Anda di halaman 1dari 17

PROPOSAL

SPONSORSHIP
PENGABDIAN PADA
MASYARAKAT

PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH 2014


Universitas Pendidikan Indonesia

Kampus UPI Jl.Dr.Setiabudhi 229


Bandung 40154

Telp : 082240733977

Email : p2mpls2015@gmail.com
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
PENGANTAR
Mahasiwa program studi Pendidikan Luar Sekolah
Universitas Pendidikan Indonesia bermaksud
menyelenggarakan kegiatan Pemberdayaan masyarakat pada
bulan Juni 2016. Kegiatan yang diberi nama Pengabdian Pada
Masyarakat (P2M) ini merupakan kegiatan rutin yang
diselenggarakan oleh Program Studi Pendidikan Luar Sekolah
sebagai sebuah praktik bagi para mahasiswa pendidikan Luar
Sekolah untuk implementasi materi dan teori-teori dari
perkuliahan melalui program-program pemberdayaan kepada
masyarakat. Tema kegiatan Pengabdian Pada Masyarakat
(P2M) ini adalah Membentuk Karakter Mahasiswa
Pendidikan Luar Sekolah Melalui Kegiatan Pemberdayaan
Demi Mewujudkan Masyarakat yang Kremapora (Kreatif,
Mandiri, Aktif, Produktif dan Sejahtera). Diharapkan dari
kegiatan pengabdian ini mahasiswa pendidikan luar sekolah
mampu berperan sebagai problem solver bagi masalah-
masalah sosial disekitarnya dan mampu terlibat secara aktif
dalam pengembangan serta pemanfaatan potensi masyarakat.

Kegiatan ini akan diselenggarakan pada tanggal 25 Juli-


1 Agustus 2016 bertempat di Desa Cijeungjing Kabupaten
Ciamis Provinsi Jawa Barat, kegiatan yang memuat serangkaian
program-program dengan berbasis pada kebutuhan
masyarakat yang bertujuan untuk optimalisasi potensi sumber
daya alam dan sumber daya manusia yang ada di desa
Cijeungjing Kabupaten Ciamis tersebut.
Bandung, Mei 2016
Page |1
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
PEMBERDAYAN MASYARAKAT OLEH MAHASISWA
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
Kegiatan Pemberdayaan masyarakat yang
diselenggarakan oleh mahasiswa Program Studi Pendidikan
Luar Sekolah ini memuat program-program Pemberdayaan
yang digagas berdasarkan pada kebutuhan masyarakat di Desa
Cijeungjing Kabupaten Ciamis. Kegiatan Pemberdayaan
masyarakat ini memuat serangkaian kegiatan dimana para
mahasiswa pendidikan luar sekolah mengabdikan diri kepada
masyarakat dengan melaksanakan program-program pelatihan
serta penyuluhan yang ditujukan bagi masyarakat.

Pengabdian Pada Mayarakat (P2M)

P endidikan luar sekolah atau dikenal juga dengan


Nonformal Education merupakan salah satu jalur
pendidikan yang memiliki peranan penting dalam pelaksanaan
serta pemenuhan kebutuhan masyarakat akan pendidikan
untuk menciptakan masyarakat yang berdaya. Makna
pemberdayaan terlihat jelas dari proses penyelenggaraan
pendidikan luar sekolah yang menitikberatkan kepada
pemberian keahlian dan keterampilan dalam suatu bidang
tertentu. Pada kegiatan pengabdian pada masyarakat ini kami
menekankan pemberdayaan pada aspek pendidikan,
kesehatan serta ekonomi kreatif dengan begitu masyarakat
dapat mengendalikan masa depannya dan bahkan dapat
memengaruhi orang lain.

