gunadarma, Jakarta, 1994.

4.PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
(TSPK 0102 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan berisi tentang
rasional pendidikan pancasila, tujuan pendidikan nasional (Tujuan
nasional, Tujuan pendidikan nasional, Tujuan pendidikan tinggi, Tujuan
Pendidikan pancasila. Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk
tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas
mandiri.
Mata Kuliah Pendidikan Kewarganegaraan diselenggarakan
dalam 14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan
2 kali yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya
mencakup
keseluruhan
mata
kuliah
Pendidikan
Kewarganegaraan dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat
kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Pendidikan
Kewarganegaraan yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Notonogero, 1959, Pembukaan UUD 1945 (Pokok Kaidah
Fundamental Negara Indonesia ), UGM, YK
2. Notonogero, 1974, Pancasila Dasar Falsafat Negara, Pantjuran
Tudjuh, Jakarta.
3. Notonogero, 1980, Beberapa hal mengenai Falsafat Pancasila,
Pantjuran Tudjuh, Jakarta.

5.MATEMATIKA I
(TSKK 0101 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Metematika I berisi tentang materi bailangan dan
fungsi, jenis fungsi satu variable, penggambaran fungsi pada system
koordinat. Limit dan kontinuitas fungsi aljabar, limit dan kontinuitas
fungsi polynomial, limit dan kontinuitas fungsi trigonometri. Turunan
dan terapannya, konsep dasar derivative, differensial fungsi aljabar,
differensial fungsi trigonemetri, differensial fungsi transenden,
differensial fungsi implicit, aturan rantai. Integral tak tentu dan
integral tertentu beserta terapannya. Metode Perkuliahan diberikan
dalam bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas,
terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Matematika I diselenggarakan dalam 14 kali tatap
muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

mencakup keseluruhan mata kuliah Matematika I dengan tujuan


untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Matematika I yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Edwin J. Purcell, Kalkulus dan Geometrik analitik, Erlangga 1984
2. Howard Anton, 1998, Calculuc and Geometric Analysis, John
Wiley and Sons.

6.STATISTIK DAN PROBABILITAS


(TSKK 0102 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Statistik dan Probabilitas memuat materi tentang
probabilitas bersyarat,Theorema Bayes, variable random diskrit dan
kontinu, distribusi probabilitas variable, beberapa distribusi variable
kontinu dan diskrit: binomial, normal, poisson dan dan eksponensial,
infrensensi statistic rata rata dan proporsi, 1 (satu) populasi dan 2
(dua) populasi, analisa regresi linier,linier ganda, eksponensial,
analisa variasi 1 (satu) arah dan perbandingan ganda. Metode
Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Statistik dan Probabilitas diselenggarakan dalam 14
kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Statistik dan
Probabilitas dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan
mahasiswa terhadap penguasaan materi Statistik dan Probabilitas
yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Ronald W Walpone & Raymond H Myers, Ilmu Peluang dan
Statistika untuk insinyur dan Ilmuan, Terjemahan, Penerbitan ITB.

7.MENGGAMBAR REKAYASA
(TSKK 0102 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Menggambar Rekayasa berisi tentang teknik
penggambaran bangunan sipil, penggambaran site plan dan posisi
bangunan. Gambar bangunan: denah bangunan, denah pondasi,
denah kusen, potongan melintang, potongan memanjang, gambar
denah instalasi listrik, gambar denah instalasi mekanikal, gambar
denah instalasi air bersih, gambar denah instalasi air kotor dan
gambar detail penampang, Metode Perkuliahan diberikan dalam
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan
tugas mandiri.
Mata Kuliah Menggambar Rekayasa diselenggarakan dalam 14
kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Menggambar Rekayasa
dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa
terhadap penguasaan materi Menggambar Rekayasa yang telah
diberikan.

Buku Teks
1. Kardun, 1994, Ilmu Proyeksi, Pradnya Paramita, Jakarta.
2. Verma, Civil Engeneering Drawing and House Planning
3. Sulardi, 1999, Menggambar Rekayasa, Gunadarma Press,
Jakarta.

8.FISIKA I
(TSKK 0104 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Fisika I berisi tentang materi pengertian tentang
Vektor,Gerak lurus, Gerak lurus bidang datar, hukum hukum Newton
tentang gerak, kerja dan energy, keseimbangan, momentum, impuls
dan gerak relative. Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap
muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas
mandiri.
Mata Kuliah Fisika I diselenggarakan dalam 14 kali tatap muka
terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah
Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata kuliah Fisika I dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Fisika I
yang telah diberikan.

Buku Teks
1. David Halliday & Robert Resnick, Fisika, edisi 3 Jilid 1 Terjemahan :
Pantar Silaban, Erwin Sucipto, Erlangga, Jakarta, 1996
2. Ganiyanti A.S., Mekanika, FPMIPA UI
3. Giancoli C, Douglass, Fisika I, Edisi 4, terjemahan : Cuk Imawan
dkk, Erlangga, Jakarta, 1997
4. Sears, Zemansky, Fisika untuk Universitas I, terjemahan:
Soedarjana, Amir Achmad, Binacipta, Bandung, 1994
5. Tipler, Paul A., Fisika untuk Sain dan Teknik, Edisi 3, terjemahan
: Lea Prasetio, Rachmad W.Adi, erlangga, Jakarta, 1998
6. Umar Yadhi, Pengantar Fisika Mekanika Diktat Kuliah,
Gunadarma, Jakarta
.

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

9.BAHASA INGGRIS
(TSBB 0202 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Bahasa Inggris berisi tentang pengetahuan tata bahasa,
dasar-dasar struktur tenses, pengetahuan perbendaharaan kata bidang sipil
(obdjective, nouns, verbs), teknik membaca tepat dalam bahasa Inggris,
berkomunikasi dalam bahasa Inggris, bahasa Inggris dalam tulisan ilmiah.
Metode perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pretest, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Bahasa Inggris diselenggarakan dalam 14 kali tatap muka
terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah
Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup keseluruhan
mata kuliah Bahasa Inggris dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat
kemampuan mahasiswa terhadap penugasan materi Bahasa Inggris yang
telah diberikan.

Buku Teks
1. Hartman Pamela and James Mentel. 2002. Interaction Access;
Reading/ Writing. Forth Edition. New York: McGraw Hill
Contemporary
2. McKie, Anne. 2002. 50 Bedtime Stories, the Perfect Way to End
Your Day. Linden, NJ: Grandreams Books
3. Oxford Advance Learners Dictionary. 2005. Oxford: Oxford
University Press
4. Parnwell, E.C, et al. 1975. Breakthrough; a Course in English
Communication Practice. Oxford: Oxford University Press
5. S-wardhana, Dony and FX. P. Widiastuti. 2008. Cara Cerdas
Menguasai Tenses. Jakarta: Kawan Pustaka
6. The World Book Dictionary. 2007. Chicago: World Book

10. BAHASA INDONESIA


(TSPK 0203 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Bahasa Indonesia berisi tentang pengetahuan kalimat
baku dalam bahasa Indonesia, paragraf, pikiran utama paragraf, EYD, teknik
membaca laporan, pembuatan makalah ilmiah, penulisan pustaka, strukur
bahasa Indonesia, struktur bahasa Indonesia dalam laporan ilmiah,
pembuatan artikel ilmiah. Metode perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap
muka, pretest, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Bahasa Indonesia diselenggarakan dalam 14 kali tatap
muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah
Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup keseluruhan
mata kuliah Bahasa Indonesia dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

kemampuan mahasiswa terhadap penugasan materi Bahasa Indonesia yang


telah diberikan.

Buku Teks
1. Akhadiah, Sabarti G. Arsjad, Sakura H. Ridwan. Pembinaan
Kemampuan Menulis Bahasa Indonesia. Jakarta : Erlangga. 1996
2. Dep. Dik. Bud. Ejaan bahasa Indonesia Yang Disempurnakan.
1998
3. Dep. Dik. Bud. Pedoman Umum Pembentukan Istilah.1998
4. Effendi, S. Panduan Berbahasa Indonesia dengan Baik dan
Benar. Jakarta : Pustaka Jaya, 1995
5. Finoza, Lamudin. Komposisi. Jakarta : PT. Gramedia. 1999
6. Keraf, Gorys. Cara Menulis. Jakarta : PT. Gramedia 1999
7. Keraf, Gorys. Komposisi. Jakarta : PT. Gramedia 2001
8. Parera, Jos Daniel. Perumusan Defisiensi dalam Penelitian.
Jakarta : Gramedia. 1995
9. Suhendar dan Supinah. Bahasa Indonesia Perguruan Tinggi. PT.
Bandung. 1995
10.
Wahyu, Tri. Bahasa Indonesia. Universitas Gunadarma.
2006

11.
MATEMATIKA II
(TSKK 0205 SKS 3)

Deskripsi Singkat

Mata kuliah Matematika II berisi materi tentang teknik integral,


integral parsial, integral fungsi trigonemetri berpangkat banya, integral
subsitusi trigonometri, integral fungsi rasional, bentuk lain U-subsitusi.
Koordinat kutub, arti geometric koordinat kutub, bentuk gambar koordinat
kutub, bentuk kardiod, bentuk lemniskat, bentuk rose,penentuan luas dalam
koordinat kutub, gradient dan garis singgung pada fungsi koordinat kutub.
Integral rangkap dan aplikasinya, arti geometri integral rangkap, integral
rangkap dua untuk menghitung volume dengan alas segiempat, integral
rangkap dua untuk menghitung luas permukaan, integral pangkat dua pada
koordinat polar, integral rangkap tiga untuk menghitung volume. Fungsi dua
atau lebih variable, turunan fungsi beberapa variable, terapan turunana
fungsi beberapa variable, perhitungan gradient fungsi, perhitungan arah
turunan fungsi dua variabel. Metode perkuliahan diberikan dalam bentuk
tatap muka, pretest, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Matematika II diselenggarakan dalam 14 kali tatap muka
terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah
Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup keseluruhan
mata kuliah Matematika II dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat
kemampuan mahasiswa terhadap penugasan materi Matematika II yang
telah diberikan.
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Buku Teks
1. Edwin J. Purcell, Kalkulus dan Geometrik analitik, Erlangga 1984
2. Howard Anton, 1998, Calculuc and Geometric Analysis, John
Wiley and Sons.

