Anda di halaman 1dari 7

1.

Identifikasi Stakeholder

Identifikasi stakeholder bertujuan untuk melihat seberapa besar


pengaruh dari pihak dan individu yang berkepentingan terhadap hasil akhir
dari proyek perubahan. Pengaruh dari stakeholder tersebut dapat dibedakan
menjadi pengaruh positif (+) yang berarti mendukung, pengaruh negatif (-)
yang berarti menentang, serta netral (+/-) yang berarti tidak mendukung dan
tidak menentang. Dalam hal ini stakeholder dapat dibedakan antara
stakeholder internal (masih dalam satu instansi/Satker) atau eksternal yaitu
instansi lain/individu yang berpengaruh di luar instansi peserta.
Identifikasi stakeholder juga dapat dilihat dari pengaruh (influence)
dan ketertarikan (interest) stakeholder terhadap proyek perubahan yang
ingin dibuat. Pengaruh disimbolkan dengan : $ berarti rendah, $$ berarti
sedang, $$$ berarti tinggi dan $$$$ berarti sangat tinggi. Sedangkan
ketertarikan atau interest disimbolkan dengan: * berarti rendah, ** berarti
sedang, *** berarti tinggi dan **** berarti sangat tinggi.
Pengaruh, ketertarikan, dan pengelompokannya dapat dilihat pada
Tabel berikut ini:

Tabel 4. Identifikasi Stakeholder

Pengaruh Ketertarikan Jenis Pengelom


No Nama/Jabatan
(Influence) (Interest) Posisi -pokan

(1) (2) (4) (5) (6) (7)


1 Ir. Siswanto, MMA (Kepala BPS
$$$$ **** (+) Internal
Kab. Kaimana)

2 Frida Irian S. Ompusunggu, S.ST


$$$$ **** (+) Internal
(Kasi Stat. Produksi)

3 Udin Rumuar, S.Sos (Kasubbag


$$$$ ** (+) Internal
TU)

4 Dyah Restu Candraningtyas,


$$$$ ** (+) Internal
S.ST (Bendahara)

5 Rahmat Dwi Kurniawan, S.ST


$$$$ **** (+) Internal
(Staf IPDS)

6 Mary Tri Supriyatiningsih, S.ST


$$$ **** (+) Internal
(Kasi Nerwilis)

7 Miraham Ayudin, S.ST (Kasi


$$$ ** (+/-) Internal
Stat. Distribusi)

1
Pengaruh Ketertarikan Jenis Pengelom
No Nama/Jabatan
(Influence) (Interest) Posisi -pokan

8 Melianus Y. Wamafma, SE
(Kabid. Statistik Produksi Prov. $$ *** (+) Eksternal
Papua Barat)
9 Nunung Datau, S.ST (Kasi PEK
$$ **** (+) Eksternal
Provinsi Papua Barat)

10 Hakim Fimbay (KSK) $$$$ *** (+) Internal

11 Jefry Pattikayhatu (KSK) $$$$ *** (+) Internal

12 Semuel Arther Gosal (KSK) $$$$ *** (+) Internal

13 Novianty Rajagukguk, SE (KSK) $$$$ *** (+) Internal

14 Oktovianus Lemauk, SE (KSK) $$$$ *** (+) Internal

15 Maimunah Nasution (Staf Seksi


$$$$ *** (+) Internal
Produksi)
16 Sofi Ariani (Staf TU) $$$ ** (+) Internal

17 Dinas Pekerjaan Umum $ *** (+/-) Eksternal


Kabupaten Kaimana, Gabungan
Pengusaha Konstruksi
(Gapensi), Gabungan Pegusaha
Konstraktor Nasional
(Gapeknas), Asosiasi
Pengusaha Konstruksi Nasional
(Aspeknas), dan Asosiasi
Pengusaha Konstruksi Indonesia
(Aspekindo)

Keterangan simbol untuk kriteria identifikasi stakeholder.

