Anda di halaman 1dari 3

VISI DAN MISI SERTA MOTTO PUSKESMAS KAMPUS PALEMBANG

VISI : Tercapainya keluruhan lorok pakjo sehat yang optimal tahun 2008 dengan bertumpuh pada pelayanan prima dan pemberdayaan masyarakat

MISI : Meningkatakan pemitraan dan pemberdayaan masyarakat Meningkatkan profesionalitas provider Memelihara dan meningkatakan upaya pelayanan kesehatan yang prima Menurunkan resiko kesakitan

MOTTO : Ramah satu langkah satu senyum Kreatiflah satu langkah satu ide langsung action !

6 pokok upaya kesehatan wajib


1. Promosi kesehatan 2. Kesehatan lingkungan 3. Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) dan Keluarga Berencana (KB) 4. Gizi dan masyarakat 5. Pencegahan dan pemberantasan penyakit menular

6. Pengobatan

Pengembangan upaya kesehatan tambahan


1. UKS 2. Kesehatan olahraga 3. Kesehtan kerja 4. Kesehatan mata 5. Kesehatan gigi dan mulut 6. Kesehatan usia lanjut 7. Kesehatan tradisional

TUGAS KEPERAWATAN KOMUNITAS I PUSKESMAS KAMPUS KECAMATAN LOROK PAKJO PALEMBANG

DISUSUN OLEH :

1. 2. 3. 4.

INTAN KUSUMA PERTIWI NOVIALISA SYLVIA HANDAYANI Hr RIZKI ARIANDY

TINGKAT 3.B

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLTEKKES KEMENKES PALEMBANG JURUSAN KEPERAWATAN 2011

Anda mungkin juga menyukai