Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN MUKOMUKO

PUSKESMAS DUSUN BARU V KOTO


Jalan Lintas Sumatera, Desa Dusun Baru V Koto Kec. AirDikit

KAK (Kerangka Acuan Kegiatan)


IMUNISASI
I.

PENDAHULUAN
Program imunisasi merupakan salah satu upaya pelayanan kesehatan yang bertujuan
untuk menurunkan angka kesakitan,kecacatan dan kematian dari penyakit-penyakit yang
dapat di cegah dengan imunisasi.

II.

TUJUAN
A. Tujuan Umum
Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat dengan mencegah angka kesakitan melalui
imunisasi
B. Tujuan Khusus
1. Tercapainya target universal child immunization (UCI) 80% secara merata pada bayi di
100% desa.
2. Tercapainya Eliminasi Tetanus maternal dan Neonatal
3. Erapo(Eradikasi Polio) diharapkan untuk tidak ada lagi virus polio di Indonesia.
4. Tercapainya reduksi campak di mana angka kesakitan campak menurun 95% dibandingkan
Sebelum ada program imunisasi.
5. Mutu pelayanan sesuai Standar WHO
6. Pemerataan pelayanan sampai kedesa-desa.
7. Tercapainya reduksi campak komitmen global

III.

KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


Kegiatan Imunisasi,Bayi,Balita,anak sekolah,dan Ibu hamil dilaksanakan di posyandu,puskesmas
dan sekolah, kegiatan ini akan dilakukan dalam 1 hari setiap bulannya disesuaikan dengan jadwal
kegiatan posyandu di wilayah Puskesmas Dusun Baru V Koto, dengan melakukan kegiatan :.
1. Penyuntikan imunisasi pada Bayi,Balita,anak sekolah,dan ibu hamil.
2. Pemantauan kejadian ikutan pasca imunisasi

IV.

METODE PELAKSANAAN KEGIATAN


Kegiatan ini menjadi tanggung jawab Tenaga Pelaksana Imunisasi Puskesmas Dusun Baru V
Koto sebagai pelaksana kegiatan dibantu Petugas puskesmas dan penangung jawab desa
binaan, dan kader posyandu. Dilakukan penyuntikan bayi, balita,anak sekolah dan ibu hamil

V.

SASARAN
a. Bayi dibawah umur 1 tahun (0-11 bulan)
b.Ibu hamil (awal kehamilan-8 bulan)
c.Wanita Usia subur (calon memepelai wanita)
d.Anak sekolah dasar (kelas I-VI)

VI.

JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN


Kegiatan imunisasi bayi,Balita,anak sekolah dilakukan di posyandu,yang diselenggarakan setiap
bulannya pada minggu pertama dan kedua berdasarkan dengan jadwal kegiatan posyandu dan di
sekolah dilakukan pada trimester ke III dan trimester ke IV di wilayah kerja Puskesmas Dusun
baru V Koto yang telah ditetapkan dan disepakati bersama antara lintas program dan lintas sektor
terkait.

VII.

SUMBER DANA
Pembiayaan kegiatan imunisasi Bayi,Balita,dan anak sekolah diperoleh dari dana BOK (Bantuan
Operasional Kesehatan ) Puskesmas tahun 2016 melalui APBD

VIII.

PENUTUP
Demikianlah Kerangka Acuan Kegiatan (KAK) ini dibuat sebagai pedoman/acuan pelaksanaan
kegiatan pada tahun berikutnya.

Mengetahui,
Kepala Puskesmas Dusun Baru V koto

Dwi Setyaningsih,SKM
NIP.19740726 199212 2 001

KERANGKA ACUAN
PELAKSANAAN UPAYA IMUNISASI
PUSKESMAS DANASARI
I.

