Anda di halaman 1dari 14

Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

BAB 1. PENGUKURAN
A. Pendahuluan
B. Perpindahan
C. Kecepatan
D. Percepatan

A. Pendahuluan :
DUNIA Keteraturan. Keteraturan dlm
berbagai bentuk (agama, seni, SAINS).
Sains (mengetahui), pengetahuan dunia
alamiyah yang sistimatis dan rasional.
Sains : biologi, kimia, geologi, astronomi,
FISIKA
Fisika : Materi, energi, hukum gerak partikel,
gelombang, interaksi partikel, gas, zat cair,
dan zat padat
Ilmu Fisika :
Ilmu alam, Ilmu dasar, Ilmu yang
berhubungan dengan materi dan energi,
hukum-hukum gerak partikel
Ilmu tentang benda dan keadaan yang
terkait dengan benda
Keadaan benda : materi, sifat, energi,
interaksi

Cabang Ilmu Fisika :


Mekanika, kalor, bunyi, optika,
elektromagnetik dan fisika modern
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

Untuk menggambarkan keadaan benda dalam


fisika selalu berkaitan dengan Besaran Fisika,
misalnya : panjang, gaya, waktu, jarak,
kecepatan, dll

Besaran Fisika : Semua bentuk/apapun yang


dapat diukur dan dapat dinyatakan dalam satuan
yang standar

Besaran Fisika :
- Makna tertentu (khas)
- Dapat dimengerti dengan makna matematis
- Berkaitan dengan pengukuran

Pengukuran : membandingkan suatu besaran


dengan satuan standar

Contoh :
Massa : membandingkan massa benda
dengan massa standar yaitu kilogram(kg)
Tinggi badan : membandingkan
tinggi/panjang badan dengan panjang
standar yaitu meter (m)
Arus listrik : membandingkan arus pada
rangkaian dengan standar arus listrik yaitu
ampere (A)

Pengukuran :
Membandingkan setiap Besaran Fisis
dengan Satuan yang sudah ditetapkan.
Membandingkan satuan dengan besaran
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

Informasi kuantitatif
Laboratorium
Ketelitian
Besaran fisis : mengisyaratkan secara
ekplisit atau implicit bagaimana besaran
yang didefinisikan dapat diukur

Tujuh besaran dasar dalam fisika :


1.Panjang : (meter)
2.Massa : (kilogram)
3.Waktu : (detik)
4.Arus listrik : (amper)
5.Suhu : (kelvin)
6.Intensitas cahaya : (candela)
7.Jumlah zat : (mol)

Besaran fundamental dan satuannya


1.Panjang, satuannya meter (m). 1 m =
1.650.763,73 panjang gelombang radiasi
elektromagnetik dalam ruan hampa yang
dipancarkan oleh isotop 86Kr dalam
transisinya antara keadaan 2p10 dan 5d5.
2.Waktu, satuannya detik, secon (dt,s). Satu
detik standar adalah selang waktu bagi
9.192.631.770 periode radiasi sehubungan
dengan trnsisi antara dua tingkat sangat
halus dari keadaan dasar 133Cs (atom cesium)
3.Massa, satuannya kilogram (kg). 1 kg =
massa 5,0183 x 1025 atom isotop Cs.
4. Arus listrik
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

5. Suhu, satuannya Kelvin (K)


6. Intensitas Cahaya, satuannya
Candela (cd).
7. Jumlah Zat, satuannya mol (mol)

TUGAS .1 (apa satuan standarnya 4-7)

