Anda di halaman 1dari 21

BAB V

Kondisi Eksisting
5. Gambaran Umum Wilayah Perencanaan
1
5.1.2

Letak Geografis dan Topografi Kawasan


Peta Letak Kelurahan Cipinang Besar Utara

5.1.
1

Letak Geografis dan Topografi Kawasan

Kelurahan Cipinang Besar Utara Merupakan salah satu dari 8 (delapan)


Kelurahan dan terletak dibagian utara Kecamatan Jatinegara Kota Jakarta
Timur dengan batas wilayah sebagai berikut:
-

Batas Utara

: Kelurahan Pisangan Baru

Batas Timur

: Jln. Cipinang Jaya Dan Kelurahan Muara

Batas Selatan

: Kelurahan Cipinang Besar Selatan

Batas barat

: Jln. D.I. Panjaitan Kelurahan Rawa Bunga

BAB V - 1

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

daftar

Kelurahan Cipinang Besar Utara


dengan luas wilayah 115,20 Ha
yang sebagian besar adalah
merupakan
pemukiman
penduduk dan pada umumnya
status
tanah
yang
mereka
tempati adalah tanah negara
dengan
status
Hak
Garap
dengan bukti dan Jual Beli diatas
segel dan Hak Milik dan Hak
Guna Bangunan dengan bukti
kepemilikan berupa Sertifikat
Tanah maupun Girik.

No
8
9
10
11
12
13

Nama
Meutia Farida Y
Barosih
Sumiyati
Sri Luminingsih
Sabianto
Supriyana
Zulfikar
Iin Novitasari

Jabatan
Kasubsi Pemb. Masy
Kasubi Pel. Umum
Staf
Staf Prasum
Staf
Kasie Kebersihan&Ling
Hidup
CPNS

Adapun Wilayah Kelurahan Cipinang


Besar Utara Luasnya 115,20 Ha
dengan perincian sebagai berikut :
Status Tanah
- Tanah Negara
: 105,43 Ha
- Tanah Milik Adat :
5,75 Ha
- Tanah Wakaf
:
4,02 Ha
- Lain-Lain
:
Ha
Peruntukan Tanah
- Perumahan
: 100,33 Ha
- Industri
:
7,85 Ha
- Pemakaman
:
4,02
HaD
- Fasilitas Umum :
3,01 Ha
Keadaan Tanah
- Tanah Darat
: 115,20 Ha
- Tanah Sawah
:
Ha
Wilayah Kelurahan Cipinang Besar Utara terdiri dari 191 Rukun Tetangga
dan 14 Rukun Warga.
No
1
2
3
4
5
6
7

Nama
Dra. Hj. Andi Duraebah,
M.Si
Bambang Nivianto S.Sos,
MM
Nowawi, SIP
Badiah
Royani

Jabatan
Lurah
Wakil Lurah
Sekkel
Kasie Perekonomian
Kasie Pemerintahan &
Trantib
Kasubsi Prasum

Visi dan Misi Kelurahan Cipinang Besar Utara


1) Visi Kelurahan Cipinang Besar Utara: Terwujudnya
pemerintahan yang berdaya (efektif dan efisien) yang
dihuni oleh masyarakat berpartisipasi dan sejahtera dalam
lingkungan kehidupan yang aman.
2) Misi Kelurahan Cipinang Besar Utara:
a. Meningkatkan Mutu Pelayanan;
b. Meningkatkan Pemberdayaan Masyarakat;

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 2

c. Menciptakan Ketentraman dan Ketertiban;


3) Moto: Moto Kelurahan Cipinang Besar Utara pada
dasarnya memiliki moto yang berslogan sama dalam
membangun Ibu Kota Jakarta yaitu NYOK BARENGBARENG KITE JAGA DAN KITA BANGUN IBU KOTA
JAKARTA TIMUR
5.1.
2

Geomorfologi, Klimatologi, Hidrologi dan


Daerah Peka/ Rawan Bencana

Sungai Cipinang memegang peranan penting bagi kehidupan


warga Kota Administrasi Jakarta Timur (termasuk Kelurahan
CBU) yaitu berfungsi sebagai bahan baku air bersih Instalasi
Pulo Gadung dan drainase kota. Pembuangan air limbah
industri maupun rumah tangga yang tidak diolah atau
pembuangan sampah baik secara langsung maupun tidak
langsung di sepanjang Daerah Aliran Sungai (DAS) Cipinang,
menyebabkan kualitas air di Sungai Cipinang mengalami
penurunan dan berpotensi menyebabkan pendangkalan
sehingga berdampak terjadinya banjir. Hal ini terlihat pada
bagian hilir dari Sungai Cipinang yang kini mulai tercemar
pada tingkat yang sangat berat, seperti yang terjadi di
Kelurahan Cipinang Muara, Cipinang Besar Utara dan
Kelurahan Cipinang Besar Selatan.
Sungai Cipinang bagian hilir memiliki kualitas air dengan
tingkat yang sangat rendah. Bila dilihat secara fisik, air di
bagian hilir berwarna hitam keruh dan memiliki bau yang
tidak sedap. Sumber pencemar yang paling mempengaruhi
kualitas air Sungai Cipinang bagian hilir adalah buangan air
limbah domestik. Berdasarkan hasil pengolahan data di
Sungai Cipinang bagian hilir, diketahui bahwa semakin tinggi
nilai konstanta dispersi longitudinal maka semakin tinggi
nilai percampuran lateral, namun semakin rendah nilai debit
aliran sungai.

Kelurahan Cipinang Besar Utara (CBU) dilalui oleh Kali/Sungai


Cipinang adalah satu diantara 13 sungai di DKI Jakarta yang
mengalir melewati Kotamadya Jakarta Timur dengan hulu
sungai adalah Situ Jatijajar yang terletak di Kecamatan
Cibinong dan bermuara di Sungai Sunter yang terletak di
Kelurahan Cipinang Bawah, Kecamatan Pulo Gadung, Jakarta
Timur.

Di wilayah Jakarta Timur, banjir tersebar di 45 kelurahan,


terutama dengan jumlah korban pengungsi terbesar di
Kecamatan Jatinegara (Kel. Kampung Melayu, Cipinang
Muara, Cipinang Besar Utara dan Bidara Cina) yang
berada di sekitar Sungai Ciliwung dan Kali Cipinang.
Jakarta Timur juga rawan terhadap permasalahan kontijensi
karena bencana alam, terutama banjir. Ada 8 (delapan)
daerah rawan banjir di Jakarta Timur, yakni:
1) Kramat Jati,
2) Cawang,

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 3

3) Kampung Melayu,

lainnya yang berada di Kecamatan Jatinegara, bahkan sekitar 6


(enam) kali lebih banyak dibanding jumlah penduduk Kelurahan
Balimester;

4) Bidara Cina,
5) Cipinang Muara,

Jumlah penduduk laki-laki lebih banyak dibanding penduduk


perempuan;

6) Cipinang Besar Utara,

Penduduk laki-laki kelompok usia 20-34 tahun merupakan jumlah


terbanyak dibanding laki-laki usia lainnya. Hal ini juga pada
penduduk perempuan dengan kelompok usia antara 20-34 tahun;

7) Cipinang Melayu, dan


8) Kebon Pala.
Banjir yang terjadi di Jakarta Timur umumnya diakibatkan
besarnya curah hujan dan akibat banjir kiriman dari wilayah
Bogor. Bencana banjir ini dapat terjadi dengan tiba-tiba dan
menimbulkan korban yang kadang diluar dugaan.
5. Pertumbuhan Sosial Kependudukan
2

TABEL: 3.3.
Mobilitas Penduduk Kelurahan Cipinang Besar
Utara
Bulan Desember 2012

5.2.1 Demografi

No

Kelurahan
Laki-Laki

Perempuan

Jumlah

Rumah tangga
%

Sex Rasio

Jumlah

Rata-rata
Kepadatan
Penduduk per Penduduk
Rumah tangga
per km2

1.

BIDARA CINA

16,541

17,188

33,729

12.65

96.24

8,717

13.68

3.87

26,747.82

2.