Pendahuluan
Tujuan UPAYA Imunisasi aadalah tercapainya kekebalan komunitas. Hal
ini terwujud jika lebih dari 80 % bayi disuatu komuniotas telah memperoleh
imunisasi dasr lengkap atau tercapainya Universal Child Immunizatio ( UCI )
sampai tingkat desa dan dengan mutu UPAYA yang tinggi. Untuk itu
dipersiapkan logistic dan sumberdaya manuasia di bidang imunisasi yang

professional serta gerakan masyarakat dalam mewyjudkan partisipasi


masyarakat dalam UPAYA imunisasi.
Untuk dapat melaksankan UPAYA imunisasi dengan baik dan benar
dimulai dari tingkat perencanaan kegiatan dan perencanaan anggaran serta
pelaksanaan pelayanan imunisasi yang sesuai dengan prosedur pemberian
vaksin. Selain itu juga diperlukan sitem manajeman

yang baik dalam

pengelolaan proram imunisasi di tingkat Puskesmas.


II.

Tujuan
1.
Tujuan Umum
Menurunkan angka kesakitan , kematian dan kecacatan penderita yang
ditimbulkan karena penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi.
Tujuan Khusus
a. UCI desa 100 %
b. Cakupan Imunisasi Hepatitis B 0-7 hr 80 %
c. Cakupan BIAS Campak 95 %
d. Eradiksi Polio
e. Eliminasi tetanus neonatorum

2.

III.

OUTPUT
Terlindunginya masyarakat dari penyakit yang dapat di cegah dengan
imunisasi.

IV.

Sasaran
Bayi, anak dan kelompok resiko , Pengelola dan Pelaksana Imunisasi, lintas
sektoral

V.

Kegiatan
1. Pendataan data Sasaran Imunisasi
Tujuan

untuk mendapatkan data sasaran kegiatan imunisasi


baik sesaran bayi, balita, Ibu hamil dan sasaran
Kegiatan BIAS

Pelaksan

Petugas Koordinator Puskesmas Danasari

Waktu

Bulan Pebruari 2013

Sasaran

Bidan Desa

2. Drop out Follow Up ( DOFU )


Tujuan

Upaya aktif untuk mencapai dan melangkapi imunisasi


bayi agar 100 % dapat terimunisasi atau mencapai UCI
dengan cakupan BCG, DPT-HB 3, Polio 4, Campak

sebesar 100 %
sasaran

Bayi yang belum terimunisasi lengkap

Waktu

April dan Juli 2013

3. Pemantau kualitas data imunisasi


Tujuan

Meningkatkan kualitas pencatatan dan pelaporan hasil


imunisasi di tingkat desa dan Puskesmas serta
mengurangi tingkat kesalah dalam penghitungan hasil
imunisasi

sasaran

Bidan Desa

Waktu

Mei dan November 2013

4. Monitoring Pemantauan Pelaksanaan HB Uniject


Tujuan

Memantau penyimpanan vaksin HB Uniject di bidan


Desa dan memantau pelaksanaan imunisasi HB uniject

Sasaran

Bidan Desa

Waktu

Maret 2012

5. Supervisi Suportif
Tujuan

Memantau pelaksanaan Imunisasi di desa

sasaran

Bidan Desa

Waktu

Bulan juni 2012

6. Pelaksanaan Bulan Imunisasi Anakl Sekolah ( BIAS )


Tujuan

Mempertahankan pencapaian Eliminasi Tetanus


Neonatorum, pengendalian penyakit Difteri, dan
Campak melalui imunisai DT dan Td serta Campak

Pelaksan

Petugas Koordinator Imunisasi, dokter, Bidan, Perawat

Agsutus s/d Oktober 2013

a
Waktu
Sasaran

Anak Sekolah ( SD / MI ) kelas I,II dan III

7. Pertemuan Lintas Sektoral


Tujuan

Memberikan penyamaan persepsi tentang UPAYA

imunisasi antara Puskesmas dan lintas sektoral


Pelaksan

Petugas Koordinator Puskesmas Danasari

Waktu

Bulan Juni 2012

Sasaran

Camat, Dikpora, LSM dll

Mengetahui
Kepala Puskesmas Danasari

Begjo Utomo, SKM,M.Kes


NIP. 19700512 199403 1 007

Anda mungkin juga menyukai