Anda di halaman 1dari 5

ILMU BUDAYA DASAR

MANUSIA DAN KEINDAHAN

OLEH
KELOMPOK I

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kepada Tuhan yang maha


Esa karena atas tuntunan kasih dan penyertaannya sehingga
kami dapat menyelesaikan makalah dengan sebaik-baiknya.

Makalah ini berjudul MANUSIA DAN KEINDAHAN yang


disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah ILMU
BUDAYA DASAR. Makalah kami yang sederhana ini ditunjang dengan
adanya pengumpulan informasi dari berbagai aspek sehingga dapat
memperkuat teori yang dipaparkan.

Akhir kata semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi pembacanya.

Bab I
I. Latar belakang

Keindahan berasal dari kata indah. Keindahan yang berarti sesuatu


yang baik, menyenangkan, ilmu yang indah, atau sebagai bentuk yang
indah. Keindahan sangat berhubungan erat dengan manusia, seni,
keserasian, kehlusan. Kata orang tanpa ada keindahan adalah manusia
yang mati sebelum waktunya. Bisa jadi, karena keindahan adalah
pelengkap hidup manusia.

Maka bila manusia yang hidup tanpa keindahan pada hakikatnya dia
sudah mati. Keindahan bisa membuat kita gembira, bersyukur, dan
lain-lain. Orang yang hidup tanpa keindahan pada realita maka dia
akan cenderung kurang bersemangat.

II. TUJUAN PENULISAN

Adapun tujuan penulisan makalah agar penulisan khususnya dan


pembaca umumnya dapat mengetahui tentang makna keindahan, nilai
estetika, dan penyebab manusia sangat berhubungan erat dengan
keindahan.

Bab II
Pembahasan
A. Makna Keindahan

Pengertian menurut keindahan Liang Gie dalam bukunya Garis besar


estetik (filsafat keindahan) dalam bahasa inggris yaitu beautiful.

Menurut cakupan orang-orang membedakana antara keindahan sebagai


suatu kualitas abstrak dan sebagai sebuah benuk tertentu yang indah.

Keindahan dibedakan dari bebrapa pengertian, adalah sebagai berikut.

Keindahan dalam arti luas

Keindahan dalam estetik murni

Keindahan dalam terbatas dalam hubungannya dengan


penglihatan

1. Keindahan dalam arti luas mengandung pengertian ide-ide kebaikan


misalnya menurut Plato, keindahan adalah watak yang indah dan hukum
yang indah

Menurut Aristoteles keindahan adalah sebagai sesuatu yang baik juga


menyenanngkan.

Menurut Plotinus mengatakan, keindahan itu tentang ilmu yang indah dan
kebajikan yang indah
Menurut orang Yunani keindahan itu, pikiran yang indah dan adat
kebiasaan yang indah.

Jadi pengertian keindahan seluas-luasnya adalah sebagai berikut:

a. Keindahan Seni

b. Keindahan Alam

c. Keindahan Moral

d. Keindahan Intelektual

2. keindahan dalam arti estetik murni menyangkut pengalaman


estentik seseorang dalam hubungannya dengan segala sesuatu yang di
serapnya.

3. Keindahan dalam arti yangf terbatas mempunyai arti yang lebih di


sempitkan sehingga hanya menyagkut benda-benda yang dapat diserap
dengan penglihatan yakni berupa keindahan bentuk dan warna.

B. Nilai Estetik

Dalam rangka terori umum tentang The Lianh Gie menjelaskan


bahwa pengertian yang dianggap sebagai salah satu jenis nilai seperti
halnya niali moral, nilai ekonomi, nilai pendidikan, dan sebagainya. Nilai
yang berhubungan dengan segala sesuatu yang tercakup dalam
pengertian keindahan disebut nilai estentik.

Dalam bidang filsafat, istilah sering kalin dipakai sebagai kata benda
abstrak yang berarti keberhargaan (wort) atau kebaikan (goodness)

Dalam dictionary of sociology and relate ecience diberikan rumusan


tentang nilai sebagai berikut.. kemampuan yang dianggap ada pada suatu
benda yang dapat memuaskan keinginan manusia, sifat suatu benda yang
menarik minat seseorang atau suatu kelompok.

Hal itu berati nilai adalah :semata-mat reealita psikologi yang harus
dibedakan secara tegas dari kegunaan karena terdapat dalam jiwa
manusia dan bukan pada bendanya itu sendiri. Nilai itu (oleh orang)
dianggap terdapat pada suatu benda sampai terbukti kebenarannya.

Nilai dibedakan antyara lain subyektif dan nilai obyektif atau yang
membedakan nilai perseorangan dan nilai kemasyarakatan. Tetapi
penggolongan yang penting adalah nilai ekstrinsik dan instrinsik. Nilai
ekstrinsik adalah sifat baik dari suatu benda sebagai alat sarana untuk
sesuatu hal lainnya. Yakni nilai yang bersifat sebagai alat untuk
membantu.
Contoh : puisi, bentuk puisi yqang terdiri dari bahasa, diksi, baris sajak
irama.

Nilai intrinsik adalah pesan yang ingin disampaikan kepada pembaca


melalui (alat atau benda ) .

C. Apa Sebab Manusia Mencintai Keindahan


Keindahan pada dasarnya adalah alamiah. Dalam kehidupan sehari-
hari, keindahan menjadi nilai yang sangat penting untuk masing-masing
individu karena dengan adanya keindahan, seseorang dapat terlihat
bersemangat untuk melaksanakan aktivitasnya. Keindahan dalam
kehidupan manusia berkembang sesuai kemajuan zaman, dimana
manusia akan menyesuaikan diri dengan perkembangan tersebut.

Bab III
Penutup
A. Kesimpulan

Keindahan adalah berasal dari kata indah berarti bagus,


permai, cantik, molek dan sebagainya.

Keindahan bisa membuat manusia gembira, bersyukur,


merasa percaya diri dan lain-lain.

Anda mungkin juga menyukai