Istilah fisika tidak selalu sama dengan istilah


keseharian :
Anak itu ber-gaya ke kampus
Ia ber-usaha keras menjawab soal ujian
Momentum perubahan politik sangat
tergantung pada kondisi ekonomi
Satuan Internasonal
Ketujuh satuan pokok-(meter, sekon, kilogram,
Kelvin, ampere, candela, mole)- membentuk
sistem satuan SI
Satuan tiap besaran fisik dapat dinyatakan
dengan satuan pokok SI dan kombinasi satuan
besar pokok
Contoh :
Gaya, satuannya : kg m/s2 disebut : newton
(N), adalah kombinasi dari massa (kg),
panjang (m) dan waktu (s)
Daya, satuannya : kg m2/s2 disebut : watt
(W), adalah kombinasi dari massa (kg),
panjang (m) dan waktu (s)
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

Awalan untuk kelipatan-kelipatan sederhana dlm


SI :
Kelipatan Awalan Singkatan
18
10 eksa E
1015 peta P
12
10 tera T
109 giga G
106 mega M
3
10 kilo k
102 hekso h
1
10 deka da
10-1 desi d
10-2 Senti c
-3
10 mili m

10-6 mikro
10-9 nano n
-12
10 piko p
10-15 femko f
10-18 atto a

Contoh :
0,001 detik = 1 milisekon (ms) = secon
1.000.000 watt = 1 megawatt (MW)

Sistem satuan lain :


1.Sistem cgs, didasarkan pada sentimeter,
gram, dan sekon.
2.Satuan AS, satuan besaran pokok :
Panjang : foot/feet (ft) 1 ft
=0,3048 m
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

Waktu : sekon sama dengan SI


Massa : slug 1 slug = 14,59 kg

Konversi Satuan :

Besar suatu besaran fisik terdiri dari : suatu


bilangan
Jika besaran dijumlahkan, dikurangkan,
dikalikan, atau dibagi dalam suatu persamaan
aljabar, maka satuan juga menyesuaikan dengan
operasi aljabar.

Contoh : Sebuah mobil bergerak dengan laju


tetap 80 km/jam, berapa jarak yang ditempuh
setelah 3 jam, nyatakan dalam km dan mil (mi)

80 km
x=vt= 3 jam=240 km
jam

1mi
=1
1 mil = 1,61 km faktor konversi = 1,61 km

1 mi
240 km = 240 km 1, 61 km =149 mi
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

B. Perpindahan
Sebuah benda berada pada x1 saat t1 dan x2
pada saat t2. Seperti gambar :
t1 t1

x1 x2
x1

Perpindahan : PERUBAHAN POSISI


BENDA,
dari x1 ke x2

Perpindahanx: = x2 - x1 (posisi akhir-posisi awal)

x delta x menyatakan perubahan


posisi x
perpindahan kearah kiri dan bawah
bernilai negative
perpindahan ke arah kanan dan atas
bernilai positif

C. Kecepatan
Kecapatan adalah laju perubahan posisi
(perpindahan)
a.Kecepatan Rata-rata, didefinisikan sebagai
perbandingan antara perpindahan dan
selang waktu :
x x 2x 1
v rata rata= =
t t 2t 1
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

Perpindahan dan kecepatan rata-rata dapat


bernilai positif atau negative (?)

Contoh Soal
Seekor siput berada di x1 = 18 mm pada
saat t1 = 2s dan belakangan ditemukan di x2
= 14 mm pada saat t2 = 7s. Cari
perpindahan dan kecepatan rata-rata siput
itu.

Jawab :
Perpindahan : x = x2 - x1 = 14mm-18mm
= - 4 mm
kecepatan rata-rata :
x 14 mm18 mm
v ratarata= = =0,8 mm/ s
t 7 s2 s

Perpindahan dan kecepatan rerata bernilai


negative (apa artinya)
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

b.Kecepatan sesaat :
Kecepatan sesaat pada saat tertentu adalah
kemiringan garis yang menyinggung kurva x
terhadap t pada saat tertentu

tangansial pada P1

P2

P1

t
t1 t2

Kurva x versus t yang menunjukkan urutan selang waktu,


t t
. Bila makin kecil maka untuk selang waktu
tertentu kecepatan rata-rata adalah kemiringan garis pada
selang tersebut

