Anda di halaman 1dari 20

ARSIP AXIS

Kamis, 23 Oktober 2014

SOAL REMIDI 3.1


1.

Pencegahan sumber infeksi endogen dapat dilakukan melalui upaya

a.
b.
c.
d.
e.

berikut
Sterilisasi alat operasi
Membebastugaskan personel bedah yang terinfeksi
Teknik bedah yang baik
Mempertahankan tekanan positif ruang operasi
Penggunaan laminar air flow pada area bedah risiko tinggi

2.

Seorang penderita menderita infeksi, hasil pengecatan Gram


menunjukkan Gram (+). Pilihan antibiotik yang paling rasional untuk

a.
b.
c.
d.
e.

penderita tersebut adalah:


Penisilin G
Amoksisilin
Sefalosporin generasi 3
Amoksisilin+As.Klavulanat
Gentamisin

3.
a.
b.
c.
d.
e.

Berikut peran makanan fungsional, kecuali


Meningkatkan mekanisme pertahanan biologis
Efek preventif pada penyakit tertentu
Efek kuratif pada penyakit tertentu
Efek recovery dari penyakit tertentu
Memperlambat proses penuaan

4.

Sumber radiasi alam yang sering digunakan untuk terapi radiasi eksterna

a.
b.
c.
d.
e.

saat ini adalah:


radium
cobalt
Iridium
Aurum
Sinar X

5.

What type of enteric tube enters the body at the nose and terminates at

a.
b.
c.
d.
e.

the stomach?
nasoduodenal
nasojejunal
nasogastric
orogastric
all above are incorrect

6.

Akibat radiasi gelombang elektromagnetik, akan terjadi suatu tahapan


dimana senyawa-senyawa akan saling bereaksi dan dapat menimbulkan

a.
b.
c.

senyawa oksidan. Tahapan kerusakan selular ini disebut dengan tahapan :


Fisika
Fisika-kimia
Biokimia

ARSIP AXIS

Kamis, 23 Oktober 2014

d.
e.

Biologi
Biofisika

7.

Upaya promosi untuk pencegahan terhadap terjadinya penyakit menular

a.
b.
c.
d.
e.

secara umum dapat berupa :


vaksinasi
imunisasi
pemberian obat
olah raga teratur
latihan pada pasien stroke

8.

Virus memiliki kemampuan menghindar dari respon imun tubuh melalui

a.
b.
c.
d.
e.

mekanisme:
Variasi antigenik
Menginfeksi sel imunokompeten
Inhibisi presentasi antigen oleh MHC II
A dan B benar
A,B, dan C benar

9.

Hirarki pertama dalam penerapan teknologi pengendalian pencemaran

a.
b.
c.
d.
e.

lingkungan :
Eliminasi
Substitusi.
Pengendalian manajemen
Penggunaan Alat pelindung diri
Ventilasi keluar setempat

10. Seorang pria berusia 25 tahun mengeluh gatal-gatal di daerah punggung.


Gatal dirasakan semakin meningkat pada saat berkeringat. Pada
punggung didapatkan bercak-bercak putih tertutup skuama tipis. 5.
a.
b.
c.
d.
e.

Gambaran apakah yang didapatkan pada pemeriksaan mikroskopis?


Makrokonidia
Mikrokonidia
Hifa bermelanin
Yeast cell dan pseudohifa
Sphagetti meat balls appearance

11. Pemeriksaan Screening tumor payudara, pemeriksaan yang dianjurkan


a.
b.
c.
d.
e.

adalah..
Mammografi
USG mammae
MRI mammae
Foto toraks PA
Foto toraks lateral

12. Seorang wanita dianjurkan Pap smir (vaginal smir) oleh dokternya minimal
setahun sekali. Pengiriman vaginal smir diatas obyek glas harus difiksasi
a.
b.

dengan
Formalin 10 %
Alkohol 95%

ARSIP AXIS
c.
d.
e.

Akuadestilata
Alkohol 10%
NaCl

13.
a.
b.
c.
d.
e.

Generalized Stages of Infection


Entry of Pathogen
Incubation Period
Invasive Period
A and B
A, B and C

Kamis, 23 Oktober 2014

14. Seorang laki-laki 40 tahun datang ke dokter Puskesmas dengan keluhan


sering nyeri dan panas saat kencing. Penderita bekerja sebagai sopir bus
luar kota. Setelah melakukan pemeriksaan fisik dan didapatkan hasil
laboratorium urin, dokter menyatakan pasien terkena infeksi saluran
kencing dan memberikan obat anti nyeri serta antibiotik. Hasil
pemeriksaan mikroskopik urin yang paling tepat pada penderita untuk
a.
b.
c.
d.
e.

mendukung diagnosis tersebut adalah :


Hematuria dan glukosuria
Hematuria dan silinderuria
Bakteriuria dan leukosituria
Bakteriuria dan proteinuria
Leukosituria dan glukosuria

15. A lumbar puncture is performed on a child suspected of having bacterial


meningitis. CSF is obtained for analysis. A doctor reviews the results of the
CSF analysis and determines that which of the following results would
a.
b.
c.
d.
e.

verify the diagnosis?


