Anda di halaman 1dari 3

KEMENTRIAN PENDIDIKAN NASIONAL

UNIVERSITAS HALUOLEO
FAKULTAS TEKNIK JURUSAN S1 TEKNIK SIPIL
Jl. HEA Mokodompit Kampus Baru Kendari 93123
Fax (0401) 326504 e-mail: rdway.d3tek@kendari.wasantara.net.id

Tugas Pendahuluan
Praktikum Hukum Hooke

Nama : .................................................
NIM : .................................................
Kelompok : .................................................
Jurusan :................................................
Prog. Studi :................................................

1.Uraikan hal-hal berikut di bawah ini:


a. Hukum Hooke
b. Tegangan
c. Nilai Tegangan Tarik, Tekan dan Geser benda (Masing-masing minimal 5)
d. Regangan
e. Modulus Elastis
f. Nilai Modulus Elastisitas Benda Padat (Minimal 10)
g. Periode dan Frekuensi Pegas
h. Energi Potensial
[NIM Ganjil Soal 1. (a,c,e,g) & Genap Soal 1. (b,d,f,h)] SKOR: 15 %

2. Berapakah gaya yang harus diberikan pada suatu pegas agar energi potensialnya 1 joule ? k =50 N/m

SKOR: 25 %

3. Di dalam suatu lift tergantung sebuah pegas dengan konstanta pegas 4XY N/m.
Ujung bawah pegas digantungi beban 2.XY kg. ( g = 9.81 m/
s2 )

a) Hitung pertambahan panjang pegas,jika lift diam!


b) Bagaimana jika lift turun dengan percepatan 4 m/
s2 ?

SKOR: 30 %

Cat: Tugas pendahuluan ini sebagai syarat untuk mengikuti responsi awal dan praktikum
KEMENTRIAN PENDIDIKAN NASIONAL
UNIVERSITAS HALUOLEO
FAKULTAS TEKNIK JURUSAN S1 TEKNIK SIPIL
Jl. HEA Mokodompit Kampus Baru Kendari 93123
Fax (0401) 326504 e-mail: rdway.d3tek@kendari.wasantara.net.id

4.Nyamannya kehidupan kita tidak terlepas dari bantuan elastisitas benda,


walaupun kadang tidak kita sadari.Berilah contoh penggunaan (penerapan)aplikasi
elastisitas benda dalam kehidupan kita sehari-hari dan jelaskan
kegunaannya masing-masing!!
a) Pegas (4 contoh Untuk Stambuk Ganjil)
b) Karet (4 contoh Untuk Stambuk Genap)

SKOR: 15 %

5.Ceritakanlah sejarah singkat mengenai ROBERT HOOKE min 100 kata

SKOR: 15 %

Keterangan: Khusus Nilai X dan Y di ambil dari Nilai stambuk.


Contoh: E1A1 07 012 nilai X = 1& Y = 2

Tugas Pendahuluan Hukum Hooke dikumpul sesaatsebelum praktikum di mulai.

Thanks God Bless

Asisten Praktikum Hukum Hooke


Ezra Pasereng Rambak ( E1A1 10 004 )

Untuk Informasi yg berhubungan dengan praktikum & Tugas Pendahuluan Hukum Hooke kunjun

gi :
# Blog Lab Fisika Teknik ( http://lfd-ftunhalu.blogspot.com/ ) atau
# Grup Lab. Fisika dasar dan Akustik Bangunan
Cat: Tugas pendahuluan ini sebagai syarat untuk mengikuti responsi awal dan praktikum

Anda mungkin juga menyukai