CIPINANG CEMPEDAK

15,681

16,087

31,768

11.91

97.48

7,463

11.72

4.26

24,626.36

3.

CIPINANG BESAR SELATAN

18,464

17,593

36,057

13.52

104.95

9,268

14.55

3.89

22,176.64

4.

CIPINANG MUARA

29,319

29,076

58,395

21.89

100.84

13,914

21.84

4.20

20,170.98

30,660

22,727

5. CIPINANG BESAR UTARA

53,387 20.02 134.91 11,665 18.31

4.58 46,342.88

6.

RAWA BUNGA

10,789

10,463

21,252

7.97

103.12

5,246

8.23

4.05

24,246.43

7.

BALI MESTER

4,511

4,375

8,886

3.33

103.11

2,183

3.43

4.07

13,189.85

8.

KAMPUNG MELAYU

12,047

11,213

23,260

8.72

107.44

5,248

8.24

4.43

48,630.57

138,012

128,722

266,734 100.00

107.22

63,704 100.00

4.19

26,016.74

TOTAL JATINEGARA

Lahir

20

Perempua
n
24

Datang

26

16

42

Meninggal/mati

18

24

Pindah

51

38

89

125

90

215

No

KECAMATAN JATINEGARA PER KELURAHAN TAHUN 2010


Penduduk

Terkait dengan lingkungan permukiman, dapat diperkirakan


bahwa dalam 15-20 tahun mendatang akan terjadi permintaan
rumah hunian sebanyak 2 (dua) kali dari yang ada saat ini. Hal ini
dikarenakan penduduk pasangan usia subur telah memiliki putraputri yang dewasa dan berkeluarga, sehingga mereka
membutuhkan rumah hunian sendiri yang terpisah dari orang-tua;

Sumber: Hasil Sensus Penduduk 2010 (SP2010), BPS

Interprestasi terhadap data:


Penduduk Kelurahan Cipinang Besar Utara merupakan penduduk
terbanyak jumlahnya dibanding dengan 7 (tujuh) kelurahan

Uraian

Jumlah

Laki-laki

Jumlah
44

Mobilitas penduduk terdiri dari penduduk yang lahir, datang,


meninggal dunia dan yang pindah ke luar Kelurahan CBU;
Secara umum Mobilitas jumlah penduduk laki-laki lebih banyak
1,5 x jumlah perempuan;
Jumlah penduduk yang meninggal sebanyak 24 Orang. Dari
jumlah tersebut laki-laki yang meninggal lebih banyak 3 kali
dibanding perempuan yang meninggal;
Walaupun jumlah penduduk yang pindah lebih banyak 2 x
dibanding jumlah penduduk yang datang ke Kelurahan CBU,

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 4

namun tidak mengurangi jumlah penduduk secara keseluruhan


karena terjadi jumlah kelahiran yang lebih banyak dibanding
penduduk yang meninggal/mati;
Dengan demikian diperkirakan sampai 5 (lima) tahun mendatang,
jumlah penduduk di Kelurahan CBU tetap terbanyak jumlahnya
dibanding 7 (tujuh) Kelurahan lain yang ada di Kecamatan
Jatinegara;

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 5

RW

Lk

001
002
003
004
005
006
007
008
009
010
011
012
013
014

1.68
4
1.87
3
1.92
7
2.27
3
1.98
7
1.95
6
2.04
8
2.08
7
2.02
4
1.95
2
2.41
0
2.36
0
2.01
1
2.33
1
28.9
23

TABEL: 3.4.
JUMLAH PENDUDUK DI TIAP RW
WNI
WNA
Pr
Jml
Lk
Pr
Jml
1.606
1.786
1.785
2.097
1.836
1.824
1.836
1.931
1.908
1.805
2.122
2.078
1.812
1.871

3.290
3.659
3.712
4.370
3.823
3.780
3.884
4.018
3.932
3.757
4.532
4.438
3.823
4.202

Perencanaan Lingkungan Permukiman di Perkotaan. Berikut tabel


standar SNI:
Jumla
h
3.290
3.659
3.712
4.370
3.823
3.780
3.884
1.018
3.932
3.757
4.532
4.438
3.823
4.202

TABEL: 3.5.
FAKTOR REDUKSI KEBUTUHAN LAHAN UNTUK SARANA
LINGKUNGAN
BERDASARKAN KEPADANTAN PENDUDUK
SUMBER: SNI 03-1733-2004

Klasifikasi
Kawasan

Kepadatan
Rendah

Sedang

Tinggi

Sangat
Padat

Kepadatan
penduduk

< 150
Jiwa/Hekt
ar

151-200
Jiwa/Hekt
ar

201-400
Jiwa/Hekt
ar

> 400
Jiwa/Hektar

Reduksi
terhadap
kebutuhan
lahan

15%
(maksim
al)

30%
(maksimal)

Ada 5 (lima) RW yang penduduknya padat, yaitu RW: 004, 008,


011, 012 dan 014;
Di Kelurahan CBU tidak ada Warga Negara Asing yang berdomisili;
TABEL: 3.6.

N
o
26.2
97

55.22
0

55.22
0

Secara keseluruhan jumlah penduduk Kelurahan CBU berjumlah


55.220 jiwa berdomisili pada luas lahan 115 Hektar;
Dengan demikian kepadatan penduduk di Kelurahan CBU adalah
480 jiwa/ Hektar, jumlah ini tergolong SANGAT PADAT versi
standar kepadatan hunian SNI 03-1733-2004 tentang Tata Cara

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13

PENDUDUK MENURUT UMUR TAHUN 2012


Strata
WNI
WNA
Umur
Lk
Pr
Jml
Lk
Pr
Juml
ah
04
3.936 3.157 7.093
59
2.880 2.648 5.528
10 14 2.526 2.321 4.847
15 19 2.636 2.598 5.234
20 24 2.925 2.786 5.711
25 29 2.559 2.153 4.712
30 34 2.112 1.949 4.061
35 39 1.850 1.623 3.473
40 44 1.757 1.565 3.322
45 49 1.699 1.519 3.218
50 54 1.337 1.090 2.427
55 59 1.004
924 1.928
60 64
715
726 1.441
-

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

Juml
ah
7.093
5.528
4.847
5.234
5.711
4.712
4.061
3.473
3.322
3.218
2.427
1.928
1.441

BAB V - 6

TABEL: 3.6.

PENDUDUK MENURUT UMUR TAHUN 2012


Strata
WNI
WNA
Umur
N
o
Lk
Pr
Jml
Lk
Pr
Juml
ah
14 65 69
451
553
984
15 70 74
378
481
859
16
75
158
224
382
Keatas
Jumlah
28.9 26.2 55.2
23
97
20

Juml
ah
984
859
382

TABEL: 3.7.

55.2
20

Dari data di atas terbaca bahwa di Kelurahan CBU jumlah BALITA


mendominasi jumlah penduduk dari kelompok umur yang lainnya.
Jumlah terbanyak berikutnya adalah anak-anak yang berusia
antara 5-9 tahun, kemudian terbanyak berikutnya adalah
kelompok remaja.

JUMLAH PENDUDUK MENURUT PENDIDIKAN TAHUN


2012
Jenis Kelamin
Pendidikan
Jumlah
Laki-laki
Perempu
Tertinggi
an
a. Tidak Sekolah
6.997
6.278
13.275
b. Belum Tamat SD
4.234
4.565
8.799
c. Tamat SD
4.364
4.237
8.601
d. Tamat SLTP
6.717
5.471
12.188
e. Tamat SLTA
5.657
4.602
10.259
f. Tamat
954
1.144
2.098
Akademi/PT
Jumlah
28.923
26.297
55.2220
Jumlah terbanyak penduduk adalah yang berstatus TIDAK SEKOLAH, jumlah
ini belum ditelisik apakah termasuk jumlah BALITA.