12.
STATIKA
(TSKK 0206 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Statika berisi tentang materi memadukan gaya,
menguraikan gaya, keseimbangan gaya, konstruksi statis tertentu,
gerber dan pelengkung tiga sendi. Metode Perkuliahan diberikan
dalam bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas,
terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Statika diselenggarakan dalam 14 kali tatap muka
terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah
Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata kuliah Statika dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Statika
yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Gunawan T, Margaret S, Teori Soal dan Penyelesaian Mekanika
Teknik I , Penerbit Delta Group Jakarta, 2007
2. Ervianto, Wulfram. Soal dan Penyelesaian Analisis Struktur Statik
Tertentu, Penerbit Andi Yogyakarta, 2004
3. Lelyani Kin Khosama, Hanock Tanudjaja, Bahan ajar Mekanika
Rekayasa I (A) Fakultas Teknik Universitas sam Ratulangi Manado,
2003
4. Lelyani Kin Khosama, Hanock Tanudjaja, Bahan ajar Mekanika
Rekayasa I (B) Fakultas Teknik Universitas sam Ratulangi Manado,
2003

13.
TEKNOLOGI BAHAN KONSTRUKSI
(TSKK 0207 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Teknologi Bahan Konstruksi berisi tentang materi
Pengenalan bahan konstruksi : logam besi , baja, beton, kayu dan
material komposit, Pengenalan Logam Besi dan Baja : pengetahuan
tentang sifat mekanis , fisika dan kimianya, pengenalan beton :
pengetahuan tentang sifat mekanis, fisika dan kimianya, pengenalan
kayu : pengetahuan tentang sifat mekanis, fisika dan kimianya,
pengetahuan tentang sifat regangan bahan struktur tunggal dan
bahan struktur komposit. Metode Pekuliahan diberikan dalam bentuk
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

tatap muka, aktivitas kelas, tugas mandiri, ujian tengah semester


dan ujian akhir semester.
Mata Kuliah Teknologi Bahan Konstruksi diselenggarakan dalam
14 kali tatap muka terjadwal dalam semester genap tahun akademik
2011 - 2012. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah Semester dan
Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup keseluruhan mata
kuliah teknologi Bahan Konstruksi dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi
Teknologi Bahan Konstruksi yang telah diberikan.

Buku Teks

Prof. Ir. Tata Surdia MS. Met. E. Pengetahuan Bahan Teknik, Pradnya
Paramita, 2005

14.
KIMIA
(TSKK 0208 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Kimia berisi tentang materi struktur atom, system
periodic, ikatan kimia, persamaan kimia, stokiometri dan
kesetimbangan kimia. Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk
tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas
mandiri.
Mata Kuliah Kimia diselenggarakan dalam 14 kali tatap muka
terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah
Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata kuliah Kimia dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Kimia
yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Schaum outline series: College Chemestry, Mc. Graw Hill, New York
1981
2. Hiskia Achmad: Penutup Belajar Kimia Dasar, Citra adytia Bakti,
Bandung 1992
3. Ralp HP-Suminar; Kimia Dasar Prinsip & Terapan Modern, Erlangga,
Jakarta.

15.
FISIKA II
(TSKK 0209 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Fisika II berisi tentang materi tentang konsep panas
dan gelombang. Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap
muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas
mandiri.
Mata Kuliah Fisika II diselenggarakan dalam 14 kali tatap muka
terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah
Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata kuliah Fisika II dengan tujuan untuk mengevaluasi
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Fisika II


yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Search Francis Weston, Mekanika Panas dan Bunyi, Yayasan Dana
Buku Frankline Jakarta/New York
2. Sutrisno, Seri Fisika Dasar: Gelombang dan Optik, penerbit ITB
Bandung.
3. Sutrisno dan Tan IK Gie, Seri Fisika Dasar, Listrik Magnet dan
Termofisika, Penerbit ITB Bandung.

16.
ANALISA STRUKTUR I
(TSKK 0301 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Analisa Struktur I berisi tentang materi analisis
gaya batang dan garis pengaruh pada struktur rangka sendi : metode
Cremona, titik simpul, ritter dan Hannerberg. Metode Perkuliahan
diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas
kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Analisa Struktur I diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Analisa struktur I dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Analisa struktur I yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Heinz Frick, Ir., Mekanika Teknik I, Penerbit Kanisius, Yogyakarta,
1978
2. Sidharta S. Kamarwan, Ir., Statika Bagian dari Mekanika
Teknik, UI Press, Jakarta 1995
3. Scodek, Daniel L., Structure, Prentice Hall, New Jersey, 1980
4. Timoshenko S & DH. Young., Mekanika Teknik (Terjemahan),
Penerbit Erlangga, Jakarta, 1994
5. Timoshenko, Theory Elasticity, Mc. Graw hill, 1964

17.
MATEMATIKA III
(TSKK 0311 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Matematika III memuat materi tentang persamaan
differensial (PD), sejarah PD, membuat PD, penyelesaian umum PD
tingkat I, PD linier bentuk PD linier, penyelesaian umum PD linier
tingkat 1, PD linier tingkat banyak, penyelesaian umum PD linier
tingkat banyak, PD linier koefisien variable, penyelesaian umum PD
linier koefisien variable jenis non homogen, PD parsial, PD parsial
homogeny, PD parsial tak linier, PD parsial tingkat 2, fungsi dan
trasnformasi laplace, pengenalan deret fourier, fungsi legendre dan
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

fungsi Bessel, fungsi gamma, fungsi beta dan hubungannya,


transpormasi laplace, aturan Lhospital. Metode Perkuliahan diberikan
dalam bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas,
terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Matematika III diselenggarakan dalam 14 kali tatap
muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Matematika III dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Matematika III yang telah diberikan.

Buku Teks

1. Howard Anton., Elementary Linear AlgebrI, John Wiley and


Sons, Inc, 1994

18.
DASAR

TRANSPORTASI
(TSKK 0312 SKS 2)
Deskripsi Singkat

DASAR

REKAYASA

Mata kuliah Dasar-Dasar Rekayasa Transportasi berisi tentang


materi pengertian system dan system transportasi, azas, tujuan, dan
konsepsi jaringan transportasi, moda transportasi dan konsep
transportasi intra dan intermoda, konsep tingkat pelayanan
transportasi, transportasi perkotaan dan regional serta aspek-aspek
dalam sistem transportasi. Metode perkuliahan diberikan dalam
bentuk tatap muka, pretest, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan
tugas mandiri.
Mata kuliah Dasar-Dasar Rekayasa Transportasi diselenggarakan
dalam 14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan
2 kali yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Dasar-Dasar Rekayasa
Transportasi dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan
mahasiswa terhadap penugasan materi Dasar-Dasar Rekayasa
Transportasi yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Konsepsi Arah Pengembangan Sistem dan Transportasi
Nasional, Balibang Dep. Perhubungan, September 1995
2. Hamberger (editor), Transportation and Traffic Engineering Hand
Book, Instituse of Transportation engineering, 1982
3. Transportation Engineering Planning and Design, Paquatte et al.,
John Wiley and Sons,1982

19.

REKAYASA HIDROLOGI

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

(TSKK 0313 SKS 2)

Deskripsi Singkat

Mata kuliah Rekayasa Hidrologi berisi tentang pengertian dasar


hidrologi : parameter hidrologi, siklus hidrologi, korelasi parameter
hidrologi pada rekayasa sipil, metode dan alat pengukur besaran
hidrologi, analisis data hidrologi : besaran rerata/regional, besaran
ekstrem, analisis intensitas dan curah hujan, analisis debit banjir.
Metode perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pretest, post
test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Rekayasa Hidrologi diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Rekayasa Hidrologi dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penugasan materi Rekayasa Hidrologi yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Bras, RL, 1990, Hydrology, an Introduction to Hydrology
Science, Adison-Wesley Publishing Co, Canada
2. Chow, VT, 1964, Handbook of Hydrology, McGraw-Hill Book
Company, New York
3. Haan, CT.,1977, Statistical Methods in Hydrology, lowa State
University Press, Ames, Lowa
4. Sri Harto, 2000, Hidrollgi, Teori-masalah-penyelesaian, Nafiri,
Yogyakarta
5. Viessman, Jr., dkk, 1977, Introduction to Hyroloy, Harper & Row,
New York

20.

ILMU UKUR TANAH


(TSKK 0314 SKS 2)
Deskripsi Singkat
Mata kuliah Ilmu Ukur Tanah berisi tentang materi pengertian
cara penentuan ukuran untuk jarak di lapangan, membuat garis lurus,
tinggi, mendatar, pembuatan peta maupun luas. Metode perkuliahan
diberikan dalam bentuk tatap muka, pretest, post test, aktivitas kelas,
terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Ilmu Ukur Tanah diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Ilmu Ukur Tanah dengan tujuan
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa


penugasan materi Ilmu Ukur Tanah yang telah diberikan.

terhadap

Buku Teks
1. Suyono Wongsocitro, Ilmu Ukur Tanah

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

21.
MEKANIKA TANAH I
(TSKK 0315 SKS 2)
Deskripsi Singkat
Mata kuliah Mekanika Tanah I berisi tentang materi sejarah
geologi pembentukan tanah, pengetahuan tanah, sifat sifat indeks
properties, analisis ukuran butiran, batas atterberg, klasifikasi Unified
dan ASSTHO. Pemadatan uji pemadatan di laboratorium, control
kepadatan di lapanga, alat alat pemadadatan. Tegangan effektif dan
tegangan dalam massa tanah, konsep tegangan effektif, konsep
tegangan total, analisis tegangan dalam massa tanah. Permeabilitas
tanah, uji constant head, uji falling head, rembesan, flownet, takanan
rembesan, factor aman terhadap piping, tanah anisotropis, tanah
berlapis, rembesan pada bendungan filter, pengantar kuat geser
tanah. Metode perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka,
pretest, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Mekanika Tanah I diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Mekanika Tanah I dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penugasan materi Mekanika Tanah I yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Hary C Hardiyatmo, 1998, Mekanika Tanah I, PT. Gramedia
2. Hary C Hardiyatmo, 1998, Mekanika Tanah II, PT Gramedia
3. Braja M Das, 1994, Principles Geotechnical Engineering, PWS,
Publishing Company, Boston
4. Robert d. Holtz and William D. Kovacs, 1981, An Introduction
to Geotechnical Engineering, Printice Hall, New Jersey.

