Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR ANGKET TANGGAPAN PESERTA DIDIK

TERHADAP BUKU PENDAMPING BERILUSTRASI 3 DIMENSI


MATERI KINERJA ILMIAH DAN GERAK KELAS 7 MTS

Identitas Peserta Didik


Nama

: ..

Sekolah

: ..

Tanggal

: ..

Petunjuk Pengisian Angket


1. Tulislah identitas diri kalian pada tempat yang telah disediakan.
2. Berilah tanggapan kalian terhadap buku pendamping berilustrasi 3 dimensi
materi kinerja ilmiah dan gerak kelas 7 MTs dengan memberikan tanda cek () pada
tempat yang telah disediakan.
No

Pernyataan

1
2
3
4

Tampilan buku menarik


Gambar yang ada di buku menarik
Tulisan mudah dibaca
Mudah menampilkan ilustrasi 3 dimensi dengan
marker
Ilustrasi 3 dimensi mudah ditebak
Penggunaan laptop/smartphone menarik
Rubrik ayo cek bacaan menyenangkan
Rubrik ayo berfikir kritis melatih berfikir
Rubrik ayo mencoba kegiatan membuat ingin tahu
hasilnya
Latihan soal menantang untuk berfikir

5
6
7
8
9
10

Sangat
Setuju

Kategori
Setuju Kurang
Setuju

Tidak
Setuju

Masukan:___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
___________________________________________________________________

Lembar Wawancara dengan Guru IPA Kelas VII


Nama Sekolah: MTs _______________
Tanggal : ________________________
Narasumber : _____________________

No
Pertanyaan
1
Apakah Bapak/Ibu pernah membuat
media pembelajaran?

Media apa yang sering Bapak/Ibu pakai


pada saat mengajar di kelas?

Apakah Bapak/Ibu tahu tentang media


pembelajaran Augmented Reality/media
berilustrasi 3D?

Bagaimana tanggapan Bapak/Ibu


terhadap media buku pendamping
berilustrasi 3 dimensi?

Apa saja masukan Bapak/Ibu untuk


media buku pendamping berilustrasi 3
dimensi?

Tanggapan Guru

Anda mungkin juga menyukai