Berikut penjabaran peranan stakeholders internal dari proyek


perubahan ini adalah :
Kepala BPS Kabupaten Kaimana bertanggung jawab atas pelaksanaan
proyek perubahan dan merangkap sebagai project sponsor/mentor,
serta dalam hal penentuan kebijakan dalam proyek perubahan ini.
Kasi Statistik Produksi berperan sebagai project leader atau ketua yang
bertanggung jawab dalam penyusunan program aplikasi database
perusahaan konstruksi.

2
Kepala Sub Bagian TU berperan sebagai koordinator pelaksanaan
kegiatan administrasi dan keuangan.
Bendahara berperan membantu administrasi dalam pelaksanaan proyek
perubahan khususnya keuangan.
Kasi Nerwilis (PPK) berperan sebagai koordinator tim teknis yang
bertugas memberikan masukan tentang penjadwalan pelaksanaan
proyek perubahan, pembuatan buku panduan pengoperasian aplikasi,
memberi masukan dalam pelaksanaan proyek perubahan, dan
mengajukan draft pencairan dana.
Kasi Distribusi berperan sebagai anggota tim teknis yang bertugas
memberikan masukan tentang penjadwalan pelaksanaan proyek
perubahan dan membantu Kasi Stat. Produksi dalam pelaksanaan
proyek perubahan.
Staf IPDS berperan sebagai anggota tim yang bertugas memberikan
masukan tentang penjadwalan pelaksanaan proyek perubahan,
pembuatan design layout dan membuat program aplikasi entri data.
Staf Seksi Statistik Produksi berperan sebagai anggota tim yang
bertugas memberikan masukan tentang penjadwalan pelaksanaan
proyek perubahan, mendokumentasikan kegiatan, membuat notulen,
dan membantu staf IPDS dalam pelaksanaan proyek perubahan.
Staf Subbag TU berperan sebagai anggota tim yang bertugas
memberikan masukan tentang penjadwalan pelaksanaan proyek
perubahan, mendokumentasikan kegiatan,dan membuat notulen.
KSK berperan sebagai anggota tim yang bertugas menerima informasi
dan teknis pelaksanaan pengumpulan data di lapangan.
Sedangkan peranan stakeholder eksternal dari proyek perubahan
ini antara lain:
Kepala Bidang Statistik Produksi dan Kasi Statistik Pertambangan,
Energi, dan Konstruksi Provinsi Papua Barat sebagai pihak yang
menjadi pembina Seksi Statistik Produksi di kabupaten/kota dan
berperan sebagai penerima hasil pelaksanaan proyek perubahan.
Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Kaimana, Gabungan Pengusaha
Konstruksi (Gapensi), Gabungan Pegusaha Kontraktor Nasional
(Gapeknas), Asosiasi Pengusaha Konstruksi Nasional (Aspeknas), dan
Asosiasi Pengusaha Konstruksi Indonesia (Aspekindo) sebagai pihak
yang menjadi penyedia referensi data dan pada akhirnya akan
memerlukan data perusahaan konstruksi terbaru.

3
Pengelompokan stakeholder berdasarkan kajian mengenai
pengaruh dan kepentingan stakeholder tersebut dengan menggunakan
analisis kuadran adalah sebagai berikut:
Kuadran I (promoters)
Merupakan orang atau kelompok yang mempunyai pengaruh dan
ketertarikan yang tinggi terhadap program aplikasi entri data hasil
pencacahan perusahaan konstruksi berbasis database. Termasuk
dalam kelompok ini adalah Kepala BPS Kab. Kaimana, Kasi Stat.
Produksi, Kasi Nerwilis, Rahmat D. K, S.ST (Staf IPDS),
Maimunah Nasution, S.ST (Staf Seksi Stat. Produksi), dan para
KSK.
Kuadran II (latents)
Merupakan orang atau kelompok yang mempunyai pengaruh
tinggi tetapi memiliki ketertarikan yang rendah terhadap
pembuatan program aplikasi entri data hasil pencacahan
perusahaan konstruksi berbasis database, yang termasuk dalam
kelompok ini adalah Kasubbag TU, Bendahara, dan Sofi Ariani,
S.ST (Staf Subbag TU).
Kuadran III (defenders)
Merupakan orang atau kelompok yang mempunyai pengaruh yang
rendah tetapi memiliki ketertarikan yang tinggi terhadap
pembuatan program aplikasi entri data hasil pencacahan
perusahaan konstruksi berbasis desktop. Termasuk dalam
kelompok ini adalah Kasi Stat. Distribusi, Kabid Stat. Produksi
Prov. Papua Barat, Kasi PEK Prov. Papua Barat, dinas serta
asosiasi terkait.
Kuadran IV (aphathetics)
Merupakan orang atau kelompok yang mempunyai pengaruh,
kepentingan dan ketertarikan yang rendah terhadap penyusunan
program aplikasi entri data hasil pencacahan perusahaan
konstruksi berbasis desktop. Tidak ada stakeholders yang
termasuk dalam kelompok ini.
Promoters
Latens