22.
DASAR DASAR PEMOGRAMAN
(TSKK 0316 SKS 2)
Deskripsi Singkat
Mata kuliah Dasar dasar Pemograman berisi tentang
pengenalan hardware utama dari sebuah computer, pengenalan
operation system (OS), definisi OS dan cara kerjanya. Langkah iterasi
pembuatan perangkat lunak, problem, alogaritma, koding, compiling,
running, penggunaan Microsoft Visual Basic, aturan umum output,
input, struktur data, subprogram, pemograman dengan speread sheet
dan aplikasinya dalam bidang teknik sipil. Metode perkuliahan
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

diberikan dalam bentuk tatap muka, pretest, post test, aktivitas kelas,
terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Dasar dasar Pemograman diselenggarakan dalam
14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Dasar dasar
Pemograman dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan
mahasiswa terhadap penugasan materi Dasar dasar Pemograman
yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Jogiyanto, H.M 1993, Teori dan Aplikasi Program Komputer Bahasa
Turbo Pascal, Jilid 1 dan 2, Penerbit Andi Offset, Yogyakarta,
2. Kadir,Abdul., 1990, Pemograman Turbo Pascal untuk IBM PC,
Penerbit PT Elex Media Komputendo, Anggota IKAPI, Jakarta.

23.
BAHAN KONSTRUKSI JALAN
(TSKB 0301 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Bahan Konstruksi Jalan berisi tentang materi bahan
bahan yang diperlukan untuk membuat suatu konstruksi jalan mulai
dari agregat kasar, agregat halus dan aspal beserta sifat fisik dan
kimianya, disamping itu pemeriksaan agregat, gradasi, tipe gradasi,
spesifikasi gradasi, gradasi targetnya serta rancangan campuran
agregat. Metode Pekuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka,
aktivitas kelas, tugas mandiri, ujian tengah semester dan ujian akhir
semester.
Mata Kuliah Bahan Konstruksi Jalan diselenggarakan dalam 14
kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Bahan Konstruksi Jalan
dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa
terhadap penguasaan materi Bahan Kosntruksi Jalan yang telah
diberikan.

Buku Teks
1. Ir. Hamirhan Saodang, MSCE, Konstruksi Jalan Raya ( Perancangan
Perkerasan Jalan Raya), Penerbit Nova Bandung, 2005.
2. Hendra Suryadharma, Rekayasa Jalan Raya, Universitas admajaya
Yogyakarta, 2008
3. Bahan dan Struktur Jalan Raya, Teknik Sipil Universitas Gadjah
Mada, 2004
4. Perkerasan Jalan Beton Semen Portland (Rigid Pavement), Beta
Offset, 2009

24.

ANALISA STRUKTUR II

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

(TSKK 0417 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Analisa Struktur II berisi tentang materi deformasi
pada struktur, garis elastic, analisis deformasi dengan metode
integral rangkap dua, momen area, conjugate beam, Unit load,
Castiliagno. Analisis struktur static tak tentu dengan metode
konsisten deformasi, dalil tiga momen Metode Perkuliahan diberikan
dalam bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas,
terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Analisa Struktur II diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Analisa struktur II dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Analisa struktur II yang telah diberikan.

Buku Teks

1. Heinz Frick, Ir., Mekanika Teknik I, Penerbit Kanisius, Yogyakarta,


1978
2. Sidharta S. Kamarwan, Ir., Statika Bagian dari Mekanika
Teknik, UI Press, Jakarta 1995
3. Scodek, Daniel L., Structure, Prentice Hall, New Jersey, 1980
4. Timoshenko S & DH. Young., Mekanika Teknik (Terjemahan),
Penerbit Erlangga, Jakarta, 1994
5. Timoshenko, Theory Elasticity, Mc. Graw hill, 1964

25.
MATEMATIKA IV
(TSKK 0418 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Matematika IV berisi tentang materi matri, jenis
matrik, operasi matrik, determinan, invers, penyelesaian system
persamaan linier, nilai eigen dan eigen vector, vector penjumlahan,
perkalian, pengurangan, turunan vector, fungsi vector dan terapan
turunan fungsi, persamaan kurva ruang, turunan berarah dan
gradient medan scalar, divergensi dan curu medan vector, integral
medan vector, ruang berdimensi tiga, system koordinat pada ruang
tiga dimensi, vector tiga dimensi, proyeksi, persamaan parameter,
bidang dalam ruang tiga dimensi, bidang lengkung dan koordinat,
kalkulus vector, vector bidang integral baris, teorema green, vector
bidang untuk menghitung integral permukaan, teorema divergensi,
teorema stroke. Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap
muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas
mandiri.
Mata Kuliah Matematika IV diselenggarakan dalam 14 kali tatap
muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Matematika IV dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Matematika IV yang telah diberikan.
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Buku Teks
1. Howard Anton., Elementary Linear AlgebrI, John Wiley and
Sons, Inc, 1994

26.
REKAYASA GEOMETRIK JALAN
(TSKB 0402 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Rekayasa Geometrik Jalan berisi tentang materi .
Klasifikasi Jalan, Struktur Jalan, Geometrik Jalan, Konsep Dasar dan
Parameter Geometrik Jalan Raya, Kriteria Perancangan Geometrik
Jalan Raya, Elemen Geometrik, Geometrik Persimpangan, Prosedur
dan Langkah Langkah Perencanaan, Stake Out Geometrik Jalan.
Metode Pekuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, aktivitas
kelas, tugas mandiri, tugas besar, ujian tengah semester dan ujian
akhir semester.
Mata Kuliah Rekayasa Geometrik Jalan diselenggarakan dalam
14 kali tatap muka terjadwal dalam semester genap tahun akademik
2011 - 2012. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah Semester dan
Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup keseluruhan mata
kuliah Rekayasa Geometrik Jalan dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi
Rekayasa Geometrik Jalan yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Ir. Hamirhan Saodang, MSCE, Konstruksi Jalan Raya ( Buku 1
Geometrik Jalan), Penerbit Nova Bandung, 2004.
2. Hendra Suryadharma dan Benidiktus Susanto, Rekayasa Jalan
Raya, Universitas admajaya Yogyakarta, 2008
3. Sukirman Silvia, Dasar Dasar Perencanaan Geometrik Jalan, Nova
Bandung, 1999

27.
MEKANIKA FLUIDA
(TSKK 0419 SKS 2)
Deskripsi Singkat
Mata kuliah Mekanika Fluida berisi tentang materi pengertian
fluida, hidrostatika, kesetimbangan benda terapung, kesetimbangan
relatif, kinemtika fluida, persamaan bernoulli, persamaan momentum,
aliran melalui peluap. Metode perkuliahan diberikan dalam bentuk
tatap muka, pretest, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas
mandiri.
Mata kuliah Mekanika Fluida diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Mekanika Fluida dengan tujuan
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa


penugasan materi Mekanika Fluida yang telah diberikan.

terhadap

Buku Teks
1. Stereeter, V.L, Mekanika Fluida jilid 1, Erlangga, Jakarta. 1993
2. Oslon, R.M., Wright, S.J, Dasar-Dasar Mekanika Fluida Teknik, Gramedia
Pustaka Utama. Jakarta. 1994
3. Harijono, J, Mekanika Fluida, Erlangga. Jakarta. 1982
4. Ridwan, Diklat Kuliah Mekanika Fluida Dasar. Gunadarma. Jakarta.1999
5. Bambang Triatmodjo, Hidraulika I, Beta Offset, Yogyakarta
6. Event, Jack B., Cheng Liu, 1987, Fundamentals of Fluid Mechanics, Mc
Graw-Hill International Edition, Civil Engineering Series
7. Daugherty, Robert L., Joseph B. Franzini, 1977, Fluid Mechanics with
Engineering Applications, McGraw-Hill International Book Company,
International Student edition, Seventh Edition
8. White, Frank M., 1986, Fluid Mechanics, MCGraw-Hill Company, Second
Edition

28.
MEKANIKA TANAH II
(TSKK 0420 SKS 2)
Deskripsi Singkat
Mata kuliah Mekanika Tanah II berisi tentang materi kuat geser
tanah, uji geser langsung, uji tekan bebas, uji triaksial, pengantar
teoristis uji vane shear, pengantar teoristis uji geser lapangan.
Tekanan tanah lateral, teori Rankine, teori coulomb, cara grafis
culmann, distribusi tegangan, teori Boussinesq, beban titik, beban
garis, beban empat persegi, panjang, beban lingkaran, teori
newmark. Konsolidasi dan penurunan, konsolidasi primer, hitungan
dan penurunan parameter konsolidasi, konsolidasi skunder,
penurunan konsolidasi , penurunan segera dan penurunan total.
Stabilitas lereng, lereng tak hingga, lereng terbatas, hitungan factor
aman cara fellinius, hitungan factor aman cara bishop, hitungan
factor aman mengguanakan software computer. Metode perkuliahan
diberikan dalam bentuk tatap muka, pretest, post test, aktivitas kelas,
terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Mekanika Tanah II diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Mekanika Tanah II dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penugasan materi Mekanika Tanah II yang telah diberikan.

Buku Teks
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Braja M. das, 1994, Principles Geotehnical Engineering, PWS,


Publishing Company, Boston
Robert D. Holtz and William D Kovacs, 1981, an Intruduction to
Geotehnical Engineering, Prentice Hall, New Jersey.