Cloudy CSF, decreased protein, and decreased glucose
Cloudy CSF, elevated protein, and decreased glucose
Cloudy CSF, elevated protein, and normal glucose
Clear CSF, elevated protein, and decreased glucose
Clear CSF, decreased pressure, and elevated protein

16.
a.
b.
c.
d.
e.

Termasuk dalam cara berkembang biak aseksual


Dari satu individu menjadi dua individu
Terjadi pada semua protozoa
Diawali sitoplasma diikuti inti
A+B
A+B+C

17.
a.
b.
c.
d.
e.

Tumor berikut ini yang bersifat jinak adalah :


Limfoma
Basalioma
Sarkoma
Fibroma
Leukimia

18. Which of the following diseases is caused by the deficiency of vitamin B1?
a. marasmus

ARSIP AXIS
b.
c.
d.
e.

Kamis, 23 Oktober 2014

goitre
rickets
pellagra
beri-beri

19. Pengelolaan kanker memerlukan multimodalitas, karena sel kanker


a.
b.
c.
d.
e.

resisten terhadap radiasi saat dalam sel siklus berada pada fase:
M
S
G2
G0 dan M
G1 dan G2

20.
a.
b.
c.
d.
e.

Cara penularan infeksi rumah sakit


Tangan petugas kesehatan
Transmisi melalui udara
Sistim ventilasi udara
A dan B BENAR
A, B dan C BENAR

21. Kondisi Normal dalam hitung jenis sel dibawah ini tidak termasuk pada
a.
b.
c.
d.
e.

apusan darah orang dewasa


Neutrofil batang 2%
Eosinofil 40%
Monosit 6 %
Limfosit 32%
Basofil 1%

22.
a.
b.
c.
d.
e.

Incidence rate biasanya digunakan untuk


mencari etiologi
mengetahui etiologi penyakit dan risiko penyakit
penyakit akut dan kronik
penyakit kronik
perencanaan fasilitas dan sumber daya manusia

23. Hasil laporan Puskesmas Sehat tempat dr D bekerja menunjukkan


penyakit DBD dan TBC paru merupakan penyakit menular dengan
insidensi dan prevalensi yang tinggi pada bulan Agustus 2014, sedangkan
hipertensi dan stroke merupakan penyakit tidak menular yang tinggi
jumlah penderitanya. Untuk itu dr. D melakukan berbagai pencegahan
terhadap penyakit DBD dan TBC, hipertensi dan stroke. Untuk mencegah
penyakit yang mempunyai insidensi dan prevalensi yang tinggi, dr D
membuat usulan kepada Dinas Kesehatan , kegiatan yang dilakukan oleh
a.
b.
c.
d.
e.

dr D disebut :
pendidikan kesehatan
promosi kesehatan
advokasi kesehatan
penyuluhan kesehatan
pemberdayaan masyarakat

ARSIP AXIS

24.
a.
b.
c.
d.
e.

Kamis, 23 Oktober 2014

Asam klavulanat termasuk golongan obat-obat :


laktam anti biotik
laktamase inhibitors
Cytochrome P450 inducers
Cytochrome P450 inhibitors
Semua benar

25. Mencuci tangan merupakan upaya pencegahan infeksi pada penyakit


a.
b.
c.
d.

saluran cerna yaitu


eliminasi sumber penularan, memutus rantai penularan
eliminasi sumber penularan
memutus rantai penularan
eliminasi sumber penularan, memutus rantai penularan, perlindungan

e.

kepada yang rentan


perlindungan kepada yang rentan

26.
a.
b.
c.
d.
e.

Parasit uniseluler yang dapat menginfeksi manusia diantaranya adalah


Plasmodium spp
Wuchereria bancrofty
Ascaris lumbricoides
Schistosoma sp
Necator americanus

27. Usaha sel kanker untuk menghindar dari sistim imun adalah penurunan
a.
b.
c.
d.
e.

dari
Apoptosis sel kanker
Ekspresi gen Rb
Ekspresi MHC-I sel kanker
Nekrosis sel kanker
Produksi TGFa sel kanker

28. Pada pemeriksaan sediaan tinja terlihat adanya suatu organisme bergerak
a.
b.
c.
d.
e.

secara spiral, adalah


Trofozoit Rhizopoda
Kista Rhizopoda
Kista Ciliata
Trofozoit Flagelata
Semua benar

29.
a.
b.
c.
d.
e.