Jumlah Penduduk Menurut Mata Pencaharian


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

Tani
Karyawan/Pegawai/ABRI
Pedagang
Buruh Tani
Pensiunan
Pertukangan
Pengangguran
Fakir Miskin
Lain-lain

=
=
=
=
=
=

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

1 Orang
=
17.849 Orang
=
10.840 Orang
0 Orang
=
4.049 Orang
4.622 Orang
6.084 Orang
4.760 Orang
7.015 Orang

BAB V - 7

5.2.2 Kegiatan Sosial Kependudukan


Pemeluk Agama di wilayah
Kelurahan Cipinang Besar Utara
terdiri dari:
Islam
52.143 Orang

Kristen Protestan
1.526 Orang

Kristen Katolik
Orang
Hindu

Budha

792

336 Orang
=

341 Orang

Berikut adalah tabel penduduk berdasarkan kelompok usia:


Dengan adanya sarana Peribadatan, sangat besar
manfaatnya bagi umat beragama untuk melaksanakan
ibadah, perlu kami laporkan setiap sabtu pagi
dilaksanakan sholat subuh gabungan di Masjid dan
Mushola secara bergiliran yang berada di wilayah
Kelurahan Cipinang Besar Utara dengan tujuan
disamping melaksanakan sholat gabungan bersama juga
merupakan acara silaturahmi antara Ulama dan Umaroh.
Sarana peribadatan yang ada sudah cukup menampung untuk
kegiatan keagamaan baik untuk melaksanakan hari-hari besar
keagamaan dan disamping itu pula kerukunan antar umat
beragama berjalan dengan baik. Hal ini dapat dilihat apabila
pada saat adanya kegiatan besar keagamaan antar umat satu
dengan lainnya terlihat toleransi yang tinggi.
Majelis Taklim
Kegiatan majelis Taklim adalah mengadakan pengajian setiap
bulan satu kali yang dilaksanakan di Kelurahan Cipinang Besar
Utara. Adapun jumlah Majelis Taklim yang ada di wilayah

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 8

Kelurahan Cipinang Besar Utara sebanyak 41 perkumpulan


Majelis Taklim.
Pembinaan Karang Taruna
Karang Taruna adalah merupakan wadah Pembinaan Remaja
Generasi Muda Melalui wadah inilah Pembinaan Pengkaderan
Generasi Penerus dilaksanakan.
Di Kelurahan Cipinang Besar Utara dibentuk organisasi
kepemudaan yang sifatnya sebagai wadah bagi pembinaan/
kegiatan remaja dalam bidang sosial demikian juga halnya
dengan Karang Taruna yang disetiap RW telah terbentuk
struktur organisasinya.
Adapun susunan karang taruna periode 2011 2014 Kelurahan
Cipinang Besar Utara sebagai berikut:
Ketua
Wakil Ketua I
Sekertaris I
Sekertaris II
Bendahara I
Bendahara II

:
:
:
:
:
:

Sarti Fauziah
Hasan
Apriyadi
Hari Yanoto
Gresillia
Kurnia

Pembinaan Usaha Ekonomi Lemah

N
o
1
2
3
4
5
6

NAMA, JENIS DAN JUMLAH ANGGOTA


Nama Koperasi
Anggo
ta
KSU Sinar Jaya
KSU Kartini
382
Citra Adyaksa Kejaksaan
35
Lapas Cipinang Besar Utara
75
Ditjen Imigrasi
62
Pawatra Mitra Abadi Sidiqiyah
56

KOPERASI
Keterangan
Tidak aktif
Simpan Pinjam
Simpan Pinjam
Simpan Pinjam
Simpan Pinjam
Simpan Pinjam

Lumbung Pangan
Sesuai dengan Keputusan Gubernur Kepala Daerah Khusus
Ibukota Jakarta Nomor 6972 Tahun
1998
tentang
Pembentukan
Lumbung Pangan Kelurahan dan
Mekanisme pengelolaannya di DKI
Jakarta,
merupakan
suatu
kelembagaan
masyarakat
yang
keberadaannya dibawah koordinasi
LPM telah banyak memberikan
kontribusi dalam bidang jasa dan sosial dalam meningkatkan
ketahanan ekonomi dan ketahanan pangan akibat krisis
ekonomi.

Program Pemerintah dalam rangka pembinaan usaha ekonomi


lemah untuk mengentaskan kemiskinan dan peningkatan
kesejahteraan masyarakat Kelurahan Cipinang Besar Utara
telah dilaksanakan pengguliran dana yang berasal dari
Pemerintah melalui PPMK yang dikelola oleh Dewan Kelurahan,
dimana setiap anggota masyarakat masih kekurangan modal
untuk pengembangan usahanya dapat memperoleh pinjaman
dari dana tersebut yang dikoordinir oleh Tim Pelaksanaan
masing-masing RW. Dimana cara pengembalian pinjaman
tersebut dibayar dengan cara diangsur selama 10 bulan
dengan bunga 1% perbulan.
TABEL: 3.8.
Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 9

Lumbung pangan Kelurahan merupakan bentuk motivasi dalam


meningkatkan usaha ekonomi kecil dan tingkat kerawanan
pangan bagi masyarakat Kelurahan Cipinang Besar Utara
terutama untuk membantu Bencana Alam, disamping itu
bertujuan untuk meningkatkan kualitas hidup sumber daya
manusia bagi para pengelola dalam meningkatkan partisipasi
masyarakat dalam pembangunan Kelurahan. Lumbung Pangan
Kelurahan (LPK) merupakan suatu
lembaga
sosial
kemasyarakatan
yang dikelola masyarakat kelurahan
yang terdiri dari komunitas warga di
tingkat kelurahan, RT/RW, tokoh
masyarakat serta organisasi lainnya.
LPK merupakan bagian dari usaha
menyimpan bahan pangan guna membantu mengatasi krisis
pangan di kelurahan apabila terjadi musibah ataupun bencana
alam.
Lumbung pangan kelurahan merupakan suatu lembaga sosial
kemasyarakatan dalam hal usaha menyimpan bahan pangan
dan menghimpun dari swadaya masyarakat yang bertujuan
menanggulangi ketahanan pangan apabila terjadi musibah
ataupun
bencana
alam
yang
terjadi
sewaktu-waktu.
Berdasarkan informasi dari warga, lumbung pangan kelurahan
sangat membantu terhadap permasalahan ketahanan pangan
di masyarakat.
Adapun susunan Pengurus Lumbung Pangan
Cipinang Besar Utara adalah sebagai berikut:

Kelurahan

Pembina
:
Lurah
Penanggung jawab :
Rachmat DS
Ketua
:
Kasi Kesmas
Sekertaris
:
Ny. Temi/ Tami
Bendahara
:
Hj. Sujiani Sutarman, Ny. Slamet
Seksi Pendanaan
:
Ny. Rachmad
Seksi pengadaan barang :
Ny. Nurlela
Seksi distribusi barang
:
Ny. Titin Wartini
Seksi pendataan/pencatatan:
Dra. Suwijiati, Ny. Saidah Mokodompit

Pembantu Umum

Ny. Zulfamida, Ny. Rusmini

5.2.3 Jumlah Penduduk Miskin


.

NO

NAMA KK

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
38
39
40
41
42
43
44
45
46
47
48
49

Omah
Munih
Ruyanah
Ajad S
Bentang
Latif
Alex
Darip
Sanuri
Aris
Sukriyah
Sopiah
Ela
Sadeli
Hasan
Satria
Yumnah
Rokib
Isa
Heni
Kasiati
Sarkiyah
Dayat
A. Rochtiar
Dais
Nurhanah
Usup
Misnur
Enjang
Sumini
Sukaryo
Darsita
Herman Ibrahim
Baroyah
Tinggal
Nursyiyah
Khasan
Royan Angi
Agus Maryudi
Waweh
Slamet
Anwar
Warsio
Katiman
Awan
Murdiono
Madani
Maman
Sunarto

USIA

L/P
P
P
P
L
L
L
L
L
L
L
P
P
P
L
L
P
P
L
L
P
P
P
L
L
L
P
L
P
L
P
L
L
L
P
L
P
L
P
L
P
L
L
L
L
L
L
L
L
L

PEKERJAAN
Pengangguran
Serabutan
Pengangguran
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Pengangguran
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Pengangguran
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Pengangguran
Serabutan
Serabutan
Pengangguran
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Pengangguran
Pedagang
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Pengangguran
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Pengangguran, Serabutan
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Jasa
pengangguran
Pedagang

