Anda di halaman 1dari 17

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

A.

: MAN KOTA KEDIRI 3

Mata Pelajaran

: Fiqih

Kelas / Semester

: X / Ganjil

Pertemuan ke

: 1

Alokasi Waktu

: 2 jam pelajaran ( 2 X 45 Menit )

Standar Kompetensi
3.

B.

Lembaga Pendidikan

Memahami Haji dan Hikmahnya

Kompetensi Dasar
3.1.

C.

Menjelaskan ketentuan islam tentang haji dan hikmahnya

Indikator
3.1.1. Dapat menjelaskan dasar kewajiban haji
3.1.2. Dapat mengidentifikasi perbedaan haji dengan umrah
3.1.3. Dapat menjelaskan manasik haji dan umrah
3.1.4. Dapat merefleksikan manfaat dan hikmah haji dan umrah dalam kehidupan sehari-hari

D.

Tujuan Pembelajaran
Siswa mampu :
1.

Menjelaskan pengertian tentang ketentuan islam tentang haji dan hikmahnya

E.

2.

Membaca dalil-dalil yang menjadi dasar ibadah kewajiban haji dan umrah

3.

Memahami hukum islam tentang ibadah haji

4.

Mendiskusikan tentang pelaksanaan ibadah haji

5.

Menyimpulkan tentang ketentuan islam tentang ibadah haji dan hikmahnya

Materi Pembelajaran
1.

F.

G.

Ketentuan islam tentang haji dan hikmahnya

Metode Pengajaran
1.

Ceramah bervariasi

2.

Tanya jawab

3.

Diskusi kelompok

4.

Pemberian tugas

Kegiatan Pembelajaran
Langkah langkah
1.

Kegiatan Awal ( 15 menit ) :


a. Guru memberi salam dan mengajak siswa untuk berdoa bersama
b. Perkenalan dan mengecek daftar hadir siswa
c. Memberikan Apersepsi/materi yang ada hubungannya dengan materi yang diajarkan
d. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang hendak dicapai dari materi yang akan diajarkan
e. Guru memotivasi peserta didik melalui bebarapa pertanyaan sehubungan dengan materi yang akan dibahas

2.

Kegiatan Inti ( 60 Menit )

Eksplorasi :
a.

Peserta didik mendengarkan ceramah mini guru, terkait dengan materi tentang ketentuan islam tentang haji dan

hikmahnya
b.

Siswa membuka Al-quran untuk mencari dalil yang berkaitan dengan materi

Elaborasi :
a.

Peserta didik menelaah bacaan dan mendiskusikan tentang ibadah haji dan hikmahnya

b.

Peserta didik mencari dalil yang berhubungan dengan ibadah haji dan hikmahnya

c.

Beberapa peserta didik diminta membacakan dalil yang telah ditemukan.

Konfirmasi:

3.

a.

Guru memberikan penguatan pada peserta didik tentang materi yang telah di pelajari.

b.

Guru bertanya kepada siswa tentang ibadah haji dan hikmahnya

Kegiatan Akhir ( 15 menit ) :


Sebelum pertemuan berakhir, terlebih dahulu dilakukan kegiatan sebagai berikut :
a. Guru mengadakan Tanya jawab tentang ketentuan islam tentang haji dan hikmahnya
b. Guru merangkum materi yang baru saja diajarkan
c. Guru menugaskan kepada siswa mencari dalil naqli yang berhubungan dengan ketentuan islam tentang haji dan hikmahnya
d. Guru menutup pelajaran dengan membaca salam dan membaca hamdalah

H.

Alat/bahan/sumber belajar
1.

Buku Paket Pendidikan Agama Islam kelas X

I.

2.

Internet

3.

LKS Fiqih kelas X semester Ganjil

4.

Al-quran dan terjemahannya

5.

Buku-buku referensi yang relevan dengan materi yang diajarkan

Penilaian
Indikator Pencapaian Kompetrensi
Menjelaskan dasar kewajiban haji
Mengidentifikasi

perbedaan

haji

dengan umrah
Menjelaskan manasik haji dan umrah
Menjelaskan hikmah haji dan umrah
Merefleksikan manfaat dan hikmah
haji dan umrah dalam kehidupan

Teknik Penilaian

Bentuk Penilaian

Tes tertulis

Isian

Tes tertulis

Jawab Singkat

Tes tertulis

Isian

Tes tertulis
Tes tertulis

Isian
Jawab singkat

Contoh Instrumen
Jelaskan dasar kewajiban haji ?
Sebutkan perbedaan haji dengan umrah ?
Jelaskan manasik haji dan umrah ?
Jelaskan hikmah haji dan umrah ?
Sebutkan manfaat dan hikmah haji dan
umrah dalam kehidupan sehari-hari ?

sehari-hari
Kediri, 19 Oktober 2011
Mengetahui,
Guru pamong Fiqih,

Guru Praktik,

Dra.Hj.BINTI MUNAWAROH, S.Ag.

ERNAWATI

NIP.196109091984032002

NIM.2008140101888

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

A.

Mata Pelajaran

: Fiqih

Kelas / Semester

: X / Ganjil

Pertemuan ke

: 2

Alokasi Waktu

: 2 jam pelajaran ( 2 X 45 Menit )

Memahami Haji dan Hikmahnya

Kompetensi Dasar
3.2.

C.

: MAN KOTA KEDIRI 3

Standar Kompetensi
3.

B.

Lembaga Pendidikan

Menjelaskan ketentuan perundang-undangan tentang haji

Indikator
3.2.1. Dapat menjelaskan pelaksanaan haji yang sesuai dengan ketentuan perundang-undangan
3.2.2. Dapat menjelaskan hikmah pengaturan haji lewat perundang-undangan

D.

Tujuan Pembelajaran

Siswa mampu :

E.

1.

Menjelaskan pengertian tentang ketentuan perundang-undangan tentang haji

2.

Membaca undang-undang haji

3.

Memahami ketentuan perundang-undangan tentang haji

4.

Mendiskusikan tentang hikmah pengaturan haji lewat perundangan

5.

Menyimpulkan tentang ketentuan islam tentang perundang-undangan tentang haji

Materi Pembelajaran
2.

F.

G.

Ketentuan undang-undang haji

Metode Pengajaran
1.

Ceramah bervariasi

2.

Tanya jawab

3.

Diskusi kelompok

4.

Pemberian tugas

5.

Pengamatan

Kegiatan Pembelajaran
Langkah langkah
1.

Kegiatan Awal ( 15 menit ) :


a. Memberikan salam dan memulai pelajaran dengan Basmallah serta mengecek siswa yang tidak masuk
b. Memberikan apersepsi / materi yang ada hubungannya dengan materi yang diajarkan serta memberikan motivasi.
c. Menyampaikan kompetensi dari materi yang akan diajarkan.

d. Menjelaskan tujuan yang ingin dicapai dari materi yang akan diajarkan.
2.

Kegiatan Inti ( 60 Menit )

Eksplorasi :
a.

Guru menunjuk salah seorang siswa untuk menjelaskan pengertian tentang ketentuan undang-undang haji

b.

Siswa membuka Al-quran untuk mencari dalil yang berkaitan dengan materi

c.

Siswa ditunjukkan dalil naqli tentang ketentuan undang-undang haji

Elaborasi

a.

Siswa membaca dalil naqli yang berkaitan dengan materi yaitu tentang ketentuan undang-undang haji

b.

Guru menunjuk siswa satu dengan siswa yang lain untuk menjelaskan ketentuan islam tentang ketentuan undang-

undang haji
Konfirmasi :
a.

Guru bertanya kepada siswa tentang ketentuan undang-undang haji

b.

Siswa mengidentifikasi tentang ketentuan undang-undang haji

3. Kegiatan Akhir ( 15 menit ):


Sebelum pertemuan berakhir, terlebih dahulu dilakukan kegiatan sebagai berikut :
a. Mengadakan tanya jawab tentang ketentuan islam tentang ketentuan undang-undang haji
b. Guru merangkum materi yang baru saja diajarkan
c. Guru menugaskan kepada siswa mencari dalil naqli yang berhubungan dengan ketentuan undang-undang haji
d. Menutup pelajaran dengan membaca salam dan membaca hamdalah.

H.

I.

Alat/bahan/sumber belajar

1.

Buku Paket Pendidikan Agama Islam kelas X

2.

Internet

3.

LKS Fiqih kelas X semester Ganjil

4.

LCD

5.

Al-quran dan terjemahannya

6.

Buku-buku referensi yang relevan dengan materi yang diajarkan, dll.

Penilaian

Indikator Pencapaian Kompetrensi


Melaksanakan pelaksanaan haji yang
sesuai dengan perundang-undangan
Menjelaskan hikmah pengaturan haji
lewat perundang-undangan

Teknik Penilaian

Bentuk
Penilaian

Tes tertulis

Isian

Tes tertulis

Isian

Contoh Instrumen
Jelaskan pelaksanaan haji yang sesuai dengan
ketentuan perundang-undangan ?
Jelaskan hikmah pengaturan

haji

perundang-undangan ?

