Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR KERJA SISWA

MENGAMATI KEANEKARAGAMAN TINGKAT GEN Tujuan Cara kerja : Mengetahui adanya variasi morfologi pada manusia. : Alat dan bahan : Objek Pengamatan (anggota kelompok). 1. Amatilah ciri-ciri pada anggota kelompokmu yang meliputi jenis rambut, warna kulit, warna bola mata, bentuk mata, bentuk hidung 2. Tuliskan hasil pengamatanmu dalam tabel berikut : Tabel Hasil Pengamatan Keanekaragaman Tingkat Gen Ciri-ciri No. Siswa 1 Keanekaragaman tingkat gen Siswa 2 Siswa 3 Siswa 4 Siswa 5

1.

Rambut Warna

2.

kulit Warna

3.

bola mata

4.

Bentuk Mata

5.

Bentuk Hidung :

Pertanyaan

1. Apa penyebab timbulnya keanekaragaman pada manusia?

2. Jelaskan pengertian dari gen? 3. Apa kesimpulan hasil kegiatan tersebut?

MENGAMATI KEANEKARAGAMAN TINGKAT JENIS

hystrix) dan ukuran. 2. Isikan data hasil pengamatan kedalam table.

Alat

dan

Bahan

Jeruk

Manis (Citrus sinensis) dan Jeruk Purut (Citrus Langkah kerja :

1. Amati secara seksama ciri kedua buah jeruk yang meliputi bentuk, warna,

Tabel Hasil Pengamatan Keanekaragaman Tingkat Jenis

Jenis Jeruk No Ciri-ciri Jeruk Manis Jeruk Purut

1.

Bentuk

2.

Warna

3.

Ukuran

Pertanyaan: 1. Berdarsarkan hasil pengamatan, adakah keanekaragaman sifat pada kedua bawang tersebut? 2. Menurut kalian, apakah yang menyebabkan adanya keanekaragaman jenis? 3. Apa yang dimaksud dengan keanekaragaman tingkat jenis?

MENGAMATI KEANEKARAGAMAN TINGKAT EKOSISTEM Alat dan Bahan : 1. 3 macam gambar ekosistem 2. Buku catatan Langkah Kerja : 1. Pelajari gambar-gambar ekosistem berikut ini dengan seksama

(Gambar 1)

(Gambar 2)

Gambar 3)

(Gambar 4) 2. 2) 3) 4) 5) Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut: Tuliskan macam flora atau tumbuhan yang tedapat pada Tuliskan macam fauna atau hewan yang terdapat pada Dari keempat macam ekosistem, ekosistem manakah yang Apakah yang dimaksud dengan keanekaragaman ekosistem ?

Apa nama ekosistem pada gambar 1, gambar 2, gambar 3, dan gambar 4? ekosistem gambar 1, 2, 3, dan 4 ? ekosistem gambar 1, 2, 3, dan 4 ? keanekaragaman makhluk hidupnya paling banyak dan paling sedikit?

Anda mungkin juga menyukai