Gold standard untuk memastikan penyebab infeksi adalah:


Mikroskopis
Imunologi
Kultur
Molekuler
Radiologi

30. Ibu membawa anaknya usia 10 tahun ke puskesmas karena anak


mengeluh gatal gatal dan bentol bentol di kulit. Ada riwayat tinja
dengan cacing gelang merah muda dan panjang 10 cm. Laborat tinja

ARSIP AXIS

Kamis, 23 Oktober 2014

positif telur cacing Ascaris lumbricoides. Pemeriksaan darah didapatkan


a.
b.
c.
d.
e.

eosinofilia. Di bawah ini benar untuk peran eosinofil pada kecacingan :


Sebagai petanda pada penderita kecacingan
Bersifat sitotoksik lemah pada cacing
Bersifat sitolitik lemah terhadap larva yang bermigrasi
Berperan kecil dalam ekspulsi cacing
Semua di atas benar

31. Dibawah ini tentang antimicrobial susceptibility testing:


a. Suatu metode/cara untuk melakukan tes kepekaan/kekebalan bakteri
b.
c.

terhadap antibiotik.
Dapat dilakukan dengan metode dilusi maupun difusi
Hasil sensitive, intermediate dan resisten mengacu pada standar NCCLS

d.
e.

atau CLSI
A dan B benar
Semuanya benar

32.
a.
b.
c.

Berikut merupakan pernyataan yang benar, kecuali :


Antibodi monoklonal saat ini dikembangkan juga untuk pengobatan kanker
Pengobatan kanker membutuhkan keahlian spesialistik
Jarak pemberian obat anti kanker berikutnya harus mempertimbangkan

d.
e.

sel-sel normal sudah recovery


Obat anti kanker yang ada saat ini sudah bersifat spesifik
Resistensi pada pengobatan kanker, antara lain disebabkan obat yang
sudah berada di dalam sel kanker dipompa keluar oleh P-glikoprotein sel
kanker tersebut

33.
a.
b.
c.
d.
e.

Anti mikroba berikut ini menghambat sintesa dinding bakteri :


Penisilin
Aminoglikosida
Sefalosporin
Tetrasiklin
Makrolid

34. Berikut ini pernyataan yang benar mengenai pencegahan infeksi daerah
a.
b.

operasi:
Pencukuran rambut rutin dilakukan untuk membersihkan area operasi
Waktu operasi yang singkat tidak mempengaruhi kejadian infeksi daerah

c.

operasi
Sampling mikrobiologi secara rutin dilakukan di kamar bedah untuk

d.
e.

mengendalikan sterilitas kamar bedah


Kamar bedah harus selalu dijaga dalam kondisi negative pressure
Pemberian antibiotik profilaksis hanya kalau terdapat indikasi.

35.
a.
b.
c.
d.
e.

Parasitologi kedokteran meliputi semua komponen di bawah ini


Parasit
Hospes
Lingkungan
Hubungan diantara ketiganya
Semua di atas benar

ARSIP AXIS

36.
a.
b.
c.
d.
e.

Kamis, 23 Oktober 2014

Yang termasuk dalam primer prevention adalah :


Mass case finding
Survey screening
Pemeriksaan selektif
Imunisasi.
Pengobatan yang adekuat

37. Seorang pria datang dengan keluhan ada ulkus keras, tidak nyeri pada alat
kelaminnya. Anda menduga penderita terinfeksi dan menderita penyakit
sifilis. Untuk diagnosis cepat penyakit tersebut, yang kamu lakukan di
a.
b.
c.
d.
e.

tempat praktek adalah:


Pemeriksaan mikroskopis dengan pengecatan Gram dari swab ulkus
Pemeriksaan mikroskopis dengan preparat basah dari swab ulkus
Pemeriksaan mikroskopis dengan pengecatan Burrie dari swab ulkus
Pemeriksaan kultur dari swab ulkus
Pemeriksaan serologis dari serum penderita

38. Pembatasan kemampuan untuk melakukan aktivitas normal pada


a.
b.
c.
d.
e.

seseorang disebut:
Kecacatan
Impairment
Disabilitas
Handicap
Semua benar

39.
a.
b.
c.
d.
e.

Gilkolisis adalah
Pemecahan glukosa menjadi pyruvat
Pembentukan glikogen dari glukosa
Pembentukan glikogen dari zat senyawa lain selain karbohidrat
Pemecahan glukosa menjadi keton
Bukan salah satu diatas

40.
a.
b.
c.
d.
e.

Terkumpulnya pus dalam kandung empedu disebut :


Sinus
Flegmon
Abses
Fistula
Empyema

41. bawah ini benar


a. Parasitiasis adalah jenis parasit yang sudah menimbulkan jejas atau tanda
b.
c.
d.
e.

klinis.
Parasit apathogen adalah parasit yang dapat menimbulkan penyakit
Hospes perantara diperlukan untuk perkembang biakan parasit secara
Hospes definitif merupakan hospes yang diinfeksi parasit stadium dewasa
Vektor sama dengan hospes perantara

42.
a.
b.
c.

Pada tuberkulosis terjadi nekrosis :


Kolikuativa
Fibrinoid
Koagulativa

ARSIP AXIS
d.
e.