29.
KEWIRAUSAHAAN
(TSBB 0403 SKS 2)
Deskripsi Singkat
Mata kuliah Kewirausahaan berisi tentang materi konsep dasar
kewirausahaan,
jiwa
wirausaha
dan
implementasinya.
Metode
perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pretest, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Kewirausahaan diselenggarakan dalam 14 kali tatap
muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Kewirausahaan dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penugasan materi Kewirausahaan yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Alma, Buchari, 2005. Kewirausahaan. Bandung:Alfabeta
2. Suryana, 2003. Kewirausahaan, Pedoman praktis, kiat dan proses
menuju sukses. Jakarta: Salemba Empat
3. Bangs, D. H. 1995. Pedoman Perencanaan Usaha (The Business
Planning Guide). Jakarta: Erlangga.
4. Carlin, Thomas W.1990. Bagaimana Menjadi Usahawan Yang
Berhasil (Modern Business). SI : Pustaka Jaya.
5. Hariwijaya, M, 2005. Proposal Bisnis. Jogjakarta: Zenit Publisher
6. Meredith, Geoffrey. G, 2002. Kewirausahaan, Teori dan Praktek.
Jakarta: PPM
7. Santoso, Ruddy Tri. 1996. Kredit Usaha Perbankan. Yogyakarta :
Andi.

30.
REKAYASA PONDASI I
(TSKB 0403 SKS 2)
Mata kuliah Rekayasa pondasi I berisi tentang materi pengertian
konstruksi pondasi, kuat dukung tanah, pondasi langsung, bentuk
denah fondasi simetris dan tidak simetris, perencanaan fondasi
berdasarkan data lapangan dan data laboratorium.
Metode
Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Mata Kuliah Rekayasa Pondasi I diselenggarakan dalam 14 kali


tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Rekayasa Pondasi I dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Rekayasa Pondasi I yang telah diberikan.

Buku Teks

1. Bowles, J., Foundation Analysis and Design, International Edition,


McGraw-Hill Companies, 1996.
2. Canadian Geotechnical Society, Canadian Foundation
Engineering Manua 3d Edition, Canadian Geotechnical Society,
1992.
3. Coduto, Donald P, Foundation Design: Principles and Practice
Prentice Ha,1994
4. Das, Braja M, Principles of Foundation Engineering. PWS-KENT
Publishing Company, 1990
5. Hardiyatmo, Hary C., Teknik Pondasi I, PT Gramedia Pustaka
Utama, 1996

31.
REKAYASA LALU LINTAS
(TSKB 0404 SKS 2)
Deskripsi Singkat
Mata kuliah Rekayasa Lalu Lintas berisi tentang materi
Karakteristik kendaraan, karakteristik pengemudi, karakteristik
penjalan kaki dan karakteristik arus lalu lintas, distribusi jalur dan
arah, proyeksi lalu lintas, norma aliran lalu lintas, kapasitas dan
tingkat pelayanan jalan, perhitungan APILL (fase dan stage, arus lalu
lintas jenuh, waktu hijau waktu hilang), survey lalu lintas (volume,
kecepatan, parker), efek lalu lintas terhadap lingkunga (kebisingan,
polusi udara, getaran). Metode perkuliahan diberikan dalam bentuk
tatap muka, pretest, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas
mandiri.
Mata kuliah Mekanika Fluida diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Mekanika Fluida dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penugasan materi Mekanika Fluida yang telah diberikan.

Buku Teks

AASHTO, 1984, A Policy on Geometric Design of Rudal Highway


USA
Adolf D May, 1990, Traffic Follow Fundamentals, Prentice Hall,
New Jersey, USA

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Alberg Burg,1972, Charateristic of Drivers, New Yprk, USA


Bent Thagesen, 1996, Highway and traffic Engineering in
Devloping Counries, E & FN Spon, London England.
Carmen HK, 1990, The Pedesterian and City Traffic, Belhaven
Press
Pignataro, L.J, 1973, Traffic Engineering Theory and Practice,
Prentice Hall, New Jersey, USA

32.
ANALISA STRUKTUR III
(TSKK 0521 SKS 3)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Analisa Struktur III berisi tentang materi struktur
statis tak tentu, balok beberapa bentang dengan perletakan menerus,
portal tidak bergoyang, dan portal bergoyang. Metode Pekuliahan
diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas
kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Analisa Struktur III diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Analisa Struktur III dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Analisa Struktur III yang telah diberikan.

Buku Teks

1. Darmansyah Tjitradi, Analisa Struktur II , Penerbit Universitas


Lambung Mangkurat, 2008
2. F.X.Supartono & Teddy Boen, Analisis Struktur Dengan Metode
Matrix, 1981
3. Chu-kia Wang, Analisa Struktur Lanjutan, 2003
4. Haryanto Yoso Wigroho, Analisis Struktur Statik Tertentu, 1999

33.
STRUKTUR BAJA I
(TSKB 0505 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Struktur Baja I berisi tentang materi pengertian
struktur baja : macam macam baja yang digunakan pada struktur
bangunan teknik sipil, berbagai sifat mekanik baja struktur seperti
diagram regangan tegangan, pengaruh kombinasi temperature,
keuletan, pengaruh kombinasi tegangan dan keuntungan dan
kerugian baja. Elemen batang tarik dan batang desak dan macam
profil yang dapat digunakan, persyaratan, cara analisisi dan
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

perancangannya, sambungan baik pengaruh dari gaya tarik maupun


kombinasi berbagai gaya, jenis sambungan baut dan las. Metode
Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Struktur Baja I diselenggarakan dalam 14 kali tatap
muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Struktur Baja I dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Struktur Baja I yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Agus Setiawan., Perencanaan struktur Baja dengan Metode
LRFD Erlangga 2008.
2. Segui, W.T., LRFD Steel Design PWS Publishing Company, Boston,
1998
3. AISC LRFD, Manual of steel contruction, 1986

34.
STRUKTUR KAYU
(TSKB 0506 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Struktur Kayu berisi tentang materi sifat-sifat kayu,
jenis dan klasifikasi kayu, konstruksi perletakan, elemen-elemen
struktur dalam perancangan
dan struktur bambu. Metode
perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pretest, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Struktur Kayu diselenggarakan dalam 14 kali tatap
muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Struktur Kayu dengan tujuan
untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penugasan materi Struktur Kayu yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Frick, Heinz., Ilmu Konstruksi Bangunan 1, Penerbit Kanisius,
Yogyakarta, 1980
2. Tjoa Pwee Hong dan Djokowahjono, F.H., Konstruksi Kayu,
Penerbit Universitas Atma Jaya Yogyakarta, 1996
3. Yap, Felix., Konstruksi Kayu, Bina Cipta, Bandung, 1984

35.
STRUKTUR BETON BERTULANG I
(TSKB 0507 SKS 2)
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Struktur Beton Bertulang 1 berisi tentang materi
sifat-sifat bahan beton bertulang, cara perhitungan, ketelitian
hitungan, faktor aman, beban, kuat perlu, kuat rancang, kuat nominal
dan lain-lain. Metode perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka,
pretest, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Struktur Beton Bertulang 1 diselenggarakan dalam
14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Struktur Beton
Bertulang 1 dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan
mahasiswa terhadap penugasan materi Struktur Beton Bertulang 1
yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Istamawan Dipohusodo, Struktur Beton Bertulang, PT.
Gramedia Pustaka Utama, Jakarta, 1996
2. L. Wahyudi dan Syahril A. Rahim, Struktur Beton Bertulang,
PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta, 1999
3. Trianto Budi Astanto, Konstruksi Beton Bertulang, Penerbit
Kanisius, Yogyakarta, 2001
4. Departemen Pekerjaan Umum, Tata Cara Perhitungan Beton
Untuk Bangunan Gedung, Yayasan LPMB, Bandung 1991

36.
REKAYASA PONDASI II
(TSKB 0508 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Rekayasa pondasi II berisi tentang materi
pengertian dinding penahan tanah: analisis gaya aktif dan pasif,
analisis konstruksi penahan tanah, analisis perkuatan tanah.
Konstruksi turap, turap kayu, turap baja, turap beton, analisis dan
perancangan konstruksi turap tanpa dan dengan angker. Metode
Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Rekayasa Pondasi II diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Rekayasa Pondasi II dengan
tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Rekayasa Pondasi II yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Bowles, J., Foundation Analysis and Design, International Edition,
McGraw-Hill Companies, 1996
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

2. Canadian
Geotechnical
Society,

Canadian
Foundation
Engineering Manual 3d Edition, Canadian Geotechnical Society,
1992
3. Coduto, Donald P, Foundation Design: Principles and Practice
Prentice Hall, 1994
4. Das, Braja M, Principles of Foundation Engineering, PWS-KENT
Publishing Company, 1990
5. Geotechnical Engineering Centre, Manual Pondasi Tiang,
Universitas Katholik Parahyangan, Bandung, 2000
6. Paulos, H., Pile Foundation Analysis and Design, John Wiley &
Sons, 1980
7. Hardiyatmo, Hary C., Teknik Pondasi II, PT Gramedia Pustaka
Utama, 1996

37.
PENGEMBANGAN SUMBER DAYA AIR
(TSKB 0509 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Pengembangan Sumber Daya Air berisi tentang
materi deskripsi pengembangan dan manajemen sumber daya air,
alokasi sumber daya air dalam hubungannya dengan tata bangunana
sipil untuk mengatur air atmosferik, air permukaan dan air tanah.
Undang undang, praturan dan pengaturan pemanfaatan air, analisis
probabilitas ketersediaan dan pemanfaatan air, irigasi, drainase,
pengendalian banjir, polusi air dan penangananya. Teknik optimasi
serta aspek ekonomi dan social, bahasan beberapa kasus
pengembangan dan manajemen sumber daya air di salah satu daerah
aliran sungai di Indonesia. Metode Perkuliahan diberikan dalam
bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan
tugas mandiri.
Mata Kuliah Pengembangan Sumber Daya Air diselenggarakan
dalam 14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan
2 kali yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Pengembangan
Sumber Daya Air dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat
kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Pengembangan
Sumber Daya Air yang telah diberikan.