Page |2
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
Langkah utama mengawali terwujudnya hal tersebut
yaitu partisipasi langsung masyarakat dalam kegiatan
pemberdayaan masyarakat itu sendiri karena masyarakatlah
pemeran utama dalam pelaksanaan pemberdayaan disini.
Berikut merupakan program-program yang akan kami
laksanakan selama berada di Desa Cijeungjing Kabupaten
Ciamis :
N
PROGRAM DESKRIPSI KEGIATAN TUJUAN
O
1 Pelatihan Kegiatan ini merupakan pemanfaatan Memberikan
Puding sumber daya alam setempat penge-tahuan
Jagung khususnya buah Jagung di Dusun khususnya pada
Kidul, melalui pelatihan pembuatan inovasi pengolahan
inovasi jagung menjadi puding. hasil kebun menjadi
Proses pembuatan yang terbilang makanan yang lezat
mudah dan menggunakan bahan dan mudah
yang sederhana memudahkan pembuatannya.
masyarakat dalam mempraktikannya.
2 Pelatihan Kegiatan ini melatih anak-anak Memberikan
Mainan khususnya usia SD dan SMP untuk pengetahuan dan
Edukatif berkreasi dalam memanfaatkan menumbuhkan ide-
berbahan barang-barang bekas seperti kertas ide kretaif dalam
dasar bubur yang kemudian diubah menjadi mencipta mainan
kertas mainan-mainan kreatif serta yang bisa digunakan
mengandung nilai pembelajaran. sebagai alat
pembelajaran
3 Pengembang Kegiatan ini merupakan Meningkatkan
an Kegiatan pengembangan fasilitas mushola partisipasi
keagamaan yang berada di lingkungan tempat masyarakat dalam
dan Penataan tinggal warga dimana dalam kegiatan pengorganisasian
Masjid ini memfasilitasi : kepengurusan
1. Pembentukan Dewan untuk
Kepengurusan Masjid memakmurkan
2. Penataan Masjid masjid dan.
3. Pengembangan kegiatan
keagamaan di Masjid

Page |3
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
4 Pelatihan Memuat kegiatan bagi masyarakat Diharapkan sasaran
Kerajinan pot usia 14-40 tahun untuk kegiatan ini mampu
bunga dan mengkreasikan koran yang sudah mengkreasikan
tempat pensil tidak terpakai menjadi barang-barang barang-barang
dari koran kerajinan yang bermanfaat bekas tak terpakai
contohnya yaitu menjadi pot bunga tidak hanya koran
dan kotak pensil. namun barang sisa
lain menjadi barang
yang lebih berguna.
5 Pelatihan Kegiatan pelatihan ini memuat Mengajak ibu-ibu
keripik pisang bagaimana cara mengubah bahan lebih kreatif dalam
coklat milo makanan berupa buah pisang mengolah bahan-
menjadi camilan olahan rumah yang bahan makanan
sehat dan inovatif dari segi rasa yang ada disekitar
maupun pengemasannya kita khususnya
pisang salah
satunya menjadi
camilan.
6 Pelatihan Kegiatan ini melatih masyarakat Peserta pelatihan
lampion lidi menghasilkan barang kerajinan mampu kreatif
bermanfaat dan bernilai ekonomi dalam berkreasi
sehingga apabila ditekuni mampu dan menciptakan
memberikan keuntungan bagi kerajinan-kerajinan
masyarakat. yang bernilai guna
7 Pelatihan Kegiatan ini dikhususkan bagi ibu-ibu Peserta pelatihan
cookies untuk mengolah buah pepaya mampu membuat
berbahan menjadi olahan makanan kreatif dan mengolah
dasar pepaya salah satunya yaitu menjadi kue pepaya menjadi
kering. olahan makanan
berupa kue kering
dengan rasa unik
dan memiliki daya
tahan
8 Pelayanan Kegiatan yang didalamnya akan ada Diharapkan melalui
Kesehatan beberapa layanan program kegiatan ini
Masyarakat kesehatan bagi mayarakat dengan masyarakat
sasaran berdasarkan rencana khususnya usia
kegiatannya yaitu : Lansia, ibu-ibu dan
a. Pemerikasaan kesehatan gratis masyarakat umum
Page |4
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
dengan sasaran Lansia semua usia dapat
b.Senam Sehat untuk masyarakat memperoleh
semua usia penambahan
pengetahuan
mengenai
kesehatan serta
memberikan
mereka beberapa
layanan kesehatan.
9 OPSIH Mengadakan kegiatan operasi bersih- Warga menjadi
(Operasi bersih lingkungan tempat tinggal lebih peduli akan
Bersih) masyarakat sekitar untuk kebersihan dan
menumbuhkan rasa keakraban keindahan
antara peserta kegiatan dan lingkungan tempat
masyarakat yang dilakukan secara tinggalnya, serta
bergotong royong. menjadi sarana
untuk mempererat
tali silaturahmi
antara warga dan
mahasiswa dan
antar warga
masyarakat itu
sendiri.
10 P3R (Penyu- Kegiatan ini akan memberikan Diharapak
luhan, beberapa pengetahuan dan kegaiatan ini
Peman- memotivasi masyarakat mengenai mampu meningkat-
faatan, Peka- pemanfaatan pekarangan rumah kan pemanfaa-tan
rangan dengan berbagai tanaman seperti perkara-ngan
Rumah) sayuran dan buah buahan. rumah.
11 Outbond Kegiatan ini dirancang untuk menjadi Peserta kegiatan
sarana bagi anak-anak khususnya mampu
usia 7-12 tahun dengan mengusung memperoleh
tema Pelestarian Budaya yang di pengetahuan
dalamnya akan memuat berbagai melalui muatan-
permainan tradisional. muatan permainan
tradisional kegiatan
outbond yang
mengembirakan,
mudah dilakukan,
Page |5
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
mengasah
kemampuan anak
untuk bekerja
sama, dan kreatif.