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

JUMLAH
TANGGUNGAN
(orang)
1
1
1
3
1
2
1
4
3
3
1
1
1
2
3
1
1
3
4
1
1
1
3
3
2
1
3
1
2
1
3
4
3
3
2
1
1
2
3
3
3
3
2
3
1
2
9
5
4

ALAMAT
Rt 005 / Rw 04
Rt 008 / Rw 04
Rt 008 / Rw 04
Rt 015 / Rw 04
Rt 015 / Rw 04
Rt 014 / Rw 04
Rt 014 / Rw 04
Rt 014 / Rw 04
Rt 013 / Rw 04
Rt 013 / Rw 04
Rt 013 / Rw 04
Rt 013 / Rw 04
Rt 013 / Rw 04
Rt 012 / Rw 04
Rt 011 / Rw 04
Rt 011 / Rw 04
Rt 011 / Rw 04
Rt 010 / Rw 04
Rt 010 / Rw 04
Rt 010 / Rw 04
Rt 010 / Rw 04
Rt 010 / Rw 04
Rt 007 / Rw 04
Rt 007 / Rw 04
Rt 007 / Rw 04
Rt 007 / Rw 04
Rt 006 / Rw 04
Rt 006 / Rw 04
Rt 006 / Rw 04
Rt 006 / Rw 04
Rt 003 / Rw 04
Rt 003 / Rw 04
Rt 002 / Rw 04
Rt 002 / Rw 04
Rt 001 / Rw 04
Rt 002 / Rw 04
Rt 002 / Rw 04
Rt 001 / Rw 04
Rt 005 / Rw 04
Rt 005 / Rw 04
Rt 008 / Rw 04
Rt 005 / Rw 04
Rt 005 / Rw 04
Rt 008 / Rw 04
Rt 012 / Rw 04
Rt 008 / Rw 04
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07

BAB V - 10

NO
50
51
52
53
54
55
56
57
58
59
60
61
62
63
64
65
66
67
68
69
70
71
72
73
74
75
76
77
78
79
80
81
82
83
84
85
86
87
88
89
90
91
92
93
94
95
96
97
98
99
100
101
102
103
104
105
106
107
108

NAMA KK
Soetoni
Rosadah
Azwar
Darma
Rusdi
Bawuk
Ngadiyem
Paino
Muhazen
Hidayatullah Syarif
Ardani Taher
Meirza Hindarto
Marlina
Salmah
M. Saman
Hasyim
Mariyam
Rohana
Arief Pujianto
Hanadi
Samsuri
Djumarsih
Mujib
Puji Ati
Sutarno
Abdul Wahid
Nahrawi
Sri Ningsih
Tati Rohaeti
Kasum
Kartina
Suheri
Zubaedah
Atta S
Suwarni
Sarimanah
Hermanto
Idjrotul Ikhsan
Aisyah
Suyadi
Syarip
Riyanto
Dahlia
Nazaruddin
Akhyar
Idris
Sugiarto
Aisyah
Marsi
Suparyadi
Intin Safitri
Budi Yati
Farida
Pratomo
Elfis
Eti Ratna Wati
Tajih
Jamhuri
Azwardi

USIA

51
54
51
76
74
54
45
46
54
39
46
70
35
76
44
56
27
42
48
46
44
53
26
33
47
48
58
60
40
60
60
47
54
40
40
41
50
40
60
47
58
55
70
60
60
41
74
45
49
36
45
47
60
42
54

L/P
L
L
L
L
L
L
P
L
L
L
L
L
P
P
L
L
P
P
L
L
L
p
L
P
L
L
L
P
P
L
P
L
P
L
P
P
L
L
P
P
L
L
P
L
L
L
L
P
P
L
L
P
P
L
L
P
P
L
L

PEKERJAAN
Serabutan
pengangguran
Pengangguran
pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran, Serabutan
Pengangguran, Serabutan
Pengangguran, Serabutan
Pengangguran, Serabutan
Serabutan
Pengangguran
Pekerja Tetap
Serabutan
Pengangguran
Pengangguran, Serabutan
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Serabutan
pengangguran
Pengangguran
Pengangguran, Serabutan
Serabutan
Pengangguran
Pengangguran
Serabutan
Pengangguran
Pengangguran
Pengagguran
Pengagguran
Pengagguran
Pengagguran
Jasa
Pengagguran
Jasa
Serabutan
Jasa
Jasa
Jasa
Pengagguran
Pengagguran, serabutan
Pengagguran, serabutan
Perdagangan
Pengagguran
Jasa
Perdagangan
Bekerja
Pengagguran
Pekerja Tetap
Jasa
Pengagguran
Pengagguran
Jasa
Jasa

JUMLAH
TANGGUNGAN
(orang)
3
2
3
1
1
1
1
2
3
5
6
2
2
1
4
5
1
1
2
4
2
3
7
2
3
3
1
2
2
1
3
2
2
1
1
2
4
4
3
1
2
3
2
2
1
2
2
4
3
2
2
3
5
3
2
3
5

ALAMAT

NO

Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 012 / Rw 07
Rt 012 / Rw 07
Rt 012 / Rw 07
Rt 001 / Rw 07
Rt 001 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 007 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt 009 / Rw 07
Rt. 002 / Rw 07
Rt. 002 / Rw 07
Rt. 002 / Rw 07
Rt 001 / Rw 09
Rt 001 / Rw 09
Rt 001 / Rw 09
Rt 001 / Rw 09
Rt 001 / Rw 09
Rt 001 / Rw 09
Rt 002 / Rw 09
Rt 002 / Rw 09
Rt 002 / Rw 09
Rt 002 / Rw 09
Rt 002 / Rw 09
Rt 002 / Rw 09
Rt 002 / Rw 09
Rt 002 / Rw 09

109
110
111
112
113
114
115
116
117
118
119
120
121
122
123
124
125
126
127
128
129
130
131
132
133
134
135
136
137
138
139
140
141
142
143
144
145
146
147
148
149
150
151
152
153
154
155
156
157
158
159
160
161
162
163
164
165
166
167

NAMA KK
Mardiyanto
Yaha
Bindarto
Nurhayati
M. Taufik R
Moh. Khomaruddin
Muntaha
Rokiyah
Kunaeni
Ruston
Muinah
Budi Sulardi
Ahmad Hidayat
Mutiyah
H. Sidup
Suraji
Supriyanto
Hendro
Hastanti
Suminto
Agung Tejo Santoyo
Iwan
Eko
Adi
Yudi
Sidup
Amin
Sopiah
Suminah
Slamet S
Sani
Masua
Juriah
Sulisem
Aisyah
Taslimah
Nani
Syarif H
Wastinah
Siti Saltiah
Suhamin
M. Samir
Rohmat
Agus Haryanto
Djakiyah
Marwan
Husni
Aning
Hilwanih
Rohenah
Ny. Ijuh
Abdul Rouf
Karyono
Endang
Faisal
Nashud Suryanas
Rumini
Misbah
Hodijah

USIA

L/P

43
47
45
61
56
44
30
61
73
70
37
42
71
80
49
51
49
37
48
31
39
31
30
49
50
61
54
40
71
47
39
48
68
37
48
37
46
45
53
39
58
30
50
60
46
50
43
39
56
72
44
41
34
49
50
54
42

L
L
L
P
L
L
L
P
P
L
P
L
L
P
L
L
L
P
P
L
L
L
L
L
L
L
L
P
P
L
P
L
P
P
P
P
P
L
P
P
P
L
L
L
P
L
L
P
L
P
P
L
L
L
L
L
P
L
P

PEKERJAAN
Perdagangan
Jasa
Serabutan
Pengangguran
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Pengagguran
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Pengagguran
Serabutan
Pengagguran
Pengagguran
Pengagguran, serabutan
Jasa
Serabutan
Pekerja Tetap
Serabutan, Jasa
Jasa
Bekerja
Bekerja
Bekerja
Bekerja
Bekerja
Pengagguran
Serabutan
Pengagguran
Bekerja
Jasa
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Pengagguran
Serabutan
Pengangguran, Serabutan
Serabutan
Pengagguaran
Serabutan
Pengagguran
Serabutan
Pengagguran
Bekerja
Serabutan
Pengagguran
Serabutan
Serabutan
Serabutan, Jasa
Serabutan, Jasa
Serabutan, Jasa
Pengagguran, serabutan
Serabutan
Pengagguran
Bekerja
Bekerja
Serabutan
Serabutan
Pengangguran