4
Aphatetics

Defenders
Gambar 1. Analisis Kajian Pengaruh dan Kepentingan

Pengaruh Tinggi
Udin
Udin Rumuar,
Rumuar, S.Sos
S.Sos (Kasubbag
(Kasubbag TU)
TU) Ir.
Ir. Siswanto,
Siswanto, MMA
MMA (Kepala
(Kepala BPS
BPS Kab.
Kab.
Dyah R. C, S.ST (Bendahara)
Dyah R. C, S.ST (Bendahara) Kaimana)
Kaimana)

Sofi
Sofi Ariani,
Ariani, S.ST
S.ST (Staf
(Staf Subbag
Subbag TU)
TU) Frida
Frida I.I. S.
S. O.,
O., S.ST
S.ST (Kasi
(Kasi Stat.
Stat.
Produksi)
Produksi)

Mary
Mary T.
T. S.,
S., S.ST
S.ST (Kasi
(Kasi Nerwilis)
Nerwilis)

Rahmat
Rahmat D.K,
D.K, S.ST
S.ST (Staf
(Staf IPDS)
IPDS)

Maimunah
Maimunah Nasution,
Nasution, S.ST
S.ST (Staf
(Staf Seksi
Seksi
Produksi)
Produksi)

2. Jefry
Jefry Pattikayhatu
Pattikayhatu (KSK)
(KSK)
2. Semuel
Ketertarikan Rendah Semuel A.
A. G.
G. (KSK)
(KSK)
Ketertarikan Tinggi
2.
Pengaruh Rendah

Novianty
Novianty M.
M. R.,
R., SE
SE (KSK)
(KSK)

Miraham
Miraham Ayudin,
Ayudin, S.ST
S.ST (Kasi
(Kasi Stat.
Stat.
Distribusi)
Distribusi)

Melianus
Melianus Y.
Y. Wamafma,
Wamafma, SE
SE ((Kabid
Kabid
Stat.
Stat. Produksi
Produksi Prov.
Prov. Papua
Papua Barat)
Barat)

Nunung
Nunung Datau,
Datau, S.ST
S.ST (Kasi
(Kasi PEK
PEK Prov.
Prov.
Papua
Papua Barat)
Barat)
Dinas
Dinas terkait
terkait

2.
Tata Kelola Proyek

Berdasarkan analisis stakeholder dalam rangka pembentukan tim


kerja dengan mempertimbangkan kompetensinya, maka dibentuklah sebuah
tim kerja untuk proyek perubahan pembuatan program aplikasi entri data
hasil pencacahan perusahaan konstruksi berbasis desktop pada seksi
Statistik Produksi BPS Kabupaten Kaimana yang tersaji dalam Tabel 5.

5
Tabel 5. Susunan Tim Berdasarkan Nama, Jabatan, dan
Peran/Tugas Dalam Tim

No Nama Jabatan Peran/Tugas Dalam Tim


(1) (2) (3) (5)
1 Ir. Siswanto, MMA Kepala BPS Kab. Mentor/Project Sponsor
Kaimana
2 Frida Irian S. Ompusunggu, S.ST Kasi Stat. Ketua/Project Leader
Produksi
3 Udin Rumuar, S.Sos Kasubbag TU Koordinator Tim Administrasi
4 Dyah Restu Candraningtyas, S.ST Bendahara Tim Administrasi