Kediri, 26 Oktober 2011


Mengetahui,
Guru pamong Fiqih,

Guru Praktik,

lewat

Dra.Hj.BINTI MUNAWAROH, S.Ag.

ERNAWATI

NIP.196109091984032002

NIM.2008140101888

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

A.

Mata Pelajaran

: Fiqih

Kelas / Semester

: X / Ganjil

Pertemuan ke

: 3

Alokasi Waktu

: 2 jam pelajaran ( 2 X 45 Menit )

Memahami Haji dan Hikmahnya

Kompetensi Dasar
3.3.

C.

: MAN KOTA KEDIRI 3

Standar Kompetensi
3.

B.

Lembaga Pendidikan

Menunjukkan contoh penerapan ketentuan Haji

Indikator
3.3.1. Dapat Mendiskripsikan pelaksanaan haji di Indonesia
3.3.2. Dapat Menghubungkan aturan perundangan haji dengan pelaksanaan haji

D.

Tujuan Pembelajaran
Siswa mampu :

E.

1.

Menjelaskan pengertian tentang pelaksanaan ibadah haji di Indonesia

2.

Mencari informasi pelaksanaan ibadah haji di Indonesia

3.

Memahami hokum islam tentang ibadah haji

4.

Mendiskusikan tentang pelaksanaan haji di Indonesia

5.

Menyimpulkan tentang pelaksanaan ibadah haji di Indonesia

Materi Pembelajaran
3.

F.

G.

Contoh penerapan haji di Indonesia

Metode Pengajaran
1.

Ceramah bervariasi

2.

Tanya jawab

3.

Diskusi kelompok

4.

Pemberian tugas

5.

Pengamatan

Kegiatan Pembelajaran
Langkah langkah

1.

( 15 menit ) :

Kegiatan Awal

a. Memberikan salam dan memulai pelajaran dengan Basmallah serta mengecek siswa yang tidak masuk
b. Memberikan apersepsi / materi yang ada hubungannya dengan materi yang diajarkan serta memberikan motivasi.

c. Menyampaikan kompetensi dari materi yang akan diajarkan.


d. Menjelaskan tujuan yang ingin dicapai dari materi yang akan diajarkan.
2.

Kegiatan Inti ( 60 Menit )

Eksplorasi :
a. Peserta didik mendengarkan ceramah mini guru, terkait dengan materi tentang pelaksanaan haji di Indonesia
b. Guru menyuruh peserta didik mempelajari materi tentang ketentuan pelaksanaan haji di Indonesia
Elaborasi :
a. Guru membagi kelas dalam 5 kelompok.
b. Masing- masing kelompok diberi penugasan untuk membahas materi tentang pelaksanaan haji di Indonesia
c. Melakukan diskusi antar kelompok dengan bimbingan guru.
Konfirmasi :
a. Guru memberikan klarifikasi tentang hasil diskusi.
3.

Kegiatan Akhir ( 15 menit )

Sebelum pertemuan berakhir, terlebih dahulu dilakukan kegiatan sebagai berikut :


a. Mengadakan tanya jawab tentang ketentuan islam tentang contoh penerapan haji di Indonesia
b. Guru merangkum materi yang baru saja diajarkan
c. Guru menugaskan kepada siswa mencari dalil naqli yang berhubungan dengan ketentuan contoh penerapan haji d Indonesia
d. Menutup pelajaran dengan membaca salam dan membaca hamdalah.
H.

Alat/bahan/sumber belajar

I.

1.

Buku Paket Pendidikan Agama Islam kelas X

2.

Internet

3.

LKS Fiqih kelas X semester Ganjil

4.

LCD

5.

Al-quran dan terjemahannya

6.

Buku-buku referensi yang relevan dengan materi yang diajarkan, dll.

Penilaian

Indikator Pencapaian Kompetrensi


Mendiskripsikan

pelaksaan

haji

di

Indonesia
Menghubungkan aturan perundangan
haji dengan pelaksaan haji

Teknik Penilaian

Bentuk

Contoh Instrumen

Penilaian

Tes tertulis

Isian

Tes tertulis

Isian

Jelaskan pelaksanaan haji di Indonesia ?


Jelaskan

cara

menghubungkan

perundangan haji dengan pelaksaan haji ?

Kediri, 02 November 2011


Mengetahui,
Guru pamong Fiqih,

aturan

Guru Praktik,

Dra.Hj.BINTI MUNAWAROH, S.Ag.

ERNAWATI

NIP.196109091984032002

NIM.2008140101888

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

A.

Mata Pelajaran

: Fiqih

Kelas / Semester

: X / Ganjil

Pertemuan ke

: 4

Alokasi Waktu

: 2 jam pelajaran ( 2 X 45 Menit )

Memahami Haji dan Hikmahnya

Kompetensi Dasar
3.4.