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

JUMLAH
TANGGUNGAN
(orang)
4
4
2
2
3
3
3
1
2
3
1
3
3
1
1
3
7
2
3
4
3
3
3
3
3
4
4
1
1
6
1
6
3
4
1
1
1
3
4
1
3
1
1
2
3
2
4
1
1
1
1
1
4
3
6
4
2
4
1

ALAMAT
Rt 002 / Rw 09
Rt 002 / Rw 09
Rt 003 / Rw 09
Rt 003 / Rw 09
Rt 003 / Rw 09
Rt 003 / Rw 09
Rt 003 / Rw 09
Rt 003 / Rw 09
Rt 003 / Rw 09
Rt 003 / Rw 09
Rt 004 / Rw 09
Rt 004 / Rw 09
Rt 004 / Rw 09
Rt 004 / Rw 09
Rt 004 / Rw 09
Rt 005 / Rw 09
Rt 005 / Rw 09
Rt 005 / Rw 09
Rt 005 / Rw 09
Rt 005 / Rw 09
Rt 005 / Rw 09
Rt 006 / Rw 09
Rt 006 / Rw 09
Rt 006 / Rw 09
Rt 006 / Rw 09
Rt 006 / Rw 09
Rt 006 / Rw 09
Rt 007 / Rw 09
Rt 007 / Rw 09
Rt 007 / Rw 09
Rt 007 / Rw 09
Rt 007 / Rw 09
Rt 007 / Rw 09
Rt 007 / Rw 09
Rt 009 / Rw 09
Rt 009 / Rw 09
Rt 009 / Rw 09
Rt 009 / Rw 09
Rt 009 / Rw 09
Rt 009 / Rw 09
Rt 009 / Rw 09
Rt 009 / Rw 09
Rt 009 / Rw 09
Rt 010 / Rw 09
Rt 010 / Rw 09
Rt 010 / Rw 09
Rt 010 / Rw 09
Rt 011 / Rw 09
Rt 011 / Rw 09
Rt 011 / Rw 09
Rt 011 / Rw 09
Rt 011 / Rw 09
Rt 012 / Rw 09
Rt 012 / Rw 09
Rt 012 / Rw 09
Rt 012 / Rw 09
Rt 012 / Rw 09
Rt 012 / Rw 09
Rt 012 / Rw 09

BAB V - 11

NO

NAMA KK

168
169
170
171
172
173
174
175
176
177
178
179
180
181
182
183
184
185
186
187
188
189
190
191
192
193
194
195
196
197
198
199
200
201
202
203
204
205
206
207
208
209
210
211
212
213
214
215
216
217
218
219
220
221
222
223
224
225
226

Rohaenah
M. Soleh
Tjoming
Rustam
Titin Wartini
Sadiah
Umiroh
Hamidah
Sebih
Wahyudi
Rumenah
Aris
Arif
Sorayah
M. Saud
Asiatin
Jamila
Gunawan
Sukari
Surahmat
H. Saiman
Ny. Yayan R
Ny. Asenih
Lailiyah
Nazroh
Rosana
Amsori
Sudiman
Sanuri
Sabenih
Kartini
Arman Diamon
M. Husen
Royani
Iwan
Yusni Hendratno
Soemitro
Asnawi
Marni
Nuroh
Djuman
Mani
E. Rahwan
Agus Ripyanto
Budi
Karmi
Sarifudin
Nachrowi
Asnawi
Habibah
Seto Prayogo
Endang
Rahmi
Sukatma
Asmarmuroh
Sulaeman
Trisno
Muh. Ali
Suroso

USIA

L/P

40
80
59
42
35
51
47
80
55
35
50
26
31
50
65
50
45
30
75
50
68
47
75
45
50
38
60
45
43
42
43
55
57
37
34
33
50

P
L
P
L
P
P
P
P
L
L
P
L
L
P
L
P
P
L
L
L
L
L
P
P
P
P
L
L
L
L
P
L
L
L
L
L
L
L
P
P
P
L
L
L
L
P
L
L
L
P
L
P
P
L
L
L
L
L
L

40
56
50
45
58
35
48
35
52
60
47
57
45
48
58
51
55
58
34

PEKERJAAN
Serabutan, Jasa
Dagang
Serabutan
Serabutan, Jasa
Pengangguran
Pengagguran
Pengagguran, serabutan
Pengangguran
Pengagguran, serabutan
Serabutan
Serabutan
Serabutan
Pekerja Tetap
Pengangguran, Serabutan
Pengangguran, Serabutan
Pengangguran, Serabutan
Serabutan, Jasa
Serabutan, Jasa
Pengagguran
Pengagguran, Jasa
Pengangguran
Pengagguran
Pengangguran
Bekerja
Pengangguran, Serabutan
Serabutan, Jasa
Pengagguran
Serabutan, Jasa
Pengagguran
Pengagguran, serabutan
Serabutan, Jasa
Serabutan, Perdagangan
Bekerja
Pengangguran
Serabutan
Serabutan, Perdagangan
Pengagguran
Pedagang
Pengangguran
Pengangguran
Serabutan
Pengangguran
Pengangguran
Serabutan
Serabutan
Pengangguran
Serabutan
Pengangguran
Pengagguran
Pengangguran
Bekerja
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Serabutan
Serbutan
Serabutan, Jasa
Bekerja

JUMLAH
TANGGUNGAN
(orang)
1
2
1
3
2
5
1
1
4
2
1
2
2
1
1
1
1
3
2
1
2
1
2
4
1
1
2
3
5
2
1
4
4
2
6
1
1
3
1
1
3
2
2
1
3
2
3
3
1
3
2
1
3
4
5
2

ALAMAT

NO

Rt 012 / Rw 09
Rt 012 / Rw 09
Rt 012 / Rw 09
Rt 012 / Rw 09
Rt 002 / Rw 05
Rt 002 / Rw 05
Rt 002 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 004 / Rw 05
Rt 006 / Rw 05
Rt 006 / Rw 05
Rt 006 / Rw 05
Rt 006 / Rw 05
Rt 006 / Rw 05
Rt 011 / Rw 05
Rt 011 / Rw 05
Rt 011 / Rw 05
Rt 011 / Rw 05
Rt 011 / Rw 05
Rt 011 / Rw 05
Rt 011 / Rw 05
Rt 011 / Rw 05
Rt 011 / Rw 05
Rt 011 / Rw 05
Rt 011 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 012 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05

227
228
229
230
231
232
233
234
235
236
237
238
239
240
241
242
243
244
245
246
247
248
249
250
251
252
253
254
255
256
257
258
259
260
261
262
263
264
265
266
267
268
269
270
271
272
273
274
275
276
277
278
279
280
281
282
283
284
285

NAMA KK
M. Yusuf
Renimah
Pradoyo
Suwandi
Bogi
Aning
Adb. Rohim
Djami
Warsim
Nasri
Bambang
Sutarno
Sri Wibowo
Sugiono
Jumroh
Usman
Saamin
Ratna
Aisyah
M. Yunus
Bugel
Untung
Tuyem
Haryanto Gusli
Jamilah
Darman
Hasanah
Haryono
H. Murtiyati
Madim
MAtroji
Darsono
Marjuki
Ahmad Fauzi
Ahmad Zaenuddin
Tri Subur
Mat Rubin
Rohicah
Rohanah
Hanafi
Asep Mulyadi
H. Amin
Mujenah
Asmah
Sigit Sriono
Sutarno
Sandinem
Fatimah Masrotuh
M. Fadillah
Saodah
Kasianto
Susiani
Jamhuri
Evy Salvador
M. Kariri
Romali
Fitri
Hamdah
Akromani