Buku Teks

Linsley, R.K., and Franzini, J.B., 1972, Water Resources


engineering, McGraw Hill Inc, Tokyo
Mather, J.R., 1990, Water Resource Distribution, Use and
Manajement, John Wiley and Sons, New York.
Ristek-DRN, Kebutuhan riset dan pengolahan sumber daya air di
Indonesia, Jakarta, 1994
Das, Braja M, Principles of Foundation Engineering, PWS-KENT
Publishing

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

38.
IRIGASI DAN BANGUNAN AIR I
(TSKB 0510 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Irigasi dan Bangunan air I berisi tentang materi
tentang pengertian irigasi dan bangunan air, sumber air irigasi,
macam macam bangunan sadap, kebutuhan data dan prosedur
perencanaan, penetapan tata saluran irigasi, dan drainase bangunan
irigasi. Hitungan kebutuhan air, penetapan Q saluran
Metode
Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Irigasi dan Bangunan air II diselenggarakan dalam
14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Irigasi dan Bangunan
air II dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan
mahasiswa terhadap penguasaan materi Irigasi dan Bangunan air II
yang telah diberikan.

Buku Teks

Departemen PU, 1986, Standar perencanaan irigasi (KP-07)


Y.C. Lim dan D.S. Kim, 1981, Hydraulica Design Practice of Canal
Structural, Kore Rural Environmental Development Institute.
J.K Wang dan R.E hagan, 1981, Irigated Rice Production System,
design Producer, Wetview Press/Boulder Colorado.

39.
REKAYASA PERKERASAN JALAN
(TSKB 0511 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Rekayasa Perkerasan Jalan berisi tentang materi
istilah dan pengertian perancanagan perkerasan jalan, Kriteria
perancangan perkerasan jalan lentur, elemen struktur perkerasan
jalan lentur, metode perancangan perkerasan jalan lentur,
perancangan perkerasan kaku, bentuk dan jenis kerusakan. Metode
Pekuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, aktivitas kelas, tugas
mandiri, tugas besar, ujian tengah semester dan ujian akhir semester.
Mata Kuliah Rekayasa Perkerasan Jalan diselenggarakan dalam
14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Rekayasa Perkerasan
Jalan dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan
mahasiswa terhadap penguasaan materi Rekayasa Perkerasan Jalan
yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Ir. Hamirhan Saodang, MSCE, Konstruksi Jalan Raya ( Perancangan
Perkerasan Jalan Raya), Penerbit Nova Bandung, 2005.
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

2. Hendra Suryadharma, Rekayasa Jalan Raya, Universitas admajaya


Yogyakarta, 2008
3. Bahan dan Struktur Jalan Raya, Teknik Sipil Universitas Gadjah
Mada, 2004
4. Perkerasan Jalan Beton Semen Portland (Rigid Pavement), Beta
Offset, 2009

40.
HIDRAULIKA
(TSKB 0512 SKS 2)
Deskripsi Singkat
Mata kuliah Hidrolika berisi tentang materi hidrolika merupakan
aliran zat cair rill ( hukum Newton tentang kekentalan zat cair, aliran
laminar dan turbulen dan tegangan Reynolds, panjang campur pandit,
lapis batas, kekerasan permukaan, aliran melalui pipa, kehilangan
tenaga melalui pipa, distribusi kecepatan, kecepatan rerata,
persamaan tahanan gesek pipa, rumus-rumus empiris, pengaliran
dalam pipa tidak lingkaran, pengaruh pertambahan umur pipa,
kehilangan tenaga sekunder dalam pipa, aliran mantap melalui
system pipa garis tenaga dan tekanan, pipa dengan tubin dan pompa,
system pemipaan jaringan pipa, aliran seragam melalui saluran
terbuka (klasifikasi aliran, distribusi kecepatan, aliran seragam
tampang, lintang ekonomis), model dan analisa dimensi (sifat
sebangan, gaya-gaya pada aliran cair, angka tak berdimensi,
kesamaan dimensi, metode analisa dimensi). Metode perkuliahan
diberikan dalam bentuk tatap muka, pretest, post test, aktivitas kelas,
terstruktur dan tugas mandiri.
Mata kuliah Hidrolika diselenggarakan dalam 14 kali tatap muka
terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah
Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata kuliah Hidrolika dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penugasan materi Hidrolika
yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Ned H.C. Hwang, Fundamentals of Hydraulic Engineering
System, Prentice Hall, 1987
2. Ven Te Chow Open Channel Hydraulics , McGraw Hill, 1982
3. Triatmodjo, 1991, Hidraulika II, Beta offset, Yogyakarta
4. Bambang Triatmodjo, soal penyelsaian hidraulika II, Beta offset,
Yogyakarta, 1999

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

41.
STRUKTUR BAJA II
(TSKB 0613 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Struktur Baja II berisi tentang materi pengertian
perhitungan struktur balok pelat berdinding penuh dan komponen struktur
komposit. Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre
test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Struktur Baja II diselenggarakan dalam 14 kali tatap
muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata Struktur Baja II dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Struktur
Beton Bertulang II yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Badan Standarisasi Nasional., Tata Cara Perencanaan Struktur Baja
Untuk Bangunan Gedung, SNI 03-1729-2002, Bandung, 2000
2 Mangkoesoebroto,S.P Diktat Kuliah Struktur Baja , Institut
Teknologi Bandung
3.
Salmon, C.G & Johnson, J,E., , Steel Structures, Design and
Behavior 4th ed Harper collins College Publisher, New York, 1996
4.
Smith, J.C,, Structural Steel Design, LRFD Approach John
Wiley & Sons Inc., Canada, 1996
5. Tamboli, A.R., Steel Design Handbook, LRFD Method, Mc Graw
Hill Compaines, 1996
6. Theodosius,G., Saleh, M, Teori Soal dan Penyelesaian Konstruksi
Baja I Jilid 1 Delta Teknik Group, Jakarta, 2000

42.
STRUKTUR BETON BERTULANG II
(TSKB 0614 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Struktur Beton Bertulang II berisi tentang materi
pengertian perhitungan struktur bangunan berlantai banyak dengan
metode konvensional maupun metode perencanaan dua arah. Metode
Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Struktur Beton Bertulang II diselenggarakan dalam 14
kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata Struktur Beton Bertulang II dengan tujuan
untuk
mengevaluasi
tingkat
kemampuan
mahasiswa
terhadap
penguasaan materi Struktur Beton Bertulang II yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Aci Committee 318., Building Code Requirements For Structural
Concrete (ACI 318M-2005) And Commentary (ACI 318RM2005), 2005
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

2 Andrei M. Reinhom P.E, Handout Reinforced concrete design


(Jilid 1-23) , University At Buffalo, 2001
3.
Chu-Kia Wang, CG. Salmon, Bisar H., , Desain Beton Bertulang
Jilid 1 1987
4.
David A Fanella & S.K. Ghosh,, Simplified Design (Reinforced
Concrete Structure Buildings of Moderate Size and Height
(Second Edition)
5. Iswandi Imran, Diktat Struktur Beton II (ITB)
6. ITS Sutabaya, Perhitungan Konstruksi Beton Bertulang
Berdasarkan Pedoman Beton 1989
7. James G. Mac Gregor, Reinforced Concrete : Mechanics and
Design, 1997
8. Ketut Kinog, Perhitungan Portal Dalam Konstruksi Beton
9. Kenneth Leet & Dionision Bernal, Reinforced Concrete : Mechanics
and Design(Third Edition), 1997
10. Wahyudi & Syahril A. Rahim, Struktur Beton Bertulang (Standar
Baru SNI T-15-19991-03), 1999
11. Portland Cement Assosiatio (PCA), Distribusi Momen Dua Siklus
(Two Cycle Moment Distribution)
12. Rachmad Purwono, Tavio, Iswandi Imran, I Gusti Putu Raka, Tata
Cara Penghitungan Struktur Beton untuk Bangunan Gedung
(SNI 03-2847-2002) Dilengkapi Penjelasan (S-2002), 2005
13. R. Park, T. Paulay, Reinforced Concrete Structure, 1975
14. Sudarmoko, Perancangan Struktur Pelat Beton (UGM)1996
15. W.H.Mosley, J.H. Bungey, Perencanaan Beton Bertulang (Edisi
Ketiga), 1989

43.
IRIGASI DAN BANGUNAN AIR II
(TSKB 0615 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Irigasi dan Bangunan air II berisi tentang materi tentang
hubungan tanah-air-tanaman, perencanaan saluran primer, sekunder,
tersier. Bangunan irigasi, bending, sedimen, bangunan terjun, bangunan
silang, bangunan bagi, penguras. Manajemen irigasi, operasional dan
pengelolaan system irigasi, operasional dan pengelolaan bangunan irigasi.
Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post
test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Irigasi dan Bangunan air II diselenggarakan dalam 14
kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Irigasi dan Bangunan air II dengan
tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Irigasi dan Bangunan air II yang telah diberikan.

Buku Teks

Departemen PU, 1986, Standar perencanaan irigasi (KP-07)


Y.C. Lim dan D.S. Kim, 1981, Hydraulica Design Practice of Canal
Structural, Kore Rural Environmental Development Institute.
J.K Wang dan R.E hagan, 1981, Irigated Rice Production System,
design Producer, Wetview Press/Boulder Colorado.