Kamis, 23 Oktober 2014

Gangrenosa
Kaseosa

43. Dibawah ini benar tentang infeksi:


a. Masuk dan berkembang biaknya mikroorganisme pada jaringan host
b. Menyebabkan penyakit akibat terjadinya kerusakan atau gangguan
c.
d.
e.

fisiologi
Dengan atau tanpa disertai adanya gejala dan tanda klinis
A + B benar
Semua benar

44. Diantara species cacing di bawah ini, mana yang termasuk jenis nematoda
a.
b.
c.
d.
e.

usus Soil Transmitted Helminths


Wuchereria bancrofti
Enterobius vermicularis
Taenia solium
Schistosoma japonicum
Trichuris trichiura

45. Pada bulan Agustus 2014 di Kecamatan T terdapat penderita DBD 80


orang. Jumlah penduduk yang tinggal di daerah endemis DBD (berisiko)
8000, jumlah penduduk keseluruhan 10.000. Incidence rate pada kasus di
a.
b.
c.
d.
e.

atas adalah :
0,1
1
10
0,01
0,008

46.
a.
b.
c.
d.
e.

Isoflavon banyak terdapat pada


Kacang merah
Kedelai
Teh hijau
Seledri
Bawang putih

47.
a.
b.
c.
d.
e.

Virus yang menginfeksi bakteri disebut


Satelit
Bakteriosin
Delta hepatitis
Bakteriofag
Bakteriovirus

48.
a.
b.
c.
d.
e.

Menurut John Gordon, manusia sakit terjadi oleh kerena :


Peningkatan kemampuan atau keganasan agen.
Perubahan lingkungan yang merugikan host.
Kepadatan penduduk
Pelayanan kesehatan yang kurang baik
a dan b benar

ARSIP AXIS

Kamis, 23 Oktober 2014

49. Seorang anak, 5 tahun, pada feces saat BAB (Buang Air Besar) terdapat
organisme berbentuk pipih panjang seperti pita. Apakah kemungkinan
a.
b.
c.
d.
e.

jenis organisme tersebut dalam klasifikasi parasit?


Phyllum Platyhelminthes
Phyllum Nemathelminthes
Kelas Cestoda
Kelas Trematoda
Kelas Nematoda

50. Pasien datang pada dokter dengan keluhan, demam sudah 3 hari. Setelah
dilakukan pengukuran suhu ditemukan suhu badan pasien 38,5 C. Pasien
an Lisa (4tahun), nafsu makan mulai menurun, karena merasa mriang, ada
luka seperti sariawan dibibir. Ibu dari pasien meminta saudara untuk
memberikan terapi pada anaknya. Obat utama untuk pasien tersebut
a.
b.
c.
d.
e.

adalah :
Golongan
Golongan
Golongan
Golongan
Golongan

obat
obat
obat
obat
obat

analgetik
antipiretik
roborantia
antiseptik
antibiotik

51. Any disease caused by the presence of pathogens in the body is called an
a.
b.
c.
d.
e.

infectious disease. The main soutces of pathogens are:


Soil
Contaminated water
Infected animals
A and B
A,B and C

52.
a.
b.
c.
d.
e.

Tujuan pemeriksaan potong beku / Frozen zection untuk menentukan


Jinak / ganas
Derajat diferensiasi
Diagnosis pasti
Asal sel kanker
Staging kanker

53.
a.
b.
c.
d.
e.

Petanda tumor yang diproduksi organ tertentu ialah :


Carcinoma embryonic antigen
Cluster of differentiation 8 (CD 8)
CA 125
Prostate specific antigen
mutant p 53

54.
a.
b.
c.
d.
e.

Yang dimaksud antimicrobial resistance adalah:


Bakteri yang resisten terhadap antibiotik
No inhibition, no killing, kegagalan dalam terapi
Inhibition, killing, sukses dalam terapi.
A dan B benar
A dan C benar

ARSIP AXIS

Kamis, 23 Oktober 2014

55. Efek samping penggunaan obat anti kanker pada umumnya adalah
a.
b.
c.
d.
e.

sebagai berikut, kecuali :


Menekan sistim hemopoitik
Menyebabkan terjadinya alopesia (bersifat sementara)
Terjadi gangguan gastrointestinal dari ringan sampai berat
Menyebabkan terjadinya kejang
Menekan sistim imun

56. Seorang wanita mengeluh ada benjolan di kulit. Dokter mengangkat


benjolan tersebut dan mengirim jaringan ke laboratorium PA. Jaringan
a.
b.
c.
d.
e.

tersebut harus difiksasi dengan


Formalin 95%
Alkohol 95%
Alkohol 10%
Formalin 10%
Etanol

57.
a.
b.
c.
d.
e.

Petanda tumor berikut dapat memberi arti untuk prognosis keganasan :


Carcinoma embryonic antigen
Alpha feto protein
CA 125
fusi gen Abelson/ break point cluster region
Prostate specific antigen

58.
a.
b.
c.
d.
e.

