Anda di halaman 1dari 2

Pemeriksaan denyut jantung janin

No. Dokumen : 445/DK/ Ditetapkan Oleh


Kepala UPTD
No. Revisi :A Puskesmas Dompu Timur
SOP
Tanggal Terbit : 1 Juni 2015
Agussalim, SKM
Halaman : 1/1
NIP.

1 Pengertian

2 Tujuan Sebagai acuan untuk mengetahui kesehatan ibu dan perkembangan janin
khususnya denyut
jantung janin dalam rahim.
3 Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Dompu Kotanomor:
445/ .B/PKM/2015 tentang Peningkatan Mutu Klinik Dan
Keselamatan Pasien Puskesmas Dompu Kota
4 Referensi
5 Prosedur/ Langkah- Alat
langkah Doppler
Bahan
Jelly

Instruksi Kerja
1 Baringkan ibu hamil dengan posisi terlentang
2 Beri jelly pada doppler /lineac yang akan digunakan
3 Tempelkan doppler pada perut ibu hamil didaerah punggung janin.
4 Hitung detak jantung janin :
5 Dengar detak jantung janin selama 1 menit, normal detak jantung
janin 120-140 / menit.
6 Beri penjelasan pada pasien hasil pemeriksaan detak jantung janin
7 Jika pada pemeriksaan detak jantung janin, tidak terdengar
ataupun tidak ada pergerakan bayi, maka pasien diberi penjelasan
dan pasien dirujuk ke RS.
8 Pasien dipersilahkan bangun
9 Catat hasil pemeriksaan jantung janin pada buku Kartu Ibu dan
Buku KIA

1 Unit Terkait 1 Dokter


2 KIA/KBR

Anda mungkin juga menyukai