C.

: MAN KOTA KEDIRI 3

Standar Kompetensi
3.

B.

Lembaga Pendidikan

Mempraktekkan pelaksanaan haji sesuai ketentuan perundang-undangan tentang haji

Indikator
3.4.1. Dapat Menerapkan ketentuan perundang-undangan tentang haji
3.4.2. Dapat Mengurutkan prosedur pelaksaan haji dari Indonesia berdasarkan perundangan yang berlaku

D.

Tujuan Pembelajaran
Siswa mampu :

E.

1.

Menjelaskan pengertian tentang pelaksanaan haji sesuai ketentuan perundang-undangan tentang haji

2.

Membaca dalil-dalil yang menjadi dasar ibadah kewajiban haji dan umrah

3.

Melakukan praktek manasik haji dengan dipandu guru

4.

Mendiskusikan tentang pelaksaan haji sesuai ketentuan perundang-undangan tentang haji

5.

Menyusun persiapan praktek manasik haji

6.

Menyimpulkan tentang manasik haji

Materi Pembelajaran
4.

F.

G.

Praktek manasik haji

Metode Pengajaran
1.

Ceramah bervariasi

2.

Tanya jawab

3.

Diskusi kelompok

4.

Pemberian tugas

5.

Pengamatan

Kegiatan Pembelajaran
Langkah langkah
1.

Kegiatan Awal ( 15 menit ) :


a. Memberikan salam dan memulai pelajaran dengan Basmallah serta mengecek siswa yang tidak masuk

b. Memberikan apersepsi / materi yang ada hubungannya dengan materi yang diajarkan serta memberikan motivasi.
c. Menyampaikan kompetensi dari materi yang akan diajarkan.
d. Menjelaskan tujuan yang ingin dicapai dari materi yang akan diajarkan.
2.

Kegiatan Inti ( 60 Menit )


Eksplorasi

a. Guru menunjuk salah seorang siswa untuk menjelaskan pengertian tentang pelaksanaan ibadah haji di Indonesia
b. Siswa membuka Al-quran untuk mencari dalil yang berkaitan dengan materi
c. Siswa ditunjukkan dalil naqli tentang ibadah haji dan hikmahnya
Elaborasi

a. Siswa membaca dalil naqli yang berkaitan dengan materi yaitu tentang ibadah haji dan hikmahnya
b. Guru menunjuk satu siswa dengan siswa yang lain untuk menjelaskan ketentuan islam tentang contoh penerapan haji di
Indonesia
Konfirmasi

a. Guru bertanya kepada siswa tentang contoh penerapan haji di Indonesia


b. Siswa mengidentifikasi tentang contoh penerapan haji di Indonesia
3.

Kegiatan Akhir ( 15 menit ) :


Sebelum pertemuan berakhir, terlebih dahulu dilakukan kegiatan sebagai berikut :
a. Mengadakan tanya jawab tentang ketentuan islam tentang contoh penerapan haji di Indonesia
b. Guru merangkum materi yang baru saja diajarkan
c. Guru menugaskan kepada siswa mencari dalil naqli yang berhubungan dengan ketentuan contoh penerapan haji d Indonesia
d. Menutup pelajaran dengan membaca salam dan membaca hamdalah.

H.

I.

Alat/bahan/sumber belajar

1.

Buku Paket Pendidikan Agama Islam kelas X

2.

Internet

3.

LKS Fiqih kelas X semester Ganjil

4.

LCD

5.

Al-quran dan terjemahannya

6.

Buku-buku referensi yang relevan dengan materi yang diajarkan, dll.

Penilaian

Indikator Pencapaian Kompetrensi


Menerapkan

ketentuan

perundang-

undangan tentang haji


Mengurutkan prosedur pelaksanaan haji
dari Indonesia berdasarkan perundangan
yang berlaku

Teknik Penilaian
Tes unjuk kerja

Tes unjuk kerja

Bentuk
Penilaian
Uji petik kerja
prosedur
Uji petik kerja
prosedur

Contoh Instrumen
Jelaskan

ketentuan

perundang-undangan

tentang haji ?
Urutkan prosedur pelaksanaan haji dari
Indonesia berdasarkan perundang-undangan
yang berlaku ?
Kediri, 09 November 2011

Mengetahui,
Guru pamong Fiqih,

Guru Praktik,

Dra.Hj.BINTI MUNAWAROH, S.Ag.

ERNAWATI

NIP.196109091984032002

NIM.2008140101888

Anda mungkin juga menyukai