Ciri penyakit yang diturunkan secara autosomal dominan adalah


Terjadi mutasi pada 1 alel gen di kromosom sex
Terjadi mutasi pada 1 alel gen di kromosom autosom
Mutasi pada 2 alel Gen di kromosom autosom
Anggota keluarga yang terkena penyakit biasanya hanya 1 generasi
Biasanya Terdapat riwayat consanguinity

59. Which of the following is not related to metabolic event due to prolonged
a.
b.
c.
d.
e.

starvation
Decreasing glycogen store
Decreasing resting energy expenditure
Decreasing net protein catabolism
Increasing lipolysis
Increasing ketogenesis

60. Seorang anak, 5 tahun, pada feces saat BAB (Buang Air Besar) terdapat
organisme berbentuk gilig (bulat-panjang). Apakah kemungkinan jenis
a.
b.
c.
d.
e.

organisme tersebut dalam klasifikasi parasit?


Kelas Trematoda
Phyllum Platyhelminthes
Phyllum Nemathelminthes
Kelas Cestoda
Genus Ascaris

61. Efek suatu obat sangat dipengaruhi oleh:


a. Dosis / kadar obat yang diminum
b. Dosis / kadar obat dalam darah

ARSIP AXIS

Kamis, 23 Oktober 2014

c.
d.
e.

Dosis / kadar obat yang mencapai organ target


Dosis / kadar obat yang dimetabolisme
Dosis / kadar obat yang diekskresi

62.
a.
b.
c.
d.
e.

Method for basal metabolic rate (BMR) measurement:


calorimetry indirect
prediction equation
test for thyroid hormone function
option A and B are correct
option A, B, and C are correct

63.
a.
b.
c.
d.
e.

Farmakovigilan diperlukan karena:


Obat yang beredar dijamin keamanannya
Obat melalui uji klinik
Obat yang beredar melalui uji praklinik
Efek samping obat diketahui setelah lolos uji klinik fase-3
Efek samping obat mungkin masih ada

64. Berikut merupakan mekanisme pertahanan bakteri intraselular terhadap


a.
b.
c.
d.
e.

imunitas tubuh
Variasi antigenik
Inhibisi pembentukan fagolisosom
Inhibisi aktivasi komplemen
A dan B benar
A,B, dan C benar

65. Jenis cacing berbentuk pipih seperti daun yang menimbulkan gejala ikterik
a.
b.
c.
d.
e.

pada penderitanya, dapat digolongkan sebagai:


Cestoda ekstraintestinal
Trematoda hati
Trematoda usus
Nematoda darah dan jaringan
Cestoda usus

66.
a.
b.
c.
d.
e.

Pemeriksaan radiologi yang operator dependent adalah.


X-ray konvensional
USG
CT scan
MRI
Nuklir

67.
a.
b.
c.
d.
e.

Pemberian ASI langsung pada bayi akan mencegah kanker :


Leher rahim
Endometrium
Ovarium
Kulit
Payudara

68.
a.
b.
c.
d.

Benefits of the normal flora of humans


Nutrient production/processing
Competition with pathogenic microbes
Normal development of the immune system
A and B

ARSIP AXIS

Kamis, 23 Oktober 2014

e.

A, B and C

69.
a.
b.
c.
d.
e.

Agar suatu obat berkhasiat maka kadarnya di dalam darah harus:


Di atas Kadar Toksik Minimal
Di bawah Kadar Efektif Minimal
Mencapai Terapeutik Window
Mencapai Dosis Letal
Di bawah Terapeutik Window

70. Trias Virchow merupakan faktor terpenting yang berperan dalam


a.
b.
c.
d.
e.

pembentukan :
Jaringan ikat parut
Jaringan granulasi
Trombus atau trombosis
Emboli
Aneurisma

71.
a.
b.
c.
d.
e.

Malnutrition includes which states of existence:


hunger only
undernourished only
overnourished only
both undernourished and overnourished
undernourished with marasmic appearance

72.
a.
b.
c.
d.
e.

Dibawah ini adalah sifat-sifat dari sumber radiasi sinar X, KECUALI:


Menghitamkan plat film
Merupakan gelombang elektromagnetik dengan kecepatan mutlak
Merambat menurut garis lurus
Menyimpang dalam medan magnet dan medan listrik
Intensitasnya berkurang apabila menembus organ

73.
a.
b.
c.
d.
e.

'Sifat-sifat kista adalah , kecuali :


Tahan dialam luar
Tidak makan
Mempertahankan generasi
Bentuk sarana penularan
Terjadi / terbentuk waktu kondisi jelek

74. Onkoprotein yang terdeteksi pada sel kanker dan berkaitan dengan terapi
a.
b.
c.
d.
e.

target adalah
HER-2
CD-8
Ki-67
Sitokeratin
p63

75.
a.
b.
c.
d.
e.

Prinsip pemberian diet pada pasien dengan penyakit ginjal kronik adalah
membatasi sodium
mengurangi asupan lemak jenuh
menjaga keseimbangan cairan elektrolit
asupan phospor < 2000 mg
semua benar

ARSIP AXIS
76.
a.
b.
c.
d.
e.