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

44.
DRAINASE
(TSKB 0616 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Drainase berisi tentang materi pengertian dan konsep
tentang drainase, macam dan klasifikasi drainase, objek/sasaran drainase.
Aspek teknis perencanaan drainase, hubungan hujan dan aliran, intensitas
hunaj, hujan rancangan, debit rancangan, criteria perancangan dan
konstruksi bangunan fasilitas drainase, system drainase (drainase alamiah
dan buatan, drainase permukaan tanah dan bawah permukaan tanah,
drainase terpisah dan tercampur. Drainase terbuka dan tertutup,
organisasi jaringan perancangan dan perhitungan (drainase perkotaan
dan pemukiman, drainase jalan raya, drainase lapangan terbang, drainase
penyehatan lingkungan, drainase gedung dan kawasan industry, drainase
lapangan olahraga, drainase kota lantai, drainase berwawasan
lingkungan. Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre
test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Drainase diselenggarakan dalam 14 kali tatap muka
terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah
Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata Drainase dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat
kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Drainase yang telah
diberikan.

Buku Teks
1. Luthin J.N, 1970, Drainage Engineering, Wiley Eastern Private Limited
Publisher, New Delhi.
2 Castel D.A, et.all., 1984Field Drainage Principle and Practice Batsford
academic and enducational, London, england
3.
Hardjoso Prodjopangarso, 1984, Diktat Drainase. P4S FT UGM,
Yogyakarta

45.
ASPEK HUKUM DALAM PEMBANGUNAN
(TSPB 0601 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Aspek Hukum Dalam Pembangunan berisi tentang
materi pengertian pengantar aspek hokum pembangunan dan prioritas
pembangunan nasional, anggaran pendapatan dan belanja Negara
(APBN), penyusutan Anggaran Perusahaan dan/atau Angaran Proyek
Pembangunan. Pedoman pengadaan barang dan jasa untuk instansi
pemerintah, tinjauan Undang Undang Jasa Konstruksi, peran masyarakat
dan pembinaan jasa konstruksi. Penyelenggaraan jasa konstruksi, tinjauan
tentang Internasional Standart of Condition of Contract, aspek perseroan,
perbangkan, asuransi, dan perpajakan dalam penyelenggaraan jasa
konstruksi, aspek agrarian dalam pembangunan pengadaan tanah,
pengelolaan sumber daya alam, aspek penataan ruang dan perijinan
untuk melaksanakan proyek pembangunan, arbitrase dan alternative
penyelesaian sengketa dalam penyenggaraan jasa konstruksi. Metode
Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Mata Kuliah Aspek Hukum Dalam Pembangunan diselenggarakan


dalam 14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2
kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata Aspek Hukum Dalam
Pembangunan dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan
mahasiswa terhadap penguasaan materi Aspek Hukum Dalam
Pembangunan yang telah diberikan.

Buku Teks
1. LPSE, Dinas Pekerjaan Umum, Kabupaten Seruyan, 2012
2 IMB, Dinas Pekerjaan Umum, Kabupaten Seruyan, 2012
3.
K3, Dinas Tenaga Kerja, Kabupaten Seruyan,2012
4.
Pengadaan Barang dan Jasa, Dinas Pekerjaan Umum, 2012
5. Perpajakan, Dinas Pendapatan Daerah, Kabupaten Seruyan, 2012

46.
PEMINDAHAN
ALAT BERAT
(TSKB 0617 SKS 2)

TANAH

MEKANIK/

ALAT

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Pemindahan Tanah Mekanis berisi tentang materi :
Pengenalan alat Berat, Biaya Kepemilikan dan Pengoperasian Alat Berat,
Dasar Dasar Pemindahan Mekanis, Dozer, Scraper dan Motor Grader,
Loader dan Truk, Crane, Alat Gali (Excavator), Alat Pemadat, Alat
Pemancang Tiang, Alat Pemroses Agregat dan Pengangkutannya, Alat
Pemroses Beton dan Aspal, Alat Pengerasan Beton dan Aspal. Metode
Pekuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, aktivitas kelas, tugas
mandiri, tugas besar, ujian tengah semester dan ujian akhir semester.
Mata Kuliah Pemindahan Tanah Mekanis diselenggarakan dalam 14
kali tatap muka terjadwal dalam semester genap tahun akademik 2011 2012. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir
Semester yang materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Rekayasa
Geometrik Jalan dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan
mahasiswa terhadap penguasaan materi Pemindahan Tanah Mekanis yang
telah diberikan.

Buku Teks
1. Ir. Susy Fatena Rostiyanti, M.Sc, Alat Berat untuk Proyek Konstruksi
Edisi Kedua, Rineka Cipta, 2008
2. Hendra Suryadharma dan Haryanto Yoso Wigroho, Alat Alat Berat
Revisi, Universitas Atma Jaya Yogyakarta, 1998
3. Ir. Rochmanhadi, Perhitungan Pelaksanaan Pekerjaan Dengan
Menggunakan Alat Alat Berat, Departemen Pekerjaan Umum, Badan
Penerbit Pekerjaan Umum

47.
TEKNIK PENULISAN DAN PRESENTASI
(TSPB 0602 SKS 2)

Deskripsi Singkat
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Mata kuliah Teknik Penulisan dan Presentasi berisi tentang materi


pengertian teknik penulisan, EYD, teori penulisan paragraph, membuat
kerangka dan menulis esay, menentukan topic penelitian, metode
penelitian, membuat proposal penelitian, teknik penulisan untuk skripsi
dan tugas akhir perancangan, etika penulisan ilmiah, summary dan
abstrak, penulisan pustaka, penomoran, teknik presentasi, proses
komunikasi, asas komunikasi lisan, media presentasi, persiapan
presentasi, pelaksanaan presentasi. Metode Perkuliahan diberikan dalam
bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan
tugas mandiri.
Mata Kuliah Teknik Penulisan dan Presentasi diselenggarakan dalam
14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata Teknik Penulisan dan Presentasi dengan
tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Teknik Penulisan dan Presentasi yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Panduan Penulisan dan Presentasi, Universitas Lambung Mangkurat,
2008

48.
LAPANGAN TERBANG
(TSKB 0618 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Lapangan Terbang berisi tentang materi sejarah
penerbangan sipil dan perkembangannya, keunggulan dan kekurangan
moda transportasi udara dengan moda transportasi lain, organisasi
penerbangan sipil internasiol. Tripikal tata letak Bandar udara,
pengelompokan pesawat udara menurut FAA, gambaran umum Bandar
udara di Indonesia, jenis dan karakteristik perkembangan pesawat
terbang, komponen bobot pesawat terbang, muatan dan jarak jelajah,
pengaruh kinerja pesawat terbang terhadap panjang landas pacu
declared, distance, penentuan arah dan nomor landas pacu, rintangan
(obstacle) kawasan Bandar udara, pemilihan lokasi Bandar udara,
konfigurasi Bandar udara. Perancangan umum geometric prasarana sisi
udara, system dan konfigurasi parker pesawat, peraturan penerbangan
secara visual dan instrument (VFT dan IFR), jarak pisah vertical lalu lintas
udara, alat bantu navigasi udara (VASIS, ILS, PAPI) Metode Perkuliahan
diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas,
terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Lapangan Terbang diselenggarakan dalam 14 kali tatap
muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata Lapangan Terbang dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Struktur
Lapangan Terbang yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Ashford, N., 1992, Irport Engineering, McGraw Hill
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

2 Horonjeff, R., 1994, Planning and Design of Airport, McGraw Hill.


3.
ICAO, 1995, Aerodrome Annex 14
4.
PP No. 071 Tahun 2006 tentang kebandarudaraan.

49.
PERENCANAAN
DGN KOMPUTER I
(TSKB 0619 SKS 2)

DAN

GAMBAR

TEKNIK

Deskripsi Singkat
Mata Kuliah Perencanaan dan Gambar Teknik dengan Komputer I
adalah pembahasan tentang struktur statis tertentu dan statis tak tentu
dengan bantuan software GARSP IV, membuat sturuktur rangka batang,
balok menerus dan portal. Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk
tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas
mandiri.
Mata Kuliah Perencanaan dan Gambar Teknik dengan Komputer I
diselenggarakan dalam 14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester.
Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir
Semester yang materinya mencakup keseluruhan mata Perencanaan dan
Gambar Teknik dengan Komputer I dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat
kemampuan
mahasiswa
terhadap
penguasaan
materi
Perencanaan dan Gambar Teknik dengan Komputer I yang telah diberikan.

Buku Teks
1.

Diktat GRASP IV, Fakultas Teknik Jurusan Teknik Sipil UNLAm, 2008

50.
PERENCANAAN TRANSPORTASI
(TSKB 0620 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata

kuliah

Perencanaan

Transportasi

berisi

tentang

materi

Pengertian dan defenisi Sistem Transportasi, Pengertian Aksesibilitas dan


mobilitas serta pengertian tentang sub sistem dan total sistem transportasi, Sub
sistem transportasi Laut, Sub system transportasi udara, Sub
sistem
transportasi darat (jalan Rel), Sub sistem transportasi darat (Jalan Raya), Aspek
transportasi dalam GBHN, Hubungan perencanaan kota dan transportasi,
Masalah transportasi dan alternatif solusi masalah serta kebijakan dan
perundang-undangan di bidang transportasi, Hubungan transportasi dengan
lingkungan dan ekonomi, Pengenalan survei perencanaan transportasi,
Pengenalan perencanaan transportasi 4 tahap. Metode Perkuliahan diberikan

dalam bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur
dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Perencanaan Transportasi diselenggarakan dalam 14
kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Perencanaan Transportasi dengan
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap


penguasaan materi Perencanaan Transportasi yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Hay.W.W; An Introduction Transportation Engineering, Wiley,
1977
2. Morlock, E.K; Pengantar Teknik dan Perencanaan Transportasi,
Erlangga, 1993
3. Papascostas, CS. et al; Transportation Engineering and Planning,
Prentice Hall, 1993.

