Anda di halaman 1dari 2

FISIKA 1

Problem Set 1
( PTE 2016)
Besaran, Satuan dan Vektor
1. Terdapat tiga vektor

Berapakah hasil dari (a) (b) dan (c) ?


2. Vektor mempunyai magnitudo 6,00 satuan, vektor mempunyai magnitudo 7,00 satuan,
dan mempunyai nilai 14,0. Berapakah sudut antara dan ?
3. Dua vektor yang diberikan
Hitung (a) ; (b) ; (c)
4. Gunakanlah definisi perkalian skalar, , dan sifat untuk menghitung sudut antara dua
vektor yang diberikan oleh

5. Vektor V1 mempunyai panjang 8,08 satuan dan arah sepanjang sumbu x negatif. Vektor V2
mempunyai panjang 4,51 satuan dan menunjuk arah +45 o terhadap sumbu x positif. a)
Berapa komponen x dan y pada masing-masing vektor ?. b) Tentukan jumlah kedua vektor
(besar dan sudutnya).
6. Tiga vektor pada Gambar 1. Besarnya diberikan dengan sembarang satuan. Tentukan
jumlah ketiga vektor itu. Nyatakan resultan dalam (a) komponen vektor, (b) besar
(magnitude) sudut terhadap sumbu x.

Gambar 1. Soal 6

7. Tiga finalis dalam sebuah kontes berhadiah mobil dibawa ke tengah-tengah lapangan
yang datar dan luas. Tiap kontestan diberi sebuah tongkat meteran, sebuah kompas,
sebuah kalkulator, sebuah sekop dan tiga perpindahan sebagai berikut:
72,4 m, 32,0o ke timur dari utara
57,3 m, 36,0o ke selatan dari barat
17,8 m ke arah selatan
Ketiga perpindahan tersebut mengarah ke sebuah titik di mana kunci sebuah mobil
dipendam. Dua kontestan mulai mengukur dengan cepat, tetapi sang pemenang pertamatama menghitung dahulu ke mana dia akan pergi. Apa yang dihitung sang pemenang?

Gambar 2. Soal 7

Anda mungkin juga menyukai