Anda di halaman 1dari 2

Fermentasi Jerami Padi

“ Tape Damen “

Produksi jerami padi (damen) = 12-15 ton/ha


Keuntungan :
1. Murah
2. Tidak mengenal musim
3. Kualitas fermentasi jerami padi setara dengan rumput gajah

Gimana ya caranya…..???

Bahan : Jerami padi = 1 ton


Urea = 6 Kg
Starter = sesuai dosis pemakaian
Air = secukupnya
Tempat pembuatan harus terlindung dari hujan dan matahari secara langsung
Gambar pembuatan fermentasi jerami padi

Cara pembuatan :
- Jerami padi dilayukan hingga kadar air ± 60% (diremas tidak ada air yg menetes)
- Jerami padi ditumpuk setinggi ± 20-30 cm
- Dibasahi air secukupnya
- Taburkan urea
- Tambahkan starter
- Ditumpuk jerami padi lagi seperti cara diatas hingga ketinggian maks 1,5 m
- Setelah 21 hari (maks 30 hari) jerami dapat dikonsumsi oleh sapi, tapi terlebih
dahulu diangin-anginkan sebelum pemberian
- Tahan selama 1 tahun

Tabel Kandungan nutrisi jerami padi tanpa fermentasi, terfermentasi dan rumput gajah
Jerami Padi Rumput gajah
Komponen Analisis Tanpa (pembanding) “Tape damen”
Fermentasi
Fermentasi
mak nyus….!!!!
Zat Makanan (% BK)
Protein kasar 4,31 9,11 10,20
Serat kasar 40,30 36,52 34,19
Lemak kasar 1,42 1,70 1,62
Abu 20,07 19,91 11,74
Kecernaan in vitro (%)
Bahan kering 28,77 32,93 36,63
Bahan organic 19,98 25,08 24,47

Tabel biaya pembuatan fermentasi jerami padi dan harga rumput gajah
Fermentasi jerami padi
Rumput gajah
Bahan Harga (Rp)
- 1 ton jerami padi (milik - Harga rumput gajah 1 ton (@Kg= Rp 200)
sendiri) 1000 Kg x Rp 200 = Rp @ 200.000
- Urea 6 kg @ Rp 1.200 7.200
- BK ½ botol @ Rp 50.000 25.000
Total Rp 32.200 Rp 200.000

Selamat
mencoba……!!!
!

Anda mungkin juga menyukai