Kamis, 23 Oktober 2014

Reaksi sel terhadap rangsang yang bersifat reversibel dapat berupa


Nekrosis
Infark
Apoptosis
Degenerasi
Gangren

77. Suatu obat mempunyai waktu paro (T1/2) 6 jam, maka setelah 12 jam
a.
b.
c.
d.
e.

kadar obat dalam darah tinggal:


50%
25%
0%
75%
12.5%

78.
a.
b.
c.
d.
e.

Pada infark miokard akut, otot jantung mengalami :


Apoptosis
Displasia
Degenerasi
Metaplasia
Nekrosis

79.
a.
b.
c.
d.
e.

Harga obat generik lebih murah dibanding dengan obat ber-merk karena:
Kualitasnya dibuat lebih rendah
Diproduksi khusus oleh pabrik milik pemerintah
Tidak ada komponen biaya promosi
Kualitas bahan bakunya lebih rendah
Ada subsidi dari pemerintah

80. Creutzfeld-Jakob disease (CJD), kuru, scrapie, dan penyakit sapi gila
a.
b.
c.
d.
e.

disebabkan oleh :
Viroid
Retrovirus
DNA virus
Prion
RNA virus

81.
a.
b.
c.
d.
e.

Antibodies function to :
Directly destroy foreign organ grafts
Mark invading organism for destruction
Kill intracellular viruses
Promote cytokine synthesis
Stimulate T cell growth

82. Tablet antalgin (generik) berisi methampiron 500 mg / tablet ,harganya Rp


650 /tablet, sementara tablet Novalgin (paten ) berisi Methampiron 500
mg / tablet dan harganya Rp 5.000 /tablet. Keduanya berwarna
putih.Dikatakan mutu obat paten adalah sama dengan obat generik,
a.
b.

parameternya adalah
Zat berkhasiatnya sama
Berat /jumlah zat berkhasiatnya sama

ARSIP AXIS
c.
d.
e.

Kamis, 23 Oktober 2014

Berat tabletnya sama


Persyaratan nya sama
Warnanya sama

83. Parameter laboratorium yang digunakan untuk pengawasan dan


a.
b.
c.
d.
e.

pemantauan penggunaan obat hiperglikemik oral (OHO) adalah


Gula darah sewaktu
Gula darah 2 jam post prandial
Reduksi urin
HbA1C
Bukan salah satu diatas

84. Nyamuk Aedes aegypti sebagai vektor penyakit demam berdarah dengue
a.
b.
c.
d.
e.

merupakan transimis yang bersifat


kontak langsung
kontak tidak langsung
udara
kontak langsung dan udara
kontak tidak langsung dan udara

85. Which ONE of the following statement best describes a difference between
a.

marasmus and kwashiorkor?


marasmus patients exhibit edema whereas patients suffering from

b.
c.
d.

kwashiorkor do not
muscle mass is lost only in marasmus patients
decreased albumin production is only seen in kwashiorkor patients
kwashiorkor is more likely caused by inadequate intake od protein whereas

e.

marasmus is caused by inadequate intake of calories


enteral feeding are appropriate only in kwashiorkor patients

86. Prinsip pemberian diet pada penyakit gagal ginjal akut adalah
a.
b.
c.
d.
e.

memperhatikan :
Hiperanabolisme protein
Hiperkatabolisme protein
Hipertrigliserida
Hiperkolesterolemia
Hipernatremi

87.
a.
b.
c.
d.
e.

Berikut ini yang menyebabkan immunodefisiensi primer adalah :


HIV-AIDS
Malnutrisi
Immunosupresan
X-Linked agammaglobulinemia
Kemoterapi

88.
a.
b.
c.
d.
e.

Kwashiorkor related to these statement bellow, except


Decreasing lymphocyte
Decreasing albumin
Decreasing lipid utilization
Decreasing protein intake
Decreasing wound healing

ARSIP AXIS

89.
a.
b.
c.
d.
e.

Kamis, 23 Oktober 2014

Kerusakan DNA akibat radiasi untuk pengobatan keganasan dengan :


Diberikan kemoterapi bersamaan saat terapi radiasi
Diberikan kemoterapi sebelum operasi dan juga radiasi
Diberikan dosis tinggi saat radasi
Dilakukan transfusi sebelum radiasi eksterna
Diberikan radioprotektor pada sel tumor

90. Ibu Harun hamil tiga bulan, sore ini dia periksa kehamilan nya pada
seorang Bidan di desanya. Dia kelihatan pucat, oleh bidan tersebut diberi
secarik kertas yang ada tulisannya Tablet Ferrosufat 10 biji, dan 2 X sehari.
a.
b.
c.
d.
e.

Secarik kertas tersebut dapat disebut :


Catatan medis
Resep dokter
Resep Bidan
Seperti resep
Permintaan obat

91.
a.
b.
c.
d.
e.