Pada pelaksanaan program-program tersebut di atas kami


turut melibatkan ahli dalam bidang kesehatan dan pertanian
untuk menunjang ketepatan dalam penyampaian materi sesuai
kegiatan terkait, sedangkan secara keseluruhan melibatkan
peserta kegiatan selaku fasilitator yang berperan dalam proses
pemberdayaan masyarakatnya.

Pelaksanaan program-program Pengabdian Pada Masyarakat (P2M)

25 Juli 01 Agustus 2016


bertempat di Desa Cijeungjing Kabupaten Ciamis Provinsi Jawa
Barat

Page |6
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
RENCANA ANGGARAN BIAYA

A. Sekretariat , Bendahara,PDD,Logistik Rp 30.726.900


B. Acara Rp 1.620.750
C. Program Rp 8.179.400
D. Konsumsi Rp 9.215.000
E. P3k Rp 600.000
F. Humas, korlap, Danus Rp 2.550.000

Jumlah Rp 52.892.050

(Lima puluh dua juta delapan ratus sembilan puluh dua ribu
lima puluh rupiah)

Untuk menutup kebutuhan anggaran tersebut diupayakan


dukungan dana dari berbagai pihak, baik secara donatur
maupun melalui kegiatan sponsor yang keterlibatannya dapat
dilihat pada paket sponsorship.

Dan tidak menutup kemungkinan kerjasama dalam bentuk


yang lain yang tidak tercantum dalam proposal ini.

Untuk kerjasama dalam bentuk yang tidak tercantum


dalam proposal ini dapat langsung menghubungi
panitia penyelenggara.

Page |7
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
PENAWARAN SPONSORSHIP
Panitia pelaksana Program Pengabdian Pada
Masyarakat, bermaksud untuk menawarkan kerjasama
dengan Perusahaan/ Instansi/ Badan Usaha/Perorangan.
Bentuk kerjasamanya dalam memberikan kontribusi finansial,
yang dapat diwujudkan sebagai:
A. Platinum Sponsor
Platinum sponsor adalah pihak yang wajib menanggung
75% dari seluruh total yang tercantum dalam anggaran biaya.
Imbalan yang akan diterima sponsor utama adalah sebagai
berikut:
1. Pemasangan spanduk produk di semua tempat strategis
dan tempat event berlangsung
2. Pemasangan nama produk sebagai sponsor tunggal
3. Penempatan nama produk dalam ID Panitia
4. Mendapatkan tata letak nama produk yang sesuai
dengan pihak sponsor
B. Gold Sponsor
Gold sponsor adalah pihak yang wajib menanggung 50%
dari seluruh biaya total yang tercantum dalam anggaran
biaya. Imbalan yang akan diterima sponsor utama adalah
sebagai berikut:
1. Pemasangan spanduk produk di semua tempat strategis
dan semua tempat event berlangsung