USIA

L/P

38
43
39
64
45
39
41
78
32
43
50
51
52
40
75
55
60
50
60
50
40
54
70
70
70
63
52
36
51
49
44
46
49
25
22
35
38
70
40
38
36
62
60
62
29
53
51
53
31
70
70
41
49
48
67
48
31
60
44

L
P
L
L
L
L
L
L
L
L
L
L
L
L
P
L
L
P
P
L
L
L
P
L
P
L
P
L
P
L
L
L
L
L
L
L
L
P
P
L
L
L
P
P
L
L
P
P
L
P
L
P
L
L
L
L
P
P
L

PEKERJAAN
Serabutan, Jasa
Serabutan, Jasa
Serabutan, jasa
Pengangguran
Serabutan, Jasa
Serabutan, Jasa
Serabutan, Jasa
Pengangguran
Serabutan
Serabutan, Perdagangan
Serabutan
Serabutan
Pengangguran
Serabutan
Pengangguran
Serbutan
Pengangguran
Serabutan
Serabutan
Pengagguran
Serabutan
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Bekerja
Pengangguran
Serabutan
Pengangguran, Serabutan
Pengangguran
Pengangguran
Bekerja
Bekerja
Pengangguran
BEkerja
Pengangguran
Buruh
Pengagguran
Bekerja
Serabutan
Pengangguran
Pengangguran
Bekerja
Serabutan
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Bekerja
Bekerja
Jasa
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Pengangguran
Bekerja

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

JUMLAH
TANGGUNGAN
(orang)
3
1
3
1
2
4
4
4
3
4
3
5
1
1
1
3
2
1
1
4
3
3
1
1
3
2
2
4
7
3
2
3
3
3
4
1
1
1
2
5
4
2
1
2
4
2
5
3

ALAMAT
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 013 / Rw 05
Rt 019 / Rw 05
Rt 019 / Rw 05
Rt 019 / Rw 05
Rt 019 / Rw 05
Rt 019 / Rw 05
Rt 019 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05

BAB V - 12

NO
286
287
288
289

NAMA KK
Nurhayati
Apupah
Nahrowi
Eliah

USIA

L/P

45
53
43
35

P
L
L
P

PEKERJAAN

JUMLAH
TANGGUNGAN
(orang)

ALAMAT

2
3

Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05
Rt 015 / Rw 05

Pengangguran
Jasa
Pengangguran
Pengangguran

POTENSI

5. Prospek Pertumbuhan Ekonomi


3
Identifikasi kegiatan ekonomi di Kelurahan Cipinang Besar Utara
terdiri dari potensi dan masalah yang dirangkum dibawah ini.
Pembinaan Sarana dan Prasarana
Sarana Perekonomian :
- Jenis pasar
:
Pasar Tradisional
_
Pasar Tidak Resmi =
- Pembinaan Pedagang Kaki Lima (PK-5) =
TABEL: 3.9.
JUMLAH TOKO, Warung, Toko Bahan
Bangunan
Bahan
No
RW
Toko
Warung
Bangunan
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14

01
02
03
04
05
06
07
08
09
010
011
012
013
014

Jumlah

12
6
5
3
-

16
13
8
6
6
3
6
5
5
7
4
5
3
3

2
1
1
2
1
1

26

90

=
1
65

2
buah
buah
orang

Usaha ekonomi
rumahan (home
industry) skala kecil
yang menjadi
pendukung ekonomi
kerakyatan,
walaupun dengan
cara kerja dan
metode pemasaran
yang bersifat
sederhana.
Terdapat Pasar
Prumpung
merupakan pasar
yang menarik untuk
dikunjungi karena
pasar ini memiliki
keunikan tersendiri
yang tidak dipunyai
oleh pasar lain,
komoditas utama
pasar ini adalah
mainan anak-anak
yang lengkap dan
murah. Diharapkan
kedepan Pasar
Prumpung menjadi
lebih bermanfaat
dan menjadi satu
diantara
tujuan/destinasi
wisata belanja di
Jakarta Timur.

MASALAH

Keterbatasan area
pemasaran dan sistem
pengelolaan
pemasaran hasil usaha
rumahan belum
terkelola dengan baik;

Kurangnya informasi
dan promosi untuk
pengembangan usaha
warga;

Kurangnya
pemanfaatan teknologi
tepat guna yang sesuai
dengan kegiatan
ekonomi rumahan
tersebut;

SKPD/UKPD yang
memiliki TUPOKSI
dalam pembinaan
usaha mikro dan
Koperasi belum
menyentuh warga
yang memiliki usaha
mikro, baik dalam hal
pembinaan
manajemen,
kelembagaan dan
permodalan;

Belum adanya suatu


kelembagaan atau
badan usaha yang
berperan aktif untuk
mengelola dan
mengembangkan
usaha rumahan.

5. Daya Dukung Fisik Dan Lingkungan


4
Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 13

sungai.
Kondisi kali
beroperasinya
menyodet kali
kali Cipinang
pendangkalan.
adanya warga
Cipinang.

5.4.
1

Kondisi dan Jangkauan Pelayanan Lingkungan,


Perumahan dan Permukiman
Kondisi lingkungan permukiman di
Kelurahan Cipinang Besar Utara (CBU)
secara umum memerlukan rencana
penataan yang komprehensif dan
terpadu sebagai sebuah lingkungan
permukiman yang secara langsung
merupakan cerminan dari sebuah
kelurahan wisata perkotaan.

Titik lokasi yang mendesak


untuk
segera
dilakukan
penataan adalah yang terletak di sepanjang Sungai/Kali
Cipinang, yaitu wilayah RW: 02, 04, 05, 011 dan 012. Kondisi
Lingkungan dan Permukiman di sepanjang Sungai/Kali ini
telah dipenuhi dengan sampah rumah-tangga dan rumahrumah liar karena didirikan di sepanjang daerah sepadan

Cipinang cukup memprihatinkan sejak


Kanal Banjir Timur (KBT) yang langsung
Cipinang ke KBT sehingga secara otomatis
bagian hilir mengalami penyurutan dan
Hal tersebut diperparah dengan masih
yang membuang sampah dan hajat ke kali

Kebutuhan
masyarakat
Kelurahan Cipinang Besar
Utara akan air bersih
dipenuhi
dengan
pemanfaatan sumur gali,
sumur pompa, dan sumur
bor yang kedalamannya
berkisar antara 10 15
meter. Sebagian masyarakat Kelurahan Cipinang Besar
Utara memenuhi kebutuhan air bersih dengan PDAM,
dengan kualitas yang cukup baik.
Pada musim kemarau, kebutuhan akan air bersih ini
meningkat tajam, hal ini dikarenakan pada wilayahwilayah
tertentu sumber air mengalami kekeringan.
Terdapat beberapa hal tentang pemanfaatan ruang yang
sangat berpengaruh terdapat Kelurahan Cipinang Besar
Utara, yaitu:
1. Penetapan sebagai Kelurahan Wisata, secara langsung
akan merubah pola pemanfaatan ruang di Kelurahan
Cipinang Besar Utara.
2. Rencana pembangunan pasar modern.
3. Pengembangan sentra kegiatan ekonomi rakyat dalam
upaya meningkatkan perekonomian masyarakat.

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 14

Permasalahan yang perlu penanganan di Kelurahan Cipinang


Besar Utara menyangkut pola pemanfaatan ruang
lingkungan dan permukiman yang terjadi sebagai berikut:
1. Tata guna lahan belum tertata dengan baik sebagai
lingkungan dan permukiman yang mampu mengimbangi
citra Stasiun Kereta Api Jatinegara sebagai stasiun standar
internasional;

b. Jalan Lingkungan RT/RW ditangani oleh masyarakat secara


swadaya.
c. Setiap hari Minggu pagi melalui jadwal yang telah ditentukan
tiap-tiap RW melaksanakan aksi kebersihan yang dibantu
dengan angkutan mobil sampah dari Sudin Kebersihan
Kotamadya Jakarta Timur.