Tim rehabilitasi medik terdiri dari berikut ini, KECUALI:


Dokter
Psikolog
Bidan
Fisioterapi
Ortotis prostheti

92.
a.
b.
c.
d.
e.

Berikut manfaat serat, kecuali


menurunkan kolesterol
menurunkan gula darah
menurunkan obesitas
Mencegah diverticulosis
Meningkatkan penyerapan mineral

93. Yang merupakan contoh penyakit akibat reaksi hipersensitivitas tipe II


a.
b.
c.
d.
e.

adalah
Syok anafilaksis
Reaksi Tuberkulin
Reaksi alergi
Glomerulonefritis
Reaksi arthus

94. Di bawah ini merupakan makanan yang dianjurkan pada pasien dengan
a.
b.
c.
d.
e.

penyakit ginjal, KECUALI :


tahu
tempe
susu kedelai
Telur
Ikan teri

95. Penderita perempuan dewasa, dengan keluhan keputihan. Metode


pemeriksaan cepat yang dipilih untuk memastikan penyebab infeksi
adalah:

ARSIP AXIS
a.
b.
c.
d.
e.

Kamis, 23 Oktober 2014

Mikroskopis preparat basah


Mikroskopis dengan pengecatan Gram
Kultur
A dan B benar
A, B dan C benar

96. Pengaturan replikasi sel selama siklus sel berlangsung terjadi pada masa
a.
b.
c.
d.
e.

transisi
Fase M --> G2
Fase G2 --> G1
Fase S --> M
Fase M --> G1
Fase G1 --> S

97.
a.
b.
c.
d.
e.

Contoh kuman coccus gram positive adalah:


Staphylococcus aureus
Streptococcus pneumoniae
Neisseria gonorrhoeae
A + B benar
A + B + C benar

98.
a.
b.
c.
d.
e.

Faktor risiko infeksi rumah sakit :


Imunokompromais
Obat-obat imuno supresif
Tindakan invasif
A dan B BENAR
A, B dan C BENAR

99. Pria usia 75 tahun mengeluh bila kencing harus mengejan dan keluar urin
menetes. Pada pemeriksaan colok dubur tampak prostat membesar.
a.
b.
c.
d.
e.

Secara mikroskopik terjadi perubahan kelenjar prostat yaitu :


Metaplasia
Displasia
Hipertrofia
Neoplasia
Hiperplasia

100.
Pendapat yang benar untuk petanda tumor di bawah ini ialah :
a. Salah satu petanda tumor ekstrasel ialah cluster of diffrentiation (CD)
b. tumor associated antigen spesifik untuk keganasan tertentu
c. Carcinoma embryonic antigen (CEA) dipakai untuk diagnosis Ca. Paru
d. Petanda tumor ekstrasel penting untuk pemantauan
e. Peningkatan petanda tumor tidak memerlukan pemeriksaan serial
101.
Efek Samping Obat tipe A (predictable) bisa terjadi karena:
a. Reaksi alergi
b. Reaksi idiosinkrasi
c. Reaksi akibat withdawal obat
d. Reaksi karena faktor genetik
e. Reaksi anaphylaxis

ARSIP AXIS
102.

Kamis, 23 Oktober 2014


Dr.D seorang dokter Puskesmas Sehat di Kecamatan T kota S ingin

mengetahui jumlah kasus baru penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD)


yang terjadi di kalangan penduduk wilayah kerjanya selama periode bulan
Agustus 2014 dan jumlah orang di kalangan penduduk wilayah kerjanya
yang menderita suatu penyakit TBC paru pada bulan Agustus 2014. Selain
itu dr D ingin melakukan penelitian untuk untuk mengetahui determinan
penyakit DBD dan TBC paru tersebut. Hasil penelitian dr D menunjukkan
bahwa determinan penyakit DBD adalah faktor perilaku manusia dan
pelayanan Puskesmas, dalam model segitiga epidemiologi perilaku
a.
b.
c.
d.
e.

manusia termasuk dalam :


lingkungan
agent
penjamu/host
lingkungan dan pejamu
agent dan lingkungan

103.

Melakukan isolasi pada pasien yang menderita penyakit infeksi akut

a.
b.
c.
d.

yang sangat menular merupakan


eliminasi sumber penularan, memutus rantai penularan
eliminasi sumber penularan
memutus rantai penularan
eliminasi sumber penularan, memutus rantai penularan, perlindungan

e.

kepada yang rentan


perlindungan kepada yang rentan

104.
a.
b.
c.
d.
e.

dapat berupa :
olah raga teratur
pencegahan stres
minum obat teratur
latihan berjalan pada penderita stroke
makan makanan yang bergizi

105.
a.
b.
c.
d.
e.