Page |8
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
2. Penempatan nama produk dalam ID Panitia
3. Mendapatkan tata letak nama produk yang sesuai
dengan pihak sponsor.
C. Silver Sponsor
Silver sponsor adalah pihak yang wajib menanggung
25% dari seluruh biaya total yang tercantum dalam anggaran
biaya. Imbalan yang akan diterima sponsor utama adalah
sebagai berikut:
1. Pemasangan spanduk produk di semua tempat strategis
dan semua tempat event berlangsung
2. Penempatan nama produk dalam ID Panitia
D. Co Sponsor
Co sponsor adalah pihak yang dalam kerjasamanya
memberikan bantuan berupa barang, tidak berupa uang.
Imbalan yang akan diterima sponsor pendamping adalah
berupa penempatan nama produk dalam ID Panitia
E. Donatur
Donatur adalah partisipan yang akan memberikan dana
secara sukarela demi berlangsungnya acara.

Page |9
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
PERSYARATAN PELAKSANAAN SPONSORSHIP
1. Kontrak sponsor dilakukan dengan cara mengisi surat
kesediaan menjadi sponsor yang terlampir rangkap dua
ditanda tangani kedua belah pihak dan telah
menyerahkannya kepada panitia pelaksana.
2. Setiap kontrak dilakukan dengan satu kali pembayaran di
muka sebesar 50% dari bentuk kerjasama Sponsorship
yang anda pilih.
3. Kesepakatan kontrak dilakukan selambat-lambatnya
tanggal 15 Juni 2016
4. Apabila di kemudian hari anda membatalkan bentuk
kerjasama yang telah disepakati sebelumnya sebelum
tanggal 21 Juni 2016 maka DP yang telah masuk kepada
panitia pelaksana akan hangus dari jumlah DP yang telah
masuk kepada pihak panitia (lihat poin ke-6).
5. Apabila di kemudian hari anda membatalkan bentuk
kerjasama yang telah disepakati sebelumnya yaitu setelah
tanggal 21 Juni 2016 maka DP yang telah masuk kepada
panitia pelaksana tidak dapat diminta kembali dan
menjadi hak panitia.
6. Pelunasan paling lambat dilakukan tanggal 22 Juni 2016
pada pukul 15.00 WIB.
7. Pembayaran dilakukan secara kontan atau dengan
menggunakan cheque atau langsung di transfer ke

P a g e | 10
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
rekening Panitia Pelaksana Pengabdian Pada
Masyarakat
Atas Nama : Wulan Ayu Indriyani
Nomor Rekening :
CIMB NIAGA CABANG
8. Pembiayaan dianggap sah apabila panitia telah menerima
uang secara tunai atau apabila dana tersebut telah
dicairkan.
9. Prioritas dilakukan berturut-turut pada Platinum Sponsor,
Gold Sponsor, Silver Sponsor, Co Sponsor, dan Donatur.
Apabila anda Platinum Sponsor dan Co Sponsor maka
kami akan meniadakan sponsor yang lain kecuali Donatur.
10. Logo sponsor perusahaan yang dibutuhkan dalam
sponsorship diserahkan kepada panitia paling lambat
tanggal 22 Juni 2016
11. Panitia berhak mengubah format promosi bila dinilai
melanggar Pancasila dan UUD 45 serta tidak sesuai
dengan norma-norma bisnis dan masyarakat.

