Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : Madrasah Ibtidaiyah


Mata Pelajaran : Fiqih
Kelas/Semester : V/1
Materi Pokok : Makanan dan Minuman yang Halal dan Haram
Waktu : 2 x 40 menit (1 x pertemuan)
Tahun Pelajaran : 2015/2016

A. Standar Kompetensi
1. Mengenal ketentuan makanan dan minuman yang halal dan haram

B. Kompetensi Dasar
1.1. Menjelaskan ketentuan makanan dan minuman yang halal dan haram

C. Indikator
1. Mengucapkan pengertian makanan dan minuman yang halal dan haram
2. Menyebutkan contoh makanan dan minuman yang halal dan haram
3. Membiasakan mengkosumsi makanan/minuman yang halal dan menghindari
mengkosumsi makanan/minuman yang haram

D. Tujuan
1. Dengan menggunakan metode tanya jawab, siswa dapat mengucapkan
pengertian makanan dan minuman yang halal dan haram
2. Dengan menggunakan metode diskusi, siswa dapat menyebutkan contoh
makanan dan minuman yang halal dan haram
3. Dengan menggunakan metode ceramah, siswa dapat membiasakan
mengkosumsi makanan/minuman yang halal dan menghindari mengkosumsi
makanan/minuman yang haram

E. Materi Ajar
Makanan dan minuman yang halal dan haram

F. Metode Pembelajaran
Diskusi, Tanya Jawab, Ceramah

G. Kegiatan Pembelajaran
Langkah-langkah Kegiatan guru Respon siswa yang Diharapkan
Pembelajaran
Pendahuluan (10 menit)
Membuka pelajaran Guru mengucapkan salam Siswa menjawab salam

Absensi Menanyakan apakah hari ini ada siswa Menjawab pertanyaan guru dengan
yang tidak masuk? jujur

Menyampaikan tujuan Menyampaikan materi yang akan Memahami dan memperhatikan guru
pembelajaran diajarkan yaitu makanan dan minuman dalam menyampaikan tujuan
yang halal dan haram, pembelajaran
membiasakan mengkosumsi
makanan/minuman yang halal
dan menghindari
mengkosumsi
makanan/minuman yang
haram

Motivasi Menceritakan pentingnya makanan Memahami dan memperhatikan guru


dan minuman yang halal dan haram, dalam memberikan motivasi
serta mengamalkannya dalam
kehidupan sehari-hari

Inti (60 menit)


Mengkondisikan siswa Guru memberikan arahan pada siswa Melaksanakan arahan guru
untuk belajar untuk menyiapkan peralatan belajar

Tanya jawab pengertian Bertanya kepada siswa, apakah sudah belum tau
makanan dan minuman ada yang tau pengertian makanan dan
yang halal dan haram minuman yang halal dan haram?

Konfirmasi jawaban pengertian Mendengarkan dan mengikuti


makanan dan minuman yang halal dan ucapan guru
haram sambil meminta siswa untuk
mengikuti ucapannya

Tanya jawab dalil tentang Bertanya kepada siswa, apakah sudah belum tau
makanan dan minuman ada yang tau dalil tentang makanan
yang halal dan haram dan minuman yang halal dan haram?

Mengucapkan dalil tentang makanan Mendengarkan dan mengikuti


dan minuman yang haram sambil ucapan guru
meminta siswa untuk mengikuti
ucapannya

Memaparkan isi dalil Menjelaskan isi dalil tentang Mendengarkan dan memahami
tentang makanan dan makanan dan minuman yang halal dan penjelasan guru
minuman yang halal dan haram
haram

Membentuk kelompok Membentuk 2 kelompok, masing- Menempati kelompok yang dibentuk


masing kelompok terdiri dari 10 siswa guru

Menentukan tugas Menentukan tugas kelompok, yaitu: Mendengarkan dan memahami


kelompok kelompok 1 menyebutkan contoh
makanan dan minuman yang halal,
kelompok 2 menyebutkan contoh
makanan dan minuman yang haram

Diskusi siswa untuk Meminta siswa untuk mendiskusikan Diskusi, berfikir


menyebutkan contoh tugas kelompoknya dan memastikan
makanan dan minuman siswa dapat berdiskusi dengan baik
yang halal dan haram

Presentasi hasil diskusi Meminta perwakilan kelompok untuk Presentasi hasil diskusi
menyebutkan hasil diskusinya

Penutup (10 menit)


Kesimpulan Meminta siswa menyimpulkan materi Membuat kesimpulan bersama guru
pembelajaran makanan dan minuman yang halal dan
haram

Konfirmasi materi yang Meminta siswa untuk bertanya tentang Menanyakan materi apabila ada yang
belum dipahami hal-hal yang belum dipahami belum mengerti

Tindak lanjut Memberikan informasi materi pada Memperhatikan dan mencatat tugas
pembelajaran pertemuan mendatang yaitu menghafal yang diberikan guru
dalil tentang makanan dan minuman
yang halal dan haram

Menutup pembelajaran Memberikan salam kepada siswa Menjawab salam

H. Alat dan Sumber Belajar


Sumber :
Buku Paket ( Karangan : Anis Tanwir Hadi, 2009 )
Alat :
Papan Tulis
Spidol

Pati, 4 April 2016


Guru

Muhammadun Badrul Huda


NIM. 115233

Anda mungkin juga menyukai