51.
REKAYASA SUNGAI
(TSKB 0721 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Rekayasa Sungai ini berisi tentang pengertian sungai,
karakteristik sungai, potensi daya guna dan daya rusak, morfologi sungai,
geometric, kapasitas tampang, meander, pertemuan dan percabangan,
banjir, erosi dan sedimentasi. Temporary and permanen river,
improvement, konstruksi, control rezim aliran, erosi local pilar dan pangkal
jembatan, penyempitan alur, bangunan sungai, hidrometrik sungai,
maksud dan tujuan pemetaan sungai, pengukuran kecepatan, muka iar
dan sedimentasi. Pemanfaatan sungai langsung dan tidak langsung,
bangunan bending, bendungan, pembagian dan pemilihan tipe
bendungan, evaluasi dan analisis data hidrologi sungai, jenis dan kualitas
data, perpanjangan periode data, analisis debit, volume tampungan dan
banjir rancangan, sedimentasi waduk, bedload, suspended load, dead
storage, distribusi endapan sedimen di dalam waduk. Metode Perkuliahan
diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas,
terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Rekayasa Sungai diselenggarakan dalam 14 kali tatap
muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata Rekayasa Sungai dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Rekayasa
Sungai yang telah diberikan.

Buku Teks

Helmuth Tanggara, (2005), Tesis Studi Erosi dan Konservasi


DAS Katingan Hulu, Program Pasca Sarjana Universitas Brawijaya
PPSUB PPSUP, Palangka Raya.
Kartasapoetra, (1985), Teknologi Konservasi Tanah dan Air,
Penerbit Bina Aksara, Jakarta.
Kodoatie, Robert J., dkk (2001), Pengelolaan Sumber Daya Air
dalam Otonomi Daerah, Penerbit Andi Yogyakarta, Yogyakarta.
Rismunandar, (1993), Tanah dan Seluk Beluknya Bagi
Pertanian, Penerbit Sinar Baru Algensindo, Bandung.
Sarwono Hardjowigeno, (1993),
Klasifikasi Tanah dan
Pedogenesis, Penerbit Akademika Pressindo, Jakarta

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Suripin, (2001), Pelestarian Sumber Daya Tanah dan Air,


Penerbit Andi Yogyakarta, Yogyakarta.
Wani Hadi Utomo, (1994), Erosi dan Konservasi Tanah, Penerbit
IKIP Malang, Malang.

52.
STRUKTUR BETON PRATEGANG
(TSKB 0722 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Struktur Beton Prategang berisi tentang materi
pengertian analisis kekuatan gaya prategang. Analisis dan desain
penampang untuk menahan lentur dan desain beban kerja. Metode
Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Struktur Beton Prategang diselenggarakan dalam 14
kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Struktur Beton Prategang dengan
tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Struktur Beton Prategang yang telah diberikan.

Buku Teks
1. N. Krishna Raju, Beton Prategang, Edisi kedua, Erlangga, 1989
2. Andri Budiadi, Desain Praktis Beton Prategang, Andi,Yogyakarta,
2008

53.
PELABUHAN
(TSKB 0723 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Perancangan Pelabuhan berisi tentang materi
Perancangan Pelabuhan mulai dari Perkembangan pelabuhan, arti penting
pelabuhan, definisi pelabuhan, macam macam pelabuhan, jenis jenis
kapal dan bangunan bangunan pelengkapnya. Metode Pekuliahan
diberikan dalam bentuk tatap muka, aktivitas kelas, tugas mandiri, tugas
besar, ujian tengah semester dan ujian akhir semester.
Mata Kuliah Perancangan Pelabuhan diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata kuliah Perancangan Pelabuhan dengan tujuan untuk
mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan
materi Perancangan Pelabuhan yang telah diberikan

Buku Teks

1. Prof. Dr. Ir. Bambang Triatmodjo, CES, DEA, Pelabuhan, Beta Offset,
2008

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

54.
REKLAMASI RAWA
(TSKK 0722 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Reklamasi rawa memuat tentang pengembangan
reklamasi rawa, rawa pasang surut, ilmu dan teknologi untuk pengelolaan
rawa, pelaksanaan reklamasi, analisis dan perancangan system reklamasi
untuk rawa, pelaksanaan, pengoperasian, dan pemeliharaan reklamasi,
pemanfaatan reklamasi untuk budidaya pertaniaan dan perikanan.
Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post
test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Reklamasi Rawa diselenggarakan dalam 14 kali tatap
muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata Reklamasi Rawa dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Reklamasi
Rawa yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Pedoman Teknik Reklamasi Rawa, 2008, Departemen Pertanian, Jakarta

55.
KONSTRUKSI JEMBATAN
(TSKB 0724 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Konstruksi Jembatan berisi tentang Materi Struktur
jembatan konvensional meliputi perkembangan teknologi jembatan
dan tahap-tahap pembebanan, pendekatan perencanaan struktur
bangunan atas mulai tiang sandaran, plat trotoar, plat lantai
kendaraan, balok diafpragma, balok induk (gelagar) tengah dan tepi.
untuk bangunan bawah mulai dari perhitungan abutmen dan
bangunan pelengkap lainnya. untuk jembatan box meliputi sistem
pembebanan dan perhitungan dimensi box culvert. Metode
Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Konstruksi Jembatan diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata kuliah Konstruksi Jembatan dengan tujuan untuk
mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan
materi Konstruksi Jembatan yang telah diberikan.

Buku Teks

Barker, MR, A.J 1997 Design of highway Bridges: Based on AASHATO


LRFD Bridges Design Spesifikations, John Wiley & Sons, Inc, New
York, USA;
Supriyadi, B, 1997, Analisis Struktur Jembatan, Biro Penerbit KMTS FT
UGM Yogyakarta;

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Anonim , 1987, Pedoman Perencanaan Pembebanan Jembatan jalan


raya, Yayasan Badan Penerbit PU, Jakarta;
Nawy, E.G 1996, Prestressed Concrete: Pundamental , Prentice Hall,
New grsy Ausatrail k
Bambang Suryoatmono, Beton Prategang Suatu Pendekatan
Mendasar. Jakarta, Penerbit Erlangga, 2001.
Bowles, E Joseph, Analisa dan Disain Pondasi Jilid I dan II. Jakarta,
Erlangga, 1986.
Departemen Pekerjaan Umum, Tata Cara Perhitungan Struktur Beton
Untuk Bangunan Gedung, Yayasan LPMB, bandung, 1991.
Dipohusodo, Istimawan. Struktur Beton Bertulang, PT Gramedia
Pustaka Utama, Jakarta, 1999.
D. Johnson, Victor, Essentials Of Bridge Enggineering, Third Edition.
New Delhi, 1980.
Hadipratomo,Winarni, Ir, Struktur Beton Prategang Teori dan Prinsip
Disain. Bandung, Nova, 1988.
Lin, T.Y, Design Of Presstressed Concrete Strukture. Third Edition,
New York, John Willey & Sons, 1982.
Muhadi, Ir, Sedikit Gambaran Mengenai Dasar-dasar Metode
Weduwen Dalam Menghitung Debit Maksimum. Bandung, Dept.
PUTL, Dirjen Pengairan, Direktorat Irigasi, 1972.
Peraturan Muatan Untuk Jembatan Jalan raya No. 378/KPTS/1987,
Dirjen Bina Marga, Dept. PTUL, Badan Penerbit Pekerjaan Umum,
Jakarta, 1987.

56.
PERENCANAAN DAN ESTIMASI BIAYA
(TSPB 0703 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Perencanaan dan Estimasi Biaya berisi tentang rencana
anggaran biaya material, upah dan peralatan yang digunakan untuk
dalam pekerjaan suatu proyek konstruksi. Metode Pekuliahan diberikan
dalam bentuk tatap muka, aktivitas kelas, tugas mandiri, ujian tengah
semester dan ujian akhir semester.
Mata Kuliah Perencanaan dan Estimasi Biaya
diselenggarakan
dalam 14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2
kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang
materinya mencakup keseluruhan mata kuliah Perencanaan dan Estimasi
Biaya dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa
terhadap penguasaan materi Perencanaan dan Estimasi Biaya yang telah
diberikan.

Buku Teks
1. Wulfram I, Ervianto, Menghitung Biaya Bangunan Andi, 2007.
2 Soedrajat, Analisa Anggaran Biaya Pelaksanaan Nova, 1994
3. Rochmanhadi, Perhitungan Biaya Pelaksanaan Pekerjaan dengan
Menggunakan Alat alat Berat , Dinas Pekerjaan Umum, 1985
4. Redaksi Bumi Perkasa, Analisa Upah dan Bahan, Bumi Aksara, 2009

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

57.
PERENCANAAN
DGN KOMPUTER II
(TSKB 0725 SKS 2)

DAN

GAMBAR

TEKNIK

Deskripsi Singkat
Mata Kuliah Perencanaan dan Gambar Teknik dengan
Komputer II adalah pembahasan nilai perencanaan dan penggunaan
softwear computer (AutoCAD) dalam menyelesaikan pekerjaan gambar
teknik dalam merancang bangunan dengan kerumitan dan ketelitian yang
sangat tinggi. Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka,
pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Perencanaan dan Gambar Teknik dengan Komputer II
diselenggarakan dalam 14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester.
Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir
Semester yang materinya mencakup keseluruhan mata Perencanaan dan
Gambar Teknik dengan Komputer II dengan tujuan untuk mengevaluasi
tingkat
kemampuan
mahasiswa
terhadap
penguasaan
materi
Perencanaan dan Gambar Teknik dengan Komputer II yang telah diberikan

Buku Teks
1.

Djoko Darmawan (2002). Buku Latihan AutoCAD, Jakarta : PT Elex

Media Komputindo

58.
KERJA PRAKTEK
(TSBB 0730 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Praktik Kerja Lapangan memuat tentang data umum
proyek, lelang dan penetapan pelaksana, data kontrak, data lapangan,
evaluasi pelaksanaan dan evaluasi pengawasan, analisis khusus bidang
sesuai arahan pembimbing.
Mata Kuliah Praktik Kerja Lapangan diselenggarakan selama 60 hari
kalender kerja proyek. Ujian dilakukan setelah mahasiswa selesai
membuat laporan Kerja Praktek Lapangan.