2. Trend perkembangan penduduk dan ekonomi wilayah


masih belum memiliki karakter khusus sebagai lingkungan
permukiman kawasan wisata perkotaan;
TABEL: 3.10.
JUMLAH DAN KONSTRUKSI RUMAH
TINGGAL

3. Akan terjadi perubahan peruntukan lahan akibat dari


kepentingan ekonomi skala nasional;
4. Garis sempadan bangunan kurang tertib dan facade
bangunan tidak teratur;
5. Peningkatan penggunaan lahan untuk rumah-rumah yang
tidak memperhatikan standar bangunan dan lingkungan,
sehingga berdampak pada munculnya lingkungan kumuh;
6. Sampah rumah-tangga yang belum dikelola sesuai standar
pengelolaan sampah sehingga berdampak menurunnya
kualitas lingkungan;
7. Pemanfaatan lahan tidak semestinya memberikan kesan
kumuh dan berakibat menurunnya citra visual kawasan
8. Minimnya ruang-ruang publik baik untuk kepentingan
masyarakat maupun yang berfungsi sebagai ruang
terbuka (fasilitas umum dan fasilitas sosial);
9. Tingkat kepedulian masyarakat belum maksimal dalam
mewujudkan kelestarian lingkungan permukiman;
Kebersihan Lingkungan
Penanganan kebersihan di Kelurahan Cipinang Besar Utara
dilaksanakan pada:

No
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14

RW

Perman
en

Semi
Perman
en

Darur
at

Jumla
h

01
02
03
04
05
06
07
08
09
010
011
012
013
014

185
252
214
417
276
302
235
101
236
228
387
282
413
298

235
223
214
417
276
302
235
101
236
228
387
282
413
298

61
183
114
55
98
5
18
14
13
12
28
29
29

482
658
473
602
393
454
380
326
380
385
527
355
573
571

Jumlah

2.056

4.050

659

6.76
5

Kelurahan Cipinang Besar Utara adalah salah satu Kelurahan di


DKI yang berpenduduk padat dan cenderung kumuh dengan
jumlah penduduk sekitar 40.000 jiwa dan ratarata 3000 jiwa/RW.
Masalah yang dihadapi masyarakat CBU adalah banjir, kebakaran,
dan konflik horizontal.

a. Jalan Protokol/Raya dilaksanakan oleh swasta yaitu CNR.


Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 15

Setiap tahun tidak kurang dari enam sampai sembilan RW di


wilayah ini yang menjadi wilayah langganan banjir. Namun
dampaknya semakin besar dirasakan pada siklus banjir besar.
Sebagai gambaran saja, pada tahun 2002 dan 2007 sebanyak 11
RW terendam banjir dengan menimbulkan berbagai dampak yang
merugikan masyarakat, baik berupa kehilangan nyawa, harta
benda, maupun gangguan kesehatan.
Secara umum keadaan demikian adalah menjadi kewajiban
pemerintah
untuk
menanggulanginya,
namun
agaknya
kemampuan dan perhatian pemerintah yang terbatas, sehingga
warga sendirilah yang harus mengatasi masalah mereka sendiri.
Oleh karena itu, setelah melihat berbagai permasalahan yang ada
dipandang perlu adanya gerakan penanggulangan yang
terlembaga untuk melakukan kegiatan secara terencana, terpadu,
dan menyeluruh di wilayah Kelurahan CBU.
Wilayah Cipinang Besar Utara adalah daerah yang dilalui aliran
Kali Cipinang sehingga memiliki sejarah yang panjang jika
dikaitkan dengan banjir yang melanda setiap tahun terutama
pada musim penghujan. Bahkan disaat siklus banjir lima tahunan,
air dapat datang dengan skala lebih besar. Hal tersebut tentu saja
menimbulkan dampak yang merugikan bagi masyarakat
khususnya yang bertempat tinggal di area yang rentan terhadap
banjir yang pada saat banjir datang menjadi pengungsi untuk
beberapa waktu. Kejadian ini seakan telah menjadi kegiatan rutin
bagi masyarakat Kelurahan Cipinang Besar Utara.
Selain karena letak yang kurang menguntungkan secara
geografis, tepat ditengahtengah aliran Kali Cipinang yang berasal
dari daerah pegunungan Bogor, hal ini diperparah oleh kondisi
pengelolaan sungai yang kurang memperhatikan aspek
pengelolaan lingkungan. Ini terbukti pada pengelolaan Kali
Cipinang, termasuk saluransaluran air yang mengaliri kali
Cipinang yang kini menjadi tempat pembuangan sampah oleh
masyarakat. Namun diluar kondisi tersebut ada beberapa hal

yang dapat dilakukan masyarakat dalam


meningkatkan
kemampuan
untuk
mengurangi dampak serta kerugian saat
banjir datang melanda. Salah satunya
adalah
dengan
menyusun
suatu
komitmen bersama mengenai tindakan
bersama yang dilakukan setiap unsur
masyarakat. Dan hal ini yang akan dituangkan dalam sebuah
Prosedur Tetap Penanganan Banjir yang disusun bersama dan
disepakati oleh masyarakat kelurahan Cipinang Besar Utara,
kemudian disahkan oleh pimpinan Kelurahan Cipinang Besar
Utara.

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 16

Selain kondisi topografis ada juga penyebab lainnya yaitu


masalah lingkungan seperti sampah yang menyumbat sungai
maupun selokan dan pemukiman yang tumbuh liar di sepanjang
bantaran sungai yang seharusnya kalau mengikuti peraturan
harus berada sejauh kurang lebih 15 meter dari wilayah
sempadan sungai. Selain itu masalah kondisi cuaca turut
mempengaruhi seperti curah hujan yang sangat tinggi dan terus
menerus terjadi selama beberapa hari yang menyebabkan jumlah
debit air di wilayah Jakarta bertambah sehingga tidak mampu
tertampung lagi oleh sungaisungai yang semakin mendangkal
dan mengecil. Curah hujan yang tinggi tersebut membuat debit
air di pintu air di hulu maupun di hilir menjadi naik sehingga
menyebabkan banjir. Permukaan air pada beberapa pintu air di
hulu naik sebelum terjadi banjir di wilayah hilir. Cipinang Besar
Utara merupakan salah satu daerah hilir. Sedangkan hulu sungai
Cipinang terletak di daerah Cibinong dan sekitarnya.

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 17

Lokasi RAWAN BANJIR


1) RW 01 RT 01,RT 05, RT 06, RT 02, RT 04, RT 11, RT 12, kecuali
RT 11
2) RW 02 RT 01 s/d RT 12
3) RW 04 RT 01 s/d RT 15
4) RW 05 RT 02 , RT 03, RT 10, RT 11 kecuali RT 01,
5) RW 08 RT 07 , 08
6) RW 09 RT 01, 02, 03, 04 , 14, 15.
7) RW 10 RT 01 s/d RT 13
8) RW 11 RT 01 s/d RT 15
9) RW 12 RT 01 s/d RT 15, kecuali RT 08
10)
RW 13 RT 01s/d RT 15
11)
RW 14 RT 01s/d RT 12

LOKASI PENGUNGSIAN
1) Posko Utama di Lapangan Imigrasi
2) Masjid Arridho (RW 01)
3) Masjid AtTaqwa (RW 02)
4) Posko Darurat Tetap TPU Prumpung
5) Posko Darurat Tetap Masjid Hayatul Islam dan AlMuttaqien
6) Posko Darurat Tetap Pos RW masingmasing
7) Posko Darurat Tetap Jalan Basuki Rahmat dan Jalan Panjaitan
8) Posko Darurat Tetap SDN 10
9) Posko Darurat Tetap Jembatan/Cipinang Besar Selatan
10) Masjid ArRasyid RW 12
11) Musholla Nurhaq

Lokasi AMAN BANJIR

12) Musholla AlMaqbul RW 05

1) RW 03

13) Sekretariat RW 09

2) RW 06

14) Depan Sekretariat RW 06

3) RW 07

15) Posko RW 05 dan 10 Pertigaan Pulo Maja

4) RW 08,
JALUR EVAKUASI
1) RW 01 menuju Pos RW 01 dan Jalan Basuki
2) RW 02 menuju TPU dan By Pass
3) RW 04 menuju TPU dan CBS. AlMakbul. Jembatan RT 15 ke RW
03 RW 06
4) RW 05 menuju SDN 10 dan 11, CBS & AlArqom
5) RW 10 menuju Pos RW 10, Musholla Nurul Islam
6) RW 11 menuju RW 11, RW 08 dan RW 13, Lapangan Imigrasi
7) RW 12 menuju Masjid Baitul Haq dan Lapangan Imigrasi
8) RW 13 menuju Lapangan Imigrasi, jalan raya, dan rumah susun

5.4.
2

Kondisi dan Jangkauan Fasilitas Pendidikan

Taman Kanak-Kanak di Kelurahan Cipinang Besar Utara


27 640604000260
28 640604000270
29 640604000280
15
30 640604000300
No.40
31 640604000310
30
32 640604000320

TK Al Amin Jl. Cipinang Besar Utara


TK Darul Arqom Jl. Bekasi Timur IV
TK Dwi Cakti Bhakti Palad Jl. Bekasi Timur IV/
TK Islam Aththalibiyah II
TK Kartini Mayasari
TK Tri Bhakti III

Jl. Cip.Pulo Rt.007/012

Jl. Cipinang Pulo Maja No.