5 Mary Tri Supriyatiningsih, S.ST Kasi Nerwilis Koordinator Tim teknis dalam
membantu mencari referensi
6 Miraham Ayudin, S.ST Kasi Stat. Tim teknis dalam membantu
Distribusi mencari referensi
7 Rahmat Dwi Kurniawan, S.ST Staf IPDS Programmer
8 Maimunah Nasution, S.ST Staf Seksi Stat. Tim teknis dalam membantu
Produksi mencari referensi data
9 Sofi Ariani, S.ST Staf Subbag TU Tim teknis dalam membantu
mencari referensi data
10 Jefry Pattikayhatu KSK Tim teknis dalam
pengumpulan data
11 Semuel Arther Gosal KSK Tim teknis dalam
pengumpulan data
12 Novianty Rajagukguk, SE KSK Tim teknis dalam
pengumpulan data

Gambar 2. menjelaskan bagan struktur tim kerja proyek perubahan


dalam rangka pembuatan program aplikasi entri data hasil pencacahan
perusahaan konstruksi berbasis desktop berdasarkan peta blok sensus
terbaru pada Seksi Statistik Produksi BPS Kabupaten Kaimana.

Pengarah
Pengarah
Ir.
Ir. Siswanto,
Siswanto, MMA
MMA
(Kepala
(Kepala BPS
BPS Kab.
Kab. Kaimana)
Kaimana)

Ketua
Ketua
Tim
Tim Teknis
Teknis Frida
Frida I.I. S.
S. Ompusunggu,
Ompusunggu, S.STS.ST
Mary Tri Supriyatingsih, S.ST
Mary Tri Supriyatingsih, S.ST (Kasi Stat. Produksi)
(Kasi Stat. Produksi)
(Koordinator/Kasi
(Koordinator/Kasi Nerwilis)
Nerwilis)
Miraham
MirahamAyudin,
Ayudin, S.ST
S.ST (Kasi
(Kasi Distribusi)
Distribusi)
Rahmat
Rahmat Dwi
Dwi Kurniawan,
Kurniawan, S.ST
S.ST (Staf
(Staf IPDS)
IPDS)
Maimunah
Maimunah Nasution,
Nasution, S.ST
S.ST (Staf
(Staf Seksi
Seksi Stat.
Stat.
Produksi)
Produksi) 6
Sofi
SofiAriani,
Ariani, S.ST
S.ST (Staf
(Staf Subbag
Subbag TU)
TU)
Jefry
Jefry Pattikayhatu
Pattikayhatu (KSK)
(KSK)
Semuel
SemuelArther
Arther Gosal
Gosal (KSK)
(KSK)
Novianty
Novianty Rajagukguk, SE
Rajagukguk, SE (KSK)
(KSK)
Tim
TimAdministrasi
Administrasi
Udin
Udin Rumuar,
Rumuar, S.Sos,
S.Sos,
(Koordinator/Kasubbag
(Koordinator/Kasubbag TU)
TU)
Dyah
Dyah R.
R. Candraningtyas,
Candraningtyas, S.ST
S.ST
(Bendahara)
(Bendahara)

Gambar 2. Struktur Tim Kerja Proyek Perubahan


Adapun peranan masingmasing dalam penyelenggaraan proyek
perubahan adalah sebagai berikut :
1. Pengarah
Memberi masukan dan dukungan serta strategi terkait dengan
pelaksanaan proyek perubahan pembuatan aplikasi data strategis daerah
sampai tingkat kecamatan. Menyetujui dokumen proposal dan dokumen proyek
perubahan.
2. Ketua
Memimpin proyek perubahan secara keseluruhan.
3. Tim Administrasi
Bertanggung jawab atas kegiatan yang berkaitan dengan administrasi
(surat menyurat,menyiapkan komsumsi rapat, undangan rapat, daftar hadir dan
laporan kegiatan) serta keuangan.
4. Tim Teknis
Bertugas untuk membantu proyek perubahan mulai dari proses
persiapan, perencanaan, pelaksanaan lapangan, pengolahan data, pembuatan
aplikasi, uji coba sampai pelaporan pelaksanaan kegiatan.

Anda mungkin juga menyukai