FASILITAS PUBLIKASI
Bentuk publikasi dari acara ini adalah sebagai berikut :
A. Print Ads (Exposure Logo Produk Sponsor)
ID Card : 115 buah
Pamflet : 150 eksemplar
B. Promo Outdoor (Exposure Logo Produk Sponsor)
1. Spanduk Promo Acara : 5 buah
2. Umbul-umbul (jika pihak sponsor menyediakan)

P a g e | 11
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
PENEMPATAN LOGO SPONSOR

Keterangan:
A : Platinum Sponsor
B : Gold Sponsor
C : Silver Sponsor
D : Spanduk panitia

P a g e | 12
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
SURAT PERJANJIAN
Kami yang bertanda tangan dibawah ini :
1. Nama : ____________________________________
2. Jabatan : _____________________________________
3. Instansi : _____________________________________
4. Alamat : _____________________________________
5. Telp : _____________________________________
Yang selanjutnya disebut Pihak I
1. Nama : _____________________________________
2. Jabatan : _____________________________________
3. Instansi : _____________________________________
4. Alamat : _____________________________________
5. Telp : _____________________________________
Yang selanjutnya disebut Pihak II
Bertindak atas nama Panitia Sponsor Program Pengabdian
Pada Masyarakat.
Pihak I dan II sepakat mengadakan kerjasama dalamkegiatan
Program Pengabdian Masyarakat, Departemen Pendidikan
Luar Sekolah FIP UPI.

P a g e | 13
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
Adapun isi perjanjian kerjasama ini antara lain :
1. PIHAK I
Bersedia menjadi sponsor dengan membayar dana sesuai
ketentuan dan menerima paket promosi / publikasi yang
tersedia.
________________________________________________
________________________________________________
______________________________________
2. PIHAK II
Berkewajiban mengikutsertakan PIHAK I
________________________________________________
________________________________________________
______________________________________
Apabila ada hal-hal yang belum tercantum dalam
perajanjian ini, kedua belah PIHAK akan menyelesaikannya
dengan kesepakatan bersama melalui musyawarah
kekeluargaan.
Demikian Surat Perjanjianini dibuat atas dasar penuh
tanggung jawab dan tidak ada paksaan dari pihak
manapun
Disepakati kedua belah Pihak pada :
Hari/ Tanggal :
Tempat :

P a g e | 14
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016

PIHAK I PIHAK II

(............................................) (...........................................)
Untuk keterangan, informasi dan konfirmasi selanjutnya
dapat menghubungi:
Sekretariat :
Gedung FIP Lt.3, Lab PLS FIP UPI
Contact Person :
Wulan Ayu Indriyani : 082240733977
Lian Lugina Rozza S. : 082240483507

P a g e | 15
PANITIA PELAKSANA
PENGABDIAN PADA MASYARAKAT (P2M)
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
TAHUN 2016
ORGANISASI PENYELENGGARA
Pelindung
Prof. Dr. Asep Kadarohman, M.Si (Wakil Rektor Bidang
Perencanaan, Kemahasiswaan,Kemitraan&Usaha UPI)
Pembina
Prof.Dr.Ahman,M.Pd. (Dekan FIP UPI)
Dr. Jajat S. Ardiwinata, M. Pd.(Ketua Departemen PLS FIP UPI)
Dr. Viena Rusmiati H., S. IP. M.Pd.(Pembina Kemahasiswaan)
Dadang Yunus Lutfiansyah, M.Pd(Asisten Ahli PLS)
Purnomo, M.Pd (Asisten Ahli PLS)

PANITIA PELAKSANA (Organizing Committee)


Antonius Maria Claret Eka Margalaksana
Izzudin Abdurahman
Lian Lugina Rozza Saroni
Qori Shiami Aziz
Yesye Oktaviani
Desi Kusumawati H.
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA Weni Utami
PRODI PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH Intan Nur Rahma F.
Jl. Dr.Setiabudhi No.229 Bandung 40154 Leli Febrianti
Telepon :(022) 2013163 Riska Agustiani Muaji
Email :p2mpls2015@gmail.com
Syahida Shufi
Contact Person : Rima Azhar Amirawati
Lian lugina Rozza (082240483507)
Icha Muklishoh
Wulan Ayu Indriyani (082240733977)
Chika Nurfachrani J.

P a g e | 16

Anda mungkin juga menyukai