Jl. Bekasi Timur IV Ujung

9) RW 14 menuju Lapangan Belakang Penjara dan Rumah Susun


Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 18

Sekolah Dasar Negeri dan Swasta di Kelurahan Cipinang Besar Utara


640604100280
1
640604100290
1
640604100300
1
640604100310
1
640604100320
Rt. 03/ 10
640604100330
03/ 10
640604100340
03/ 10
640604100350
Rt. 03/ 10
640604100360
No. 6
640604100370
640604100380
640604100930
640604100940
640604100950

SDN Cipinang Besar Utara 01 Pg. Jl. Bekasi Timur IV No.


SDN Cipinang Besar Utara 02 Pt. Jl. Bekasi Timur IV No.
SDN Cipinang Besar Utara 03 Pg. Jl. Bekasi Timur IV No.
SDN Cipinang Besar Utara 04 Pt. Jl. Bekasi Timur IV No.
SDN Cipinang Besar Utara 05 Pg. Jl. Cipinang Latihan
SDN Cipinang Besar Utara 06 Pt. Jl. Cipinang Latihan Rt.
SDN Cipinang Besar Utara 07 Pt. Jl. Cipinang Latihan Rt.
SDN Cipinang Besar Utara 08 Pg. Jl. Cipinang Latihan
SDN Cipinang Besar Utara 09 Pg. Jl. Cipinang Latihan
SDN Cipinang Besar Utara 10 Pg. Jl. Perumpung Tengah
SDN Cipinang Besar Utara 11 Pg. Jl. Perumpung Tengah
SDS DCB Palad Jl. Bekasi Timur IV No.15
SDS Nurul Yaqin Jl. Bekasi Timur IV Dalam
SDS YPBK Jl. Kb. Jeruk Timur Rt.02/02

Sekolah Menengah Pertama Negeri dan Swasta di Kelurahan Cipinang


Besar Utara
640604200030
640604200170
640604200180
640604200190

5.4.
3

SMP
SMP
SMP
SMP

Negeri 243 Jl. Cipinang Jaya II


Darul Arqon Jl. Bekasi Timur IV
Darul Mukminin Jl. Bekasi Timur IV
DCB Palad Jl. Bekasi Timur IV/5

pembangunan kesehatan merupakan salah satu titik sentral


dalam membangun masyarakat guna mencapai peningkatan
kesejahteraan masyarakat.
Pembangunan
kesehatan
dilakukan
baik
melalui
pembangunan fisik maupun pembangunan non fisik.
Pembangunan dengan melakukan rehab gedung-gedung
puskesmas yang merupakan tempat pelayanan utama dalam
pembangunan kesehatan masyarakat.
Puskesmas merupakan sarana pelayanan kesehatan kepada
masyarakat. Adapun jumlah Puskesmas Jakarta Timur
sebanyak 88 buah puskesmas yang terdiri dari 10 Puskesmas
Kecamatan dan 78 Puskesmas Kelurahan.
Sedangkan Pembangunan Kesehatan ke depan diarahkan
pada peningkatan upaya promotif dan preventif, disamping
peningkatan akses pelayanan kesehatan bagi masyarakat,
terutama penduduk miskin, upaya peningkatan kesehatan di
masyarakat seperti, pencegahan penyakit menular ataupun
tidak menular
dengan cara memperbaiki kesehatan
lingkungan, gizi, prilaku dan kewaspadaan dini.
Puskesmas Kelurahan Cipinang Besar Utara, Jl. Cipinang Pulo
Maja, Jakarta Timur, DKI Jakarta, Phone: (021) 7734000.
5. Daya Dukung Infrastruktur
5

Kondisi dan Jangkauan Pelayanan Fasilitas


Kesehatan

Pembangunan kesehatan merupakan syarat utama untuk


mewujudkan kesejahteraan masyarakat. Oleh karena itu
Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 19

Busway

Koridor V jurusan Ancol - Kampung Melayu


Koridor X jurusan Cililitan - Tanjung Priok
Koridor XI jurusan Kampung Melayu - Walikota Jakarta Timur
APTB jurusan Pulo Gadung - Bekasi
APTB jurusan Rawamangun - Bogor

Mikrolet

M02 jurusan Pulogadung - Kampung Melayu.


M06A jurusan Kampung Melayu - Gandaria.
M31 jurusan Kampung Melayu - Pondok Kelapa.
M32 jurusan Kampung Melayu - Perumnas Klender.

Metromini

Wilayah

Kelurahan

Cipinang

Besar

Utara

adalah

satu

diantara titik lokasi strategis di Kecamatan Jatinegara,


Jakarta Timur. Selain sebagai pusat pertumbuhan ekonomi
modern

maupun

permukiman/hunian.

tradisional,
Pada

tahun

juga
2013

sebagai

pusat

dilakukan

studi

tentang pembangunan rumah susun sewa yang berlokasi di

T46 jurusan Kampung Melayu - Pulo Gadung.


T50 jurusan Kampung Melayu - Perumnas Klender.
T51 jurusan Kampung Melayu - Cibening.
T54 jurusan Kampung Melayu - Pondok Kelapa.
S60 jurusan Kampung Melayu - Manggarai (via Tebet).
S61 jurusan Kampung Melayu - Manggarai (via Bukit Duri).
T506 jurusan Kampung Melayu - Pondok Kopi.

RW 014.

Kowanbisata

Daya dukung infrastruktur yang ada di Kelurahan Cipinang

Besar Utara adalah jalan kendaraan tingkat nasional, yaitu

Kopaja

Jalan Basuki Rahmat dan Jalan DI. Panjaitan. Ke-dua jalan


tersebut merupakan jalan strategis yang menhubungkan

AC jurusan Kampung Melayu - Cibinong

T502 jurusan Kampung Melayu - Tanah Abang

wilayah Jakarta Utara, Jakarta Timur sampai Kota Bekasi.

Mayasari Bakti

Daya dukung infrastruktur jalan kendaraan terkait dengan

angkutan publik. Berikut adalah rute angkutan umum yang

melewati wilayah Kelurahan Cipinang Besar Utara dan


Cipinang Besar Selatan, Kecamatan jatinegara:

AC117 jurusan Pulo Gadung - Poris Plawad (via JORR - Cikokol Kebon Nanas).
AC122 jurusan Senen - Cikarang (via Cibitung).
P9A jurusan Senen - Bekasi (via Bekasi Timur).
R57 jurusan Pulo Gadung - Blok M (via UKI - Pancoran - Mampang)

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 20

PPD

P02 jurusan Cililitan - Kota.


41A jurusan Cililitan - Senen
43 jurusan Cililitan - Tanjung Priok.
213 jurusan Kampung Melayu - Grogol.
916 jurusan Kampung Melayu - Tanah Abang.

Perencanaan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) - Rencana Penataan Lingkungan Permukiman (RPLP) Kelurahan Cipinang Besar Utara, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur

BAB V - 21

Anda mungkin juga menyukai