Buku Teks
1. Panduan Penyusunan Kerja Praktik Lapangan, Fakultas Teknik Program
Studi Teknik Sipil Universitas Darwan Ali, 2011

59.
REKAYASA LINGKUNGAN
(TSKB 0726 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Rekayasa Lingkungan berisi tentang materi pengertian
AMDAL pada bidang konstruksi, RPL, RKL, pencemaran lingkunagn,
pegelolaan air bersih, pengelolaan sampah. Metode Perkuliahan diberikan
dalam bentuk tatap muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur
dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Struktur Beton Bertulang II diselenggarakan dalam 14
kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya


mencakup keseluruhan mata kuliah Rekayasa Lingkungan dengan tujuan
untuk
mengevaluasi
tingkat
kemampuan
mahasiswa
terhadap
penguasaan materi Rekayasa Lingkungan yang telah diberikan.

Buku Teks

Anonim, 1990, Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 1990 Tentang


Pengendalian Pencemaran Air, BAPEDAL-Jakarta
Anonim, 1991, Sistem Manajemen Lingkungan ISO 14001 dan
Strategi Penerapannya, Sucofindo International Certification Services,
Jakarta
Anonim, 1997a, Rekayasa Lingkungan, Penerbit Universitas
Gunadarma, Jakarta
Anonim, 1997b, Undang-Undang Nomor 23 Tahun 1997 Tentang
Pengelolaan Lingkungan Hidup, BAPEDAL-Jakarta
Anonim, 1997c, Agenda 21 Indonesia, Kantor Menteri Lingkungan
Hidup, Jakarta
Anonim, 1999a, Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 1999 Tentang
Analisis Mengenai Dampak Lingkungan, BAPEDAL-Jakarta
Anonim, 1999b, Peraturan Pemerintah RI Nomor 41 Tahun 1999
Tentang Pengendalian Pencemaran Udara, BAPEDAL-Jakarta

60.
MEKANIKA VIBRASI DAN GEMPA
(TSKK 0823 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Mekanika Vibrasi dan Gempa berisi tentang materi
pengenalan berbagai beban dinamis (mesin, impuls, angin dan gempa)
dan pengaruhnya pada respon struktur. Lidealisasi struktur : redaman dan
permodelan matematikanya single degree of freedom system: persamaan
gerak (tak teredam dan teredam), getaran bebas, getaran paksa (respon
akibat beban harmonis, beban impuls, dan beban sembarang), isolasi
getaran, respon akibat base motion. Multy degree of freedom system:
frekuensi alami dan ragam getaran, meode super ragam, response
spectrum dan time histoty. Mekanisme terjadinya gempa bumi tektonik
dan cara pengukuran kekuatannya. Analisis gaya gempa pada struktur
gedung, jembatan, penahan tanah dan bendungan: konsep daktilitas,
perancangan struktur tahan gempa dan Practical Design Codes. Metode
Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Mekanika Vibrasi dan Gempa diselenggarakan dalam 14
kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu
Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata kuliah Rekayasa Pondasi I dengan tujuan
untuk
mengevaluasi
tingkat
kemampuan
mahasiswa
terhadap
penguasaan materi Rekayasa Pondasi I yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Kusuma,H, Gideon ; Desain Struktur Rangka Beon Bertulang di Daerah

Rawan Gempa;Penerbit Erlangga;1983


SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

2. Dipohusodo,Istimawan;
Gramedia; Jakarta 1996

Struktur

Beton

Bertulang;

Penerbit

PT

3. Gunawan T, Margaret S; Perencanaan Struktur Tahan Gempa jilid 2;


Delta Teknik ; 2000
4. Copra,Anil; Dynamyca of Structure; Prentice Hall
5. Artikel-artikel

seminar

61.
METODE PELAKSANAAN KONSTRUKSI
(TSKB 0827 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Metode Pelaksanaan Konstruksi berisi tentang materi
lanjutan scheduling, pembahasan kasus scheduling, network compression,
CPM dan PERT menggunakan program computer dalam manajemen
proyek. Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test,
post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Metode Pelaksanaan Konstruksi diselenggarakan dalam
14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali
yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya
mencakup keseluruhan mata Metode Pelaksanaan Konstruksi dengan
tujuan untuk mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap
penguasaan materi Metode Pelaksanaan Konstruksi yang telah diberikan.

Buku Teks

Manajemen Proyek, Perencanaan,


proyek, IR. Abrar Husen, MT

penjadwalan,

62.
REKAYASA BANGUNAN
LUNAK
(TSKB 0828 SKS 2)

pengendalian

DIATAS

TANAH

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Rekayasa Bangunan di atas Tanah Lunak memuat
tentang materi pengertian tanah lunak, permeabilitas, daya dukung,
problem tanah lunak Indonesia, usaha perbaikan tanah lunak, perbaikan
tanah pasir lepas, perbaikan tanah lunak lempung, perbaikan dengan
preloading, perbaikan dengan geotekstil, perbaikan dengan vertical drain,
pengantar konstruksi cakar ayam, perbaikan dengna cerucuk galam,
perbaikan denan stone column, perbaikan dengan sand column, perbaikan
dengan cara kimia. Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap
muka, pre test, post test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Rekayasa Bangunan di atas Tanah Lunak
diselenggarakan dalam 14 kali tatap muka terjadwal dalam 1 semester.
Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir
Semester yang materinya mencakup keseluruhan mata Rekayasa
Bangunan di atas Tanah Lunak dengan tujuan untuk mengevaluasi tingkat
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan materi Rekayasa Bangunan


di atas Tanah Lunak yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Analisa Drainase Vertikal Untuk Mempercepat Konsolidasi Pada Tanah
Lunak, Joleha, Fakultas Teknik, Universitas Riau, 2001
2 Konstruksi Jalan di Atas Tanah Lunak Dengan Perkuatan Geotekstil,
Didiek Djarwadi, Surabaya, 2006

63.
PENGAIRAN PASANG SURUT
(TSKB 0829 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Pengairan Pasang Surut berisi tentang materi tentang
pasang surut, terjadinya pasang surut, gerakan pasang surut, terjadinya
pasang surut rawa, hidrodinamika pasang surut, analisis tatah dan handil.
Kendala dan potensi lahan basah, criteria design pengembangan lahan
basah, irigasi teknis lahan pasang surut, pengembangan teknologi budi
daya, pengembangan irigasi lahan pasang surut, permodelan dinamika air
pasang surut, pendekatan system irigasi pasang surut.
Metode
Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post test,
aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Pengairan Pasang Surut diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata kuliah Pengairan Pasang Surut dengan tujuan untuk
mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan
materi Pengairan Pasang Surut yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Pedoman Teknis Irigasi Lahan Lebak dan Pasang Surut / TAM, Direktorat
Pengelolaan Air, Direktorat Jenderal pengelolaaan Lahan Air (2009)
2 Pengelolaan Tanah dan Air di Lahan Pasang Surut, Badan Penelitian dan
Pengembangan Pertanian.
3.
Budidaya Padi Sawah di Lahan pasang Surut, Badan Penelitian dan
Pngembangan Pertanian.

64.
MANAJEMEN KONSTRUKSI
(TSPB 0804 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Manajemen Konstruksi berisi tentang materi tentang
tujuan dan ruang lingkup proses pengelolaan pembangunan konstruksi,
pengertian umum dan perkembangan pengelolaan pembangunan dan
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

jasa konstruksi, pengertian dan istilah istilah dalam manajemen secara


umum dan kaitannya dalam bidang teknik sipil, unsur unsur
pelaksanaan pembangunan dan tata cara pelelanga, cara menyususn
Rencana Kerja dan Syarat (RKS), macam anggaran biaya dan
penyusutannya. Pengertian manajemen proyek dan organisasi proyek,
penyusunan rencana kerja, rencana lapangan, rencana jaringan kerja,
Crithical Part Methode (CPM), program evaluation and Review Technique
(PERT), Perencanaan sumber daya (material requirement planning),
anggaran pelaksanaan proyek, Net Present Value (NPV), system informasi
manajemen proyek, system pengendalian proyek ( Total Quality System).
Metode Perkuliahan diberikan dalam bentuk tatap muka, pre test, post
test, aktivitas kelas, terstruktur dan tugas mandiri.
Mata Kuliah Manajemen Konstruksi diselenggarakan dalam 14 kali
tatap muka terjadwal dalam 1 semester. Ujian dilakukan 2 kali yaitu Ujian
Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester yang materinya mencakup
keseluruhan mata kuliah Manajemen Konstruksi dengan tujuan untuk
mengevaluasi tingkat kemampuan mahasiswa terhadap penguasaan
materi Manajemen Konstruksi yang telah diberikan.

Buku Teks
1. Antill, J.M and Woodhead, R.W, 1970, Critical Poth Method in
Contruction Pratice, Wiley Interscience, New York.
2 Clough, R.H., 1972, Contruction Project Management, Wiley
Interscience, New York
3.
Bonny, J.B dan Frein, J.P., 1973, Handbook of Contruction
Management and Organization, Van Nonstrand Reinhold Company, New
York.
4.
Burgess, R.A., and White, G., 1979, Building Production and Project
Management, The Contruction Press, Lancaster.

65.
KULIAH KERJA NYATA
(TSBB 0804 SKS 2)

Deskripsi Singkat
Mata kuliah Kuliah Kerja Nyata sesuai dengan materi yang disiapkan
oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Darwan
Ali.
Mata Kuliah Kuliah Kerja Nyata diselenggarakan selama 60 hari
(dua ) bulan. Nilai akan diberikan setelah semua program kegiatan dan
laporan Kuliah Kerja Nyata telah diselesaikan.

Buku Teks
1. Panduan Penyusunan Laporan Kuliah Kerja Nyata Universitas Darwan
Ali 2012

66.
TUGAS AKHIR
(TSBB 0805 SKS 4)

Deskripsi Singkat
SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Mata kuliah Tugas Akhir berisi tentang skripsi atau tugas akhir
rancangan. Ujian dilakukan setelah dosen pembimbing menyatakan Tugas
Akhir tersebut telah selesai

Buku Teks
1. Pedoman penulisan Tugas Akhir/ Skripsi

SILABUS PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNDA

Page

Anda mungkin juga menyukai