Jika selang waktu diperkecil dan mengasilkan tangansial


pada titik P, sedemikian sehingga kemiringan garis pada
titik P1 itu menjadi keceparan pada saat t1.
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

x
Kecepatan sesaat adalah limit t jika t
mendekati NOL
x
lim =kemiringan garis yang menyinggung kurva x terhadapt
t0 t

x dx
v = lim =
t 0 t dt

Contoh :

Posisi batu yang dijatuhkan dari keadaan diam di sebuah


jurang dinyatakan oleh persamaan x (t) = 5 t2, dengan x
dalam meter diukur ke bawah dari posisi asal saat t = 0,
dan t dalam sekon. Carilah kecepatan setiap saat batu
tersebut.

Jawab :

Saat t tertentu posisi batu adalah x (t) = 5 t2, saat


berikutnya waktu bertambah t , maka posisi batu adalah
x (t+ t ) dimana :

x (t+ t ) = 5 (t+ t) =5 [ t + 2t . t+ ( t ) ]=10 t t +5 ( t )


2 2 2 2

Perpindahan untuk selang itu adalah :


2
x 10 t t+5 ( t )
v ratarata= = =10t +5 t
t t
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

c.Percepatan
Benda dikatakan mengalami percepatan
(perlambatan) bila benda mengalami
perubahan kecepatan dalam selang waktu
tertentu
a.Percepatan rata-rata
Perbandingan antara perubahan kecepatan
dengan perubahan waktu

v v 2 v 1
aratarata= =
t t 2t 1

b.Percepatan sesaat
v
t
Limit rasio t ketika mendekati NOL

v
lim =kemirin
t0 t

v dv
a= lim =
t 0 t dt

Contoh :

Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 45 km/jam pada


saat t = 0. Mobil dipercepat dengan laju pertambahan
konstan 10 km/jam2. Berapa kecepatan mobil pada saat t =
2 jam ?

Jawab :
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

v1 = 45 km/jam; t1 = 0 jam

t2 = 2 jam; a = 10 km/jam2

v2 = ..?

v 2v1
a=
t 2t 1

km v 245 km/ jam


10 =
jam2 2 jam0 jam

v 2=65 km / jam

Soal :
1.Sebuah mobil bergerak sepanjang garis
lurus dengan kecepatan rata-rata 80 km/jam
selama 2,5 jam dan kemudian dengan
kecepatan rata-rata 40 km/jam selama 1,5
jam. (a). Berapa perpindahan total selama 4
jam?, (b). Berapa kecepatan rata-rata untuk
total perjalanan?
2.Sebuah partikel berada di x = +5 pada t = 0,
x = -7m pada t = 6 s, dan x = +2 m pada t =
10s. Carilah kecepatan rata-rata partikel
selama selang (a). t = 0 sampai t = 6s, (b). t
= 6 s sampai t = 10 s, (c). t = 0 sampai t =
10s.
3.Seorang pelari berlari dengan kecepatan
rata-rata 0,25 km/jam sepanjang garis lurus.
Jurusan Teknik Kimia Universitas Bung Hatta 3

Berapa waktu yang dibutuhkan untuk berlari


sejauh 10 km?
4.Posisi sebuah partikel diberikan oleh
3
persamaan x=C t + nt , dengan C adalah
konstanta dalam m/s3. Carilah kecepatan dan
percepatan sebagai fungsi waktu. (n adalah
angka NPM terakhir, jika nol ganti dengan 2)
dx d n
= Ct =Cnt n1
dt dt

5.Sebuah mobil bergerak dengan kelajuan 45


km/jam pada saat t = 0. Mobil dipercepat
dengan percepatan kostan 10 km/jam.s. (a).
Berapa kecepatan mobil pada t = 1 s dan t =
2 s? (b). Berapa kelajuan saat pada saat t?

Anda mungkin juga menyukai