Upaya rehabilitatif untuk pencegahan terhadap terjadinya penyakit

Penurunan total protein termasuk albumin, dan globulin dapat

dijumpai pada keadaan :


Sirosis hepatis
Hepatitis
Sindroma nefrotik
Multiple mieloma
Infeksi kronis

106.
Which statement is NOT true of malnutrition?
a. underconsumption of food and starvation can lead to malnutrition
b. undernutrition is more common in developing nations, especially among
c.
d.

children
overconsumption of food can lead to malnutrition
malnutrition leads to an immunocompromised condition

ARSIP AXIS
e.

Kamis, 23 Oktober 2014

obesity is not form of malnutrition

107.
Which is the most physiologic route of giving food to the patient?
a. oral
b. enteral
c. parenteral
d. nasogastric
e. nasoduodenal
108.

Seorang anak, 5 tahun, pada feces saat BAB (Buang Air Besar)

terdapat organisme berbentuk pipih panjang seperti pita. Apakah


a.
b.
c.
d.
e.

kemungkinan jenis organisme tersebut dalam klasifikasi parasit?


Phyllum Platyhelminthes
Phyllum Nemathelminthes
Kelas Cestoda
Kelas Trematoda
Kelas Nematoda

109.
a.
b.
c.
d.
e.

Yang terlihat lusen pada pemeriksaan X-ray adalah :


Lemak
Tulang
Soft tissue
Cairan
Jaringan fibrous

a.
b.
c.
d.
e.

Tanda radang akut secara berurutan adalah sebagai berikut


Dolor - Kalor - Tumor - Dolor - Fungsiolesi
Fungsiolesi - Tumor - Rubor - Dolor - Kalor
Kalor - Tumor - Rubor - Fungsiolesi - Dolor
Rubor - Kalor - Tumor - Dolor - Fungsiolesi
Tumor - Kalor - Rubor - Dolor Fungsiolesi

110.

111.

Reseptor adrenalin hanya bisa berikatan dengan adrenalin. Sifat

tersebut disebut:
a. Selektifitas
b. Spesifisitas
c. Afinitas
d. Konduktivitas
e. Konektivita
112.
a.
b.
c.
d.
e.

Obat berikut merupakan induktor enzim hepar:


Cimetidine
Erythromycin
INH
Ketoconazole
Rifampin

a.
b.
c.
d.
e.

Berikut merupakan prinsip pengobatan anti kanker ; kecuali :


Pengobatan sebaiknya dilakukan sedini mungkin
Pengobatan menggunakan prinsip "total cells killed"
Obat anti kanker yang diberikan sebaiknya dalam bentuk kombinasi
Obat anti kanker harus diberikan dalam dosis kecil jangka panjang
Obat antikanker harus diberikan dalam dosis besar intermiten

113.

ARSIP AXIS

114.

Kamis, 23 Oktober 2014

Pernyataan dibawah ini benar mengenai densitas organ jika

ditumbuk dengan sinar X adalah:


a. Hypodens yaitu struktur organ yang penyerapan rendah sehingga
citranya terang
b. Hyperdens yaitu struktur organ yang penyerapan tinggi sehingga
citranya gelap
c. Hypodens yaitu struktur organ yang penyerapan besar sehingga
citranya terang
d. Hyperdens yaitu struktur organ yang penyerapan besar sehingga
citranya terang
e. Bukan Salah Satu Diatas
115.
a.
b.
c.
d.
e.

Withdrawal Syndrome terjadi karena:


Penghentian penggunaan obat secara pelan-pelan
Pemberian obat secara suntikan
Pemutusan obat secara mendadak
Pemberian obat secara supositoria
Penggunaan obat yang tidak beraturan

a.
b.
c.
d.
e.

Penyakit parasit yang penularannya lewat bentuk trofozoit adalah


Entamoeba histolytica
Giardia lamblia
Balantidium coli
Trichomonas vaginalis
Semua salah

a.
b.
c.
d.
e.

Antimikroba berikut ini bersifat Concentration Dependent:


Penisilin
Aminoglikosida
Sefalosporin
Tetrasiklin
Makrolid

116.

117.

118.

Pernyataan yang paling benar adalah :


a. Kanker herediter diturunkan mengikuti hukum mendel
b. Diabetes mellitus tipe II adalah penyakit yang diturunkan mengikuti
hukum mendel
c. Penyakit jantung bawaan adalah penyakit yang diturunkan
mengikuti hukum mendel
d. Kanker sporadis adalah penyakit yang diturunkan mengikuti hukum
mendel
e. Penyakit jantung koroner adalah penyakit yang diturunkan
mengikuti hukum mendel

119.
a.
b.
c.
d.

Manfaat modalitas fisioterapi adalah sebagai berikut, KECUALI:


Mengurangi inflamasi
Mengurangi nyeri
Meningkatkan sirkulasi pembuluh darah
Memulihkan kekuatan otot

ARSIP AXIS

Kamis, 23 Oktober 2014

e. Memperbaiki fraktur tulang


120.
a.
b.
c.
d.
e.

Contoh kuman bentuk batang gram positive berspora, aerob adalah:


Bacillus
Clostridia
Lactobacillus
Staphylococcus
Streptococcus

Anda mungkin juga menyukai