Anda di halaman 1dari 11

Lokakarya Ink Water Balance

PEMBASAHAN PELAT
dalam

Cetak Offset Litografi


Clay Wala

Target

‡Lembab merata ‡Lapisan air tipis

23/04/2010

Apa yang harus dilakukan?

‡Turunkan tegangan permukaan. ‡Perbaiki sifat permukaan pelat agar lebih mudah menangkap air. ‡Hindarkan efek negatif.

23/04/2010

Pengendalian

‡Temperatur ‡Kadar alkohol ‡Kadar Fountain Solution

23/04/2010

Kemudahan Penggunaan

‡Tahan lama. ‡Toleran terhadap perubahan. ‡Stabil pada daerah penyetelan yang lebar.

23/04/2010

Masalah

‡Kontaminasi ‡Berbusa

23/04/2010

Sistem Peringatan

‡Alarm berbunyi jika:


±Temperatur melebihi batas ±Kadar alkohol rendah ±Kadar Fountain Solution rendah

Pertanyaan: Bagaimana dengan pH?


23/04/2010 7

Air Baku

‡ Dari sumber yang konsisten dari hari ke hari. ‡ Tidak terlalu soft dan tidak terlalu hard konduktivitas sekitar 50 300. ‡ Pemeriksaan yang lebih mendalam dapat dilakukan oleh pemasok Fountain Solution.

23/04/2010

Fountain Solution
‡Surfactant (terutama untuk non-alkohol). ‡Menjaga permukaan non-image supaya tetap suka air. ‡Mengandung buffer untuk menstabilkan pH. ‡Mengandung biosida. ‡Mengandung gum untuk melindungi permukaan pelat.

23/04/2010

Isopropil Alkohol (IPA)

‡Menurunkan tegangan permukaan. ‡Menaikkan viskositas. ‡Mempercepat terjadinya kesetimbangan air-tinta. ‡Mendinginkan pelat.

23/04/2010

10

Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai